KESIMPULAN DAN SARAN ANALISIS KELAYAKAN INFRASTRUKTUR DI PROVINSI BENGKULU BERDASARKAN PENILAIAN PRAKTISI DAN AKADEMISI TEKNIK SIPIL.

(1)

63 BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1. Kesimpulan

Penelitian ini adalah hasil dari sejumlah responden yang berkedudukan sebagai kontraktor, konsultan,pemerintan DPU, Non PU serta Perguruan Tinggi dan pengembang yang berada di Provinsi Bengkulu. Sesuai dengan analisis pada bab sebelumnya nilai akhir keseluruhan infrastruktur di Provinsi Bengkulu adalah D, dengan perolehan rating sebesar 53,27%. Dari hasil analisis pada setiap infrastruktur dapat ditarik kesimpulan mengenai infrastruktur di Provinsi Bengkulu, sebagai berikut :

1. Infrastruktur mengenai pelabuhan udara Bengkulu memiliki nilai rating 55,4% dengan memiliki nilai D. Hal ini disebabkan pelabuhan udara di Bengkulu masih sangat membutuhkan pengembangan perpanjangan landasan pacu dan perluasan terminal bandara Fatmawati. Dalam rangka menjadikan bandara ini bertarap internasional dan sekaligus merealisasikan sebagai pemberangkatan haji.

2. Pelabuhan laut Pulau Baai di provinsi Bengkulu memiliki rating 47,4 % dengan nilai E, maka sangat jelas perlu dilakukan pengembangan, seperti peningkatan dermaga untuk melayani kapal dengan bobot yang besar dengan muatan kontainer, pengembangan serta pemeliharaan fasilitas – fasilitas disekitar pelabuhan.

3. Terminal di Provinsi Bengkulu masih sangat kurang bagus, hal ini sangat disayangkan mengingat terminal salah satu infrastruktur yang dapat


(2)

membantu perekonomian Provinsi Bengkulu.Dengan nilai E memiliki rating 41,4 % bisa dijelaskan bahwa terminal masih sangat membutuhkan pemeliharaan dan pengmbangan fasilitas – fasilitas yang terlihat rusak dan tidak layak pakai.

4. Jembatan dan Jalan antar Provinsi memperoleh rating 48,0 % dengan nilai E, sangat jelas masih sangat dibutuhkan pengembangan , perawatan serta melakukan perubahan yang signifikan agar dapat mengantisipasi dimasa mendatang. Berkisar kurang lebih Rp. 700.000.000,- dana untuk memutahirkan pengembangan dan pemeliharaan jalan jembatan antar Provinsi.

5. Jembatan dan Jalan antar kota kabupaten memperoleh nilai D dengan persentase rating 51,4 %. Mengikat terbatasnya dana yang disediakan APBD, hanya ada peningkatan panjang jalan sebesar 1 – 2 % dari tahun sebelumnya.Dalam hal ini pemerintah Provinsi harus tanggap melakukan pengembangan serta perawatan, termasuk melakukan pelebaran dan perkerasan jalan antar kota dan kabupaten.

6. Air bersih memperoleh rating 58,0 % dengan nilai D dapat disimpulkan bahwa keadaan air bersih di Provisi Bengkulu sudah cupak baik. Dimana air bersih PDAM sudah menjangakau sebagian kesemua penduduk di Provinsi Bengkulu.

7. Buangan sampah di Provinsi Bengkulu masih terbilang kurang bagus hal ini disebabkan masih banyak warga yang sering buang sampah sembarangan, serta tidak teraturnya pewadahan sampah yang memisahkan


(3)

65

sampah organik dan anorganik.Sehingga buangan sampah di Provinsi Bengkulu mendapat rating 48,0 % dengan nilai E.

8. Obyek fasilitas wisata di Provinsi Bengkulu memperoleh rating 62,0 % dengan nilai D, dapat disimpulkan bahwa masih perlu banyak pengembangan dan perawatan dalam infrastruktur ini mengingat obyek wisata adalah salah satu tempat yang sering dikunjungi oleh masyarakat dan pariwisatawan serta dapat membantu pertambahan perekonomian di Provinsi Bengkulu.

