Badan dan atap bangunan Upper Structure

DI PANTAI CERMIN FITRI YULIANINGSIH 060406026 127

b. Badan dan atap bangunan Upper Structure

1. Struktur badan Pemilihan struktur badan berdasarkan pertimbangan:  Dapat memenuhi kebutuhan fungsi bangunan.  Keuntungan struktur yang ekonomis, tahan gempa dan mudah dalam pelaksanaannya. Tabel 4.6 jenis – jenis struktur Jenis Struktur Bahan Utama Sistem Gaya Keuntungan Kerugian Struktur massa, padat atau solid Batu dan tanah Hanya dapat menahan gaya tekan atau gaya vertikal - struktur tahan terhadap api - struktur tahan terhadap perubahan suhu dan iklim - mempunyai kekuatan dan ketahanan yang sangat tinggi - bentuk ruangan terbatas - tidak dapat menahan gaya lateral - tidak efesien dan ekonomis Struktur rangka Baja, kayu dan beton bertulang Dapat menahan gaya vertikal dan horizontal - dapat membentuk struktur bangunan bertingkat tinggi - grid struktur dapat dimodifikasi untuk menghasilkan bentuk yang beragam - memiliki tingkat kekuatan yang tinggi - bersifat stabil dan seimbang - memiliki bangunan yang terbatas - kurang ekonomis ditinjau dari dimensi struktur - kurang efesien karena struktur sangat berat Sistem struktur rangka ruang Baja, aluminium dan kayu Dapat menahan gaya vertikal dan horizontal - bersifat sangat stabil - struktur relatif ringan - bentangan yang dibentuk sangat besar - ruang yang terbentuk dapat dimanfaatkan secara maksimal - bentuk bangunan yang dihasilkan terbatas - proses pemasangan relatif rumit DI PANTAI CERMIN FITRI YULIANINGSIH 060406026 128 - kurang ekonomis Sistem strukutur lipatan Beton bertulang, plastik sintetis, plat aluminium Dapat menahan gaya vertikal dan horizontal - sistem struktur berfungsi ganda yaitu sebagai pemikul gaya dan pembentuk selubung bangunan - sesuai utnuk daerah tropis terutama jika digunakan sebagai atap bangunan - dapat digunakan untuk mengatur akustik bangunan - bangunan struktur cukup besar - pelaksanaan pembangunan sangat sulit - bentuk bangunan yang dihasilkan terbatas Sistem struktur cangkang Beton bertulang dan rangka baja Dapat menahan gaya vertikal dan horizontal - bentangan struktur besar - mempunyai kekuatan yang besar - struktur relatif ringan - bentuk bangunan terbatas - tidak efektif dalam bentuk dinding pemisah interior bangunan karena bentuk bangunan yang dihasilkan seperti gua - kurang efektif karena fisik struktur bangunan sangat tinggi DI PANTAI CERMIN FITRI YULIANINGSIH 060406026 129 Sistem struktur membran Baja dan fibre atau teflon Dapat menahan gaya tarik - proses kontruksi cepat dan mudah - struktur sangat ringan - bentangan yang besar - dapat dimodifikasi menjadi berbagai macam bentuk - struktru tidak stabil - tidak tahan terhadap gaya tekan dan gaya geser - struktur bersifat melendut - struktur tidak tahan api Sistem struktur pneumatik Baja dan plastik sintetis teflon Dapat menahan gaya tarik - struktur dapat dibongkar pasang - biaya pembuatan sistem struktur relatif murah - struktur sangat ringan - kekuatan struktur berkurang jika tekanan udara berkurang - modifikasi bentuk bangunan terbatas - tidak tahan api Struktur kabel dan jaringan Baja dan plastik sintesis teflon Dapat menahan gaya tarik murni - bentangan besar - mudah dalam pengaturan interior - strukturnya ringan - fleksibel, sehingga mudah untuk dimodifikasi. - kekuatan struktur untuk menahan gaya tarik ditenturkan oleh kekuatan tiang pendukungnya - struktur bersifat melendut - tidak memiliki kesetimbangan dan kekakuan. DI PANTAI CERMIN FITRI YULIANINGSIH 060406026 130 Bahan Struktur Tabel 4.7 Bahan Struktur Kriteria Beton Baja Komposit Unsur Agregat kasarhalus, air dan semen Besi, karbon, oksigen Beton dan Baja Sifat Mudah dibentuk, praktis Kaku Relatif fleksibel Kekuatan Gaya tekan Gaya tarik Gaya tekan dan tarik Daya tahan apicuaca 100-450 o Cnon korosi 250 o C korosi 100-450 o Cnon korosi Pengontrolan kualitas Ketat Relatif merata Ketat Keahlian Menengah Ahli khusus Ahli khusus Pelaksanaan Bertahap, di lapangan Singkat, pabrikan Singkat, pabrikan atau lapangan Jenis Bertulang, praktekan Variasi rangka dan profil Variasi Contoh Balok, kolom, lantai, dinding core Balok, kolom, kabel struktur Balok, kolom, lantai, dinding core. Sumber : www.google.com Bahan Bangunan Tabel 4.8 Bahan Bangunan Objek Keterangan Kayu a. Digunakan untuk bangunan kecil dan rendah b. Sebagai struktur rangka dan balok c. Jenis bahan pabrikan d. Tidak tahan terhadap rayap e. Perawatan intensif f. Gaya sesuai arah serat Aluminium a. Sebagai struktur pendukung b. Jenis bahan pabrikan c. Perlu keahlian khusus d. Tahan cuaca tropis e. Penghantar panas DI PANTAI CERMIN FITRI YULIANINGSIH 060406026 131 f. Ringan Gipsum a. Tingkat stabilitas tinggi b. Daya tahan tinggi c. Kedap suara d. Anti serangga e. Ringan Pemasangan praktis f. Aplikasi pada plafon dan partisi Kaca a. Sebagai sturktur pelingkup b. Perlu keahlian khusus c. Permukaan yang rentan terhadap cuaca d. Tahan terhadap kelembaban e. Ringan Transparan f. Kuat pada fungsi tertentu Sumber : www.google.com Kriteria pemilihan sistem struktur bangunan adalah : faktor ketinggian, faktor teknis teknologi, faktor fisik, faktor ekonomis.

