Sumber dan Jenis Data

sah dan meyakinkan bersalah melanggar ketentuan Pasal 27 Ayat 1 juncto Pasal 45 Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik karena telah memenuhi unsur obyektif dan unsur subyektif yaitu terdakwa memiliki dokumen elektronik yang melanggar kesusilaan dan terdakwa “dengan sengaja” mendistribusikan, mentransmisikan, dan membuat dapat diaksesnya dokumen elektronik dalam hal ini yaitu gambar yang memuat bentuk tubuh manusia tanpa busana yang melanggar kesusilaan .

B. Saran

Adapun saran yang dapat diberikan penulis berkaitan dengan permasalahan penerapan sanksi pidana pelaku residivis tindak pidana penyebaran pornografi sebagai berikut: 1. Jaksa yang diberikan kewenangan dalam proses penuntutan harus benar-benar teliti agar tidak merugikan pihak yang berperkara dan Hakim dalam memutus suatu perkara yang ditanganinya harus lebih berani untuk menghukum terdakwa jauh lebih ringan atau lebih berat sesuai dengan perbuatan yang dilakukan agar tidak terjadi kekeliruan dikemudian hari atas putusannya tersebut. 2. Masyarakat harus lebih bijak dalam menyikapi perkembangan teknologi internet dengan tidak memanfaatkan media sosial sebagai sarana melakukan kejahatan dan perbuatan melawan hukum karena sudah ada perundang- undangan yang mengatur tentang Informasi dan Transaksi Elektronik . DAFTAR PUSTAKA a. Literatur Andrisman, Tri. 2009. Asas-Asas dan Dasar Aturan Hukum Pidana Indonesia. Penerbit Universitas Lampung. BandarLampung. Chazawi, Adami. 2011. Pelajaran Hukum Pidana I. Raja Grafindo Persada. Jakarta. Djubaedah, Neng. 2011. Undang-Undang Nomor 44 Tahun 2008 Tentang Pornografi :Perspektif Negara Hukum. Sinar Grafika. Jakarta. K, Dani. 2002. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Putra Harsa. Surabaya. Muhammad, Abdulkadir. 2004. Hukum dan Penelitian hukum. Citra Aditya Bakti. Bandung. Muladi. 2008. Lembaga Pidana Bersyarat. Alumni. Bandung. Prasetyo, Teguh. 2012. Hukum Pidana. Raja Grafindo Persada. Jakarta. Prodjodijoro, Wirjono. 1989. Asas-Asas hukum Pidana di Indonesia. Eresco. Bandung. Raharjo, Agus. 2002. Cyber Crime Pemahaman dan Upaya Pencegahan Kejahatan Berteknologi. Citra Aditya Bakti. Bandung. Rifai, Ahmad. 2010. Penemuan Hukum oleh Hakim dalam Perspektif Hukum Progresif. Sinar Grafika. Jakarta. Sanjaya, Ridwan. 2010. Parenting Untuk Pornografi di Internet. ElexMedia Computerindo. Jakarta. Sianturi, S.R. 1996. Asas-asas Hukum Pidana Indonesia dan Penerapannya. Alumni Ahaem-Peteheam. Jakarta. Singarimbun, Masri dan Sofyan Effendi. 2000. Metode Penelitian Surve. LP3ES. Jakarta.

Dokumen yang terkait

ANALISIS YURIDIS PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA TERHADAP PELAKU TINDAK PIDANA PENYEBARAN PORNOGRAFI MELALUI SITUS JEJARING SOSIAL FACEBOOK

0 12 17

ANALISIS YURIDIS PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA TERHADAP PELAKU TINDAK PIDANA PENYEBARAN PORNOGRAFI MELALUI SITUS JEJARING SOSIAL FACEBOOK

0 10 17

PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA PELAKU DALAM TINDAK PIDANA KORUPSI (Studi Putusan Nomor: 31/Pid.B/TPK/2010/PN. JKT. PST.)

0 9 69

ANALISIS YURIDIS PENERAPAN SANKSI PIDANA TERHADAP PELAKU TINDAK PIDANA PERDAGANGAN ORANG BERDASARKAN HUKUM POSITIF INDONESIA

2 19 21

PENERAPAN SANKSI PIDANA BAGI PELAKU TINDAK PIDANA PENGANIAYAAN YANG DILAKUKAN OLEH ANAK BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 11 TAHUN 2012 TENTANG SISTEM PERADILAN PIDANA ANAK (Studi Putusan Nomor: 43/Pid.B.(A)/2012/PN.GS)

1 6 70

ANALISIS PENERAPAN SANKSI PIDANA TERHADAP PELAKU RESIDIVIS TINDAK PIDANA PENYEBARAN PORNOGRAFI (Studi Putusan Nomor: 604/PID.B/2014/PN.TJK)

1 10 58

ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA PELAKU TINDAK PIDANA PERBANKAN (Studi Putusan Nomor: 483/Pid.Sus./2013/PN.TK)

4 44 70

ANALISIS PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA TERHADAP PELAKU TINDAK PIDANA KORUPSI DANA TILANG PENERIMAAN NEGARA BUKAN PAJAK (Studi Putusan Nomor: 32/Pid.TPK/2014/PN.TJK)

0 9 53

ANALISIS DASAR PERTIMBANGAN HAKIM DALAM PENJATUHAN PIDANA MINIMUM TERHADAP PELAKU TINDAK PIDANA PERDAGANGAN ORANG (Studi Putusan Nomor: 1218PID.SUS2016PN.TJK) (Jurnal)

0 1 13

ANALISIS PENERAPAN SANKSI PIDANA TERHADAP PELAKU RESIDIVIS TINDAK PIDANA PENYEBARAN PORNOGRAFI (Studi Putusan Nomor: 604/Pid.B/2014/PN.TJK)

0 0 11