9. Listrik di Provinsi Bengkulu masih terbilang kurang baik dilihat dari nilai dan skala rating yaitu dengan angka D dengan persentase 54,0 %. Walapun keberlimpahan sumber energi listrik dari PLTA musi belum bisa dinikmati secara merata oleh Penduduk Provinsi Bengkulu, dimana masih sering terjadi mati lampu bergilir.

10. Telekomunikasi di Provinsi Bengkulu masih kurang baik, dengan skala rating 56,6 % dan nilai D masih sangat membutuhkan pengembangan perluasan jarak jaringan telekomunikasi.Masih banyak provider- provider kartu untuk telekomunikasi yang belum bisa masuk ke Provinsi bengkulu. 11. Infrastruktur sekolah / universitas memiliki nilai yang cukup dengan skala rating

64,0 % nilai D, rendahnya tingkat kemampuan daya tampung sekolah-sekolah dan perguruan tinggi disebabkan antara lain karena prasarana dan saran fisik, fasilitas dan tenaga pengajar masih sangat kurang. Kebutuhan tenaga khususnya teknologi menengah bangunan, industri dan pertanian belum dapat dipenuhi karena belum ada lembaga pendidikan yang memadai. Sehingga masih banyak yang harus


(4)

di lakukan perkembangan fasilitas – fasilitas yang mampu memenuhi standar yang lebih bagus dari sebelumnya.

5.2 SARAN

Setelah melakukan penelitian, ada beberapa hal yang disarankan oleh peneliti kepada pembaca dengan harapan dipertimbangkan sebagai masukan untuk masa mendatang.

1. Agar penelitian lebih akurat, hendaknya peneliti selanjutnya dapat menambah perspektif-perspektif yang dianggap memiliki pengaruh besar terhadap pengembangan dan pemeliharaan infrastruktur disuatu daerah. 2. Pemerintah Provinsi Bengkulu dapat menjadikan laporan ini Sebagai

sarana yang dapat digunakan pemerintah daerah maupun pemerintah pusat untuk mengontrol dan mengembangkan infrastrukturnya. Sebagai tolok ukur yang dapat digunakan pemerintah daerah untuk menyusun APBD. 3. Saran bagi peneliti-peneliti lain yang akan menggunakan metode kuesioner

dalam pengumpulan data, disarankan agar menggunakan bahasa yang lebih mudah dimengerti dan dipahami oleh para narasumber.

4. Saran bagi responden dalam menjawab pertanyaan adalah diharapkan bisa lebih jujur dalam memberikan informasi untuk penelitian-penelitian dalam dunia konstruksi agar data yang didapat lebih akurat dan dapat digunakan untuk perkembangan dunia konstruksi.


(5)

67

DAFTAR PUSTAKA

Australia Engineers., 2010., Repord Card 2010 Infrastructure Australia.,

transport energy water telecomunications,

www.engineersaustralia.org.au/irc.

Anthony J., (1979:120)., City Of Plan, and Jamse C.S

ASCE., 2012., Infrastructure Report Card 2012 for the Colorado, Springs Area, Colorado.

ASCE., 2009., Report Card for America’s Infrastructure, ASCE.

BMKG, Provinsi Bengkulu September , 2007

Ditjen Perhubungan Darat, 2013, Profil dan Kinerja Perhubungan Darat Provinsi Bengkulu, from Departemen Perhubungan Web Site, retrieved November 11, 2014 :

http://hubdat.dephub.go.id/data-a-informasi/profil-hubdat-per-provinsi/pulau-sumatera/tahun-2013/1560-profil-kinerja-prov/download.

Grigg, N., 1988., Infrastructure Engineering and Management, John Wiley & Sons, Inc., New York.

