STUDI KOMPARATIF TINGKAT PENDAPATAN USAHA TANI JAHE KEMITRAAN DAN NON KEMITRAAN DI DESA NGROMO, KECAMATAN NAWANGAN, KABUPATEN PACITAN

STUDI KOMPARATIF TINGKAT PENDAPATAN USAHA TANI JAHE
KEMITRAAN DAN NON KEMITRAAN DI DESA NGROMO, KECAMATAN
NAWANGAN, KABUPATEN PACITAN
Oleh: Zaenal Purwa Deni ( 00720146 )
Agribisnis
Dibuat: 2008-02-27 , dengan 4 file(s).

Keywords: KOMPARATIF TINGKAT PENDAPATAN USAHATANI JAHE
Jahe (Zingiber Officinale Rosc) merupakan jenis tanaman obat-obatan, dengan
melihat fenomena ini salah satu upaya yang dianggap tepat untuk memecahkan masalah
ini adalah melalui kemitraan diharapkan akan dapat mengatasi kekurangan yang dimiliki
masing-masing pihak yang bermitra, serta dapat mempercepat kemampuan golongan
ekonomi lemah (petani), memecahkan masalah pengangguran dan meningkatkan
pendapatan masyarakat.
Dari latar belakang yang telah diuraikan diatas dapat dirumuskan permasalahan
yang ada pada penelitian ini, diantaranya sebagai berikut :
1. Bagaimana perbandingan struktur biaya usahatani jahe kemitraan dan non
kemitraan.
2. Bagaimana perbandingan produksi usahatani jahe kemitraan dan non kermitraan.
3. Bagaimana perbandingan pendapatan usaha tani jahe kemitraan dan non
kemitraan.

Adapaun tujuan yang dapat diambil :
1. Untuk mengetahui perbandingan struktur biaya usahatani jahe kemitraan dan
non kemitraan.
2. Untuk mengetahui perbandingan produksi usahatani jahe kemitraan dan non
kemitraan.
3. Untuk mengetahui perbandingan pendapatan usahatani jahe kemitraan dan non
kemitraan.
Penentuan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah penentuan secara
acak sederhana (simpel random sampling). Caranya membuat populasi dalam dua
golongan berdasarkan satu atau beberapa sifat populasi pada program kemitraan dan non
kemitraan. Mengenai jumlah sampel yaitu apabila subyek penelitiannya kurang dari 100
lebih baik diambil semua, apabila subyeknya lebih dari 100 maka dapat diambil antara
10% - 15 % atau 20 % - 25 %. Berdasarkan pertimbangan keterbatasan tenaga, waktu,
biaya populasinya sebanyak 100 orang.
Pengumpulan data dilakukan dengan beberapa metode antara lain : wawancara
terstruktur, kuesioner, obeservasi langsung, dokumentasi. Dalam penelitian ini peneliti
memerlukan dua jenis data yaitu : data primer dan sekunder. Analisis ini digunakan untuk
mendeskripsikan usahatani jahekemitraan dan non kemitraan. Untuk mengetahui
pendapatan merupakan selisih antara penerimaan dikurangi dengan biaya-biaya yang
dikorbankan selama pemanfaatan lahan berlangsung. Dalam perhitungan pendapatan ini

TR = P x Q dan TC = FC + VC, Dimana �� = TR – TC
Keterangan : p = Pendapatan ( keuntungan) dalam satuan Rp
TR = Total revenue (total penerimaan) dalam satuan Rp
TC = Total cost (total biaya) dalam satuan Rp

P = Price (harga) dalam satuan Rp
Q = Kuantitas (jumlah) dalam satuan Rp
FC = Fixed cost (biaya tetap) dalam satuan Rp
VC = Variabel cost (biaya variabel) dalam satuan Rp
Untuk mengetahui perbedaan yang terjadi digunakan uji-t : t hitung =
Rumus :
21
11
221
) 1 2 ( 2 ) )( 2 1 (
21
2
nnnn
nSnn
XX

