Saran-saran Pragmatisme partai islam : studi tentang perekrutan calon legislatif artis oleh Partai Persatuan Pembangunan

73 Beberapa saran-saran penulis untuk PPP dalam periode pemilu selanjutnya, supaya PPP lebih berhati-hati dalam perekrutan sebagai caleg.

B. Saran-saran

Seharusnya PPP menjalankan ideologinya untuk menyejahterakan rakyat dan tidak menimbulkan hilangnya kepercayaan rakyat pada PPP. PPP seharusnya tidak menyingkirkan ideology demi memenangi pemilu. PPP harus lebih memilih caleg yang tepat dan berkualitas, karena salah memilih caleg berarti salah dalam melangkah untuk mengaspirasikan dalam memberikan amanah rakyat. Seharusnya PPP ke depannya merekrut artis jauh-jauh hari agar bisa dikaderisasi, karena pada dasarnya seorang kader partai adalah orang yang berjuang dari bawah untuk meraih tempat yang layak dalam sebuah organisasi. PPP seharusnya tidak asal melibatkan artis dalam dunia politik yang hanya untuk mendulang suara dalam sebuah pemilu karena membuat partai yang berlambang Ka’bah tidak bernilai dimata masyarakat. Cerdas dalam merekrut artis sebagai artinya harus selektif dan tidak asal comot. Artis yang sekarang menjadi anggota legislatif diharapkan untuk tidak lagi aktif pada dunia entertainment supaya dapat menjalani tugas sebagai wakil rakyat dengan sebaik-baiknya. Karena tugas menjadi anggota Dewan Perwakilan Rakyat DPR bukan merupakan kerjaan sampingan. Caleg yang memenangkan pemilu legislatif, sesungguhnya kemenangan itu merupakan amanah yang harus dilaksanakan dengan segala kesungguhan. Pemilu yang sebelumnya hendaknya menjadi bahan evaluasi untuk tidak mengulangi kesalahan yang sama. 74 Pemilu berikutnya PPP harus lebih memperketat dalam proses rekrutmen calegnya, hal ini untuk menghasilkan caleg yang lebih berkualitas dan benar-benar bekerja untuk rakyat dan juga untuk membuktikan kepada masyarakat bahwa PPP memang berkualitas dan patut untuk dipilih sebagai wakil rakyat. PPP harus lebih kreatif dan inovatif dalam merancang pola rekrutmen caleg agar dapat menghasilkan tahapan-tahapan rekrutmen baru yang dapat memicu hadirnya caleg yang lebih berkualitas pada setiap periode pemilu. 75 DAFTAR PUSTAKA A. BUKU Abdul Hakim, Atang dan Ahmad, Beni. 2008. Filsafat Umum dari Metodologi sampai Teofilosofi. Bandung: CV. Pustaka Setia. Abdul, Hakim Atang dan Ahmad Saebani Beni. 2008. Filsafat Umum dari Metodologi sampai Teofilosofi, Bandung: CV. Pustaka Setia. Apriyanto, Pemi. Kader Nasional PPP dari Masa ke Masa. KORBID OKK DPP PPP: Jl. Dipenogoro 61 Jakarta. Arif, Syamsuddin. 2008. Orientalis dan Diabolisme Pemikiran, Jakarta: Gema Insani Press. Batara, A.A. Said Said, Moh. Dzulkiah. 2007. Sosiologi Politik, Konsep Dinamika PerkembanganKajian. Bandung: C.V Pustaka Setia. Budiardjo, Miriam. 2008. Dasar-dasar Ilmu Politik. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama. Bungin, Burhan. 2007. Analisis Data Penelitian Kualitatif. Fathurahman, Pupuh. 2011. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: CV Pustaka Setia. Fatwa, A.M. 2000. Satu Islam Multi Partai. Bandung: Mizan Media Utama. Firmanzah. Mengelola Partai Politik Komunikasi dan Postining Ideologi Politik di era Demokrasi. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia. G. Seligmen, Lester. 1989. Perekrutan Kaum Elit dan Pembangunan Politik dalam Elit dan Modernisasi. Yogyakarta: Liberty. 76 Hadi, Sutrisno.1073. Metodologi Research Jilid II. Yogyakarta: Yayasan Penerbitan Psikologi UGM. Ihza Mahendra, Prof. Dr. Yusril. 1999. Modernisme dan Fundamentalisme dalam Politik Islam Perbandingan Partai Masyumi Indonesia dan Partai Jama’at Al-Islami Pakistan. Jakarta: Paramadina. J. Moloeng, Lexy. 1998. Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja roesdakarya. J. Prihatmoko, Joko. 2005. Pemilihan Kepala Daerah Langsung. Semarang: Pustaka Pelajar. Koirudin. 