LPSE Provinsi Jawa Barat addendum

PEMERINTAH KOTA SUKABUMI
KELOMPOK KERJA UPT UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP) BARANG / JASA
Jln. Cikole Dalam No. 23/29 Telepon (0266) 6250991, Fax. (0266) 215349 - Kota Sukabumi
Email : upt.pbj@sukabumikota.go.id

BERITA ACARA ADDENDUM DOKUMEN PENGADAAN
Nomor : 03/Alper.DAK2012/ULP.K.SMI/2012
Pada hari ini Selasa Tanggal Dua Puluh Tiga Bulan Oktober Tahun Dua Ribu Dua Belas (23-10-2012) melalui
Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) Regional Provinsi Jawa Barat, Kelompok Kerja Pengadaan untuk
pekerjaan :
Pekerjaan
HPS

: Belanja Alat Peraga/Praktik SD dan SMP Program DAK Bidang Pendidikan Tahun
2012
: Rp 1.088.585.000 (Satu Milyar Delapan Puluh Delapan Juta Lima Ratus

Sumber Biaya

: Dana Alokasi Khusus (DAK)Tahun Anggaran 2012


Delapan Puluh Lima Ribu Rupiah)
Berdasarkan surat jawaban dari PPK mengenai jawaban teknis dalam penjelasan pekerjaan No :
421/367.a/Sarpras/X/2012 tanggal 12 Oktober 2012 maka Pokja ULP melakukan addendum
dokumen lelang pada kegiatan tersebut di atas, yaitu sebagai berikut:
Semula Tertulis
BAB VI Bentuk Dokumen Penawaran
C. Bentuk Dokumen Penawaran Teknis
Untuk Alat Peraga / Praktek Sekolah SD
k. tidak ada

BAB XII. Spesifikasi Teknis dan Gambar
II. Spesifikasi Teknis Peralatan Pendidikan

PERALATAN PENDIDIKAN MATEMATIKA PEMULA (DASAR)
No.

Fungsi Alat

Nama Alat


Standard/Spesifikasi

(1)

(2)

(3)

(4)

1.

Belajar membilang pada
tahap awal dengan
pendekatan yang menarik
selain juga untuk melatih
motorik siswa.

a. Mata Rantai


b. Manik dan
Pola

c. Kubus Berkait

2.

3.

Mengenalkan bentuk-bentuk
bangun datar sebagai
pengenalan awal ilmu
bangun/geometri pada siswa
Mengenalkan bentuk-bentuk
bangun datar sebagai
pengenalan awal ilmu
bangun/geometri pada siswa

Bangun Datar dan
Bingkainya


Macam-macam
Bangun Datar

250 buah mata rantai ukuran 1 X 2 cm
Bahan : Plastik
Warna : Aneka warna yang menarik
Terdiri dari 100 manik-manik dengan 4
bentuk dan 5 buah benang besar
Bahan : Plastik
Warna : Aneka warna yang menarik
200 kubus berkait aneka warna
Bahan : Plastik
Warna : Aneka warna yang menarik
10 model bangun datar & papan
berpola.
Bahan : Plastik
Warna : Aneka warna yang menarik
Papan berukuran 25 x 25 cm tebal 0,5
cm dengan 16 pola bangun. Dimana

bila setiap bangun datar dimasukkan
pada pola bangun datar yang terdapat
pada papan, maka bangun datar yang
ada akan menonjol karena lubang yang
ada lebih dangkal dibanding dengan
tebal bangun datar yang tersedia
dengan maksud agar mudah untuk
dipasang dan dilepas oleh siswa
Bahan : Plastik
Warna : Papan aneka warna yang
menarik

Jumlah
(5)

1 set x 12

1 set x 12

1 set x 12


1 set x 12

1 set x 12

No.

Fungsi Alat

Nama Alat

Standard/Spesifikasi

(1)

(2)

(3)

(4)


Pengenalan awal bentukbentuk berbagai bangun
3 (tiga) dimensi,
Bangun ruang sederhana
(balok, prisma, tabung,
bola, dan kerucut)

Bangun 3 Dimensi

Papan berpola bangun 3 dimensi
(kecuali bangun bola) Fungsinya untuk
meletakkan 7 macam bangun 3
dimensi. Ukuran : papan 20 x 28 cm,
Kubus 6 x 6 x 6 cm, Balok 6 x 6 x 8 cm,
Tabung dan kerucut diameter alas 8
cm, tinggi 8 cm, Limas alasnya 6 x 6
cm tinggi 8 cm, Prisma Segienam
setiap sisinya 4,5 cm dan tingginya 8
cm, bola dengan diameter 8 cm
Bahan : Plastik Transparan

