PENGELOLAAN SUMBER DAYA MANUSIA DALAM KEPATUHAN PEMAKAIAN ALAT PELINDUNG DIRI PADA PT KUSUMAHADI SANTOSA - UNS Institutional Repository

  “PENGELOLAAN SUMBER DAYA MANUSIA DALAM KEPATUHAN PEMAKAIAN ALAT PELINDUNG DIRI PADA PT KUSUMAHADI SANTOSA”

  Diajukan untuk Memenuhi Syarat-syarat Mencapai Sebutan Ahli Madya Manajemen Bisnis

  

Oleh :

Yoga Dwi Utami

NIM F3514079

PROGRAM STUDI DIPLOMA III MANAJEMEN BISNIS

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

  

2017

  “PENGELOLAAN SUMBER DAYA MANUSIA DALAM KEPATUHAN PEMAKAIAN ALAT PELINDUNG DIRI PADA PT KUSUMAHADI SANTOSA”

  Diajukan untuk Memenuhi Syarat-syarat Mencapai Sebutan Ahli Madya Manajemen Bisnis

  

Oleh :

Yoga Dwi Utami

NIM F3514079

PROGRAM STUDI DIPLOMA III MANAJEMEN BISNIS

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

  

2017

  

ABSTRAK

PENGELOLAAN SUMBER DAYA MANUSIA DALAM KEPATUHAN

PEMAKAIAN ALAT PELINDUNG DIRI PADA PT KUSUMAHADI

SANTOSA

YOGA DWI UTAMI F3514079

  Kecelakaan Kerja Merupakan kejadian yang tidak terduga dan sangat merugikan pelaku usaha maupun pekerja.Kecelakaan bisa terjadi karena faktor Sumber Daya Manusia. Oleh karena itu upaya untuk meminimalisir terjadinya kecelakaan kerja pelaku usaha harus melakukan berbagai cara salah satunya dengan penyediaan Alat Pelindung Diri. Akan tetapi masalah yang terjadi di lapangan adalah etos kerja dari Sumber Daya Manusia yang tidak mematuhi aturan penggunaan alat pelindung diri tersebut.

  Oleh karena itu tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengelolaan Sumber Daya Manusia dalam penerapan pemakaian alat pelindung diri, juga untuk mengetahui kesesuaian aturan yang berlaku dengan yang terjadi di lapangan. Serta mengetahui faktor apa yang membuat pekerja tidak mematuhi aturan penggunaanalat pelindung diri.

  Objek penelitian ini adalah PT. Kusumahadi Santosa yang berlokasi di Jl. Raya Jaten Km 9.4 Karanganyar.Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder dengan dilakukan metode pengumpulan data yaitu wawancara dan observasi.

  Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah bahwa PT. Kusumahadi Santosa telah menerapkan pengelolaan yang cukup baik akan tetapi belum maksimal. Dimana masih banyak Sumber Daya Manusia yang tidak mematuhi aturan khususnya dalam penerapan pemakaian alat pelindung diri sebagai upaya untuk meminimalisir kecelakaan kerja.

  Kata Kunci: Pengelolaan sumber daya manusia, Penerapan Penggunaan alat pelindung diri

  

ABSTRACT

MANAGEMENT OF HUMAN RESOURCES IN COMPLIANCE OF USE OF

SELF-PROTECTOR IN PT KUSUMAHADI SANTOSA

YOGA DWI UTAMI

  

F3514079

  Work Accidents It is an unexpected event and very harmful to the business actors and workers. Accidents can occur due to Human Resources factors. Therefore efforts to minimize the occurrence of work accidents business actors must perform various ways one of them with the provision of Personal Protective Equipment. However, the problems that occur in the field is the work ethic of Human Resources who do not comply with the rules of use of personal protective equipment.

  Therefore the purpose of this study is to know the management of Human Resources in the application of the use of personal protective equipment, as well as to know the suitability of the rules applicable to what happens in the field. And know what factors make the workers do not obey the rules of use of personal protective equipment.

  The object of this research is PT. Kusumahadi Santosa located on Jl. Raya Jaten Km 9.4 Karanganyar. The data used in this research is primary data and secondary data with data collection method that is interview and observation.

  The results obtained in this study is that PT. Kusumahadi Santosa has implemented a good enough management but not yet maximal. Where there are still many Human Resources that do not obey the rules, especially in the application of the use of personal protective equipment as an effort to minimize work accidents.

  Keywords: Human Resource Management, Application of the Use of Personal Protective Equipment

  MOTTO ALLAH never changes the condition of a people unless they stive to change themselves .

  (Qur’an 13.11) Yakinlah ada sesuatu yang menantimu selepas banyak kesabaran (yang kau jalani) yang akan membuatmu terpana hingga kau lupa pedihnya rasa sakit.

