CMS Limbo LANDASAN TEORI

5 pihak webmaster. Hal tersebut merupakan sebuah langkah yang dianggap lebih efisien. Kemas Yunus Antonius, 2003. http:www.ilmukomputer.comumumkemas­cms.php Karena CMS memisahkan antara isi dan desain, konsistensi tampilan dapat senantiasa dijaga dengan baik. Setiap bagian dari website dapat memiliki isi dan tampilan yang berbeda­beda, tanpa harus khawatir kehilangan identitas dari website secara keseluruhan. Oleh karena semua data disimpan dalam satu tempat, pemanfaatan kembali dari informasi yang ada untuk berbagai keperluan dapat dengan mudah dilakukan. CMS juga memberikan kefleksibelan dalam mengatur alur kerja atau ‘workflow’ dan hak akses, sehingga memperbesar kesempatan berpartisipasi dari pengguna dalam pengembangan website. Hal ini akan sangat menguntungkan bila website yang dikelola memiliki kompleksitas yang tinggi dan mengalami kemajuan yang cukup pesat.

2.6 CMS Limbo

LIMBO adalah salah satu software open source untuk membuat situs secara cepat dan mudah. Sebagai CMS, Mambo dibuat dan design untuk membangun sebuah website dengan mudah dan cepat. Hanya dengan melakukan pengaturan isi dari website yang akan ditampilkan baik secara online maupun offline dengan bantuan software pendukung CMS, maka website yang diinginkan dapat dibangun. Mambo dibangun dengan menggunakan dasar bahasa pemrograman website berbasis php. Tidak menutup kemungkinan dengan menambah sedikit bahasa pemrograman website yang lain yang mendukung sebuah website programing. File Master Mambo 454 dapat dengan mudah didapatkan dengan men­download pada situs berikut : http:www.mamboexchange.com 2.7 Software yang Digunakan Software yang digunakan dalam pembuatan website SMU N 2 Sukoharjo adalah sebagai berikut ; 2.5.1 PHP PHP adalah singkatan dari “ Hypertext Preprocessor” : yaitu bahasa script yang diletakkan kedalam kode HTML. Kode PHP beda dengan kode HTML. Waktu 6 pengunjung membaca home page, server menjalankan perintah PHP yang lain antara lain membangkitkan kode HTML tertentu. Browser pengunjung hanya akan menerima kode HTML. 2.5.2 Macromedia Dreamweaver MX Dreamweaver adalah program HTML yang erat kaitannya dengan macromedia flash dan fireworks. Kebanyakan pemakai Dreamweaver adalah orang – orang yang sudah dapat dikatakan orang professional dalam dunia webmaster. Tutorial dalam bagian Dreamweaver hampir mirip dengan front page tetapi yang membedakannya adalah perintah yang dapat dipelajari sendiri dan pemulaan sebuah site yang berbeda dengan front page dan juga adanya fasilitas mouserver untuk image yang tinggal mengklik gambar yang ingin di mouseverkan. 2.5.3. Cute FTP Cute FTP adalah program yang digunakan untuk mengambil data download dan menyerahkan data upload. 2.5.4 My SQL My SQL adalah sebuah data base yang didukung oleh PHP untuk dapat melakukan koneksi dan query. Mysql dapat menyimpan semua data pada website seperti berita, artikel, counter dan sebagainya dengan mudah dan terstruktur dan dapat membuka kembali dengan mudah dan cepat, yang paling disukai dari My SQL adalah querinya yang sederhana dan menggunakan escape character yang sama dengan PHP. Selain itu My SQL adalah data base tercepat saat ini. 2.5.5 Apache Server Apache Server adalah web server yang paling populer dan luas digunakan didunia internet sejak tahun 1996 hasil survey Netcraft Web Server mengatakan bahwa lebih dari 60 situs web menggunakan Apache Server sebagai web sever mereka. Selain aman dan efisien, Apache server yang dikembangkan dengan open source memiliki kemampuan ekstensibilitas yang tinggi hingga selalu up to date dengan standarisasi sever HTTP. 7 BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Alur Penelitian Dengan melakukan penelitian di SMU N 2 Sukoharjo menggunakan metode observasi atau pengamatan lansung di SMU N 2 Sukoharjo. Dari hasil penelitian tersebut akan diolah oleh penulis menjadi suatu sistem yang dapat menghasilkan suatu informasi – informasi yang dibutuhkan dalam penelitian yang dilakukan oleh penulis. Data yang diperoleh dalam rangka penyusunan laporan ini, menggunakan teknik pengumpulan data dimana antara teknik yang satu dengan teknik yang lain saling melengkapi sehingga diperoleh data yang diperlukan. Teknik yang digunakan antara lain: 3.1.1 Metode Interview Metode interview adalah mengadakan waancara langsung kepada pihak ­ pihak yang mengenai bidangnya sesuai dengan keadaanya dilapangan. Adapun pihakyang dimaksud adalah kepala sekolah dan wakil kepala sekolah SMUN 2 Sukoharjo antara lain : Data­data yang ditampilkan dalam bentuk print out dan buku ­ buku yang disesuaikan dengan permintaan sekolah. 