Prosedur Pemberian Kredit Pada Pt.Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk, Cabang Barusjahe

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
PROGRAM STUDI DIPLOMA III MANAJEMEN KEUANGAN

PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT PADA PT. BANK RAKYAT
INDONESIA (PERSERO) TBK, CABANG BARUSJAHE

TUGAS AKHIR
Diajukan Oleh :

ARRIZKY KHAIRAN
122101238

Guna Memenuhi Salah Satu Syarat Untuk Menyelesaikan
Pendidikan Pada Program Diploma III

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2016
 


Universitas Sumatera Utara

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR

NAMA

: ARRIZKY KHAIRAN

NIM

: 122101238

PROGRAM STUDI

: DIPLOMA III MANAJEMEN KEUANGAN

JUDUL

: PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT PADA

PT.BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO)
TBK, CABANG BARUSJAHE

Tanggal …Januari 2016

Dosen Pembimbing

Dra. Lucy Anna, M.S
NIP.195104211976032003
Tanggal …Januari 2016

Ketua Prodi DIII Manajemen Keuangan

Dr. Yeni Absah, SE, M.Si
NIP.19741123 200012 2 001

Tanggal …Januari 2016

Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis USU


Prof. Dr. Azhar Maksum,M.Ec, Ac,Ak, CA
NIP. 19560407 198002 1

Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Alhamdulillah, puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah
memberikan limpahan rahmat dan hidayah sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir
ini.
Tugas Akhir ini disusun sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan pendidikan
pada program Diploma III Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara. Dalam rangka
memenuhi tujuan tersebut, maka penulis menyusun Tugas Akhir ini dengan judul: “Prosedur
pemberian kredit pada PT. Bank Rakyat Indonesia (PERSERO) TBK, Cabang
Barusjahe”.
Dalam penyusunan Tugas Akhir ini, saya sadar akan keterbatasan kemampuan dan
pengetahuan dimiliki sehingga mungkin pembaca akan menemui banyak kekurangan karena
itu kritik dan saran sangat diharapkan. Dalam penyusunan Tugas Akhir ini penulis tidak
terlepas dari bantuan, bimbingan dan dorongan dari banyak pihak. Untuk kesempatan ini
penulis ingin menyampaikan terima kasih sebesar-besarnya kepada:

1. Bapak Prof. Dr. Azhar Maksum, M.Ec, Ac, Ak, CA. selaku Dekan Fakultas Ekonomi
Universitas Sumatera Utara.
2. Ibu Dr. Yeni Absah, SE, M,Si. selaku Ketua Program Studi Diploma III Keuangan
Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara yang

telah banyak meluangkan

waktunya untuk memberikan petunjuk dan nasehat dalam penyelesaian Tugas Akhir
ini.
3. Bapak Syafrizal Helmi Situmorang, SE, M.Si. selaku Sekretaris Program Studi
Diploma III Keuangan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.
4. Seluruh dosen pengajar Program Diploma III Keuangan yang telah memberikan Ilmu
Pengetahuan selama proses belajar mengajar di Fakultas Ekonomi Universitas
Sumatera Utara.

i
Universitas Sumatera Utara

5. Yang Teristimewa kepada orangtua, Ibunda tercinta (Alm. Salmi rani, S.ag) yang
telah mengorbankan segalanya demi anak-anak tersayangnya nasehat-nasehat serta

motivasi beliau yang telah mengantarkan saya ke gerbang kesuksesan, bahkan sampai
akhir hayat beliau tetap menginspirasi saya untuk menyelesaikan study saya. Kepada
Ayahanda (Khaidir Siregar, SH) , hanya Tugas Akhir ini yang saya persembahkan
sebagai awal dari keberhasilan penulis dimasa mendatang, Amin. Serta saudara dan
saudari kandung saya Kakanda Arini hijria, Abangda Arridho haidir dan adinda
tersayang Anggi moza diana
6. Kepada para sahabat sejawat di keluarga BIRGALIGH Yoshua, Moses, Fikram,
Irpan, Amar, Rifan dan Jefry suksetor dibalik layar yang selalu setia bersama bahumembahu membangun dan mewujudkan cita-cita di dunia perkuliahan terima kasih.
7. Kepada para senior dan alumni Abangda Adenin, Abanga Rasyid,CENDANA
FAMILY yang tak lelah membimbing dan menuntun saya dari awal selama di
perkuliahan hingga terbentuknya suatu karakter yang kuat didalam diri. Kepada para
Adinda-adinda

junior

saya

di

kampus


BRIGITHBULL,

Terimakasih

atas

kesetiaannya dan segala jenis bantuan yang kalian berikan. Kalian yang terbaik dan
kalian luar biasa.
8. Kepada seluruh Pengurus HMK (Himpunan Mahasiswa Keuangan) periode 20142015. Terimakasih untuk dukungan dan doa selama ini.
Akhir kata, saya berharap semoga Tugas Akhir ini bermanfaat bagi saya
sendiri maupun pihak-pihak yang berpekepentingan, walaupun saya menyadari bahwa
Tugas Akhir ini masih jauh dari kesempurnaan. Untuk itu saya mengharapkan saran
dan kritik yang membangun.
Medan, Januari 2016

Arrizky khairan

ii
Universitas Sumatera Utara


DAFTAR ISI
Halaman
KATA PENGANTAR ............................................................................

i

DAFTAR ISI...........................................................................................

iii

DAFTAR GAMBAR ..............................................................................

iv

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang ........................................................................
B. Rumusan Masalah ...................................................................
C. Tujuan dan manfaat Penelitian ................................................
D. Sistematika Penulisan .............................................................


1
3
4
5

BAB II PROFIL PERUSAHAAN
A. Sejarah Singkat Perusahaan .................................................... 6
B. Struktur Organisasi Perusahaan ............................................ . 10
1. Job Description .................................................................. 17
BAB III PEMBAHASAN
A. Pengertian Kredit ....................................................................
B. Prosedur Pemberian Kredit SecaraUmum...............................
C. Jenis-jenis Kredit yang Diberikan ...........................................
D. Bentuk Jaminan dalam Pemberian Kredit ...............................
E. Pelaksaan Pemberian Kredit ....................................................
F. Pengawasan Terhadap Kredit ..................................................
G. Hambatan yang Dihadapi dalam Pemberian Kredit.................
H. Penanganan Kredit Macet .......................................................


21
25
34
40
52
52
57
61

BAB IV PENUTUP
A. Kesimpulan ............................................................................. 64
B. Saran ........................................................................................ 66
 

DAFTAR PUSTAKA .............................................................................

67

iii
Universitas Sumatera Utara


DAFTAR GAMBAR
Halaman
Gambar 2.1

: Struktur Organisasi PT. Asuransi Ramayana Tbk………..........16

Gambar 3.1

: Flow Chart Pemberian Kredit......................................................39

 

iv
Universitas Sumatera Utara