Hasil Analisa Tim P3B Bappenas Status 19 , September 2007

Inkindo Masterplan Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia, 2011-2025 retrieved november, 11 2014

Infrastructure, Online Compact Oxford English Dictionary,

http://www.askoxford.com/conciseod/infrastructure (accesed august 20 2014)


(6)

Infrastructure, Online Compact Oxford English Dictionary, http://www.askoxford.com/conciseod/infrastructure (accesed august 20 2014)

Official Website , Administrasi kota Bengkulu ,

http://tataruang.dinaspu.bengkuluprov.go.id/ver1/index.php/profil/kota - bengkulu/administrasi (accesed september 10 2014)

Official Website Provinsi Bengkulu, Kondisi Infrastruktur,

http://tataruang.dinaspu.bengkuluprov.go.id/ver1/index.php/profil/prov-bengkulu/kondisi-infrastruktur (accesed oktober 4, 2014)

Official Website Provinsi Bengkulu, infrastruktur jalan darat,

http://tataruang.dinaspu.bengkuluprov.go.id/ver1/index.php/profil/kota -bengkulu/kondisi-infrastruktur (accesed oktober 4, 2014)

Official Website Provinsi Bengkulu, Infrastruktur Pelabuhan Udara,

http://tataruang.dinaspu.bengkuluprov.go.id/ver1/index.php/profil/kota-bengkulu/kondisi-infrastruktur (accesed oktober 4, 2014)

Official Website Provinsi Bengkulu, infrastruktur Pelabuhan Laut,

http://tataruang.dinaspu.bengkuluprov.go.id/ver1/index.php/profil/kota -bengkulu/kondisi-infrastruktur (accesed oktober 4, 2014)

Official Website Provinsi Bengkulu, Letak Geografis dan Iklim,

http://go.bengkuluprov.go.id/ver3/index.php/profil-bengkulu/geografi-dan-iklim (accesed oktober 4, 2014)

Official Website , Gambar Pelabuhan Udara Fatmawati Soekarno Bengkulu, http://www.panoramio.com/photo (accesed oktober 20, 2014)


(7)

69

Official Website , Gambar Pelabuhan Laut Pulau Baii Bengkulu,

http://www.panoramio.com/photo/96164666 (accesed oktober 20, 2014) Official Website , Gambar Obyek Pariwisata Provinsi http:// Metro Bengkulu

(accesed oktober 29, 2014)

PT. PLN (Persero), 2013, Rancangan Usaha Penyediaan Tenaga Listrik 2013-2022 P. 230-235, from Kementrian Energi dan Sumber Daya Mineral Direktorat Jendral Ketenaga Listrikan Web Site , Retrieved November 11, 2014 :http://www.djlpe.esdm.go.id/modules/_website/files/1065/File/Coffee%20morning%20 21%20Maret%202014/RUPTL%20PLN%202013%20-%202022.pdf

Penilaian Kerusakan Dan Kerugian Pasca Bencana Gempa Bumi Di Wilayah Provinsi Bengkulu Dan Sumatera Barat 12, september 2007.

Sulivan, A., Steven M.S., 2003., Economics : Principles in Action., Upper Saddle River, New Jersey 07458 Pearson Prentice Hall. P. 474. ISBN 0-13-063085-3

Syabirin Thaher, Maas 2014., Tentang Pengembangan Infrastruktur Kampung Nelayan Malebro Dikawasan Wisata Kota Bengkulu.


(8)

Lampiran 2

PENILAIAN KELAYAKAN INFRASTRUKTURDI PROVINSI – PROVINSI RI

Berikut ini adalah daftar pertanyaan dari studi mengenai kelayakan infrastruktur di indonesia. Silahkan bapak/ibu menjawab dengan jujur. Untuk bagian pertama adalah pertanyaan yang bersifat umum. Pertanyaan kedua berisikan tentang kelayakan menurut pengalaman kerja

Bagian I DATA UMUM

1. Data Umum Responden

Sampai saat ini, terakhir anda bekerja di ( pilih satu yang utama) a) Kontraktor

b) Konsultan c) Pengembang

d) Pemerintah Non DPU e) Pemerintah DPU f) Perguruan Tinggi g) Lainnya, sebutkan :

