SOAL UKK PKN 2014 (1)

  YAYASAN RUMAH YATIM AR ROHMAN INDONESIA

SMP ISLAM TERPADU BINA INSAN UNGGUL

LEMBAR SOAL UTS SEMESTER GENAP

  TAHUN AJARAN 2013/ 2014 Mata Pelajaran : PKN Kelas : VII (Tujuh)

  Jangan lupa berdo’a Hari / Tanggal : Kamis , 6 Maret 2014 terlebih dahulu Waktu : 10.00–11.00 (60 menit)

  Pilihlah jawaban a, b, c atau d, di bawah ini!

  1.Hak asasi manusia adalah hak hak ekonomi, sosial dan dasar atau pokok yang diperoleh budaya.

  c. Hak asasi manusia adalah hak dari... a.Anugerah Tuhan Yang Maha Esa asasi semua umat manusia b.Diri sendiri secara kodrati dan yang sudah ada sejak lahir. alami d. Hak asasi manusia tidak dapat

  c. Pemberian kedua orang tua dicabut atau diserahkan sejak lahir kepada pihak lain. d.Pemberian negara sebagai

  5.Terjadinya banyak pelanggaran warga negara HAM di Indonesia akan

  2.Hak asasi manusia adalah hak – berakibat... hak yang diberikan langsung oleh

  a. Rakyat semakin makmur Tuhan Yang Maha Pencipta

  b. Pembangunan menjadi lancar

  c. Pemimpin menjadi gelisah sebagai hak kodrati, Pernyataan d. Kesengsaraan masyarakat tersebut adalah pendapat dari... makin meluas

  a. Arief Budiman c. Jan Materson

  6.Hak yang meliputi mempertahankan

  b. John locke d. Wolhof

  3.Hak asasi manusia yang paling hidup, memperoleh kesejahteraan pokok adalah sebagai berikut, lahir batin, dan memperoleh

  kecuali...

  lingkungan hidup yang baik dan

  a. Hak hidup

  c. Hak untuk sehat, merupakan hak... berserikat a.Hak mengembangkan diri

  b. Hak kemerdekaan

  d. Hak b.Hak memperoleh keadilan

  c. Hak untuk hidup memiliki sesuatu d.Hak atas rasa aman

  4.Hak asasi manusia memiliki sifat 7.hak yang meliputi hak yang hakiki, artinya adalah... pemenuhan kebutuhan dasar,

  a. Hak asasi manusia berlaku mening-katkan kualitas hidup, untuk semua orang tanpa memperoleh manfaat dari iptek, memandang status, suku memperoleh informasi dan bangsa, gender atau melakukan pekerjaan sosial perbedaan lainnya.

  b. Semua orang berhak merupakan hak... a.Hak mengembangkan diri mendapatkan semua hak, b.Hak memperoleh keadilan apakah hak sipil dan politik atu c. Hak untuk hidup

  8.Mempekerjakan anak di bawah umur merupakan pelanggaran terhadap hak.... a.Hak anak

  c. Hak ekonomi

  b. Hak pribadi

  d. Hak Keluarga

  9.Pelangaaran HAM yang termasuk dalam pelanggaran genosida adalah ... a.Penyiksaan

  d. perbudakan b.Perampokan

  c. Pembunuhan besar-besaran

  d. Declaration des

  Bill of right b.Petition Right

  14. Di bawah ini dokumen HAM yang terdapat di Inggris kecuali... a.Magna Charta c.

  23 Tahun 2002

  22 Tahun 2002 b.UU No. 26 Tahun 2000 d. UU No.

  13. Undang-undang yang mengatur tentang pengadilan hak asasi manusia adalah... a.UU No. 39 Tahun 1999 c. UU No.

Droits

  12. Hak untuk melakukan kegiatan ekonomi dan memiliki harta benda disebut... a.Personal Right

  15. Cara-cara pendekatan yang ditempuh Komnas HAM dalam upaya penegakkan hak asasi manusia adalah... a.Meningkatkan pelayanan dengan menampung berbagai keluhan dari masyarakat b.Melaksanakan dengan jalan konfrontatif sehingga kasusnya cepat diganti.

  17. Sesungguhnya kemerdekaan itu ialah hak segala bangsa, bunyi kalimat tersebut terdapat dalam Pembukaan UUD 1945 alinea...

  23 Tahun 2002

  22 Tahun 2002 b.UU No. 26 Tahun 2000 d. UU No.

  16. Undang-undang yang mengatur tentang Perlindungan Anak adalah... a.UU No. 39 Tahun 1999 c. UU No.

  c. Melakukan penyelidikan terhadap kasus pelanggaran HAM. d.Mencari korban pelanggaran hak asasi manusia.

  10. Hak asasi manusia diakui oleh PBB secara resmi sejak... a.10 Oktober 1947

  c. Dijatuhi hukuman yang berat oleh pengadilan. d.Diberikan sanksi sesuai hukum yang berlaku.

  b. 10 November 1948 b.10 September 1948 c. 10

  Desember 1948

  11. Agar pelanggaran HAM dapat dikurangi atau dicegah maka para pelanggar HAM itu sebaiknya... a.Diserahkan kepada lembaga

  Internasional agar dihukum

  b.Dihukum mati agar tidak mengulangi perbuatannya.

