13
BAB 3. METODE PENELITIAN 3.1
Rancangan Penelitian
Penelitian ini dapat diklasifikasikan sebagai penelitian eksploratori. Penelitian eksploratori adalah penelitian yang bertujuan mencari hubungan-
hubungan baru untuk merumuskan masalah riset Supranto, 2003:56. Penelitian yang diorientasikan untuk memecahkan faktor-faktor yang mempengaruhi
perilaku konsumen dalam keputusan memilih tempat kost. Selanjutnya agar tujuan penelitian dapat dicapai sesuai dengan perumusan masalah yang di ajukan maka
data dan info mengenai faktor-faktor penentu yang manjadi acuan mahasiswa dalam memilih tempat kost akan dikumpulkan melalui metode kuisioner dan
wawancara.
3.2 Jenis dan Sumber Data
Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder.
a. Data primer merupakan data yang diperoleh melalui jawaban kuisioner
yang telah diisi oleh responden yang terpilih. Kuisioner tersebut diisi oleh obyek penelitian yaitu mahasiswa baru Universitas Jember yang bertempat
tinggal kost di sekitar Kampus Universitas Jember. b.
Data Sekunder merupakan data yang diperoleh di pihak lain, berupa data olahan yang fungsinya memperkuat data primer. Sumber data sekunder
adalah sumber-sumber seperti internet, jurnal, artikel, dan data dari perusahaan, seperti informasi mengenai gambaran umum mengenai kost-
kost-an yang terletak di sekitar kampus Universitas Jember.
3.3 Metode Pengumpulan Data
Metode pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode kuisioner, yaitu sejumlah pernyataan tertulis yang digunakan untuk memperoleh
informasi dari responden, selanjutnya responden diminta mengisi daftar pernyataan tersebut.
http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id
http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id
http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id
http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id
http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id
http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id
http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id
http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id
http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id
http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id
http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id
http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id
http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id http:digilib.unej.ac.id
14
3.4 Populasi dan Sampel