PERNIKAHAN DINI PADA REMAJA PUTRI DI DESA PENGGALANGAN KECAMATAN SEI BAMBAN KABUPATEN SERDANG BEDAGAI TAHUN 2013 SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat

  PERNIKAHAN DINI PADA REMAJA PUTRI DI DESA PENGGALANGAN KECAMATAN SEI BAMBAN KABUPATEN SERDANG BEDAGAI TAHUN 2013 SKRIPSI OLEH : 111021049 GUSLESI IRA WIYENTI

FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

  PERNIKAHAN DINI PADA REMAJA PUTRI DI DESA PENGGALANGAN KECAMATAN SEI BAMBAN KABUPATEN SERDANG BEDAGAI TAHUN 2013 SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat OLEH : 111021049 GUSLESI IRA WIYENTI FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

  ABSTRAK

Pernikahan dini di Indonesia masih sangat tinggi dan merupakan hal yang

menjadi salah satu pokok masalah reproduksi yang dihadapi masa kini.

  Hal ini sering disebabkan oleh faktor ekonomi, pendidikan, diri sendiri, dan orang tua. Penelitian ini dilakukan di Desa Penggalangan Kecamatan Sei Bamban Kabupaten Serdang Bedagai. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengetahuan remaja putri, orang tua remaja putri, tokoh agama dan tokoh masyarakat tentang pernikahan dini dan Undang-Undang yang mengaturnya, hal yang menyebabkan pernikahan dini, dan faktor resiko yang dialami setelah menikah. Jenis penelitian menggunakan metode kualitatif. Subjek penelitian adalah 5 remaja putri yang telah menikah, 5 orang tua remaja putri, 2 tokoh agama dan 1 tokoh masyarakat. Data diperoleh dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Dari hasil analisis menunjukkan faktor penyebab tingginya pernikahan dini adalah rendahnya pengetahuan remaja, orang tua, tokoh agama dan tokoh masyarakat. Hal yang paling banyak menyebabkan pernikahan dini adalah hamil diluar nikah, dan dampak kesehatan yang dirasakan remaja adalah abortus dan anemia. Disarankan kepada remaja untuk mempersiapkan secara matang fisik dan mental sebelum menikah, mengikuti kegiatan-kegiatan sosial di masyarakat, bagi orang tua agar lebih mengawasi dan mengontrol tingkah laku anaknya. Dan tokoh agama, tokoh masyarakat atau pemerintahan hendaknya memberikan sosialisasi Undang-Undang pernikahan, ceramah agama dan pengajian sehingga kontrol sosial dan agama terjaga dengan baik.

  Kata Kunci : Pengetahuan, Penyebab, Dampak, Pernikahan Dini, Remaja.

  ABSTRACT Early marriage in Indonesia is still very high and it became one of the

staples of reproductive problems faced today. This is often caused by economic

factors, education, yourself, and parents.

  This research was conducted in the Penggalangan village-raising District of Sei Bamban Regency of Serdang Bedagai. The purpose of the this research is to

know the knowledge of young women, parents of young women, religious figures

and community leaders about early marriage and laws that govern it, the thing

that leads to early marriage, and factors of risk experienced after marriage. This type of research using qualitative methods. The subject of research is the 5 young

women who are married, 5 the parents of teenage daughters, 2 religious figures,

and 1 community leaders. The data obtained by observation, interview, and

documentation.

  From the results of the analysis showed high early marriage cause factor is the low level of knowledge of teenagers, parents, religious leaders and community leaders. The most common cause of early marriage is pregnant out of wedlock, and the perceived health effects of adolescent is abort and anemia.

  It is recommended to prepare adolescents to be mature physically and mentally before marriage, following social activities in the community, for parents

to monitor and control the behaviour of his child. And religious figures,

community leaders or government should give marriage legislation socialization,

religious lectures and recitation so that social and religious control is maintained properly.

  Key word : Knowledge, Causes, Impact, Early Marriage, Teenage.

