Struktur Organisasi dan Manajemen UBP Saguling.

66 No. 001.K030DIR1995 tanggal 16 Oktober 1995, yaitu yang semula mengelola 1 unit ditambah 7 unit hingga 8 unit PLTA, seperti yang disajikan pada Tabel 5. Tabel 5. Delapan PLTA yang termasuk dalam UBP Saguling. No PLTA Tahun Operasi Daya Terpasang Total MW 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. Saguling Kracak Ubrug Pleangan Lamajan Cikalong Bengkok Dago Pasir Kondang 1985,1986 1827,1958 1924, 1950 1922,1982,1996 1925,1934 1961 1923 1955 4 x 175,17 3 x 6,30 2 x 5.94, 1 x 6,48 3 x 1.08, 1 x 2.02, 1 x 1,61 3 x 6,52 3 x 1,05 3 x 1.05, 1 x 0.70 2 x 2.49, 2 x 2,46 700,72 18,90 18,36 6,87 19,56 19,20 3,85 9,90 Sumber : Profil UBP Saguling, 2006. Sedangkan misi dari Unit Bisnis Pembangkit Saguling ialah ”Mengelola Bisnis Pembangkit Hidro dan Memberdayakan Sumberdaya Melalui Kemitraan, Guna Menjamin Kontinuitas Dan Pertumbuhan Perusahaan Dalam Jangka Panjang”, dan mottonya adalah ”Mari.......Kita Bersinergi”.

3.3.1. Struktur Organisasi dan Manajemen UBP Saguling.

Struktur organisasi dan manajemen UBP Saguling disajikan pada Gambar 12. Gambar 12. Struktur organisasi dan manajemen UBP Saguling. Sumber : Profil UBP Saguling, 2006. MNGR SISTEM SDM MNGR KEU MNGR PEMELIHARAAN MNGR SUB UNIT BISNIS ANEKA USAHA MNGR OPR NIAGA GENERAL MANAJER - ENJINER PEMBINAAN DAN PENGEMBANGAN - ENJINER LINGKUNGAN, ASURANSI DAN KS MANAJER HUMAS PLTA SAGULING 700.72 MW PLTA UBRUG 18.36 MW PLTA LAMAJAN 19.56 MW PLTA BENGKOK 3.85 MW PLTA SAGULING 700.72 MW PLTA UBRUG 18.36 MW PLTA LAMAJAN 19.56 MW PLTA BENGKOK 3.85 67 Dengan komitmen dan kebijakan yang dicanangkan tahun 1999 Strategi Rencana Jangka Panjang Tahun 2001–2005 dan ditindaklanjuti didalam Rencana Kerja dan Anggaran serta Kontrak Manajemen Tahun berjalan didapat hasil dengan diraihnya sertifikat : a. Sertifikat Zero Accident Nihil kecelakaan periode 1996-2004. b. Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja Bendera Emas Tahun 2001 dan 2004. c. Sertifikat System Manajemen Mutu ISO 9001 Versi 2000 Tahun 2004. d. Sertifikat System Manajemen Lingkungan ISO 14001 Tahun 2001. e. Penghargaan Forum Efficiency Drive Program Terbaik I Tahun 2001. f. Penghargaan Terbaik I Kategori “Bersahabat Dengan Lingkungan” Tahun 2001. Memberdayakan sumberdaya seperti tanah, bangunan, fasilitas bengkel dan SDM untuk memperoleh pendapatan lain di luar bisnis utama dengan mengembangkan usaha-usaha komersil antara lain : a. Pengelolaan pemberdayaan dengan dikelola sendiri, bekerjasama dengan pihak kedua dengan cara bagi hasil maupun kemitraan. b. Penelitian kualitas air waduk, danau, dan kawasan terbuka hijau untuk melihat tingkat pencemaran, kerjasama dengan PPSDAL – LP UNPAD dan ITB dilaksanakan per triwulan. c. Pemantauan dan pengukuran sedimentasi di waduk dilaksanakan per semester serta penghijauan disekitar waduk. d. Pasang rambu pengaman dan patok batas dipinggir waduk. Peduli lingkungan melalui program community development pemanfaatan aset lahan surutan di pinggir waduk oleh masyarakat sekitarnya diantaranya ialah: a. Pengobatan medis dan alternatif secara gratis dan donor darah. b. Mengadakan khitanan massal. c. Bea siswa dari SD sampai dengan Perguruan Tinggi dan pertandingan olah raga serta perbaikan sarana umum MCK, jalan, fasilitas ibadah, dan lain - lain. 68

3.3.2. PLTA Saguling