Warna : Aneka warna yang menarik

1 set x 12

 Sebagai alat bantu siswa
dalam mengenal tentang
pengukuran seperti ukuran
panjang, lebar, tinggi,
tebal, termasuk besar
suatu sudut.
 Sebagai alat bantu untuk
siswa agar dapat
membuat atau menggambar bentuk-bentuk bangun
datar.
 Menggunakan alat ukur
panjang tidak baku dan
baku (cm, m) yang sering
digunakan

Mistar dan Jangka


Penggaris 20 cm, penggaris segitiga
panjang 14 cm (sudut 90, 45, 45
derajat), penggaris segitiga panjang 18
cm (sudut 30, 60, 90 derajat), busur
dengan diameter 14,5 cm & jangka
Bahan : Plastik & logam
Warna : Transparan & logam

2 set

4.




8.

Jumlah
(5)


KIT IPS, GEJALA ALAM DAN BENTANG ALAM
No.

Fungsi

Nama Alat

Standar/Spesifikasi Isi

Jumlah

(1)

(2)

(3)

(4)


(5)

1

MEMAHAMI KIT GEJALA ALAM
Kit tentang Gejala Alam Berfungsi:
1. Memudahkan siswa mengenali gejala-gejala alam gunung berapi
2. Memudahkan siswa mengenai proses terjadinya aktivitas alam
3. Memotivasi siswa untuk lebih memahami ciri-ciri terjadinya aktivitas alam
4. Memperkenalkan kepada siswa daerah-daerah rawan tsunami
5. Memperkenalkan kepada siswa daerah-daerah rawan gempa
1. Membantu siswa agar dapat
MODEL GUNUNG Gunung Berapi
mengenali legenda-legenda
BERAPI
Ukuran : 19 X 19 X 6 cm
yang terdapat pada gunung
Bahan : Plastik Inject
berapi
Akurin ma hps
Warna : Full colour dengan
2. Siswa dapat menjelaskan
pewarnaan menggunakan teknik
proses aktivitas gunung berapi
paint brush
3. Siswa dapat mendeskripsikan
Pada ke-empat sisi model terdapat
peristiwa gempa bumi
susunan lapisan tanah dan pada
4. Siswa dapat mendeskripsikan
belahan gunung berapi terdapat
jenis-jenis gempa bumi
lapisan gunung berapi.
5. Siswa dapat mengetahui dan
Salah satu model dapat digerakkan
memahami peristiwa sebelum
untuk melihat penampang melintang
terjadinya gunung meletus
gunung berapi.
Alas:
Ukuran : Disesuaikan dengan
luasnya gunung berapi
Bahan : MDF
Warna : Natural/kontras dengan
model,
Bahan Percobaan :
Asam cuka encer 100 ml, Natrium
Bicarbonat 25 gram, Bubuk Warna
Hitam 25 gram, Pewarna Merah, 30
ml disertai dengan sendok
Tempat penyimpanan
Botol plastic

2

No.

Fungsi

Nama Alat

Standar/Spesifikasi Isi

Jumlah

(2)

(3)

(4)

(5)

Ukuran : 60 X 92 cm
Bahan : Art Carton 230 GR, Vernish
UV
Warna : Berwarna, Jelas dan Menarik
Poster dilengkapi dengan bingkai

2

(1)

KIT TENTANG BENTANG ALAM
Kit ini Berfungsi :
a. Memudahkan siswa mengenali nama-nama bentukan bumi
b. Memudahkan siswa mendiskripsikan nama-nama bentukan bumi
c. Memudahkan siswa mengenali nama bentukan manusia
d. Memudahkan siswa mendiskirpsikan bentukan manusia
16

Siswa dapat mengenali batas laut
teritorial, landas kontinen, dan
zona ekonomi eksklusif wilayah
negara Indonesia serta
keuntungannya bagi kita

POSTER BATAS
LAUT INDONESIA
Akurin hps

DI Addendum / di rubah menjadi
BAB VI Bentuk Dokumen Penawaran
C. Bentuk Dokumen Penawaran Teknis
Untuk Alat Peraga / Praktek Sekolah SD
k. Melampirkan laporan analisis material yang digunakan bukan afal atau daur ulang dan
tidak mengandung racun/toxic dan pewarna anti toxic, yang dikeluarkan oleh Balai Pengujian
Mutu barang Kementerian Perdagangan RI.

