BAB I KETENTUAN UMUM

Peraturan Akademik

PERATURAN REKTOR UNIVERSITAS LAMPUNG
N0. 3787/UN26/DT/2013
Tentang

PERATURAN AKADEMIK

Peraturan Akademik universitas lampung 2014

1

Peraturan Akademik

PERATURAN REKTOR UNIVERSITAS LAMPUNG
N0. 3787/UN26/DT/2013
Tentang

PERATURAN AKADEMIK
REKTOR UNIVERSITAS LAMPUNG
Menimbang :


a.

b.

c.

d.

Mengingat :

1.
2.
3.
4.
5.

2

bahwa dalam rangka terselenggaranya Tridharma

Perguruan Tinggi yang bermutu, terbinanya budaya
akademik, dan untuk terwujudnya aksesibilitas, ekuitas,
dan akuntabilitas pelaksanaan pendidikan tinggi di
Univeritas Lampung;
bahwa untuk meningkatkan relevansi, atmosfer
akademik, keberlanjutan, daya saing, dan eisiensi serta
produktivitas manajemen pendidikan dalam menghadapi
tantangan sesuai dengan tuntutan dan perubahan
masyarakat, dan peraturan perundang-undangan, serta
dalam mewujudkan Visi Universitas Lampung 2025,
perlu dilakukan penataan ulang terhadap Peraturan
Akademik Universitas Lampung;
bahwa Peraturan Universitas Lampung No. 159/H26/
PP/2008 tentang Peraturan Akademik tidak sesuai dengan
perkembangan keadaan dan peraturan perundangundangan dalam bidang pendidikan tinggi sehingga
perlu diganti;
bahwa berdasarkan pertimbangan pada huruf a, b, dan c
perlu ditetapkan Peraturan Universitas Lampung tentang
Peraturan Akademik.
Undang-Undang No.20 Tahun 2003 tentang Sistem

Pendidikan Nasional.
Undang-Undang No. 14Tahun 2005 tentang Guru dan
Dosen.
Undang-Undang No. 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan
Tinggi
Peraturan Pemerintah No.19 Tahun 2005 tentang Standar
Nasional Pendidikan.
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor
Peraturan Akademik universitas lampung 2014

Peraturan Akademik

6.

7.

8.
9.

10.


11.

12.

13.

14.

66 Tahun 2010 tentang Perubahan atas Peraturan
Pemerintah Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2010
tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 17
Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan
Pendidikan
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No.232
Tahun 2000 tentang Pedoman Penyusunan Kurikulum
Pendidikan Tinggi dan Penilaian Hasil Belajar.
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No.045 Tahun
2002 tentang Kurikulum Inti Pendidikan Tinggi.

Keputusan Presiden Republik Indonesia No.256/MPM.
A4/KP/2011 Tahun 2007 tentang Pengangkatan Rektor
Universitas Lampung.
Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan nomor
0167/0/1995 Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No
63 haun 2008 Nomor 12 Tahun 2011 tentang organisasi
dan tatakerja Universitas Lampung.
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik
Indonesia No. 178/U/2001 tentang Gelar dan Lulusan
Perguruan Tinggi.
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 67 Tahun
2008 tentang Pengangkatan Dosen dan Pemberhentian
Dosen sebagai Pimpinan Perguruan Tinggi dan Pimpinan
Fakultas.
Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi
Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Republik
Indonesia No. 048/DJ/Kep/1983 tentang Beban Tugas
Dosen.
Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi
Departemen Pendidikan Nasional Republik Indonesia

No.163/Dikti/Kep/2007 tentang Penataan dan Kodiikasi
Program Studi pada Perguruan Tinggi.

MEMUTUSKAN :
Menetapkan : PERATURAN REKTOR UNIVERSITAS
TENTANG PERATURAN AKADEMIK

Peraturan Akademik universitas lampung 2014

LAMPUNG

3