Kesimpulan Saran KESIMPULAN DAN SARAN

Rustandi, 2013 Upaya Meningkatkan Pembelajaran Lempar Lembing Melalui Modifikasi Alat Bola dan Lembing Berekor Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Kelas VIII B SMP Negeri 1 Lembang Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian, bahwa penerapan modifikasi alat bola dan lembing berekor yang diterapkan pada kelas VIII B di SMP Negeri 1 Lembang secara keseluruhan menunjukan hasil yang baik. Ketika pembelajaran berlangsung peneliti memberi kesempatan kepada siswa untuk mencoba alat modifikasi yang dibuat oleh peneliti. Dengan kemampuan berkomunikasi yang baik gurupeneliti dapat menyampaikan materi pembelajaran dengan jelas, sehingga materi yang disampaikan gurupeneliti dapat diterima dan dimengerti oleh siswa. Siswa yang diajar mengikuti apa yang diinstruksikan gurupeneliti baik materi maupun latihan. Selain iti peneliti memantau pembelajaran yang dilakukandipraktikkan oleh masing-masing kelompok, apabila siswa keluar dari materi maka gurupeneliti memanggil siswar tersebut kemudian dikasih arahan setelah cukup siswa dipersilahkan kembali ke kelompoknya. Sebagai kesimpulan pembahasan penerapan modifikasi alat bola dan lembing berekor dalam proses pembelajaran aktivitas lempar lembing adalah sebagai berikut : 1. Melalui latihan yang mirip dengan permainan yang sesungguhnya, minat dan kegembiraan siswa meningkat. 2. Peningkatan pengetahuan taktik, penting bagi siswa untuk menjaga konsistensi keberhasilan pelaksanaan keterampilan gerak yang sudah dimiliki. 3. Memperdalam pemahaman bermain dan meningkatkan kemampuan pemahaman secara lebih efektif dari penampilan dalam satu permainan ke dalam permainan lainnya.

B. Saran

Berdasarkan kesimpulan dari hasil penelitian yang telah penulis kemukakan, ada beberapa hal yang dapat disampaikan sebagai saran atau masukan yaitu, sebagai berikut: Rustandi, 2013 Upaya Meningkatkan Pembelajaran Lempar Lembing Melalui Modifikasi Alat Bola dan Lembing Berekor Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Kelas VIII B SMP Negeri 1 Lembang Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 1. Proses pembelajaran menggunakan modifikasi alat bola dan lembing berekor dapat diterapkan dalam pembelajaran aktivitas lempar lembing di SMP Negeri 1 Lembang, khususnya siswa kelas VIII B. Berdasarkan hal tersebut, disarankan bagi para guru Pendidikan jasmani untuk menggunakan modifikasi alat bola dan lembing berekor dalam proses pembelajaran Pendidikan jasmani, khususnya pembelajaran aktivitas lempar lembing. 2. Melalui modifikasi alat bola dan lembing berekor siswa berkesempatan mencoba alat modifikasi, berkomunikasi dengan teman yang lainnya. Selain itu siswa lebih bersemangat dan aktif dalam mengikuti proses pembelajaran Pendidikan jasmani. 3. Bagi pihak sekolah, ini merupakan momentum untuk dapat meningkatkan kualitas pembelajaran Pendidikan jasmani di SMP Negeri 1 Lembang.

C. Hasil Penelitian Pendidikan Jasmani

Dokumen yang terkait

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN GERAK LEMPAR LEMBING DENGAN MODIFIKASI ALAT PADA SISWA KELAS VIII B SMP AL AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2014/2015.

4 24 53

Perbedaan Pengaruh Pembelajaran Lempar Lembing dengan Pendekatan Konvensional dan Modifikasi Sarana terhadap Kemampuan Lempar Lembing Gaya Hop Step Siswa Putra Kelas VIII SMP Negeri 1 Simo Boyolal

0 3 15

PERBEDAAN PENGARUH PEMBELAJARAN LEMPAR LEMBING DENGAN PENDEKATAN KONVENSIONAL DAN MODIFIKASI SARANA TERHADAP KEMAMPUAN LEMPAR LEMBING GAYA HOP STEP SISWA PUTRA KELAS VIII SMP NEGERI 1 SIMO BOYOLALI TAHUN PELAJARAN 2009 2010

2 68 68

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR LEMPAR LEMBING MELALUI MODIFIKASI MEDIA LEMBING MENGGUNAKAN LEMBING DARI KAYU PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 4 KECAMATAN DATUK BANDAR TANJUNG BALAI TAHUN AJARAN 2012/2013.

0 2 16

PENGARUH METODE PEMBELAJARAN DAN POWER LENGAN TERHADAP HASIL BELAJAR LEMPAR LEMBING SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 PORSEA.

0 1 31

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN PENJASKES PADA LEMPAR LEMBING MELALUI PENDEKATAN BER MAIN B ERBASIS MODIFIKASI ALAT Peningkatan Kualitas Pembelajaran Penjaskes Pada Lempar Lembing Melalui Pendekatan Bermain Berbasis Modifikasi Alat Pada Siswa Kela

0 2 17

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN PENJASKES PADA LEMPAR LEMBING MELALUI PENDEKATAN BER MAIN B ERBASIS MODIFIKASI ALAT Peningkatan Kualitas Pembelajaran Penjaskes Pada Lempar Lembing Melalui Pendekatan Bermain Berbasis Modifikasi Alat Pada Siswa Kela

0 1 15

lempar lembing

0 2 8

MENINGKATKAN LEMPAR LEMBING MELALUI MODIFIKASI BOLA BEREKOR DI SDN 08 TRANS MERBANG

0 0 12

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN LEMPAR LEMBING GAYA HOP MELALUI PENERAPAN ALAT BANTU PEMBELAJARAN

0 1 81