Abstrak LKTI UI

  Indonesia merupakan negara maritime dan memiliki garis pantai terpanjang kedua di dunia menjadi factor sumber daya laut yang melimpah, khususnya sumber daya perikanan. Kurangnya teknologi dalam rangkat pemanfaatan potensi sumber daya perikanan. Data penginderaan jauh, khususnya Citra Landsat-8 dianggap mampu untuk memprediksi zona tangkapan ikan sebagian daerah Bali Timur. Penentuan zona tangkapan ikan dilakukan menggunakan pendekatan parameter suhu. Parameter suhu digunakan dengan asumsi bahwa ikan tangkap banyak o terdapat pada perairan dengan suhu yang hangat ( 20 -25

  C). Ekstraksi suhu objek menggunakan citra Landsat-8 Termal dilakukan dengan konversi nilai digital piksel menjadi nilai radiance. Nilai radiance yang dihasilkan meunjukkan sinyal campuran atau jumlah dari berbagai fraksi energy yaitu energi yang dipancarkan dari tanah,

  

upwelling radiance dari atmosfer, dan juga downwelling radiance dari langit. Temperatur satelit diperoleh dari nilai

K

2 T =

  radiance dengan menggunakan rumus Kε yang hasilnya merupakan suhu radiance dalam satuan

  1 ln

  CV R 1

  Kelvin. Suhu ini masih terpengaruh oleh suhu lingkungan. Suhu objek diperoleh dengan menghilangkan pengaruh dari lingkungan dan masih memiliki satuan Kelvin. Suhu yang biasa digunakan di Indonesia yaitu dalam satuan