2. Pendidikan formal terakhir a) < = Sarjana

b) Magister c) Doktor

3. Pengalaman kerja di industri konstruksi a) <= 5 tahun

b) 5 – 10 tahun c) 10 – 15 tahun d) 15 – 20 tahun e) > = 20 tahun

4. Anda adalah ahli

a) Ahli MK (HAMKI, IAMPI) b) Ahli Transportasi (HPJI, MTI) c) Ahli Struktur (HAKI)

d) Ahli Pariwisata

e) Ahli Bangunan Air (HATHI)

f) Ahli Teknik Penyehatan Tanah (HATTI) g) Ahli TIK (Informatika)


(9)

73 Lampiran 2

Bagian II

5. Penilaian Responden

Berikut anda diminta untuk menilai kelayakan infrastruktur secara umum (bukan ditempat kerja anda saja) berdasarkan pengalaman. Tabel 1 dapat digunakan sebagai standar penilaian dengan memilih: Skala A, B, C, D, atau E.

Skala Rating untuk mengukur kehandalan Infrastruktur.

HURUF GRADASI

% RATING

ISTILAH DEFINISI

A 90-100 Baik Sekali

Infrastruktur memenuhi tujuan dan kebutuhan saat ini dan mengantisipasi mendatang.

B 80-89 Baik

Kebutuhan kecil dibutuhkan agar infrastruktur memenuhi tujuan dan saat ini dan mengantisipasi mendatang.

C 70-79 Cukup

Perubahan besar dibutuhkan agar infrastruktur memenuhi tujuan dan mengantisipasi mendatang.

D 51-69 Buruk

Perubahan mendasar dibutuhkan agar infrastruktur memenuhi tujuan saat ini dan mengantisipasi mendatang.

E < 50

Buruk Sekali

Infrastruktur tidak memadai untuk memenuhi tujuan dan kebutuhan saat ini.


(10)

Lampiran 2

Berdasarkan pedoman tabel diatas, pilih dan centang dikolom A, B, C, D, atau E dengan rating menurut penilaian anda.

No Infrastruktur A B C D E

1 Pelabuhan udara 2 Pelabuhan laut 3 Terminal bus

4 Jembatan jalan ( antar provinsi )

5 Jembatan dan jalan ( kota dan kabupaten ) 6 Air minum

7 Buangan sampah

8 Obyek fasilitas para wisata 9 Listrik

10 Telekomunikasi 11 Sekolah/universitas 12 Lainya sebutkan


(11)

75 Lampiran 2

Daftar angket 4

Berikut daftar review data yang tersedia melalui survey dari setiap kategori.data dikumpulkan melalui cara Sebagi berikut: 1. Ases infrastruktur dengan menggunakan nilai yang telah di laporkan

2. Identifikasi jumlah yang telah dibelanjakan saat ini dan kebutuhan dana untuk menggantikan infrastruktur yang ada saat ini 3. Identifikasi jumlah yang dibutuhkan untuk memutahirkan infrastruktur demi memenuhi kebutuhan masa mendatang

4. Identifikasi persentase kemampuan menghadapi masalah

5. Identifikasi kuantitas infrastruktur, jumlah jembatan, panjang jalan, dan pipa dst 6. Asas akibat bila tidak melakukan apa- apa

Anda diminta untuk mengisi data menurut keahlian infrastruktur yang anda kuasai secara detail unuk beberapa infrastruktur

No Infrastruktur Review

A Ases infrastruktur dengan menggunakan nilai yang telah dilaporkan

B Identifikasi jumlah yang telah dibelanjakan saat ini dan kebutuhan dana untuk menggantikan infrastruktur yang ada saat ini

C Identifikasi jumlah yang dibutuhkan untuk memutahirkan infrastruktur demi memenuhi kebutuhan masa mendatang


(12)

Lampiran 2

D Identifikasi persentase kemampuan menghadapi masalah

E Identifikasi kuantitas infrastruktur, jumlah jembatan, panjang jalan, dan pipa dst