IV. 4. 2. Analisa Utilitas 1. Elektrikal

Sistem distribusi listrik pada bangunan dapat diperoleh dengan cara : - Didistribusikan secara langsung dari PLN - Didistribusikan melalui genset Tabel 4.9 Sistem Instalasi Listrik Keterangan Listrik PLN Tenaga Listrik dari Genset Tenaga Listrik dari Energi Panas Matahari Keuntungan - Biaya operasional murah - Ruang yang dibutuhkan sedikit - Besaran daya yang diperlukan dapat disesuaikan - Biaya operasional murah - Menggunakan - Memanfaatkan energi matahari untuk menghasilkan daya - Biaya operasional murah DI PANTAI CERMIN FITRI YULIANINGSIH 060406026 132 energi lain untuk menghasilkan daya - Dapat digunakan sebagai pembentuk estetika bangunan Kerugian - Jumlah daya terbatas - Ruang yang dibutuhkan besar - Biaya pemasangan besar - Biaya pemasangan besar - Membutuhkan ruang yang luas Sumber : www.wikipedia.com Sistem instalasi listrik yang akan dipakai untuk kedua bangunan utama adalah dengan menggunakan daya listrik yang berasal dari PLN, karena lebih efesien dan murah namun apablia terjadi pemadaman listrik oleh PLN maka sistem distribusi listrik berasal dari genset. Diagram 4.11 Sistem distribusi listrik Gardu PLN Meteran PLN Trafo Panel PLN Automatic Transfer Swich Panel Utama Genset Panel Genset Panel Distribusi Panel Distribusi Panel Distribusi DI PANTAI CERMIN FITRI YULIANINGSIH 060406026 133

