Saran PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIKA SISWA DI KELAS VIII SMP NEGERI 43 MEDAN T.A 2015/2016.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan diperoleh kesimpulan sebagai berikut: 1. Strategi penerapan model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw yang dilakukan sudah baik dan dapat meningkatkan kemampuan komunikasi matematika siswa di kelas VIII SMP negeri 43 Medan tahun ajaran 20152016 2. Aktivitas belajar siswa ketika diterapkan model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw di kelas VIII SMP negeri 43 Medan tahun ajaran 20152016 sudah baik dan mencapai kriteria pencapaian waktu ideal. 3. Kemampuan komunikasi matematika siswa setelah diterapkan model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw di kelas VIII di SMP negeri 43 Medan tahun ajaran 20152016 mengalami peningkatan, hal ini tampak dari ketuntasan klasikal pada tes awal KKM kemampuan komunikasi matematika yaitu sebesar 25, pada tes KKM I meningkat menjadi 44,44, pada tes KKM II sebesar 44,44, pada tes KKM III meningkat menjadi 86,11, dan pada tes KKM IV meningkat lagi menjadi 88,88.

5.2 Saran

Berdasarkan kesimpulan dari penelitian ini, maka peneliti memberikan beberapa saran sebagai berikut : 1. Kepada guru matematika disarankan untuk menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw dalam mengajarkan materi pembelajaran matematika sebagai salah satu upaya untuk meningkatkan kemampuan komunikasi matematika siswa, selalu melibatkan siswa dalam pembelajaran dan membuat suasana yang menyenangkan dalam proses belajar mengajar sehingga siswa tertarik dan termotivasi dalam belajar, sebelum memulai pembelajaran hendaknya mengkondisikan siswa dalam keadaan nyaman dan siap untuk belajar, karena kondisi yang nyaman dapat menciptakan suasana yang efektif untuk belajar. 2. Kepada siswa khususnya siswa yang memiliki kemampuan komunikasi matematika rendah disarankan untuk lebih aktif dalam proses belajar mengajar, lebih banyak berlatih menyelesaikan soal-soal dan lebih berani untuk mengungkapkan ide dan pendapat saat berdiskusi. 3. Kepada peneliti lain yang ingin melakukan penelitian sejenis disarankan melakukan penelitian lebih lanjut mengenai aspek-aspek komunikasi yang lain dalam pembelajaran dan memperhatikan pokok bahasan yang akan dipilih yaitu dengan memilih pokok bahasan yang tidak terkait antara satu sub bab yang satu dengan sub bab yang lain dalam satu bab tersebut. DAFTAR PUSTAKA Abdurrahman, Mulyono. 2012. Anak Berkesulitan Belajar. Jakarta: Rineka Cipta Ansari, Bansu I. 2009. Komunikasi Matematika Konsep dan Aplikas. Banda Aceh: Pena Arikunto, dkk. 2012. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara Ayuk. 2015. “Eksperimentasi Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Menggunakan Mind Mapping Ditinjau Dari Kemampuan Komunikasi Peserta Didik Kelas X Pada Pokok Bahasan Akar, Pangkat Dan Logaritma Di Sma Negeri 4 Kota Kediri Tahun Pelajaran 20152016”. simki.unpkediri.ac.id mahasiswa fileartikel 2015 11.1.01.05.0161. pdf diakses pada tanggal 29 Juli 2016 Bambang, R. 2008. Membangun keterampilan komunikasi matematika dan nilai moral siswa melalui model pembelajaran pangajen. https:rbaryans.wordpress.com20081028membangun-keterampilankom unikasi-matematika-dan-nilai-moral-siswa-melalui-model-pembelajaran- bentang-pangajenmore-351 diakses 9 januari 2016. Daryanto dan Muljo Rahardjo. 2012. Model Pembelajaran Inovatif. Yogyakarta: Gava Media Dellasera, Qory. 2013. Kualitas Pendidikan Indonesia. http:www.kompasiana.comwww.savanaofedelweiss.comkualitaspendidi kan-indonesia-refleksi-2-mei_5529c509f17e610d25d623ba diakses pada tanggal 05 Maret 2016 Depdiknas. 2006. Peraturan Mentri Pendidikan Nasional Nomor 22 Tahun 2006 Tentang Standar Isi untuk Satuan Pendidikan Dasar Dan Menengah. Jakarta: Depdiknas Fachrurazi. 2011. Penerapan Pembelajaran Berbasis Masalah untuk Meningkatakn Kemempuan Berpikir Kritis dan Komunikasi Matematis Siswa Sekolah Dasar. Forum Penelitian. Edisi khusus No. 1: 76-89 Gordah, Eka Kasah, dan Reni Astuti. 2013. Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis Mahasiswa Melalui Pengembangan Bahan Ajar Geometri Dasar Berbasis Model Reciprocal Teaching di STKIP PGRI Pontianak. Makalah Di Presentasikan Dalam Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika 9 November 2013. FMIPA. UNY. ISBN : 978-979-16353-9-4 Heryani, Yeni. 2014. Peningkatan Kemampuan Koneksi Dan Komunikasi Matematik Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Pada Peserta Didik SMK Negeri Di Kabupaten Kuningan. Vol 1 No 1. http:pasca.ut.ac.idjournalindex.phpJPKarticleview5 diakses pada tanggal 29 juli 2016 Isjoni. 2011. Cooperative Learning. Bandung: Alfabeta Istarani. 2012. 58 Model Pembelajaran Inovatif. Medan: Media Persada. Kompas. 2012. Prestasi Sains dan Matematika Indonesia Menurun. http:edukasi.kompas.comread2012121409005434Prestasi.Sains.dan. Matematika.Indonesia.Menurun diakses pada tanggal 11 Januari 2016 Kompas. 2013. Skor PISA: Posisi Indonesia Nyaris Jadi Juru Kunci. http:www.kopertis12.or.id20131205skor- pisa-posisi- indonesia-nyaris jadi -juru-kunci.html diakses pada tanggal 05 Maret 2016 Lie, A. 2010. Mempraktekkan Cooperatif Learning di Ruang – Ruang Kelas. Jakarta: Grasindo Mahmudi, Ali. 2009. Komunikasi dalam Pembelajaran Matematika. Jurnal MIPMIPA UNHALU. Volume 8 No 1 ISSN 1412-2318:1-9 Muhardi. 2004. Kontribusi Pendidikan dalam Meningkatkan Kualitas Bangsa Indonesia. jurnal Manajemen. FE. Universitas Islam Bandung. Vol 20 No 4. http:ejournal.unisba.ac.idindex.phpmimbararticleview153 diakses 9 januari 2016 Nurhariyanti, Dwi Citra. 2010. Peningkatan Mutu Pendidikan. https:dwicitranurhariyanti.wordpress.comlandasan-dan-problematika-dal am-pendidikanpeningkatan-mutu-pendidikan diakses 12 januari 2016 Qohar. 2009. Pengunaan Reciprocal Teaching Untuk Mengembangkan Komunikasi Matematis. Prosiding Seminar Nasional Penelitian, Pendidikan dan Penerapan MIPA. Fakultas MIPA. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta. http:eprints.uny.ac.id122581M_Pend_2_Abd.20Qohar.pdf diakses 25 januari 2016 Rahmat. 2016. Peningkatan Kemampuan Pemahaman Dan Komunikasi Matematis Siswa Madrasah Aliyah Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe jigsaw. http:etd.unsyiah.ac.idindex.php?p=showdetail id=21442 diakses pada tanggal 29 juli 2016 Rosdijati, Nani dan Widyaiswara Madya. Peran Dan Fungsi Guru Dalam Meningkatkan Mutu Pembelajaran. http:lpmpjateng.go.idwebindex.phparsipkarya-tulis-ilmiah899-peran- dan- fungsi -guru- dalam- meningkatkan- mutu- pembelajaran diakses 9 januari 2016 Riyanto, Theo. 2002. Pembelajaran Sebagai Proses Bimbingan Pribadi. Jakarta: Grasindo Sanjaya, Wina. 2009. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Pross Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group Sari, Dyah Khoirina. 2011. Implementasi Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Dan Stad Untuk Meningkatkan Kemampuan Penalaran dan Komunikasi Matematika Pada Materi Persamaan Garis Lurus Kelas VIII. Skripsi FMIPA. UNNES. Semarang. http:lib.unnes.ac.id96817356.pdf diakses 11 Januari 2016 Sinaga B. 2007. Pengembangan Model Pembelajaran Matematika Berbasis Budaya Batak PBM-B3. Disertasi. Program Studi Pendidikan Matematika. Surabaya: UNS Slameto. 1999. Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara. Sugianto, dkk. 2012. Perbedaan Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw dan STAD Ditinjau Dari Kemampuan Penalaran dan Komunikasi Matematis Siswa SMA, Jurnal Didaktik Matematika. FMIPA. UNIMED. Medan. ISSN: 2355-4185:96-128. http:download.portalgaruda.orgarticle.php?article=157637val=5828t itle=PERBEDAAN20PENERAPAN20MODEL20PEMBELAJARA N20KOOPERATIF20TIPE20JIGSAW20DAN20STAD20DI TINJAU20DARI20KEMAMPUAN20PENALARAN20DAN20 KOMUNIKASI20MATEMATIS20SISWA20SMA diakses 11 Januari 2016 Sutirman. 2013. Media Model-Model Pembelajaran Inovatif. Yogyakarta: Graha Ilmu Tim UPPL. 2015. Buku Petunjuk Program Pengalaman Lapangan Terpadu Program S1 Kependidikan. Medan: UNIMED Trianto. 2011. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif, Jakarta: Kencana. Wiryanto. 2005. Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta: Grasindo Zuliana, Eka. 2008. Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematika Peserta Didik Kelas Viii B MTs N Kudus Melalui Model Cooperative Learning Tipe Jigsaw Berbantuan Kartu Masalah Materi Kubus Dan Balok, Skripsi FMIPA. Surabaya: Universitas Muria Kudus. http:eprints.umk.ac.id 3191EKA_ZULIANA_-_17_-_33.pdf diakses 11 Januari 2016

