Materi Ajar Model dan Metode Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran

D. Tujuan Pembelajaran

1. Kognitif

a. Kognitif Produk

 Secara mandiri siswa mampu mendeskripsikan peran dan manfaat tumbuhan sebagai obat.  Secara mandiri siswa mampu menyebutkan jenis-jenis tanaman obat beserta manfaatnya.  Secara mandiri siswa mampu mendeskripsikan jenis-jenis metode pemanfaatan tanaman obat dan penyakit yang dapat diobati.

b. Kognitif Proses

 Melalui kerja kelompok siswa dapat mengamati jenis-jenis tanaman obat khas daerah.  Melalui kerja kelompok siswa dapat mengamati organ-organ tanaman yang dimanfaatkan sebagai obat.  Melalui kerja kelompok siswa dapat mengidentifikasi jenis-jenis tanaman obat khas daerah.  Melalui kerja kelompok siswa mampu mengidentifikasi manfaat dari masing- masing tanaman obat yang teridentifikasi.

2. Psikomotor

Siswa dapat membuat herbarium dari salah satu jenis tanaman obat dengan keterangan yang lengkap.

3. Afektif

a. Afektif karakter

 Siswa mampu melakukan diskusi dengan serius dan teliti dalam mengerjakan LKS  Siswa disiplin dalam mengumpulkan LKS

b. Afektif sosial

 Siswa sopan mampu bekerja sama dengan baik saat melakukan kerja kelompok  Siswa mampu memiliki toleransi yang tingi terhadap pendapat teman  Siswa sopan dalam menyanggah pendapat teman saat diskusi

B. Materi Ajar

1. Peranan dunia tumbuhan bagi manusia 2. Jenis – jenis tanaman obat khas daerah serta metode pemanfaatan nya 3. Tutorial pembuatan herbarium

C. Model dan Metode Pembelajaran

1. Pengamatan – Diskusi 2. Strategi Pembelajaran Tatap Muka Terstruktur Mandiri  Mendeskripsikan peranan dunia tumbuhan bagi manusia  Siswa dapat mengumpulkan informasi mengenai Tatap Muka Terstruktur Mandiri  Mendeskripsikan jenis – jenis tanaman obat khas daerah  Tutorial pembuatan herbarium pemanfaatan tanaman obat melalui pengamatan yang dilakukan secara berkelompok

D. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan 6 2 jam pelajaran Kegiatan Aktivitas Pembelajaran Alokasi Waktu Guru Siswa Kegiatan Awal 10 menit Pembukaan  Memberi salam,  Mengecek absensi,  Mengecek kesiapan siswa  Menyiapkan media, alat dan bahan pembelajaran.  Menjawab salam,  Siswa, mengeluarkan buku. 5 menit Apersepsi  Guru menanyakan tentang peran dan manfaat dunia tumbuhan bagi manusia.  Berpikir dan menjawab pertanyaan dari guru. 3 menit Motivasi  Memuji siswa yang berani menjawab.  Meluruskan jawaban siswa, membawa siswa berpikir menuju pelajaran pokok.  Menjelaskan tujuan pembelajaran.  Menanggapi pujian guru  Siswa memperhatikan penjelasan guru dan bertanya apabila merasa kurang jelas.  Siswa memperhatikan guru. 2 menit Kegiatan Aktivitas Pembelajaran Alokasi Waktu Guru Siswa Kegiatan Inti 65 menit Eksplorasi  Guru menampilkan beberapa foto mengenai pemanfaatan tumbuhan sebagai obat  Guru membagi kelas menjadi 5 kelompok setiap kelompok5 siswa  Guru membagikan artikel dan LKS kepada kelompok siswa.  Siswa mengamati foto yang ditampilkan guru.  Siswa menempatkan diri bersama kelompoknya.  Siswa menerima artikel LKS. 5 menit Elaborasi  Guru meminta siswa untuk mengungkapkan tanaman obat apa saja yang pernah ditemukan siswa berdasarkan pengamatan dalam kehidupan sehari-hari siswa..  Guru mengajak siswa untuk mencari tanaman yang memiliki ciri-ciri yang sesuai dengan deskripsi siswa dilingkungan sekolah.  Guru meminta siswa untuk berdiskusi dan mengisi LKS  Guru menyuruhsiswa mengumpulkan LKS  Guru menunjuk 2 perwakilan kelompok untuk mempresentasikan hasil diskusi tentang LKS.  Guru meminta siswa lain untuk menanggapi hasil presentasi temannya.  Siswa berdiskusi dalam kelompok dan menjawab petanyaan.  Siswa mengikuti guru  Siswa berdiskusi dan mengisi LKS  Siswa dalam proses diskusi  Siswamengumpu lkan LKS.  Siswa yang ditunjuk oleh guru mempresentasika n hasi ldiskusi tentang LKS. 50 menit Kegiatan Aktivitas Pembelajaran Alokasi Waktu Guru Siswa  Guru membahas LKS bersama siswa.  Siswa menanggapi hasil presentasi temannya.  Siswa memperhatikan Konfirmasi  Guru menjelaskan beberapa hal yang masih belum diketahui oleh siswa  Guru meminta salah satu siswa untuk menyimpulkan pelajaran.  Siswa mencatat hal-hal yang dianggap penting dari tambahan guru.  Siswa menyimpulkan hasil pembelajaran. 10 menit Kegiatan Akhir 10 menit Penutup  Memberi tugas untuk membuat herbarium  Menutup pembelajaran dengan mengucapkan salam.  Siswa mendengarkan tugaspengumum an dari guru.  Menjawab salam

E. Alat Bahan Sumber