F Asas akibat bila tidak melakukan apa- apa


(13)

76 Lampiran 3

NO Infrastruktur

I1 I2 I3 I4 I5 I6 I7 I8 I9 I10 I11

1 3 2 2 1 2 4 2 3 2 2 4

2 2 1 3 1 2 2 1 3 1 2 1

3 3 1 2 1 2 1 1 3 2 2 3

4 3 2 2 1 2 2 1 3 1 2 4

5 1 1 2 1 1 2 1 2 1 1 2

6 2 1 2 1 2 1 1 2 1 1 2

7 2 1 1 2 2 1 1 2 2 2 2

8 2 1 1 1 1 1 2 1 2 1 1

9 4 4 3 4 4 5 4 4 4 4 4

10 3 3 2 4 4 5 3 3 3 3 3

11 4 4 3 4 4 5 4 4 4 4 4

12 4 4 3 4 4 4 3 4 3 3 4

13 3 3 3 3 3 4 4 4 4 4 4

14 4 3 3 4 4 5 4 4 3 4 4

15 3 3 2 4 3 3 3 3 3 2 4

16 4 4 2 3 3 5 4 4 4 4 4

17 2 3 2 4 4 5 4 4 4 4 4

18 4 3 4 4 4 5 4 5 5 5 5

19 4 3 2 3 3 5 4 5 4 4 4

20 2 1 2 1 2 1 1 2 1 2 2

21 2 2 1 1 2 2 2 2 3 2 1

22 3 2 1 3 2 3 2 2 3 4 4

23 3 3 1 2 3 3 2 2 3 4 4

24 3 3 2 2 2 1 2 4 2 3 4

25 3 3 4 4 3 2 3 4 3 4 3

26 3 2 1 2 2 3 2 1 4 4 3

27 2 1 1 2 1 1 1 2 2 2 2

28 1 2 1 2 2 1 1 4 2 2 4

29 2 2 2 2 2 2 2 3 3 2 2

30 2 3 2 1 2 3 3 4 2 2 4

Total 83 71 62 72 77 87 72 93 81 85 96 Mean 2,77 2,37 2,07 2,40 2,57 2,90 2,40 3,10 2,70 2,83 3,20

STD 0,90 1,03 0,87 1,25 0,97 1,58 1,19 1,09 1,12 1,15 1,13

Rating % 55,33 47,33 41,33 48,00 51,33 58,00 48,00 62,00 54,00 56,67 64,00

Mean total 2,66


(14)

Keterangan :

I1 : Pelabuhan Udara I2 : Pelabuhan Laut I3 : Terminal

I4 : Jembatan dan Jalan ( Antar Provinsi ) I5 : Jembatan dan Jalan ( Kota dan Kabupaten ) I6 : Air Minum

I7 : Sekolah / Universitas I8 : Obyek fasilitas para wisata I9 : Listrik

I10 : Telekomunikasi I11 : Sekolah / universitas


(1)

Bagian II

5. Penilaian Responden

Berikut anda diminta untuk menilai kelayakan infrastruktur secara umum (bukan ditempat kerja anda saja) berdasarkan pengalaman. Tabel 1 dapat digunakan sebagai standar penilaian dengan memilih: Skala A, B, C, D, atau E.

Skala Rating untuk mengukur kehandalan Infrastruktur.

HURUF GRADASI

% RATING

ISTILAH DEFINISI

A 90-100 Baik Sekali

Infrastruktur memenuhi tujuan dan kebutuhan saat ini dan mengantisipasi mendatang.

B 80-89 Baik

Kebutuhan kecil dibutuhkan agar infrastruktur memenuhi tujuan dan saat ini dan mengantisipasi mendatang.

C 70-79 Cukup

Perubahan besar dibutuhkan agar infrastruktur memenuhi tujuan dan mengantisipasi mendatang.

D 51-69 Buruk

Perubahan mendasar dibutuhkan agar infrastruktur memenuhi tujuan saat ini dan mengantisipasi mendatang.