2004. Partai Politik dan Agenda Transisi Demokrasi : Menakar Kinerja Partai Politik Era Transisi di Indonesi. Yogyakarta : Pustaka Pelajar. Lapalombara, Joseph dan Weiner, Myron. 1966. Political Parties and Political Development. Princeton UP: Princeton. Lay, Cornelis. 2006. Involusi Politik “Esei-esei Transisi Indonesia.” Yogyakarta. Marijan, Prof. Kacung. 2010. Sistem Politik Indonesia “Konsolidasi Demokrasi Pasca- Orde Baru.” Jakarta: Kencana. Miles, M.B dan Huberman, A.m. 1992. Analisis Data Kualitatif. Jakarta: UI- Press. S. Pierce, Charles. 1951. “How to Make Our Ideas Clear”,Classic American Philosopher. New York : Appleton-Century-Crofts, Inc. 77 B. INTERNET “Apa Pengertian dan Definisi Ideologi Menurut Para Ahli.” http:www.apapengertianahli.com201406apa-pengertian-ideologiahli.html. Diakses pada 17 Mei 2015 “Angel Lelga disambut sebagai Artis.” http:berita.com19388Kampanye. Di. Desa. Angel. Lelga. Disambut. Sebagai. Artis. Diakses pada 30 Maret 2015. “Artis yang Lolos jadi Anggota Dewan Perwakilan Rakyat DPR.” http:m.news.viva.co.idnewsread504521-15-artis-lolos-jadi-anggota- dpr-ri-2014-2019. Diakses pada 24 Februari 2015. “Berdasarkan Analisa Sosial Politik tentang Sistem Ploitik Indonesia.” http:analisasosialpolitik.esy.essistem-politik-indonesia-2ekspektasi- semu-popularitas-calon-wakil-rakyat. Diakses pada 18 Maret 2015. “Biografi Ratih Sanggarwati”. http:biografi-ratih-sanggarwati.com20100102more-25. Diakses pada 11 Januari 2015. “Daftar Calon Legislatif Artis yang Lolos ke Senayan.” http:masshar2000.com20140517ini-dia-dartar-caleg-artis-yang-lolos- ke-senayan. Diakses pada 11 Januari 2015. “Daftar Calon Legislatif di Dapil DKI Jakarta.” http:ppp.or.idcaleg21dki- jakarta2. Diakses pada 21 April 2014. “Daftar Calon Legislatif tetap di Daerah Pemilihan DKI Jakarta III.” http:ppp.or.idcaleg22dki-jakarta-3. Diakses pada 20 April 2014. 78 “Daftar Calon Legislatif tetap di Daerah Pemilihan Jawa Barat IX” http:ppp.or.idcaleg31jabar-9. Diakses pada 21 April 2014. “Daftar Calon Legislatif tetap di Daerah Pemilihan Jawa Tengah V.” http:ppp.or.co.idcaleg37Jateng-5. Diakses pada 20 April 2014. ”Daftar Selebritis jadi Calon Legislatif PPP.” http:politik.news.viva.co.idnewsread490187-daftar-selebriti-jadicaleg- ppp. Diakses pada 12 April 2014. “Hasil Pemilu 2014 Tertinggi di PPP Angel Lelga gagal ke Senayan. http:www.solopos.com20140425hasil-pemilu-2014-tertinggi-di-ppp- angel-lelga-gagal-ke-senayan-504386. Diakses pada 11 Maret 2015. “Hasil Perolehan Suara Caleg DPR RI di Jakarta Pusat pada Pemilu.” http:pemilu.comread20140423568974895ini-hasil-perolehan-suara- caleg-dpr-ri-di-jakpus. Diakses pada 12 Januari 2015. Hizbut Tahrir “ Partai Politik dalam Islam” http:hizbut-tahrir.or.id20080730partai-politik-dalam-islam. Diakses pada 06 Maret 2015. Karya Puisi Ratih Sanggarwati. http:www.karyapuisi.com201212biografi-hj- ratieh-sanggarwaty-se.html. Diakses pada 21 April 2014. Lintasan Sejarah pada PPP.” http:ppp.or.idpageppp-dalam-lintasan- sejarahindex. Diakses pada 21 April 2014. “Mat Solar Simpati pada PPP sejak Orde Baru.” 79 http:ppp.or.idnewsmat-solar-simpatisan-ppp-sejak-era-orde-baru.html. Diakses pada 11 Januari 2015. “Nasrullah Mat Solar Belajar Menabung untuk Pergi Naik Haji.” http:nasrullah.com201503belajar-menabung-untuk-pergi-haji-di.html. Diakses pada 6 April 2015. “Partai Persatuan Pembangunan bantah memanfaatkan Artis sebagai pendongkrak suara.”http:m.news.viva.co.idnewsread408068-PPP-bantah- manfaatkan-jadiartis-kader-jenggot. Diakses pada 3Januari 2014. “Pelajaran Besar bagi Okky Asokawati saat Berhaji ynag ke dua kali” http:www.Okky.comreadnews20130923137515869Saat-Berhaji-Ini- 2-Pelajaran-Besar-Okky-Asokawati. Diakses pada 6 April 2015. “Pengalaman Kisah Selebriti Mat Solar.” http:tvguide.co.idmobile-newdetail-celebritymat-solar. Diakses pada 8 Januari 2015. “Fungsi Ideologi.”http:www.artikelsiana.com201411pengertian-unsur- fungsi- ideologi.html. Diakses pada 17 Mei 2015. “Pengertian Merit Syistem untuk Pemilihan sebagai Pemimpin. http:www.google.co.idpengertian+merit+system+untuk+pemilihan+seb agai+pemimpin. Diakses pada 31 Januari 2014. “Pengertian Pragmatisme.” http:kamusbahasaindonesiaorgpragmatisme. Diakses pada 25 Februari 2015. 