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

  Nama : Guslesi Ira Wiyenti Tempat / Tanggal Lahir : Penggalangan / 17 Agustus 1989 Agama : Islam Anak Ke : 5 ( lima ) dari 5 bersaudara Nama Ayah : Misnan Nama Ibu : Tugiyem Alamat : Dusun II Desa Penggalangan Kecamatan

  Sei Bamban Kabupaten Serdang Bedagai

  Riwayat Pendidikan

  1. Tahun 1995-2001 : SD Negeri 104299 Penggalangan

  2. Tahun 2001-2004 : SMP Negeri 1 Sei Rampah

  3. Tahun 2004-2007 : SMA Negeri 2 Tebing Tinggi

  4. Tahun 2007-2010 : AKBID Widya Husada Medan

  5. Tahun 2011-sekarang : Fakultas Kesehatan Masyarakat USU Medan

KATA PENGANTAR

  Puji dan Syukur penulis ucapkan pada Allah SWT atas segala Rahmat dan Ridho-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa apa yang disajikan dalam skripsi masih terdapat kekurangan, oleh sebab itu penulis mengharapkan saran dan kritikan yang sifatnya membangun yang bermanfaat bagi skripsi ini. Adapun judul skripsi ini adalah “Pernikahan Dini Pada Remaja Putri di Desa Penggalangan Kecamatan Sei Bamban Kabupaten Serdang Bedagai Tahun 2013”.

  Penyusunan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Untuk itu, penulis dengan rasa hormat menyampaikan terima kasih kepada :

  1. Bapak Dr. Drs. Surya Utama, MS, selaku Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara.

  2. Bapak Drs. Heru Santosa, MS, Ph.D, selaku Kepala Departemen Kependudukan dan Biostatistik Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara sekaligus dosen pembimbing II yang telah memberikan saran dan bimbingan kepada penulis sehingga skripsi ini dapat diselesaikan.

  3. Ibu Asfriyati, SKM, M.Kes sebagai dosen pembimbing I yang telah banyak meluangkan waktu dan fikirannya dalam memberikan petunjuk, saran dan bimbingan kepada penulis sehingga skripsi ini dapat diselesaikan.

  4. Bapak Abdul Jalil Amri Arma, M.Kes dan Ibu Maya Fitria, M.Kes, sebagai penguji II dan Penguji III yang telah banyak memberikan arahan dan masukan demi kesempurnaan penulisan skripsi ini.

  5. Kepala Desa Penggalangan yang telah memberikan dukungan dan izin kepada penulis untuk melakukan penelitian sehingga penelitian dapat selesai dengan baik.

  6. Teristimewa kepada orang tua dan keluarga besar saya yang tak henti- hentinya berdoa dan memberikan dukungan baik moral maupun materil, sehingga penulis dapat menyelesaikan studi.

  7. Sahabat-sahabat saya di FKM USU terutama di Departemen Kependudukan dan Biostatistik Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara ( Kiki, Tina, Ayu, Ida, Putri, Kak Juli, Kak Uci, Jufri ) dan teman- teman yang lain yang tidak dapat saya sebutkan semuanya, terima kasih atas dukungannya sehingga menambah semangat bagi saya dalam menyelesaikan skripsi ini.

  Akhirnya pada semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah banyak memberikan bantuan dan dorongan semangat. Semoga Allah SWT senantiasa memenuhi kehidupan Bapak, Ibu, dan teman-teman sekalian. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi para pembaca sekalian.

  Medan, Mei 2014 Penulis

  DAFTAR ISI Halaman Pengesahan Abstrak ....................................................................................................................... i

Abstract ....................................................................................................................... ii

Daftar Riwayat Hidup .............................................................................................. iii

Kata Pengantar ......................................................................................................... iv

Daftar Isi .................................................................................................................... vi

Daftar Grafik ............................................................................................................. viii

Daftar Tabel ............................................................................................................... ix

  BAB I PENDAHULUAN

  1.1.Latar Belakang ...................................................................................... 1

  1.2.Rumusan Masalah ................................................................................ 8

  1.3.Tujuan Penelitian .................................................................................. 9

  1.3.1. Tujuan Umum ................................................................................. 9

  1.3.2. Tujuan Khusus ................................................................................ 9

  1.4.Manfaat Penelitian .................................................................................... 9

  BAB II TINJAUAN PUSTAKA

  2.1. Deskripsi Teori ......................................................................................... 11

  2.1.1. Remaja ............................................................................................ 11

  2.1.2. Pernikahan ...................................................................................... 18

  2.1.3. Faktor Penyebab Terjadinya Pernikahan Dini ............................... 19

  2.1.4. Kesehatan Reproduksi .................................................................... 20

  2.1.5. Dampak Pernikahan Dini Dilihat Dari Kesehatan Reproduksi ...... 20

  2.2. Penelitian Yang Relevan .......................................................................... 25

  BAB III METODE PENELITIAN

  3.1. Jenis Penelitian ......................................................................................... 28

  3.2. Subjek Penelitian ...................................................................................... 28

  3.3. Teknik dan Instrumen Pengumpulan Data ............................................... 29

  3.4. Pengujian Keabsahan Data ....................................................................... 29

  3.5. Teknik Analisis Data ................................................................................ 30

  BAB IV HASIL PENELITIAN

  