  Property Right d.

  c. Political Right b.

Prosedural

  a.Pertama

  c. Ketiga b.Kedua

  d. Keempat

  18. Manakah yang termasuk sikap positif terhadap upaya penegakkan HAM... a.Tidak setuju terhadap pelaksanaan peradilan HAM yang diperlakukan surut. b.Mendukung pemberian perlindungan terhadap korban dan sanksi pelanggaran HAM dari ancaman pihak manapun.

  c. Mendukung penyelesaian pelanggaran HAM diserahkan sepenuhnya pada kesadaran masing-masing pelaku pelanggaran. d.Setuju demi penegakkan HAM bagi yang didakwa melanggar meskipun tidak terbukti bersalah tidak perlu diberikan hak rehabilitasi...

  19. Peraturan pemerintah tentang tata cara perlindungan terhadap korban dan saksi dalam pelanggaran HAM berat adalah peraturan pemerintah... a.No. 2 Tahun 2002

  c. No. 23 Tahun 2002 b.No. 3 Tahun 2002

  d. No. 11 Tahun 2005

  20. Setiap perbuatan yang secara melawan hukum mengurangi, menghalangi, membatasi, dan atau mencabut hak asasi manusia disebut... a.Pelanggaran HAM

  b. Kejahatan terhadap kemanusian c. Kejahatan genosida d.Penghilangan nyawa orang dengan paksa

  21. Adanya kebebasan dan Hak asasi yang diakui seluruh dunia tujuannya untuk... a.Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan bagi bangsa yang baru merdeka b.Menghormati kebebasan mengeluarkan pendapat bagi setiap negara

  c. Memberikan kebebasan kepada setiap bangsa yang sedang berkembang d.Menjunjung tinggi nilai-nilai dan martabat kemanusiaan.

  22. Lembaga HAM yang bertugas melindungi anak-anak Indonesia dari pelanggaran HAM adalah... a.Komnas anti kekerasan

  c. Kontras b.Komnas HAM d.

  KPAI

  23. Kewajiban dan tanggung jawab pemerintah sesuai dengan Undang-undang nomor 39 Tahun 1999 adalah... a.Mengadili pelanggaran HAM b.Menghormati, melindungi, dan menegakkan HAM c. Melaksanakan HAM dengan sebaik-baiknya.

  d.Menjamin terlaksananya hak dan kewajiban warga negara.

  c. Pembunuhan anggota kelompok b.Penganiayaan

  c. Memberikan sumbangan korban bencana alam d.Membiayai sekolah anak yang tidak mampu

  29. Contoh bentuk penghormatan terhadap hak asasi orang lain... a.Tidak mengganggu orang yang sedang beribadah b.Membantu fakir miskin

  d. 29 ayat (1)

  c. 28 ayat (2) b.28 ayat (1)

  28. Segala warga negara bersamaan kedudukannya di dalam hukum dan pemerintahan dan wajib menjunjung hukum dan pemerintahan itu dengan tidak ada kecualinya merupakan bunyi UUD 1945 pasal... a.27 ayat (1)

  d. Pencemaran nama baik

  27. Meningkatkan kesadaran masyarakat tentang HAM melalui pendidikan formal, nonformal, serta berbagai kalangan lainnya merupakan fungsi Komnas HAM sebagai... a.Pemantauan

  24. Upaya perlindungan HAM di Indonesia dapat dilakukan oleh negara dengan cara... a.Membentuk penembak misterius b.Membentuk lembaga-lembaga

  d. Pencemaran nama baik

  26. Berikut ini yang termasuk kategori pelanggaran berat HAM berat menurut UUD No. 39 Tahun 1999 adalah... a.Pemukulan c. Pembunuhan massal b.Penganiayaan

  d. Hak asasi sosial budaya.

  c. Hak asasi pribadi b.Asasi politik

  25. Hak untuk ikut serta berpartisipasi dalam kegiatan pemerintahan dan lembaga perwakilan rakyat, disebut sebagai hak... a.Ekonomi

  c. Menghukum mati semua pelanggar HAM d.Melarang warga negara berhubungan dengan negara lain.

  HAM

  30. Bentuk sikap positif terhadap penegakkan HAM di lingkungan keluarga, antara lain... a.Menciptakan lingkungan yang tenang b.Melaksanakan tugas yang diberikan guru c. Mematuhi nasihat dan perintah orang tua d.Melaksanakan tugas piket.

  Isilah titik-titik di bawah ini dengan tepat!

  1. Sebutkan isi dari four freedom!

  2. Jelaskan pengertian HAM secara umum!

  3. Tuliskan bunyi pasal 31 ayat (1) dan pasal 29 ayat (2)

  4. Sebutkan lima sikap positif upaya penegakkan HAM di lingkungan sekolah?

  5. Sebutkan ciri-ciri pokok HAM?