Pengaruh Variasi Ukuran Tabung Udara Terhadap Kinerja Pompa Hidram

ABSTRAK
ZULFAHRI YUDHA DUANA: Pengaruh Variasi Ukuran Tabung Udara
Terhadap Kinerja Pompa Hidram, di bimbing oleh SUMONO dan RISWANTI
SIGALINGGING.
Pompa hidram merupakan salah satu jenis pompa yang tidak membutuhkan energi
listrik karena memanfaatkan tekanan udara dan tekanan air itu sendiri sebagai
tenaga penggeraknya, sehingga pompa hidram salah satu pompa air yang tidak
menggunakan BBM dan relatif murah. Dalam penelitian ini akan diukur debit
aliran, koefisien dan efisiensi pompa. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji
pengaruh variasi ukuran tabung udara dengan volume sama yaitu 2494,64cm3,
tinggi tabung berbeda yaitu 54,67 inci, 19,68 inci, dan 10,04 inci, dan diameter
berbeda yaitu 3 inci, 5 inci, dan7 inci terhadap debit air yang dihasilkan.
Dari hasil pengujian dan perhitungan diperoleh bahwa variasi tabung udara
dengan volume sama namun diameter dan tinggi berbeda tidak memberikan
pengaruh nilai yang nyata terhadap kinerja pompa hidram. Debit input yang
didapat yaitu sebesar 1,176 l/s, nilai debit output untuk diameter tabung 3 inci
0,3330 l/s, diameter 5 inci 0,336 l/s, dan diameter 7 inci 0,338 l/s. Nilai koefisien
debit yang didapat yaitu untuk diameter tabung 3 inci 0,497, diameter 5 inci
0,504, dan diameter 7 inci 0,498. Dan efisiensi tertinggi terdapat pada tabung
udara berdiameter 7 inci yaitu sebesar 28,74% dan selisih nilai efisiensi setiap
perlakuan hanya 0,17%.

Kata kunci: Pompa hidram, efesiensi pompa hidram, koefisien debit
ABSTRACT
ZULFAHRI YUDHA DUANA : Effect of Variation of Measurement of Air Tube
on Hidram Pump’s Performance, Supervised by SUMONO and RISWANTI
SIGALINGGING.
Hidram Pump is one kind of pump that needed no electrical energy as it
exploits air pressure and the water pressure as it’s power booster, so Hidram
pump is one of water pump that isn’t using fuel and relatively cheap. This reseach
measured rate of flow, coefficient and efficiency of pump. The aim of this reseach
was to know the influence of variation of measurement of air tube with the same
volume (2494,64 cm)3, the high that the was 54,67, 19,68 and 10,04 inches, and
the diameter was 3, 5, and 7 inches on water rate of flow resulted.
From the trial and calculation results the variation air pump measurement
with the same volume but with different diameter and high that no significant
effort the pump performance. The rate of flow input was 1,176 1/s. The output for
3 inch tube was 0,330 1/s, for the 5 inch diameter was 0,336 1/s, and 7 inch
diameter was 0,338 1/s. The coefficient of rate of flow obtained was 0,497 for the
tube diameter 3 inch, 0,504 for the diameter 5 inch, and 0,498 for the diameter 7
inch. The highest efficiency for found in air tube by the meter of 7 inch as big as
28,74% and the value of efficiency dispute was just 0,17%.

Key words :Hidram pump, hidram pump efficient, rate of flow coefficient

i

Universitas Sumatera Utara