Peta Konsep IKATAN KIMIA 001

IKATAN KIMIA

Ikatan kovalen

Ikatan ionik

Bentuk molekul

Kepolaran molekul

Senyawa kovalen
Ikatan yang terjadi
antara ion positif dan
ion negatif(serahterima elektron)

Ikatan yang terjadi
karena adanya
penggunaan bersama
elektron dari masingmasing atom yang
berikatan


Kepolaran ikatan

PEI

Tunggal(1 PEI)
1.logam dengan gas.
2.elektropositif dengan
elektronegatif.
3.gol. IA dan IIA dengan gol VIA
dan VIIA.

Senyawa ionik

1.dapat menghantarkan listrik.
2.titik leleh dan titik didih tinggi.
3.semua berwujud padat pada suhu
ruangan.

polar


Non polar

Rangkap dua(2 PEI)
Rangkap tiga(3 PEI)

Bentuk
molekul
asimetris dan
momen
dipolnya=0

Bentuk
molekul
simetris dan
momen
dipolnya=0

Ikatan koordinasi

PEI nya

berasal dari
salah satu
atom yang
berikatan

Linear(BeCl2),trigona
l(BF3),tetrahedral(CH
4),oktahedral(SF6)

Kepolaran yang
disebabkan Perbedaan
sifat keelektronegatifan
atom-atom
penyusunannya .

1.tidak dapat menghantarkan
listrik.
2.titik leleh dan titik didih rendah.
3. berwujud padat,cair,dan gas pada
suhu ruangan.


Ikatan logam
Ikatan yang terjadi
karena adanya
penggunaan bersama
elektron-elektron
valensi antar atomatom logam

Kepolaran yang
disebabkan oleh bentuk
molekul.

CCl4
Hbr
Logam
besi,seng, dan
perak

BY ANDRI