+
+
-+
-+Ho = (X1 = X2) : Tidak ada perbedaan biaya, produksi, pendapatan yang nyata
usahatani kemitraan dan non kemitraan.
H1 = (X1���� X2) : Adanya perbedaan pendapatan yang nyata antara usahatani
kemitraan dan non kemitraan.
Dimana X1 = Rata-rata pendapatan usahatani jahe kenitraan
X2 = Rata-rata pendapatan usahatani jahe non kemitraan
Keterangan :
Ho = Hipotesa nol
Hi = Hipotesa alternative
n1 = Jumlah responden peserta kemitraan
n2 = Jumlah responden non kemitraan
X1 = Biaya / penerimaan / pendapatan usahatani jahe peserta kemitraan
X2 = Biaya / penerimaan / pendapatan usahatani jahe non kemitraan
S1 2 = Ragam biaya / penerimaan / pendapatan / usahatani jahe kemitraan
S2 2 = Ragam biaya / penerimaan / pendapatan usahatani jahe non kemitraan.
Kriteria pengujian :
a. Jika t hit > t tabel maka Ho ditolak artinya struktur biaya, produksi dan

pendapatan usahatani jahe peserta kemitraan berbeda dengan non kemitraan.
b. Jika t hit < t tabel maka Ho diterima artinya struktur biaya, produksi dan
pendapatan usahatani jahe kemitraan tidak berbeda dengan non kemitraan.

Dokumen yang terkait

Distribusi pendapatan usaha tani jeruk menurut faktor produksi di desa Ndokum Siroga Kecamatan Simpang Empat Kabupaten Karo

0 43 78

ANALISIS KOMPARATIF TINGKAT PENDAPATAN USAH TERNAK AYAM PEDAGING SISTEM KEMITRAAN DAN NON KEMITRAAN DI KABUPATEN JEMBER

1 23 49

STUDI KOMPARATIF TINGKAT PENDAPATAN USAHATANI JAHE KEMITRAAN DAN NON KEMITRAAN DI DESA NGROMO, KECAMATAN NAWANGAN, KABUPATEN PACITAN

0 6 11

ANALISIS PERBANDINGAN PENDAPATAN DAN EFISIENSI BIAYA PRODUKSI ANTARA POLA USAHA TANI TEBU KEMITRAAN DENGAN USAHA TANI TEBU MANDIRI DI KECAMATAN SEMBORO

0 5 118

ANALISIS PERBEDAAN PENDAPATAN DAN EFISIENSI USAHA TANI TEMBAKAU POLA KEMITRAAN DENGAN USAHA TANI TEMBAKAU POLA MANDIRI DI KECAMATAN MAYANG KABUPATEN JEMBER

0 3 18

ANALISIS PERBEDAAN PENDAPATAN DAN EFISIENSI USAHA TANI TEMBAKAU POLA KEMITRAAN DENGAN USAHA TANI TEMBAKAU POLA MANDIRI DI KECAMATAN MAYANG KABUPATEN JEMBER

0 7 18

ANALISIS PERBEDAAN PENDAPATAN DAN EFISIENSI USAHA TANI TEMBAKAU POLA KEMITRAAN DENGAN USAHA TANI TEMBAKAU POLA MANDIRI DI KECAMATAN MAYANG KABUPATEN JEMBER

1 8 18

ANALISIS PERBEDAAN PENDAPATAN DAN EFISIENSI USAHA TANI TEMBAKAU POLA KEMITRAAN DENGAN USAHA TANI TEMBAKAU POLAMANDIRI DI KECAMATAN MAYANG KABUPATEN JEMBER

0 6 18

Pengaruh kemitraan terhadap peningkatan pendapatan usahatani sayuran (Studi kasus: gapoktan rukun tani Desa Citapen, Kecamatan Ciawi, Kabupaten Bogor)

10 63 146

PERBEDAAN EFEKTIVITAS MODEL PEMICUAN DENGAN PENYULUHAN TERHADAP KEPEMILIKAN JAMBAN DI DUSUN KRAJAN DESA NGROMO KECAMATAN NAWANGAN KABUPATEN PACITAN

0 2 67