E < 50

Buruk Sekali

Infrastruktur tidak memadai untuk memenuhi tujuan dan kebutuhan saat ini.


(2)

Lampiran 2

Berdasarkan pedoman tabel diatas, pilih dan centang dikolom A, B, C, D, atau E dengan rating menurut penilaian anda.

No Infrastruktur A B C D E

1 Pelabuhan udara 2 Pelabuhan laut 3 Terminal bus

4 Jembatan jalan ( antar provinsi )

5 Jembatan dan jalan ( kota dan kabupaten ) 6 Air minum

7 Buangan sampah

8 Obyek fasilitas para wisata 9 Listrik

10 Telekomunikasi 11 Sekolah/universitas 12 Lainya sebutkan


(3)

Daftar angket 4

Berikut daftar review data yang tersedia melalui survey dari setiap kategori.data dikumpulkan melalui cara Sebagi berikut: 1. Ases infrastruktur dengan menggunakan nilai yang telah di laporkan

2. Identifikasi jumlah yang telah dibelanjakan saat ini dan kebutuhan dana untuk menggantikan infrastruktur yang ada saat ini 3. Identifikasi jumlah yang dibutuhkan untuk memutahirkan infrastruktur demi memenuhi kebutuhan masa mendatang

4. Identifikasi persentase kemampuan menghadapi masalah

5. Identifikasi kuantitas infrastruktur, jumlah jembatan, panjang jalan, dan pipa dst 6. Asas akibat bila tidak melakukan apa- apa

Anda diminta untuk mengisi data menurut keahlian infrastruktur yang anda kuasai secara detail unuk beberapa infrastruktur

No Infrastruktur Review

A Ases infrastruktur dengan menggunakan nilai yang telah dilaporkan

B Identifikasi jumlah yang telah dibelanjakan saat ini dan kebutuhan dana untuk menggantikan infrastruktur yang ada saat ini

C Identifikasi jumlah yang dibutuhkan untuk memutahirkan infrastruktur demi memenuhi kebutuhan masa mendatang


(4)

Lampiran 2

D Identifikasi persentase kemampuan menghadapi masalah

E Identifikasi kuantitas infrastruktur, jumlah jembatan, panjang jalan, dan pipa dst

F Asas akibat bila tidak melakukan apa- apa


(5)

