Kegiatan Marketing Komunikasi Melalui Media Promosi Dalam Memasarkan Produk Indihome oleh PT. Telekomunikasi Indonesia, Tbk. Divre 2 Jakarta Selatan.

ABSTRAK
Laporan Tugas Akhir ini disusun oleh Indra Eka Nugraha, 210103120055,
Program Studi Kehumasan, Program Diploma III Pendidikan Ahli Komunikasi
Terapan (PAKT), Fakultas Ilmu Komunikasi, Universitas Padjadjaran. Dibawah
bimbingan Dr. Feliza Zubair, M.Si. dengan judul "Kegiatan Marketing
Komunikasi Melalui Media Promosi Dalam Memasarkan Produk Indihome oleh
PT. Telekomunikasi Indonesia, Tbk. Divre 2, Jakarta Selatan."
Tujuan ini yaitu untuk mengetahui Strategi Komunikasi dalam divisi
Marketing Komunikasi, mengetahui perencanaan media yang digunakan dalam
proses promosi, mengetahui kreatif pesan dan visual yang dilakukan oleh divisi
Marketing Komunikasi sebagai alat promosi perusahaan PT. Telekomunikasi
Indonesia, Tbk. Divre 2 Jakarta Selatan.
Metode yang digunakan oleh penulis adalah cara deskriptif analisis, yaitu
metode yang mengumpulkan data untuk memberi gambaran yang jelas tentang
suatu objek dan kemudian mengadakan analisis terhadap objek tersebut dengan
cara membandingkan temuan dilapangan dengan teori. Teknik pengumpulan data
dilakukan dengan cara observasi, wawancara dan studi kepustakaan.
Dari ini dapat disimpulkan bahwa media promosi sebagai alat promosi
yang dilakukan PT. Telekomunikasi Indonesia, Tbk. Divre 2, Jakarta Selatan
dapat membangun brand awareness yang mendatangkan keuntungan jangka
panjang kepada PT. Telekomunikasi Indonesia, Tbk. Divre 2, Jakarta Selatan.


iv

ABSTRACT
This final report wich is written by Indra Eka Nugraha, 210103120055,
who is student of Faculty of Communication, Padjadjaran University majoring in
Kehumasan, Three Years Degree "Pendidikan Ahli Komunikasi Terapan
(PAKT)." With Mrs. Dr. Feliza Zubair, M.Si. As mentor i give the title of my
report ask "Kegiatan Marketing Komunikasi Melalui Media Promosi oleh PT.
Telekomunikasi,

Divre

2,

Jakarta

Selatan

(Activities


of

Marketing

Communications Through Media Promotion in Marketing Indihome Product By
PT. Telekomunikasi Indonesia, Tbk. Divre 2 Jakarta Selatan)".
The main goal of this project are : 1. To get information in what are the
strategies of communication in marketing communication division, 2. To know the
media planning in the process of promotion, 3. To know creative message and
visuals wich used by marketing communications division as a promotional tools
PT. Telekomunikasi Indonesia, Tbk. Divre 2, Jakarta Selatan.
The writter was using DESCRIPTIVE ANALYSIS, menthod that collected
data to give a clear definition of an object/s and then analized that object/s by
comparing all the data with all the theories. All the data was gained by observing,
interviewing and collecting literatures.
At the and of this reports, I concluded that media promotion as a
promotional tool wich used by PT. Telekomunikasi Indonesia, Tbk. Divre 2
Jakarta Selatan can build their brand awareness could bring a long teren income
to themselves.


iv