SOAL IPS KELAS 4 SDN 44

  

PEMERINTAH KOTA PANGKALPINANG

DINAS PENDIDIKAN

SD NEGERI 44 PANGKALPINANG

Jl. Kerabut Kel. Jerambah Gantung Kec. Gabek. Kota Pangkalpinang

Email : sdn

  ULANGAN TENGAH SEMESTER II MATA PELAJARAN : IPS KELAS : IV TAHUN PELAJARAN : 2014 / 2015

I. SILANGLAH (X) HURUF a, b, c ATAU d SEBAGAI JAWABAN YANG BENAR !

1. Sumber daya alam mineral yang digunakan untuk membuat kabel listrik adalah …

  a. Besi c. Tembaga

  d. Aluminium

  b. Nikel

2. Perusahaan Negara Indonesia yang menangani pengolahan minyak dan gas buni adalah …

  a. Pelni c. Wajatama

  d. Pertamina

  b. Damri

  3. Berikut ini yang merupakan daerah penghasil timah adalah …

  a. Bangka

  c. Madura

  d. Sumenap

  b. Bintan

  4. Dokter dan guru merupakan contoh kegiatan ekonomi di bidang …

  a. Pertanian

  c. Jasa

  d. Perdagangan

  b. Peternakan

  5. Sumber daya alam yang tidak dikelola dengan baik akan …

  a. Bertambah banyak

  c. Habis dan tidak berguna

  d. Baik-baik saja

  b. Awet dan lestari

  6. Hasil utama peternakan sapi adalah …

  a. Telur dan daging

  c. Madu dan telur

  d. Bulu dan kulit

  b. Susu dan daging

  

8. Perekonomian disusun sebagai usaha bersama atas azas kekeluargaan. Pernyataan tersebut

merupakan bunyi Pasal …. UUD 1945.

  a. 33 Ayat (1)

  c. 32 Ayat (1)

  b. 33 Ayat (2)

  d. 32 Ayat (2)

  9. Sakaguru perekonomian Indonesia adalah …

  a. Frima c. Koperasi

  d. Persekutuan komandeter

  b. Persoraan terbatas

  10. Koperasi di Indonesia didirikan pada tanggal …

  a. 12 Juni 1960

  c. 12 Juli 1960

  d. 13 Juli 1960

  b. 13 Juni 1960

  11. Koperasi yang menyediakan kebutuhan sehari-hari anggotanya disebut koperasi …

  a. Konsumsi

  c. Simpan pinjam

  d. Serba usaha

  b. Produksi

  12. Koperasi yang anggotanya para warga dalam suatu sekolah disebut koperasi …

  a. Pensiunan

  c. Sekolah

  d. Unit desa

  b. Fungsional

  13. Sumber daya alam berikut yang tidak dapat diperbaharui adalah …

  a. Air c. Minyak bumi

  d. Hutan

  b. Tanah

  14. Negara Indonesia sebagian besar penduduknya bermata pencaharian sebagai …

  a. Petani c. Pedagang

  d. Pegawai negeri

  b. Buruh

  15. Sumber daya alam berikut ini yang dapat diperbaharui adalah …

  a. Mutiara

  c. Minyak bumi

  d. Tembaga

  b. Batu bara

  16. Barang tambang berikut ini yang dapat diolah menjadi bensin dan solar adalah …

  a. Minyak bumi

  c. Batu bara

  d. Bensol

  17. Tanah pegunungan sangat cocok untuk …

  a. Pertanian

  c. Peternakan

  d. Perikanan

  b. Perkebunan

  18. Kewajiban menjaga dan melestarikan sumber daya alam menjadi tugas …

  a. Warga pedesaan

  c. Semua murid

  d. Semua pihak

  b. Pejabat pemerintah

  

19. Hasil tambang yang dimanfaatkan untuk membuat kalung dan pelapis baja adalah …

  a. Timah c. Besi

  d. Baja

  b. Nikel

  20. Hari koperasi diperingati setiap tanggal …

  a. 1 Juni c. 12 Juli

  d. 13 Juli

  b. 14 Juni

  

II. ISILAH TITIK-TITIK DIBAWAH INI DENGAN JAWABAN YANG TEPAT !

1. Penduduk pantai banyak bekerja sebagai …..

  2. Penanaman hutan kembali yang gundul disebut ….

  3. Barang tambang yang dimanfaatkan untuk mesin diesel adalah ….

  4. Simpanan koperasi yang dibayar setiap bulan adalah ….

  5. Penjarahan hutan termasuk merusak ekonomi dari hasil ….

  6. Kegiatan yang dilakukan orang untuk memperoleh pendapatan disebut ….

  7. Makanan, pakaian, dan tempat tinggal termasuk jenis kebutuhan ….

  8. Orang yang bekerja mendistribusikan barang dan jasa disebut ….

  9. Padi, sayuran dan palawija merupakan hasil kegiatan ekonomi di bidang ….

  10. Petani garam memanfaatkan sumber daya alam ….

  III. JAWABLAH PERTANYAAN DENGAN JAWABAN YANG TEPAT !

  1. Apakah tujuan manusia melakukan kegiatan ekonomi? Jawab :

  2. Apakah yang akan kalian lakukan terhadap sumber daya alam yang ada di bumi ? Jaawab :

  3. Bagaimana bunyi pasal 33 Ayat (1) UUD 19945? Jawab :

  4. Sebutkan tiga manfaat koperasi ! Jawab :

  5. Apakah SHU itu ? Jawab :