  (Imam Ali bin Abi Thalib AS) Do what they think you can’t do.(Duke Fergerson) Tak berhak orang lain kita bahagiakan, sebelum kita membahagiakan orang tua kita.(Muhamad Agus Syafii)

  Penelitian ini penulis persembahakan kepada : 1.

  Orang Tua serta kakak tercinta

  2. Keluarga besar penulis 3.

  Almamater KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas

  Akhir dengan judul

  “Pengelolaan Sumber Daya Manusia dalam Kepatuhan

Pemakaian Alat Pelindung Diri pada PT. Kusumahadi Santosa” dapat

diselesaikan dengan baik dan lancar.

  Tugas Akhir ini disusun untuk memenuhi syarat-syarat dalam Mencapai Gelar Ahli Madya Program Diploma 3 Manajemen Bisnis Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta.

  Dalam kesempatanj ini penulis ingin mengucapkan terimakasih kepada beberapa pihak yang telah membantu dan mendukung penulis dalam penelitian Tugas Akhir ini.: 1.

  Dr. Hunik Sri Runing S.,M.Si. selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta 2. Drs. Heru Purnomo, M.M selaku Ketua Program Studi Diploma 3 Manajemen

  Bisnis Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta 3. Wahyu Trinarningsih S.E, M.M, M.A. selaku Dosen Pembimbing Tugas Akhir yang telah membantu memberikan bimbingan dan arahan dalam proses penyusunan Tugas Akhir

  4. Bapak Edi Siswanto selaku Kasie Personalia PT. Kusumahadi Santosa yang telah memberikan kesempatan dan ijin penulis untuk melaksanakan Magang Kerja 5. Bapak Dwi Siswanto selaku Pembimbing Instansi Magang (PIM)serta Kasie Administrasi.

  6. Staff dan karyawan Departemen Pretreatment khususnya Divisi Administrasi yang telah membantu.

  7. Bapak, Ibu, kakak, dan keluarga besar tercinta yang telah memberikan doa, wejangan, motivasi, semangat, serta perhatian setiap harinya.

  8. Teman-teman satu angkatan D3 Manajemen Bisnis 2014 yang sudah memberikan kesan, perjuangan dalam suka maupun duka selama 3 tahun terakhir ini.

  9. Grup “Artikel Bermanfaat” yang telah memberikan kesan tak terlupakan.

  Selama 3 tahun hampir setiap hari bersama saat susah maupun senang dengan karakter masing-masing yang beda. I will never forget you all.

  10. Semua pihak lain yang telah membantu dalam segala hal yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu Dalam penelitian ini penulis menyadari bahwa penelitian ini tidak sempurna dan memiliki kekurangan.Oleh karena itu di kesempatan ini penulis juga ingin mengucapkan mohon maaf dan menerima saran dari yang lainnya.Dalam penelitian ini penulis berharap bisa memberikan manfaat untuk semua orang.

  DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL ........................................................................................... i ABSTRAK ............................................................................................................ ii ABSTRACT ......................................................................................................... iii HALAMAN PERSETUJUAN ............................................................................. iv HALAMAN PENGESAHAN ............................................................................. v SURAT PERNYATAAN .................................................................................... vi MOTTO DAN PERSEMBAHAN ...................................................................... vii KATA PENGANTAR ......................................................................................... viii DAFTAR ISI ......................................................................................................... x DAFTAR TABEL ................................................................................................ xiii DAFTAR GAMBAR ............................................................................................ xiv DAFTAR LAMPIRAN ......................................................................................... xv

  BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang ............................................................................ 1 B. Rumusan Masalah ....................................................................... 5

  C.

  Tujuan Penelitian ........................................................................ 5 D.

  Manfaat Penelitian ...................................................................... 5 E. Metode Penelitian........................................................................ 6

  BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Sumber Daya Manusia ................................................................ 10 B. Keselamatan dan Kesehatan Kerja .............................................. 13 C. Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja .............. 16 D. Kecelakaan Kerja ........................................................................ 17 E. Pengendalian Risiko .................................................................... 19 F. Alat Pelindung Diri ..................................................................... 20 G. Peraturan Alat Pelindung Diri ..................................................... 23 H. Faktor Penggunaan Alat Pelindung Diri ..................................... 23 BAB III PEMBAHASAN A. Diskripsi Objek Penelitian .......................................................... 24 B. Laporan Magang Kerja ............................................................... 34 C. Pembahasan ................................................................................. 36 1. Kesesuaian Penerapan APD dengan UU Tentang APD ......... 37 2. Faktor yang mempengaruhi tidak memakai APD .................. 44 3. Pengelolaan SDM dalam penerapan pemakaian APD ........... 46