Materi Pembelajaran Pendekatan, Model dan Metode

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Inti 1. Mengamati Guru menjelaskan dan memberikan materi kepada siswa tentang teori superposisi. 115 menit

2. Menanya

Guru mengkondisikan situasi belajar dan memberikan soal untuk siswa sebagai evaluasi pemahaman siswa tentang teori superposisi. 20 menit

3. Mengeksplorasi

Siswa mengumpulkan data yang dipertanyakan dan menentukan sumber melalui benda konkrit, dokumen, buku, eksperimen untuk menjawab pertanyaan yang diberikan tentang teori superposisi. 20 menit

4. Mengasosiasi

Siswa mengkategorikan data dan menentukan hubungannya, selanjutnya disimpulkan dengan urutan dari yang sederhana sampai pada yang lebih kompleks terkait dengan teori superposisi. 25 menit

5. Mengkomunikasikan

Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk menyampaikan hasil diskusi tentang teori superposisi dalam bentuk lisan, tulisan, dan gambar. Guru memberikan penilaian terhadap hasil mengerjakan soal 30 menit Penutup 1. Memberikan evaluasi, evaluasi diberikan secara lisan 2. Menyampaikan kesimpulan 3. Tindakan guru:  Meminta siswa untuk menyimpulkan materi yang telah disampaikan 4. Menyampaikan materi yang akan dibahas pada pertemuan berikutnya 5. Menutup pelajaran dengan berdoa dan memberi salam. 15 menit

H. Penilaian Pembelajaran, Remedial dan Pengayaan

1. Instrumen dan Teknik penilaian

a Pengetahuan : Tugas mengerjakan soal dari studi literatur Pengetahuan; Penugasan Individu Paket Keahlian : TEKNIK KETENAGALISTRIKAN Mata Pelajaran : DASAR DAN PENGUKURAN LISTRIK Kompetensi dasar : Mendeskripsikan elemen pasif dalam rangkaian listrik arus searah Menggunakan elemen pasif dalam rangkaian peralihan KelasSemester : X 1 Tanggal : Kisi-Kisi dan soal Penugasan Kompetensi Dasar Indikator Soal Soal dan Rincian Tugas Ket. 3.4 Mendeskripsika n elemen pasif dalam rangkaian peralihan 4.4 Menggunakan elemen pasif dalam rangkaian peralihan Mampu menyelesaikan soal menggunakan teori superposisi Hitung arus yang melewati tahanan 23Ohm dalam rangkaian berikut ini dengan menerapkan prinsip superposisi Soal Skor 10

2. Analisis Hasil penilaian

Nilai = ��� � ��

3. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan

b Remedial : siswa yang tidak mencapai KB =75, mengikuti remedial proses dan penilaian c Pengayaan : siswa yang telah tuntas, ditugasi menjadi tutor sebaya bagi yang belum tuntas I. Media, Alat, Bahan, dan Sumber Belajar Media Presentasi Power Point dan Papan Tulis Alat Spidolkapur, penghapus, proyektorviewer, laptop Sumber belajar 1. Buku BSE Dasar dan Pengukuran Listrik 2. Materi dari internet