XII. Spesifikasi Teknis dan Gambar
II. Spesifikasi Teknis Peralatan Pendidikan

PERALATAN PENDIDIKAN MATEMATIKA PEMULA (DASAR)
No.

Fungsi Alat

Nama Alat

Standard/Spesifikasi

(1)

(2)

(3)

(4)

1.

Belajar membilang pada
tahap awal dengan
pendekatan yang menarik
selain juga untuk melatih
motorik siswa.

d. Mata Rantai

e. Manik dan
Pola

f.

2.

3.

Mengenalkan bentuk-bentuk
bangun datar sebagai
pengenalan awal ilmu
bangun/geometri pada siswa
Mengenalkan bentuk-bentuk
bangun datar sebagai
pengenalan awal ilmu
bangun/geometri pada siswa

Kubus Berkait

Bangun Datar dan
Bingkainya

Macam-macam
Bangun Datar

250 buah mata rantai ukuran 1 X 2 cm
Bahan : Plastik
Warna : Aneka warna yang menarik
Terdiri dari 100 manik-manik dengan 4
bentuk dan 5 buah benang besar
Bahan : Plastik
Warna : Aneka warna yang menarik
200 kubus berkait aneka warna
Bahan : Plastik
Warna : Aneka warna yang menarik
10 model bangun datar & papan
berpola.
Bahan : Plastik
Warna : Aneka warna yang menarik
Papan berukuran 25 x 25 cm tebal 0,5
cm dengan 16 pola bangun. Dimana
bila setiap bangun datar dimasukkan
pada pola bangun datar yang terdapat
pada papan, maka bangun datar yang
ada akan menonjol karena lubang yang
ada lebih dangkal dibanding dengan
tebal bangun datar yang tersedia
dengan maksud agar mudah untuk
dipasang dan dilepas oleh siswa
Bahan : Plastik
Warna : Papan aneka warna yang
menarik

Jumlah
(5)

2 set x 12

2 set x 12

2 set x 12

2 set x 12

2 set x 12

No.

Fungsi Alat

Nama Alat

Standard/Spesifikasi

(1)

(2)

(3)

(4)

Pengenalan awal bentukbentuk berbagai bangun
3 (tiga) dimensi,
Bangun ruang sederhana
(balok, prisma, tabung,
bola, dan kerucut)

Bangun 3 Dimensi

Papan berpola bangun 3 dimensi
(kecuali bangun bola) Fungsinya untuk
meletakkan 7 macam bangun 3
dimensi. Ukuran : papan 20 x 28 cm,
Kubus 6 x 6 x 6 cm, Balok 6 x 6 x 8 cm,
Tabung dan kerucut diameter alas 8
cm, tinggi 8 cm, Limas alasnya 6 x 6
cm tinggi 8 cm, Prisma Segienam
setiap sisinya 4,5 cm dan tingginya 8
cm, bola dengan diameter 8 cm
Bahan : Plastik Transparan
Warna : Aneka warna yang menarik

2 set x 12

 Sebagai alat bantu siswa
dalam mengenal tentang
pengukuran seperti ukuran
panjang, lebar, tinggi,
tebal, termasuk besar
suatu sudut.
 Sebagai alat bantu untuk
siswa agar dapat
membuat atau menggambar bentuk-bentuk bangun
datar.
 Menggunakan alat ukur
panjang tidak baku dan
baku (cm, m) yang sering
digunakan

Mistar dan Jangka

Penggaris 20 cm, penggaris segitiga
panjang 14 cm (sudut 90, 45, 45
derajat), penggaris segitiga panjang 18
cm (sudut 30, 60, 90 derajat), busur
dengan diameter 14,5 cm & jangka
Bahan : Plastik & logam
Warna : Transparan & logam

2 set X 12

4.




8.

Jumlah
(5)

KIT IPS, GEJALA ALAM DAN BENTANG ALAM
No.

Fungsi

Nama Alat

Standar/Spesifikasi Isi

Jumlah

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

1

MEMAHAMI KIT GEJALA ALAM
Kit tentang Gejala Alam Berfungsi:
1.Memudahkan siswa mengenali gejala-gejala alam gunung berapi
2. Memudahkan siswa mengenai proses terjadinya aktivitas alam
3. Memotivasi siswa untuk lebih memahami ciri-ciri terjadinya aktivitas alam
4. Memperkenalkan kepada siswa daerah-daerah rawan tsunami
5. Memperkenalkan kepada siswa daerah-daerah rawan gempa
1. Membantu siswa agar dapat
MODEL GUNUNG Gunung Berapi
mengenali legenda-legenda
BERAPI
Ukuran : 19 X 19 X 6 cm
yang terdapat pada gunung
Bahan : Plastik Inject
berapi
Warna : Full colour dengan
2. Siswa dapat menjelaskan
pewarnaan menggunakan teknik
proses aktivitas gunung berapi
paint brush
3. Siswa dapat mendeskripsikan
Pada ke-empat sisi model terdapat
peristiwa gempa bumi
susunan lapisan tanah dan pada
4. Siswa dapat mendeskripsikan
belahan gunung berapi terdapat
jenis-jenis gempa bumi
lapisan gunung berapi.
5. Siswa dapat mengetahui dan
Salah satu model dapat digerakkan
memahami peristiwa sebelum
untuk melihat penampang melintang
terjadinya gunung meletus
gunung berapi.
Alas:
Ukuran : Disesuaikan dengan
luasnya gunung berapi
Bahan : MDF
Warna : Natural/kontras dengan
model,
Bahan Percobaan :
Asam cuka encer 100 ml, Natrium
Bicarbonat 25 gram, Bubuk Warna
Hitam 25 gram, Pewarna Merah, 30
ml disertai dengan sendok
Tempat penyimpanan
Botol plastic

2 x12

No.
(1)

Fungsi

Nama Alat

Standar/Spesifikasi Isi

Jumlah

(2)

(3)

(4)

(5)

Ukuran : 60 X 92 cm
Bahan : Art Carton 230 GR, Vernish
UV
Warna : Berwarna, Jelas dan Menarik
Poster dilengkapi dengan bingkai

2 x12

KIT TENTANG BENTANG ALAM
Kit ini Berfungsi :
a. Memudahkan siswa mengenali nama-nama bentukan bumi
b. Memudahkan siswa mendiskripsikan nama-nama bentukan bumi
c. Memudahkan siswa mengenali nama bentukan manusia
d. Memudahkan siswa mendiskirpsikan bentukan manusia
16

Siswa dapat mengenali batas laut
teritorial, landas kontinen, dan
zona ekonomi eksklusif wilayah
negara Indonesia serta
keuntungannya bagi kita

POSTER BATAS
LAUT INDONESIA

Berikut adalah Jawaban Pemberian penjelasan yang tidak terjawab :

1. Pertanyaan dari pendaftar No 342355014 Pada syarat penawaran teknis Alat-alat Peraga/Praktek

Sekolah SD, “Surat pengesahan/rekomendasi dari lembaga / institusi yang berwenang yaitu
Pusat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidik dan Tenaga kependidikan (P4TK)”. Mohon
dijelaskan untuk alat apa saja dan apakah boleh hanya surat pengesahannya saja (tanpa
lampirannya)? Karena lampiran Surat pengesahan/rekomendasi P4TK tersebut sangat penting,
jangan sampai pada Surat pengesahan/rekomendasi tetapi lampiran spesifikasinya bukan untuk
alat Peraga DAK Pendidikan.
Jawaban : Surat yang dimaksud adalah surat keterangan Uji Kelayakan Alat yang diuji dari
lembaga P4TK Kemendikbud RI yang masih berlaku dilengkapi dengan sertifikat uji
kelayakan untuk alat peraga matematika, Kit IPA (disertai daftar dan spesifikasi alat
terperinci), Alat Peraga IPS (disertai daftar dan spesifikasi alat terperinci), Alat Peraga
Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris.
2. Pertanyaan dari pendaftar No 342355014 Pada syarat penawaran teknis Alat-alat Peraga/Praktek

Sekolah SMP, “Surat pengesahan/rekomendasi dari lembaga / institusi yang berwenang yaitu
Pusat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidik dan Tenaga kependidikan (P4TK), untuk
Laboratorium IPA”; Perntanyaan kami, untuk Peralatan IPS SMP seharusnya juga
melampirkan Surat Pengesahan/rekomendasi dari P4TK juga Pak. Mohon dipertimbangkan.
Jawaban : Paket Pekerjaan ini tidak meminta Alat Peraga untuk IPS Jenjang SMP.
3. Pertanyaan dari pendaftar No 342340014 Selamat Pagi para panitia,dalam Dok Pen Teknis, saya

mengusulkan agar identitas barang dihilangkan, karena sudah tercantum lengkap dalam
spesifikasi teknis barang sehingga bisa mengurangi jmlh file saat penguploudan. hatur nuhun
Jawaban : Identitas barang tetap dilampirkan karena dalam identitas barang itu penyedia
mencantumkan identitas barang yang ditawarkannya dan identitas barang adalah termasuk
salah satu kelengkapan dokumen penawaran yang harus dipenuhi.
4. Pertanyaan dari pendaftar No 344362014 Mengapa pada pengadaan ini syarat ISO untuk

produsen alat peraga tidak disyaratkan seperti pada komputer? Usul kami, ISO 9001:2008 dan
ISO 14001:2004 dan Sertifikat OHSAS 18001:2007 juga disyaratkan untuk produsen dan
tenaga ahli/teknis produsen alat peraga. Sebab demi menjaga kualitas alat peraganya,
perusahaan dan tenaga ahlinya harus mengerti dan memahami pula tentang manajemen mutu,
lingkungan dan keselamatan kerja. Dan seharusnya tenaga ahli bersertifikat ISO tersebut
minimal 5 orang. Kan semakin banyak semakin bagus.
Jawaban : Persyaratan yang ada dalam dokumen pengadaan sesuai dengan petunjuk teknis
yang PPK terima dari Kemendikbud, jadi untuk saran saudara tidak dapat kami akomodir

5. Pertanyaan dari pendaftar No 342361014 Assmlkum, Yang ingin saya tanyakan pada point J.

Boleh tidak untuk sertifikat pelatihan tenaga ahli tidak detail dari setiap barang tetapi secara
umum sertifikat pelatihan Alat Peraga saja. Terima kasih.
Jawaban : Apabila tenaga ahli yang bersangkutan menguasai dan mampu untuk memberikan
pelatihan untuk semua alat peraga maka cukup satu (1) orang tetapi apabila tidak maka
setiap alat harus ada tenaga ahlinya.
6. Pertanyaan dari pendaftar No 344362014 “Hasil pengujian terhadap bahan/material dan

ketepatan ukuran terhadap produk yang ditawarkan dari lembaga yang berwenang”. Dalam
bentuk apakah pembuktian syarat tersebut?
Jawaban : Hasil pengujian terhadap bahan/material dalam bentuk Surat Uji Mutu Barang
dari Balai Pengujian Mutu Barang Kementrian Perdagangan, untuk ketepatan ukuran alat
berbentuk sertifikat kalibrasi dari lembaga resmi pemerintah.
7. Pertanyaan dari pendaftar No 342355014 Menurut kami, alat peraga pendidikan seharusnya

sudah pernah dilakukan uji coba kepada guru, kepala sekolah dan pengawas. Minimal untuk
bidang studi sains. Jangan sampai Panitia membeli alat peraga pendidikan seperti kucing
dalam karung. Karena P4TK juga pernah mengadakan uji coba terhadap alat-alat peraga
pendidikan kepada guru, kepala sekolah dan pengawas. Mohon dipertimbangkan.
Jawaban : Persyaratan yang ada dalam dokumen pengadaan sesuai dengan petunjuk teknis
yang PPK terima dari Kemendikbud, jadi untuk saran saudara tidak dapat kami akomodir
342359014
mohon di perjelas untuk "Surat
pengesahan/rekomendasi dari lembaga / institusi yang berwenang yaitu Pusat Pengembangan
dan Pemberdayaan Pendidik dan Tenaga kependidikan (P4TK), Hasil pengujian terhadap
bahan/material dan ketepatan ukuran terhadap produk yang ditawarkan dari lembaga yang
berwenang, (untuk Alat Peraga Matematika, IPA, IPS, dan Bahasa)"misalkan untuk alper
matematika yaitu P4TK Matematika, alper IPA p4TK IPA , alper IPS P4TK IPS, dan alaper
bahasa yaitu P4TK Basaha
Jawaban : Surat yang dimaksud adalah surat keterangan Uji Kelayakan Alat yang diuji dari
lembaga P4TK Kemendikbud RI yang masih berlaku dilengkapi dengan sertifikat uji
kelayakan untuk alat peraga matematika, Kit IPA (disertai daftar dan spesifikasi alat
terperinci), Alat Peraga IPS (disertai daftar dan spesifikasi alat terperinci), Alat Peraga
Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris.

8. Pertanyaan

dari

pendaftar

No

9. Pertanyaan dari pendaftar No 342359014 mohon di perjelas "Untuk Uji teknis pada alat-alat

yang menggunakan ukuran harus memiliki akurasi yang cukup tinggi dengan melampirkan
sertifikat Kalibrasi yang terdaftar oleh BSN" uji teknis untuk kalibrasi pada alat peraga mana
saja?
Jawaban : Alat Peraga Matematika, IPA, IPS
Demikian Berita Acara Addendum ini dibuat sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari dokumen
pengadaan.

Sukabumi, 23 Oktober 2012
Kelompok Kerja ULP