2. Plumbing

Air Bersih Sumber air bersih berasal dari PDAM, bila mengalami kerusakan, maka sumur bor akan digunakan sebagai sumber air cadangan. Diagram 4.12Skematik Air Bersih System distribusi air laut menggunakan system closed system recirculating individual systems. Pada system ini airsecara terus menerus masuk ke aquarium dan air yang keluar kembalike aquarium setelah melalui filter dan bio tower, dimana setiap beberapa aquarium memiliki filter sendiri – sendiri untuk menghindari tertularnya penyakit jika pada aquarium yang satu terdapat iakn yang sakit. Untuk tempo tertentu air yang difiltrasi diganti dengan air yang bagus untuk menjaga kadar didalam air yang disalurkan ke dalam aquarium – aquarium ikan. Reservoir Atas Reservoir Bawah Toilet Toilet Sprinkler Sprinkler Fire House Fire House Chiller Fire Hydrant Pompa Pompa Pompa Sumur Bor Meteran PDAM DI PANTAI CERMIN FITRI YULIANINGSIH 060406026 134 Diagram 4.13 Skema distribusi air laut Air Buangan Sistem distribusi air buangan dibagi menjadi : - Sistem air kotor urinoir, bidet, kloset - Sistem pembuangan air bekas westafel, bathub, sink dapur - Sistem pembuangan air hujan - Sistem buangan air khusus air buangan yang mengandung gas, racun, lemak dan limbah kimia Sistem pendistribusian air buangan dapat dibagi dua yaitu : - Sistem bertekan menggunakan pompa, biasanya digunakan pada area basement - Sistem gravitasi Sebelum dibuang ke saluran pembuangan kota, air buangan harus terlebih dahulu melalui proses treatment. Filter Pantai Bak Aeretor Alat Pemisah Reservoir Air Laut Bio Tower Main Tank Filter Mekanik Bak Ozonisasi Sand Filter Filter Kolam Breeding Aquarium Kecil Filter DI PANTAI CERMIN FITRI YULIANINGSIH 060406026 135 Diagram 4.14 Skematik Air Buangan Sedangkan system distribusi pembuangan air laut hasil dari pemakaian aquarium – aquarium yang ada di dalam bangunan baik aquarium kecil maupun aquarium besar terlebih dahulu disalurkan ke bak pengolahan limbah untuk diolah terlebih dahulu sehingga kadar polusi air akan berkurang, kemudian air hasl pengolahan yang sudah aman untuk di buang dipompa dari bak pengolahan limbah menuju ke muara sungai. Diagram 4.15 Skematik air buangan aquarium

3. Pengkondisian Udara

Sistem penghawaan dapat dibagi dua yaitu: - Penghawaan alami - Penghawaan buatan Tabel 4.10 Sistem distribusi Penghawaan alami Penghawaan buatan Keuntungan - Biaya lebih murah - Dapat dimodifikasi untuk membentuk estetis bangunan - Dapat merata disetiap ruangan - Tingkat kelembaban dan suhu dapat dikontrol. Dapur Toilet Dapur Toilet Penampung Water Treatment Pompa Saluran Pembuang an Kota Washtafel Washtafel Main Tank Aquarium Kecil Kolam Breeding Kolam Karantina Bak Pengolahan Limbah Muara Sungai DI PANTAI CERMIN FITRI YULIANINGSIH 060406026 136 - Udara yang dialirkan dapat dibersihkan. Kerugian - Kenyamanan yang tercipta tidsk dspst dikontrol. - Tidak dapat merata disetiap ruang - Bergantung terhadap iklim tempat - Biaya lebih mahal - Dibutuhkan ruang yang besar sebagai tempat peletakan peralatan penghawaan. - Membutuhkan bantuan energi. Sumber : www.google.com Kenyamanan thermal secara alami dapat diperoleh dengan cara : - Penggunaan sun screen dan shading - Penggunaan kaca reflektif - Penggunaan sistem kaca ganda - Penggunaan air pendingin - Penggunaan blower roof fan untuk mempercepat aliran udara. Kenyamanan thermal secara buatan dapat diperoleh dengan cara : - Penghawaan sistem AC Central - Penghawaan sistem AC Packege split Udara Dingin Cooling Tower Air Handling Unit Chiller Kondenso Air Handling Unit Inlet Unit Outlet Unit Ruangan DI PANTAI CERMIN FITRI YULIANINGSIH 060406026 137 Diagram 4.16 Skematik Pengkondisian Udara Untuk kenyamanan thermal bangunan, pada pasar sistem penghawaan adalah secara alami, sedangkan pada bangunan pusat perbelanjaan akan digunakan sistem penghawaan buatan.