NO Infrastruktur

I1 I2 I3 I4 I5 I6 I7 I8 I9 I10 I11

1 3 2 2 1 2 4 2 3 2 2 4

2 2 1 3 1 2 2 1 3 1 2 1

3 3 1 2 1 2 1 1 3 2 2 3

4 3 2 2 1 2 2 1 3 1 2 4

5 1 1 2 1 1 2 1 2 1 1 2

6 2 1 2 1 2 1 1 2 1 1 2

7 2 1 1 2 2 1 1 2 2 2 2

8 2 1 1 1 1 1 2 1 2 1 1

9 4 4 3 4 4 5 4 4 4 4 4

10 3 3 2 4 4 5 3 3 3 3 3

11 4 4 3 4 4 5 4 4 4 4 4

12 4 4 3 4 4 4 3 4 3 3 4

13 3 3 3 3 3 4 4 4 4 4 4

14 4 3 3 4 4 5 4 4 3 4 4

15 3 3 2 4 3 3 3 3 3 2 4

16 4 4 2 3 3 5 4 4 4 4 4

17 2 3 2 4 4 5 4 4 4 4 4

18 4 3 4 4 4 5 4 5 5 5 5

19 4 3 2 3 3 5 4 5 4 4 4

20 2 1 2 1 2 1 1 2 1 2 2

21 2 2 1 1 2 2 2 2 3 2 1

22 3 2 1 3 2 3 2 2 3 4 4

23 3 3 1 2 3 3 2 2 3 4 4

24 3 3 2 2 2 1 2 4 2 3 4

25 3 3 4 4 3 2 3 4 3 4 3

26 3 2 1 2 2 3 2 1 4 4 3

27 2 1 1 2 1 1 1 2 2 2 2

28 1 2 1 2 2 1 1 4 2 2 4

29 2 2 2 2 2 2 2 3 3 2 2

30 2 3 2 1 2 3 3 4 2 2 4

Total 83 71 62 72 77 87 72 93 81 85 96

Mean 2,77 2,37 2,07 2,40 2,57 2,90 2,40 3,10 2,70 2,83 3,20

STD 0,90 1,03 0,87 1,25 0,97 1,58 1,19 1,09 1,12 1,15 1,13

Rating % 55,33 47,33 41,33 48,00 51,33 58,00 48,00 62,00 54,00 56,67 64,00

Mean total 2,66


(6)

Keterangan :

I1 : Pelabuhan Udara I2 : Pelabuhan Laut I3 : Terminal

I4 : Jembatan dan Jalan ( Antar Provinsi ) I5 : Jembatan dan Jalan ( Kota dan Kabupaten ) I6 : Air Minum

I7 : Sekolah / Universitas I8 : Obyek fasilitas para wisata I9 : Listrik

I10 : Telekomunikasi I11 : Sekolah / universitas


Dokumen yang terkait

KESIMPULAN DAN SARAN ANALISIS KELAYAKAN INFRASTRUKTUR DI PROVINSI PAPUA BARAT BERDASARKAN PENILAIAN PRAKTISI DAN AKADEMISI TEKNIK SIPIL.

0 4 14

KESIMPULAN DAN SARAN ANALISIS KELAYAKAN INFRASTRUKTUR DI PROVINSI KEPULAUAN RIAU BERDASARKAN PENILAIAN PRAKTISI DAN AKADEMISI TEKNIK SIPIL.

0 3 14

KESIMPULAN DAN SARAN ANALISIS KELAYAKAN INFRASTRUKTUR DI PROVINSI BALI BERDASARKAN PENILAIAN PRAKTISI DAN AKADEMISI TEKNIK SIPIL.

0 3 24

KESIMPULAN DAN SARAN ANALISIS KELAYAKAN INFRASTRUKTUR DI PROVINSI PAPUA BERDASARKAN PENILAIAN PRAKTISI DAN AKADEMISI TEKNIK SIPIL.

0 2 18

KESIMPULAN DAN SARAN ANALISIS KELAYAKAN INFRASTRUKTUR DI PROVINSI KALIMANTAN UTARA BERDASARKAN PENILAIAN PRAKTISI DAN AKADEMISI TEKNIK SIPIL.

0 2 5

KESIMPULAN DAN SARAN ANALISIS KELAYAKAN INFRASTRUKTUR DI PROVINSI MALUKU BERDASARKAN PENILAIAN PRAKTISI DAN AKADEMISI TEKNIK SIPIL.

0 3 12

KESIMPULAN DAN SARAN ANALISIS KELAYAKAN INFRASTRUKTUR DI PROVINSI JAWA TENGAH BERDASARKAN PENILAIAN PRAKTISI DAN AKADEMISI TEKNIK SIPIL.

0 5 8

KESIMPULAN DAN SARAN ANALISIS KELAYAKAN INFRASTRUKTUR DI PROVINSI JAWA TIMUR BERDASARKAN PENILAIAN PRAKTISI DAN AKADEMISI TEKNIK SIPIL.

0 6 20

KESIMPULAN DAN SARAN ANALISIS KELAYAKAN INFRASTRUKTUR DI PROVINSI JAMBI BERDASARKAN PENILAIAN PRAKTISI DAN AKADEMISI TEKNIK SIPIL.

0 2 13

ANALISIS KELAYAKAN INFRASTRUKTUR DI PROVINSI BENGKULU BERDASARKAN PENILAIAN PRAKTISI DAN ANALISIS KELAYAKAN INFRASTRUKTUR DI PROVINSI BENGKULU BERDASARKAN PENILAIAN PRAKTISI DAN AKADEMISI TEKNIK SIPIL.

1 5 12