80 “Pentingnya Rekrutmen Politik.” httpbukharawrite.wordpress.com20140402 rekrutmen politik. Diakses pada 8 Januari 2015. “Perkembangan Perolehan Suara oleh PPP dari Tiap Pemilu. http:kritikperkembangan-perolehan-suara-ppp-dari-tiap-pemilu.Diakses pada 4 Januari 2015. “PPP adalah Partai Peduli Perempuan.” http:ppp.or.idnewsokky-asokawati- PPP-adalah-partai-peduli-perempuan.html. Diakses pada 25 Maret 2015. “Profil Calon Legislatif PPP Angel Lelga Anggreyani.” http:ppp.or.idprofilcalegangel-lelga-anggreyani.html. Diakses pada 20 April 2014. “Profil Angel Lelga.” http:uniqpost.comprofilangel-lelga. Diakses pada 8 Januari 2015. “Profil Calon Legislatif PPP Hj. Okky Asokawati.” http:ppp.or.idprofilcalegdra-hj-okky-asokawati-msi.html. Diakses pada 21 April 2014. “Profil Caleg PPP Nasrullah.” http:ppp.or.idprofilcalegnasrullah.html. Diakses pada 20 April 2014. “Profil Partai Persatuan Pembangunan.” http:profilpartai-persatuan- pembangunan. Diakses pada 8 Januari 2015. “Profil Visi dan Misi PPP.” http:ppp.or.idpagevisi-dan-misi-pppindex. Diakses pada 21 April 2014. “Selintas Profil Okky Asokawati.” 81 http:profil.merdeka.comindonesiaookky-asokawati. Diakses pada 11 Januari 2015. C. MEDIA MASSA Dwipayana, Ari dan Kristiyanto, Hasto. “Parpol Tanpa Ideologi Menaruh Harapan pada Partai Politik .” Kompas, 25 Oktober 2011, D. SKRIPSI Hakim, Rizki. “Partisipasi Artis dalam Politik pada Pemilu Legislatif 2009.” Jurusan Ilmu Politik. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik UIN Syarif Hidayatullah Jakarta 2010. Selvyana Sungkar, Nur. “Artis dan Politik: Faktor Kemenangan Rano Karno seba gai Wakil Bupati Tangerang.” Jurusan Pemikiran Politik Islam. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik UIN Syarif Hidayatullah Jakarta 2009. Setiawati , Dwi. “Perekrutan Artis oleh Parpol sebagai Wakil Rakyat.” Jurusan Ilmu Hukum. Fakultas Hukum Universitas Trunojoyo Madura 2011. E. WAWANCARA Wawancara pribadi dengan Ade Sahroni Sekretariat Departemen Kaderisasi Dewan Pimpinan Pusat DPP Partai Persatuan Pembangunan PPP pada 16 Februari 2015, pukul 13.00 WIB di DPP PPP. Wawancara pribadi dengan Hj. Ida Istri Mat Solar pada 20 Maret 2015, pukul 15.00 WIB di rumah Mat Solar. 82 Wawancara pribadi dengan Ita Lismawati Pengurus Sekretariat Dewan Pimpinan Pusat DPP Partai Persatuan Pembangunan PPP pada 16 Februari2015, pukul 14.00 WIB di DPP PPP. Wawancara pribadi dengan Nuraini Ketua Departemen Dharma Wanita Dewan Pimpinan Pusat DPP Partai Persatuan Pembangunan PPP pada 16 Februari 2015, pukul 14.30 WIB di DPP PPP. Wawancara pribadi dengan Okky Asokawati. Anggota Dewan Perwakilan Rakyat DPR Fraksi Partai Persatuan Pembangunan PPP Komisi IX pada 23 Maret 2015, pukul 13.00 WIB di gedung Dewan Perwakilan Rakyat DPR. Wawancara pribadi dengan Ratih Sanggarwati. Ketua Bidang Luar Negeri pada 19 Maret 2015, di rumah Ratih. Wawancara pribadi dengan Reni Marlinawati Ketua Dewan Pimpinan Pusat DPP Partai Persatuan Pembangunan PPP pada 24 April 2014, pukul 13.00 di DPP PPP. 83 Foto Waktu Wawancara Bersama Okky Asokawati di DPR RI 84 Foto Waktu Wawancara Bersama Ratih Sanggarwati di Rumah Ratih S. 85 Foto Waktu Wawancara Bersama Hj. Ida Istri Mat Solar di Rumah Mat S.