4. Pencahayaan

• Pencahayaan alami Dengan pemanfaatan sinar matahari sebagai pencahayaan alami pada ruang-ruang yang memungkinkan diberi bukaan jendela. • Pencahayaan buatan Untuk ruang-ruang yang tertutup, dan juga pada ruang-ruang tertentu yang bertujuan untuk menimbulkan suasana ruangan seperti lampu sorot spot light. Tabel.4.11 Pencahayaan Pencahayaan alami Pencahayaan buatan - Biaya murah - Pengaturan intensitas cahaya sulit - Bergantung terhadap iklim dan cuaca - Baik digunakan untuk ruangan dengan dimensi yang besar hall atau area publik - Biaya lebih mahal - Intensitas cahaya dapat diatur - Sudut pencahayaan dapat dikontrol - Baik digunakan untuk ruang-ruang khusus dan ruang dengan dimensi kecil Sumber : www.google.com Untuk sistem pencahayaan, maka akan digunakan sistem pencahayaan gabungan antara pencahayaan alami dan pencahayaan buatan.

5. Sistem Kebakaran

Sistem pemadam kebakaran terbagi atas tiga yaitu: 1. Pencegahan a. Deteksi asap b. Deteksi panas 2. Penanggulangan a. Fire hydrant : Melayani area seluas 500-800 m2 b. Fire extinguser : Melayani area seluas 200-250 m2 dengan jarak antara dua unit 20-25 m yang merupakan alat kebakaran portabel. c. Pilar hydrant : Diletakan di luar bangunan DI PANTAI CERMIN FITRI YULIANINGSIH 060406026 138 d. Sprinkler : Melayani area seluas 10-25 m2spinkler yang bekerja secara otomatis untuk memadamkan api sedini mungkin. 3. Penyelamatan dengan menggunakan tangga kebakaran. Syarat tangga kebakaran adalah: - Terbuat dari bahan tahan api - Terdapat penekanan asap - Di lantai dasar langsung ke luar ke alam bebas - Radius penempatan kira-kira 40 m

6. Sistem Keamanan

Sistem keamanan dibagi dua yaitu : sistem keamanan bangunan dan system keamanan manusia dan barang. a. Sistem keamanan bangunan : - Kebakaran : penggunaan Hydrant, fire detector, sprinkler. - Petir : pengamanan terhadap petir dilakukan dengan menggunakan penangkal system faraday. b. Sistem pengamanan manusia dan barang Menggunakan sistem CCTV Closed Circuit television yang dihubungkan dengan alarm.

7. Sistem Telekomunikasi

Berdasarkan pemakai bangunan, jenis kegiatan ruang, system komunikasi yang digunakan adalah : - Intercommunication system terdiri dari : intercom antar ruang dalam, Fax, Telex, PABX keluar bangunan - Public Addess System menggunakan loudspeaker digunakan untuk menginformasikan pengumuman dan instruksi-instruksi tertentu. DI PANTAI CERMIN FITRI YULIANINGSIH 060406026 139

BAB V KONSEP PERANCANGAN

V.1 Konsep Perancangan Tapak V.1.1 Konsep Sirkulasi Ruang Luar − Main entrance diletakkan pada jalan di sisi timur untuk menghindari kemacetan pada sisi jalan sebelah selatan. − Sisi site yang berbatasan dengan jalan sebelah utara, diletakkan side entrance, yang dapat digunakan oleh pengelola. − Area parker dibagi menjadi 2 sisi bagian, pada sayap kiri dan sayap kanan diman untuk menyediakan parker roda 2 dan roda 4. − Kendaraan hanya dapat lewat melalui sisi bagian depan bangunan sehingga landsekap dapat dimanfaatkan sebagai area hijau. KETERANGAN: : Bangunan : area parkir : masuk : jalur kendaraan