Pengaruh Variasi Produk Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Toko Snugstore Medan

ABSTRAK
PENGARUH VARIASI PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN
PEMBELIAN KONSUMEN PADA SNUGSTORE MEDAN

Nama

: Hafiza Adlina

NIM

: 100907010

J udul
Pembelian

: Pengar uh Var iasi Pr oduk Ter hadap Keputusan
Konsumen Pada Snugstore Medan

Pembimbing

: Ihsan Effendi S.E M.Si


Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh variasi produk terhadap
keputusan pembelian konsumen di Snugstore. Bentuk penelitian ini adalah
menggunakan metode asosiatif dengan pendekatan kuantitaif dengan maksud
untuk mencari seberapa besar pengaruh antara variabel X yaitu Variasi Produk
terhadap variabel Y yaitu keputusan pembelian konsumen.
Berdasarkan hasil Analisis SEM (Structural Equation Modeling)
menunjukan bahwa variabel X4 atau ukuran produk merupakan bagian dari
variabel X yang sangat mempengaruhi keputusan pembelian pada toko Snugstore
Medan. Ukuran dibagi atas dua item yaitu kelengkapan ukuran dan kesesuaian
ukuran dengan permintaaan konsumen, kedua item tersebut bernilai positif dan
menjadi penyokong terhadap tingginya pengaruh ukuran produk terhadap
keputusan pembelian konsumen. Berdasarkan tabel Goodness of Fit diatas maka
diketahui bahwa nilai p-value≥ 0.05 hal ini berarti bahwa hipotesis alternatif
diterima dan hipotesis nol ditolak yaitu terdapat pengaruh variasi produk terhadap
keputusan pembelian konsumen pada Snugstore. Nilai RMSEA yaitu ≤ 0.05
RMSEA ≤ 0.08 menunjukan bahwa model adalah good fit. Nilai Std. RMR yaitu
Std.RMR ini ≤ 0.05 menunjukan bahwa model memiliki Goodness of Fit yang
baik. Nilai GFI ≥ menunjukan bahwa GFI diterima.


Kata Kunci : Variasi Produk, Keputusan Pembelian Konsumen

Universitas Sumatera Utara

ABSTRACT
THE EFFECTS OF PRODUCT VARIATION ON CONSUMER PURCHASE
DECISIONS AT SNUGSTORE MEDAN.

Name

: Hafiza Adlina

NIM

: 100907010

Tittle

: The Effects Of Product Variation On Consumer
Purchase

Decisions At Snugstore Medan

Supervisor

: Ihsan Effendi S.E M.Si

This study aimed to analyze the effect of product variety on consumer
purchasing decisions in Snugstore . This research is a form of associative method
with a quantitative approach with a view to find how much influence between the
variables X is Product Variations to variable Y is the consumer purchase
decision.
Based on the analysis results of SEM ( Structural Equation Modeling )
indicates that the variable X4 or size of a product is part of the X variables that
influence purchase decisions in the store Snugstore field . Size is divided into two
items that measure the completeness and appropriateness of the size of the
consumer Demand , both items are positive and become advocates for the high
influence of the size of the products on consumer purchasing decisions . Based
Goodness of Fit table above, it is known that the p-value ≥ 0:05 , this means that
the alternative hypothesis is accepted and the null hypothesis is rejected that there
are significant variations in the product on consumer purchasing decisions on

Snugstore . RMSEA value ie RMSEA≤ 0.05 ≤ 0.08 indicate that the model is a
good fit . Value Std . RMR is this Std.RMR ≤ 0:05 shows that the model has good
Goodness of Fit . Value indicates that GFI GFI ≥ accepted .

Keywords : Product Variation, Consumer Purchase Decisions.

Universitas Sumatera Utara