Abstract Karakteristik Infertilitas Pada pasien Di RSUP H Adam Malik Medan Tahun 2012

KARAKTERISTIK INFERTILITAS PADA PASIEN
DI RSUP. H ADAM MALIK MEDAN
TAHUN 2012

Abstrak
Ice Mayanti S Sidabutar

Latar Belakang : Setiap pasangan suami istri kemungkinan sangat besar
mengharapkan mempunyai keturunan sebagai generasi penerus mereka,tetapi tidak
semua pasangan yang berhasil mendapatkan keturunan setelah menikah beberapa
lama. Pasangan ini adalah pasangan yang infertil sehingga diperlukan pengelolaan
yang benar dalam menangani masalah ini sehingga pihak wanita tidak seharusnya
dikatakan sebagai penyebab infertilitas pasangan suami istri.
Tujuan : untuk mengetahui karakteristik infertilitas pada pasien di RSUP H. Adam
Malik Medan 2012
Metodologi : Penelitian ini menggunakan desain dengan rancangan deskriptif
secara retrospektif yang bertujuan untuk mengetahui karakteristik infertilitas pada
pasien. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 48 orang. Pengambilan sampel
dilakukan secara Total Sampling. Analisa data digunakan dengan statistik
deskriptif. Penelitian ini dilakukan di RSUP H. Adam Malik tahun 2012. Penelitian
dilakukan pada Februari – April 2013.

Hasil Penelitian : Hasil penelitian ini sebanyak 48 kasus. Frekuensi tertinggi dari
distribusi kasus menurut usia yaitu perempuan sebanyak 28 kasus (58,3%),
distribusi karakteristik berdasarkan perempuan dari segi usia paling banyak 11
kasus 39,3%, pendidikan paling banyak 11kasus (39,3%), pekerjaan paling banyak
7 kasus (75%), jenis infertilitas paling banyak 15 kasus (53,6%). Distribusi
karakteristik berdasarkan laki-laki dari segi usia paling banyak 10 kasus (50%),
pendidikan paling banyak 7 kasus (35%), pekerjaan paling banyak 10 kasus (50%),
jenis infertilitas paling banyak 11 kasus (55,0%).
Kesimpulan : Dari hasil penelitian ini disimpulkan bahwa prevelensi inferlitas
paling banyak diderita oleh perempuan dan paling banyak ditemukan kasus
inferlitas sekunder. Dari data yang diperoleh menunjukkan bahwa dari 48 kasus
pasangan inferlitas yang ada ditemukan pada kasus yang infertilitas sekunder
sebanyak 55,0 % dan inferlitas primer sebanyak 45,0%.

Kata Kunci : karakteristik, infertilitas

Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

PENILAIAN MASYARAKAT TENTANG FILM LASKAR PELANGI Studi Pada Penonton Film Laskar Pelangi Di Studio 21 Malang Town Squere

17 165 2

APRESIASI IBU RUMAH TANGGA TERHADAP TAYANGAN CERIWIS DI TRANS TV (Studi Pada Ibu Rumah Tangga RW 6 Kelurahan Lemah Putro Sidoarjo)

8 209 2

MOTIF MAHASISWA BANYUMASAN MENYAKSIKAN TAYANGAN POJOK KAMPUNG DI JAWA POS TELEVISI (JTV)Studi Pada Anggota Paguyuban Mahasiswa Banyumasan di Malang

20 244 2

FENOMENA INDUSTRI JASA (JASA SEKS) TERHADAP PERUBAHAN PERILAKU SOSIAL ( Study Pada Masyarakat Gang Dolly Surabaya)

63 375 2

PEMAKNAAN MAHASISWA TENTANG DAKWAH USTADZ FELIX SIAUW MELALUI TWITTER ( Studi Resepsi Pada Mahasiswa Jurusan Tarbiyah Universitas Muhammadiyah Malang Angkatan 2011)

59 326 21

PENGARUH PENGGUNAAN BLACKBERRY MESSENGER TERHADAP PERUBAHAN PERILAKU MAHASISWA DALAM INTERAKSI SOSIAL (Studi Pada Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Angkatan 2008 Universitas Muhammadiyah Malang)

127 505 26

PEMAKNAAN BERITA PERKEMBANGAN KOMODITI BERJANGKA PADA PROGRAM ACARA KABAR PASAR DI TV ONE (Analisis Resepsi Pada Karyawan PT Victory International Futures Malang)

18 209 45

STRATEGI KOMUNIKASI POLITIK PARTAI POLITIK PADA PEMILIHAN KEPALA DAERAH TAHUN 2012 DI KOTA BATU (Studi Kasus Tim Pemenangan Pemilu Eddy Rumpoko-Punjul Santoso)

119 459 25

STRATEGI PUBLIC RELATIONS DALAM MENANGANI KELUHAN PELANGGAN SPEEDY ( Studi Pada Public Relations PT Telkom Madiun)

32 284 52