Pengawasan Tabel 4.23. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Pengawasan Dana

a

4.2.23. Pengawasan Tabel 4.23. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Pengawasan Dana

Desa Siaga dalam Kabupaten Aceh Besar. f No Pengawasan f 1 Sangat Kurang 1 1,5 2 Kurang 14 21,6 3 Cukup 26 40 4 Baik 22 33,8 5 Sangat Baik 2 3,1 Total 65 100 Tabel 4.2.23 menunjukkan bahwa mayoritas responden menyatakan pengawasan dana desa siaga cukup yaitu sebanyak 26 orang 40,0. Selanjutnya peneliti juga melakukan wawancara dengan petugas promosi kesehatan kabupaten, berikut adalah hasil kutipan wawancara tersebut : I : Apakah seluruh dana desa siaga harus dilaporkan atau hanya dana yang berasal dari pemerintah saja? Mengapa demikian? PPKab : Tidak semua dana desa siaga harus diawasi karena dana dari masyarakat untuk masyarakat juga, jadi masyarakat semua harus diawasi jangan salah penggunaannya. I : Apakah laporan selalu disampaikan tepat waktu atau pernah dilaporkan tidak tepat waktu? PPKab : Akhir mereka melakukan kegiatan mereka membuat laporan itu ada..bentuk laporan kegiatan yang mereka lakukan, kwitansi,faktur I : Apa peran bapakibu dalam kaitannya dengan pelaporan Misalnya, apakah bapakibu pernah dilibatkan dalam penyusunan laporan atau menyetujui laporan. PPKab : “Ya...mengarahkan karena pelaporan harus sesuai dengan kegiatannya kalau dalam penyusunan laporan atau untuk menyetujui laporan tidak terlibat karena itu kegiatan didesa masing-masing, tetapi kita hanya menerima hasil dari laporan dari mereka I : Apakah pernah ada masalah mengenai laporan? Bila ya mengapa? Dan bagaimana hal tersebut diselesaikan? Universitas Sumatera Utara a PPKab : Sejauh ini belum ada yang fatal tetapi kalau laporan yang terlambat ada untuk penyelesaiannya biasanya petugas promkes puskesmas akan mengarahkan lagi kepada bidan didesa siaga tersebut. Sementara itu hasil wawancara dengan petugas promosi kesehatan kecamatan diperoleh hasil sebagai berikut : I : Apakah seluruh dana desa siaga harus dilaporkan atau hanya dana yang berasal dari pemerintah saja? Mengapa demikian? PPKec 1 : Ya, diawasi sendiri oleh masyarakat dan laporannya diberikan ke petugas promosi kesehatan kecamatan. PPKec 2 : Diawasi langsung oleh masyarakat, istilahnya dari masyarakat untuk masyarakat dan oleh masyarakat. PPKec 3 : Seluruh penggunaan dana harus diawasi agar tidak ada penyelewengan, dan harus dievaluasi, karena itu adalah untuk kepentingan masyarakat sendiri PPKec 4 : Menurut saya semua dana yang digunakan harus dilaporkan…. . I : Apakah laporan selalu disampaikan tepat waktu atau pernah dilaporkan tidak tepat waktu? PPKec 1 : Tidak dilakukan pada tepat waktu Karena pada waktu pembentukannya kegiatannya tertunda PPKec 2 : Ya, laporan selalu dibuat tepat waktu…. PPKec 3 : Ada juga, tapi kadang tertunda karena adanya pelaksanaan kegiatan yang tertunda PPKec 4 : Selama yang saya tahu selalu dikirim tepat waktu.. I : Apa peran bapakibu dalam kaitannya dengan pelaporan Misalnya, apakah bapakibu pernah dilibatkan dalam penyusunan laporan atau menyetujui laporan. PPKec 1 : “Saya membimbing dalam hal pembuatan laporan PPKec 2 : “Khususnya pada saat membuat laporan mereka sering menanyakan kepada kami disini, dan kami pun mengarahkan teknik pembuatannya. PPKec 3 : Memberikan arahan bagaimana menyusun laporan sesuai dengan yang pernah saya dapat dari dinas kesehatan. PPKec 4 : “Ya dengan membimbing serta mengajarkan cara membuat laporan sehingga semua penggunaan dana dapat dilaporkan dengan baik. I : Apakah pernah ada masalah mengenai laporan? Bila ya mengapa? Dan bagaimana hal tersebut diselesaikan? PPKec 1 : Ada, kadang-kadang masyarakat kurang mampu dalam membuat laporan dan mengharapkan saya yang membuatnya PPKec 2 : Tidak ada bu….tidak ada masalah Universitas Sumatera Utara a PPKec 3 : Ada, terkendala dalam hal sumberdaya manusia, dan cara menyusun laporan. PPKec 4 : Tidak ada masalah bu….

4.2.24. K4