KEGIATAN EKONOMI 210 BAB 1 & 2 EKONOMI

BAB II KEGIATAN EKONOMI

KONSUMEN DAN PRODUSEN Kompetensi Inti Memahami materi, struktur, konsep, dan pola pikir keilmuan yang mendukung mata pelajaran Ekonomi Kompetensi Dasar 1. Mendiskripsikan diagram hubungan RTK dengan RTP melalui mebaca diagram. 2. Mendiskripsikan pola perilaku konsumen dan produsen dalam kegiatan ekonomi ARUS LINGKAR PEREKONOMIAN Arus lingkar perekonomian circular flow adalah model ekonomi memberikan penjelasan diagramatis tentang bagaimana para pengambil keputusan yaitu rumah tangga dan perusahaan saling berinteraksi untuk mengoptimalkan diri self optimization melalui proses pertukaran barangjasa dan faktor produksi Pada era modern, proses pertukaran tersebut di atas dipermudah dengan semakin luas dan intensifnya penggunaan uang PERUSAHAAN RUMAH TANGGA Tenaga kerja, Barang Modal, Tanah, Kewirausahaan Gaji atau Upah, Sewa, Bunga, Laba Barang Dan Jasa Pembelian Barang dan Jasa PERUSAHAAN RUMAH TANGGA Pasar Faktor Produksi Permintaan Barang Dan Jasa Pasar Barang dan Jasa Penawaran Barang Dan Jasa Permintaan Faktor Produksi Penawaran Faktor Produksi Pasar Uang Dan Pasar Modal Surplus Defisit Defisit Surplus TRADISI KOMANDO PASAR Mengandalkan interaksi permintaan dan penawaran Mengandalkan perencanaan atau Keputusan pusat kekuasaan Mengandalkan Adat atau tradisi MEKANISME ALOKASI PEREKONOMIAN

1. Pasar BarangJasa Sektor Riil Pasar dimana permintaan dan

penawaran barangjasa berinteraksi untuk membentuk tingkat harga dan output keseimbangan.

2. Pasar Faktor Produksi Pasar faktor produksi yang paling

terkenal adalah tenaga kerja, tanah dan barang modal

3. Pasar Uang Sektor Moneter Di pasar uang terjadi proses pengalihan

hak penggunaan uang yang dilambangkan dengan penjualan sekuritas surat-surat berharga KEKUATAN DAN KETERBATASAN MEKANISME PASAR KEKUATAN MEKANISME PASAR: • Harga mencerminkan kelangkaan yang sesungguhnya • Mendorong peningkatan efisiensi • Sangat terdesentralisasi KETERBATASAN MEKANISME PASAR: • Kegagalan pasar • Tidak kondusif terhadap keadilan Tujuan konsumen mengkonsumsi barangjasa adalah kepuasan maksimum, yang tercapai pada saat MU = P NB=TU-TC ΔNB ΔTU ΔTC = - =0 MAKSIMUM QΔQ ΔQ ΔNB =MU-MC=0 Q MU=MC MU=P � Tujuan produsen memproduksi barangjasa adalah laba maksimum, yang tercapai pada saat MR = MC =TR-TC Δ ΔTR ΔTC = - =0 MAKSIMUM QΔQ ΔQ Δ =MR-MC=0 Q MR=MC   �  Pasar akan menjadi alokator yang efisien bila: • Struktur pasar adalah persaingan sempurna: -Produk homogen -Small relatively output -Price taker -Perfect information -Free entry free exit • Barang yang dipertukarkan barang privat • Tidak terbatasi waktu dan tempat PASAR DAN ESIFIENSI ALOKASI PERUSAHAAN RUMAH TANGGA Pasar Faktor Produksi Barang Dan Jasa S D Q P S D Q P S D P S D W S D R S D R Q L Q Q PERUSAHAAN RUMAH TANGGA PASAR FAKTOR PRODUKSI PENDAPATAN NASIONAL NATIONAL INCOME = UPAH + SEWA + BUNGA + LABA Barang Dan Jasa PDB ATAU GDP PRODUKSI DAN PENGELUARAN