Variabel Lain Memengaruhi Tingkat Kesembuhan Pengobatan TB Kesimpulan

penelitian di atas memberikan pengaruh terhadap tingkat kesembuhan pengobatan TB paru sebesar 77,7 R square=0,777. Responden yang memiliki kepatuhan berobat yang baik, akan memberikan pengaruh yang besar terhadap tingkat kesembuhan pengobatan TB paru sebesar 30,2 kali dibandingkan responden yang memiliki kepatuhan berobat yang buruk. Demikian pula responden yang memiliki rasa tanggung jawab baik akan memberikan pengaruh yang besar terhadap tingkat kesembuhan pengobatan TB paru sebesar 7,3 kali dibandingkan responden yang memiliki rasa tanggung jawab buruk.

5.4. Variabel Lain Memengaruhi Tingkat Kesembuhan Pengobatan TB

paru yang Ditemukan di Lapangan Berdasarkan hasil pengamatan di lapangan, peneliti menemukan hal lain yang memungkinkan dapat memengaruhi tingkat kesembuhan pengobatan TB paru yaitu adanya efek samping obat, penyakit penyerta, kebiasaan merokok, keadaan rumah dan pencahayaan, status gizi, lingkungan fisik. Sebagian besar dari responden masih mengalami gejala batuk dan sesak nafas setelah menjalani pengobatan TB paru yang berlangsung selama 6 bulan. Universitas Sumatera Utara BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

6.1. Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian mengenai pengaruh kepatuhan dan motivasi dukungan keluargaPMO, dorongan petugas kesehatan dan rasa tanggung jawab penderita TB paru terhadap tingkat kesembuhan dalam pengobatan di Puskesmas Sadabuan Kota Padangsidimpuan Tahun 2011, dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut: 1. Secara umum responden terbanyak berada pada kelompok: umur 40 tahun yaitu 27 responden 61,4 dan umur 40 tahun yaitu 17 responden 38,6, jenis kelamin laki-laki yaitu 26 responden 59,1 dan perempuan 18 responden 40,9, berpendidikan tamat SLTAsederajat 23 responden 52,3 dan bekerja 56,8. 2. Dari 44 responden yang diwawancarai terdapat 24 responden 54,5 yang termasuk dalam kategori tidak patuh dalam menjalani pengobatan TB paru. Penyebab utama penderita tidak patuh adalah responden tidak minum obat secara teratur, tidak memeriksakan dahak sesuai jadwal yang ditentukan dan ketidakefektifan PMO dalam memastikan keteraturan menelan obat. 3. Dari 44 responden penderita TB paru BTA positif yang mendapat pengobatan, terdapat responden yang termasuk dalam kategori sembuh yaitu sebanyak 16 responden 36,4. 55 Universitas Sumatera Utara 4. Hasil analisis regresi logistik, menunjukkan bahwa ada pengaruh kepatuhan berobat p = 0,015 dan rasa tanggung jawab p= 0,022 terhadap tingkat kesembuhan pengobatan TB paru. 5. Hasil uji Chi Square, diketahui bahwa semua variable kepatuhan penderita, dukungan keluargaPMO, dorongan petugas dan rasa tanggung jawab memiliki hubungan dengan tingkat kesembuhan pengobatan TB paru. 6. Peran PMO sangat penting untuk proses kesembuhan seorang penderita TB BTA positif karena hanya TB BTA positif yang dapat menularkan penyakit tuberkulosis ke orang lain. Sehingga penyuluhan yang efektif untuk penderita maupun PMO sangat diperlukan, dan diharapkan petugas kesehatan lebih selektif dalam memilih PMO, jadi pemilihan PMO bukan hanya untuk dijadikan formalitas saja

6.2. Saran

Dokumen yang terkait

Tingkat Kepatuhan Minum Obat Penderita Tuberculosis Paru Di Poli Paru Rumah Sakit Haji Medan 2012

4 85 65

Hubungan Dukungan Keluarga Dan Karakteristik Penderita Tb Paru Dengan Kesembuhan Pada Pengobatan Tb Paru Di Wilayah Kerja Puskesmas Polonia Medan

3 51 102

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG TB PARU DENGAN KEPATUHAN MENJALANI PROGRAM PENGOBATAN Hubungan Tingkat Pengetahuan Tentang TB Paru Dengan Kepatuhan Menjalani Program Pengobatan Pada Penderita TB Paru di BBKPM Surakarta.

0 0 15

Gambaran Perilaku Keluarga Penderita TB Paru Terhadap Pencegahan TB Paru di Wilayah Puskesmas Padangmatinggi Kota Padangsidimpuan Tahun 2015

1 1 16

Gambaran Perilaku Keluarga Penderita TB Paru Terhadap Pencegahan TB Paru di Wilayah Puskesmas Padangmatinggi Kota Padangsidimpuan Tahun 2015

0 0 2

Gambaran Perilaku Keluarga Penderita TB Paru Terhadap Pencegahan TB Paru di Wilayah Puskesmas Padangmatinggi Kota Padangsidimpuan Tahun 2015

0 0 8

Gambaran Perilaku Keluarga Penderita TB Paru Terhadap Pencegahan TB Paru di Wilayah Puskesmas Padangmatinggi Kota Padangsidimpuan Tahun 2015

0 1 26

Gambaran Perilaku Keluarga Penderita TB Paru Terhadap Pencegahan TB Paru di Wilayah Puskesmas Padangmatinggi Kota Padangsidimpuan Tahun 2015

0 1 3

Gambaran Perilaku Keluarga Penderita TB Paru Terhadap Pencegahan TB Paru di Wilayah Puskesmas Padangmatinggi Kota Padangsidimpuan Tahun 2015

0 0 32

HUBUNGAN PERAN KELUARGA DENGAN TINGKAT KESEMBUHAN PADA PENDERITA TB PARU DI BALAI PENGOBATAN PENYAKIT PARU-PARU UNIT MINGGIRAN YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI - Hubungan Peran Keluarga dengan Tingkat Kesembuhan pada Penderita TB Paru di Balai Pengobatan Penya

0 0 11