SISTEM INFORMASI FAKULTAS ILMU KOMPUTER

SISTEM INFORMASI
FAKULTAS ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS LANCANG KUNING
KUMPULAN JUDUL PRAKTEK KERJA LAPANGAN

NAMA

:

DEDI SISWOYO

NIM

:

1257 201 1220

JENJANG PENDIDIKAN

:

STRATA SATU (S1)


PROGRAM STUDI

:

SISTEM INFORMASI

Untuk Memenuhi Sebagian Dari Syarat – Syarat Untuk Menyelesaikan
Jenjang Pendidikan Strata Satu (S1)
Pada Fakultas Ilmu Komputer Universitas Lancang kuning

Hal

: Pengajuan Judul PKL

Kepada Yth :
Bapak Ketua Prodi Sistem Informasi
Universitas Lancang Kuning
diPekanbaru


Dengan hormat,
Berdasarkan peraturan akademik yang berlaku pada Fakultas Ilmu Komputer
Universitas Lancang Kuning maka dengan ini disampaikan bahwa saya yang bertandatangan
dibawah ini :
Nama

: Dedi Siswoyo

Nomor Mahasiswa

: 1257 201 1220

Semester

: IV ( Empat) Anvulan

Program Studi

: Sistem Informasi


Telah memenuhi persyaratan akademik untuk melakukan penelitian dan penulisan
laporan PKL, Untuk itu saya mengajukan judul penelitian sbb :
1.

Program Aplikasi Administrasi Dan Pendapatan Pada Bimbingan Belajar Minas Course
Center Kabupaten Siak.

2.

Aplikasi Rapor Siswa SMA Handayani kurikulum .

3.

Analisa dan Perancangan Sistem Informasi Rekap File “Pindah Rayon SMP” di
Bidang SMP – Dinas Pendidikan Provinsi Riau.

Demikianlah permohonan ini disampaikan dengan harapan Bapak Ketua Program
Studi dapat menyetujui judul penelitian yang saya ajukan. Atas persetujuan Bapak diucapkan
terima kasih.
Pekanbaru, 05 Oktober 2013

Pemohon,

Ferika Wulandari
1.

Judul :

Analisa dan Perancangan Sistem Informasi Laporan Pertanggungjawaban
Kegiatan Perbulan di Bidang SMP – Dinas Pendidikan Provinsi Riau.
Alasan :
Dinas Pendidikan Provinsi Riau adalah salah satu instansi pemerintahan yang
bergerak di bidang pendidikan. Dalam lingkungan Dinas Pendidikan Provinsi Riau
terdapat banyak bidang-bidang pendidikan. Salah satunya yaitu Bidang Sekolah
Menengah Pertama (SMP). Bidang SMP merupakan bidang yang mengatur dan
membina sekolah-sekolah SMP yang ada di Provinsi Riau. Baik SMP Negeri, SMP
Swasta, SMPLB, dan SMP satu atap (satap). Bidang SMP ini tiap bulannya mengadakan
kegiatan seperti Workshop (Pelatihan) dan Lomba ke Tingkat Nasional yang mana
kegiatan tersebut bertujuan untuk menunjang kreativitas, keahlian, maupun prestasi bagi
siswa, guru, dan kepala sekolah.
Bidang SMP membuat laporan pertanggungjawaban menggunakan Microsoft

Excel. Dalam membuat laporan tiap bulannya, Operator komputer harus mengumpulkan
laporan-laporan setiap kegiatan yang berjalan di bulan tersebut. Laporan tersebut akan
dipertanggungjawabkan anggarannya kepada Kepala Keuangan Dinas Pendidikan
Provinsi Riau.
Dengan adanya Sistem Informasi Laporan Pertanggungjawaban Kegiatan
Perbulan di Bidang SMP – Dinas Pendidikan Provinsi Riau ini dapat memberikan solusi
dan kemudahan bagi Operator Komputer untuk melaporkan realisasi anggaran kegiatan
yang digunakan selama satu bulan dengan cepat dan tepat.

2.

Judul :

Aplikasi Multimedia Edukasi bagi siswa SMP se Provinsi Riau oleh Dinas
Pendidikan Provinsi Riau.
Alasan :
Dinas Pendidikan Provinsi Riau adalah salah satu instansi pemerintahan yang
bergerak di bidang pendidikan. Dalam lingkungan Dinas Pendidikan Provinsi Riau
terdapat banyak bidang-bidang pendidikan. Salah satunya yaitu Bidang Sekolah
Menengah Pertama (SMP). Bidang SMP merupakan bidang yang mengatur dan

membina sekolah-sekolah SMP yang ada di Provinsi Riau. Baik SMP Negeri, SMP
Swasta, SMPLB, dan SMP satu atap (satap). Bidang SMP ini tiap bulannya
mengadakan kegiatan seperti Lomba ke Tingkat Nasional Jurnalistik, Minat Bakat,
dan Olimpiade Sains yang mana kegiatan tersebut bertujuan untuk menunjang
kreativitas, keahlian, maupun prestasi bagi siswa.
Sub kegiatan yang terdapat pada bidang SMP merupakan salah satu program
Pemerintah Pusat. Bidang SMP belum menerapkan edukasi multimedia ke sekolahsekolah di Kabupaten/Kota untuk memperkenalkan, menumbuhkan kreativitas siswa
agar mau berpartisipasi untuk bertanding ke tingkat Nasional. Aplikasi ini akan
memperkenalkan dan memberikan trik khusus masing-masing lomba agar bisa
dipelajari oleh siswa dan guru pembimbing.
Dengan adanya Aplikasi Multimedia Edukasi bagi siswa SMP se Provinsi
Riau oleh Dinas Pendidikan Provinsi Riau ini dapat memberikan motivasi,
menumbuhkan kreativitas, dan metal persaingan untuk bertanding ke tingkat nasional
untuk nama baik Provinsi dan Sekolah.

3.

Judul :
Analisa dan Perancangan Sistem Informasi Rekap File “Pindah Rayon SMP” di
Bidang SMP – Dinas Pendidikan Provinsi Riau.

Alasan :

Dinas Pendidikan Provinsi Riau adalah salah satu instansi pemerintahan yang
bergerak di bidang pendidikan. Dalam lingkungan Dinas Pendidikan Provinsi Riau
terdapat banyak bidang-bidang pendidikan. Salah satunya yaitu Bidang Sekolah
Menengah Pertama (SMP). Bidang SMP merupakan bidang yang juga mengurus dan
mengesahkan surat kepindahan siswa dari Provinsi ke Luar Provinsi maupun Luar
Provinsi ke Provinsi.
Pindah rayon SMP masih menggunakan sistem catat buku. Dan berkas yang
terkumpul hanya di dalam buku besar. Ini sangat menyulitkan para pegawai untuk
melihat berkas yang dibutuhkan apabila sewaktu-waktu membuthkannya, maka
dengan cara manual pegawai harus membongkar kembali berkas yang dikumpul dan
mencari baris nama siswa pindahan di buku besar.
Dengan adanya Analisa dan Perancangan Sistem Informasi Rekap File
“Pindah Rayon SMP” di Bidang SMP – Dinas Pendidikan Provinsi Riau ini dapat
memberikan kemudahan dan efektif untuk melihat berkas pindah rayon siswa dengan
cepat. Dan sistem ini akan lebih efisien dalam pelaporan kepada Kepala Bidang.