Dokumen yang terkait

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF (Cooperative Learning) TIPE JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR BIOLOGI SISWA KELAS VIII3 SMP NEGERI 1 EMPANG-SUMBAWA

0 35 29

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF MODEL JIGSAW DALAM MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP BIOLOGI SISWA KELAS VIII DI SMP NEGERI I BANYUPUTIH - SITUBONDO

0 3 20

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE KEPALA BERNOMOR STRUKTUR BERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 3 BANDA ACEH

0 9 1

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI LISAN DAN HASIL BELAJAR SISWA

5 41 82

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT FACILITATOR AND EXPLAINING BERBANTUAN KARTU SOAL TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 ULUJAMI

0 0 11

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA KELAS V SD

0 0 8

PENERAPAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATERI PESAWAT SEDERHANA DI SMP

0 0 10

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MIND MAPPING UNTUK MENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA SISWA KELAS VIII F SMP NEGERI 15 YOGYAKARTA

0 8 8

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TIPE CIRC UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VII B SMP NEGERI 3 KUNINGAN

0 1 20

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS VIII-3 SMP NEGERI 30 PEKANBARU TAHUN PELAJARAN 20132014 Yusra Guru Matematika SMP Negeri 30 Pekanbaru ABSTRAK - PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN K

0 0 14