Kesimpulan KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

V.1. Kesimpulan

4. Efektivitas teknikal dan strategik manajemen sumber daya manusia memiliki pengaruh terhadap kinerja pegawai PT. Bank Sumut, hal ini terlihat dari nilai t hitung efektivitas teknikal manajemen sumber daya manusia = 6.106 dan t hitung efektivitas strategik manajemen sumber daya manusia = 1.908 lebih besar dari t tabel 5, df57 = 1.672 dan nilai F change = 236.170 lebih besar dari F tabel á 5, df2df1572 = 3.16. Efektivitas teknikal dan strategik manajemen sumber daya manusia memiliki kekuatan mengestimasi kinerja pegawai PT. Bank Sumut sebesar 88.90 dan sisanya 11.10 dijelaskan oleh variasi variabel lain yang tidak dianalisis model estimasi kinerja pegawai dalam penelitian ini. 5. Gaya kepemimpinan dan budaya organisasi memiliki pengaruh terhadap efektivitas teknikal manajemen sumber daya manusia di PT. Bank Sumut. Hal ini terlihat dari nilai t hitung gaya kepemimpinan = 11.859 dan t hitung budaya organisasi = 2.453 lebih besar dari t tabel 5, df57 = 1.672 dan nilai F change = 114.109 lebih besar dari F tabel á 5, df2df1572 = 3.16. Gaya kepemimpinan dan budaya organisasi memiliki kekuatan mengestimasi efektivitas teknikal manajemen sumber daya manusia di PT. Bank Sumut sebesar 79.30 dan sisanya 20.70 113 p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara dijelaskan oleh variasi variabel lain yang tidak dianalisis dalam model estimasi efektivitas teknikal manajemen sumber daya manusia dalam penelitian ini. 6. Gaya kepemimpinan dan budaya organisasi memiliki pengaruh terhadap efektivitas strategik manajemen sumber daya manusia di PT. Bank Sumut. Hal ini terlihat dari nilai t hitung gaya kepemimpinan = 16.432 lebih besar dari t tabel 5, df57 = 1.672 dan nilai t hitung budaya organisasi = 0.684 lebih kecil dari t tabel 5, df57 = 1.672. Nilai F change = 182.398 lebih besar dari F tabel á 5, df2df1572 = 3.16 Gaya kepemimpinan dan budaya organisasi memiliki kekuatan mengestimasi efektivitas strategik manajemen sumber daya manusia di PT. Bank Sumut sebesar 86.00 dan sisanya 14.00 dijelaskan oleh variasi variabel lain yang tidak dianalisis dalam model estimasi efektivitas strategik manajemen sumber daya manusia dalam penelitian ini.

V.2. Saran