4.1. Gambaran Lokasi Penelitian .................................................................... 32

  4.2. Gambaran Informan ................................................................................. 35

  4.2.1. Karakteristik Informan ................................................................... 35

  4.3. Bagi Remaja Yang Menikah Dini ............................................................ 36

  4.3.1. Pengetahuan ................................................................................... 36

  4.3.2. Penyebab Remaja Melakukan Pernikahan Dini ............................. 38

  4.3.3. Dampak Pernikahan Dini ............................................................... 40

  4.4. Bagi Orang tua Remaja Yang Menikah Dini ........................................... 42

  4.4.1. Pengetahuan Orang tua Remaja Tentang Pernikahan Dini ............ 42

  4.4.2. Pola Asuh Yang Diberikan Orang tua Kepada Remaja ................. 44

  

4.5. Bagi TOGA dan TOMA .......................................................................... 47

  4.5.1. Pengetahuan TOGA dan TOMA Tentang Pernikahan Dini .......... 47

  4.5.2. Penyebab Pernikahan Dini Menurut TOGA dan TOMA ............... 50

  4.5.3. Dampak Pernikahan Dini Menurut TOGA dan TOMA ................. 51

  BAB V PEMBAHASAN

  5.1. Gambaran Karakteristik Informan ........................................................... 54

  5.2. Analisis Data ............................................................................................ 55

  5.2.1. Remaja Putri ................................................................................... 55

  5.2.1.1. Pengetahuan ....................................................................... 55

  5.2.1.2. Penyebab Remaja Melakukan Pernikahan Dini ................. 58

  5.2.1.3. Dampak Pernikahan Dini ................................................... 60

  5.2.2. Orang tua Remaja Putri .................................................................. 62

  5.2.2.1. Pengetahuan ....................................................................... 62

  5.2.2.2. Pola Asuh Yang Diberikan Orang tua ................................ 63

  5.2.3. TOGA dan TOMA ......................................................................... 65

  5.2.3.1. Pengetahuan ....................................................................... 65

  5.2.3.2. Penyebab Pernikahan Dini Menurut TOGA dan TOMA ... 66

  5.2.3.3. Dampak Pernikahan Dini Menurut TOGA dan TOMA ..... 68

  BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

  6.1. Kesimpulan .............................................................................................. 69

  6.2. Saran ........................................................................................................ 69

  DAFTAR PUSTAKA LEMBAR PERNYATAAN PERSETUJUAN PARTISIPAN KUESIONER SURVEI DAN PANDUAN PERTANYAAN LAMPIRAN

DAFTAR GRAFIK

  Grafik 1. Trend Pernikahan Dini pada Remaja Umur 15-20 Tahun di Desa Penggalangan Kecamatan Sei Bamban Kabupaten serdang Bedagai Tahun 2013 ..............................................................................................

  8

  DAFTAR TABEL

Dokumen yang terkait

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP HAPPINESS AT WORK SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Psikologi

0 0 13

PENGARUH KEPEMIMPINAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA PEGAWAI PADA KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN DELI SERDANG SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Sosial Ilmu Administrasi Negara

0 0 12

PERILAKU KADER DALAM PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA DI PUSKESMAS MANDALA KECAMATAN MEDAN TEMBUNG SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat

1 0 14

PENGEMBANGAN SISTEM REGISTRASI PASIEN RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KOTA PADANGSIDIMPUAN SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat

0 0 14

KARAKTERISTIK PENDERITA MALARIA DI KABUPATEN BENER MERIAH PROVINSI ACEH TAHUN 2009-2013 SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat

0 0 19

KARAKTERISTIK PENDERITA ASMA BRONKIAL RAWAT INAP DI RSUD LANGSA TAHUN 2009-2012 SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat

0 1 16

GAMBARAN PELAKSANAAN MANAJEMEN OBAT DI INSTALASI FARMASI RUMAH SAKIT HAJI MEDAN SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat

0 1 16

GAMBARAN PELAKSANAAN SANITASI TOTAL BERBASIS MASYARAKAT (STBM) DI DESA LOLOWUA KECAMATAN HILISERANGKAI KABUPATEN NIAS SUMATERA UTARA TAHUN 2014 SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat

0 0 14

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat

0 0 16

ANALISIS KEIKUTSERTAAN VASEKTOMI DI KECAMATAN PERCUT SEI TUAN TAHUN 2013 TESIS Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Magister Kesehatan (M.Kes) dalam Program Studi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat

0 0 18