3.1.2 Dokumentasi Metode dokumentasi adalah dengan melihat laporan yang telah ada, hal itu di maksudkan agar data yang diperoleh dapat lebih diperinci dan diperjelas serta sesuai dengan kebutuhan. 3.1.3 Observasi Metode observasi adalah metode dengan melakukan pengamatan pada objek yang diteliti secara langsung, yang kemudaian dilakukan pencatatan kejadian ­ kejadian yang berhubungan dengan objek yang diteliti. 3.1.4 Studi Pustaka Metode studi pustaka adalah mengumpulkan data dari membaca buku­buku atau literature yang ada hubungannya dengan permasalahan yang dijadikan objek penelitian. 7 8 3.2 Perancangan Aplikasi 3.2.1 Perangkat Lunak a. Easy PHP. Perangkat lunak ini digunakan sebagai server lokal. b. Macromedia Dreamweaver MX. Perangkat lunak ini digunakan sebagai editor scrip dalam pembuatan website dengan menggunakan bahasa pemrograman web, yaitu PHP dan HTML. c. PHP MyAdmin. Perangkat lunak ini digunakan untuk pembuatan database MySQL d. Corel CorelDraw9 dan Corel PhotoPoint9. Perangakat lunak ini digunakan untuk pembuatan grafis dari tampilan website. 3.2.2 Perangkat Keras Perangkat keras yang digunakan untuk membuat aplikasi menggunakan PC Personal Computer dengan spesifikasi sebagai berikut: a. Processor Intel Pentium IV 2.000 HZ b. Memori DDRAM 128 MB c. VGA 32 MB d. Hardisk 20 GB e. Keyboard, Mouse, Printer, Scanner 9 3.3 Perancangan Rancangan Sistem Perancangan sistem untuk membuat website memerlukan file direktori,adapun file direktori tersebut sebagai berikut; Gambar 3.1 Struktur File Direktori Untuk Situs Site Halaman User 10 Gambar 3.2 Struktur File Administrator 11 3.4 Rancangan Templates Website 3.4.1 Halaman Home Halaman ini berisi ucapan selamat datang dan ucapan salam pembuka untuk pengunjung yang datang. GAMBAR SMU N 2 SUKOHARJO Home Profile Struktur Organisasi Kurikulum Penghargaan Galeri Photo Contacus Guest Book Copyright SMU N 2 Sukoharjo 3.4.2 Halaman Profile Halaman ini berisi tenteng profil umum SMU N 2 Sukoharjo meliputi : visi, misi,sejarah berdiri, fasilitas penunjang. GAMBAR SMU N 2 SUKOHARJO Home Profile Struktur Organisasi Kurikulum Penghargaan Galeri Photo Contacus Guest Book Copyright SMU N 2 Sukoharjo Isi ucapan selamat Profile Visi Misi Sejarah Berdiri Fasilitas 12 3.4.3 Halaman Struktur Organisasi Halaman ini berisi tentang struktur organisasi di SMU N 2 Sukoharjo GAMBAR SMU N 2 SUKOHARJO Home Profile Struktur Organisasi Kurikulum Penghargaan Galeri Photo Contacus Guest Book Copyright SMU N 2 Sukoharjo 3.4.4 Halaman Kurikulum Halaman ini berisi tentang kurikulum yang akan dipelajari selama sekolah di SMU N 2 Sukohajo. GAMBAR SMU N 2 SUKOHARJO Home Profile Struktur Organisasi Kurikulum Penghargaan Galeri Photo Contacus Guest Book Copyright SMU N 2 Sukoharjo Gambar Struktur Organisasi Isi kurikulum sekolah 13 3.4.5 Penghargaan Halaman ini berisi tentang prestasi yang telah dicapai oleh SMU N 2 S ukoharjo selama tahun 2000 – 2006. GAMBAR SMU N 2 SUKOHARJO Home Profile Struktur Organisasi Kurikulum Penghargaan Galeri Photo Contacus Guest Book Copyright SMU N 2 Sukoharjo 3.4.6 Galeri foto Halaman ini berisi tentang foto kegiatan para siswa siswi SMU N 2 Sukoharjo GAMBAR SMU N 2 SUKOHARJO Home Profile Struktur Organisasi Kurikulum Penghargaan Galeri Photo Contacus Guest Book Copyright SMU N 2 Sukoharjo Berisi prestasi ­ prestasi Berisi foto ­ foto 14 3.4.7 Contacus Halaman ini berisi untuk menulis pesan pengunjung dan alamat GAMBAR SMU N 2 SUKOHARJO Home Profile Struktur Organisasi Kurikulum Penghargaan Galeri Photo Contacus Guest Book Copyright SMU N 2 Sukoharjo 3.4.8 Guest book Halaman ini berisi tentng form yang digunakan dalam pengisian buku tamu yang berisikan semua komentar – komentar yang telah masuk sehingga pengunjung bisa melihat komentar yng telah masuk. GAMBAR SMU N 2 SUKOHARJO Home Profile Struktur Organisasi Kurikulum Penghargaan Galeri Photo Contacus Guest Book Copyright SMU N 2 Sukoharjo Send Edit Close Nama Alamat Email Send Send Edit Close Send 15

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN