Surat Edaran Gubernur No 53 Tahun 2015

PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS
IBUKOTA JAKARTA

Jakarta, 4 September 2015
Kepada
Yth.

Para Kepala Satuan Kerja Perangkat Daerah
(SKPD)/Unit Kerja Perangkat Daerah (UKPD)
Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta
di
Jakarta

SURAT EDARAN
NOMOR

53/SE/2015
TENTANG

PEMBERITAHUAN USULAN PENGHARGAAN PEGAWAI NEGERI SIPIL BERPRESTASI
DI L1NGKUNGAN PEMERINTAH PROVINSI DAERAHKHUSUS IBUKOTA JAKARTA


Menindaklanjuti Peraturan Gubernur Nomor 202 Tahun 2015 tentang Penghargaan
Kepada Pegawai Negeri Sipil Berprestasi, Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta
akan menyelenggarakan seleksi dan pemberian penghargaan bagi Pegawai Negeri Sipil
berprestasi tahun 2015, berkenaan dengan hal tersebut agar Saudara mengusulkan pegawai
di lingkungan SKPD/UKPD Saudara untuk menjadipeserta dalam seleksi pegawai berprestasi
sesuai dengan persyaratan dan tata cara pengusulan sebagai berikut :
I.

PERSYARATAN PNS BERPRESTASI
1.

PNS Berprestasi dibagi dalam kategori :
a.
b.
c.
d.

2.


Kategori
Kategori
Kategori
Kategori

I;
II;
III; dan
IV.

PNS Berprestasi Kategori I. sebagaimana dimaksud pada angka 1 huruf a harus
memenuhi persyaratan :
a. memiliki prestasi yang diakui di tingkat internasional yang dibuktikan dengan
medali/sertifikatlpiagam;
.
b. prestasi sebagaimana dimaksud pada huruf a diperoleh paling lama 1 (satu) tahun
sebelum tahun pengusulan PNS Berprestasi;
c. tidak pernah dijatuhi hukuman disiplin tingkat berat, sedang atau ringan pada tahun
diusulkan yang dibuktikan dengan Surat Keterangan Kepala SKPD/UKPD
pengusul; .

,
d. menyampaikan bukti penyerahan LHKPN sesuai dengan ketentuan peraturan
perundang-undangan;dan
e. tidak berstatus sebagai tersangka, terdakwa atau terpidana dalam kasus hukum.

r

2

3.

PNS Berprestasi Kategori II sebagaimana dimaksud pada angka 1 huruf b harus
memenuhi persyaratan :
a. memiliki prestasi yang diakui di tingkat nasional yang dibuktikan dengan medalil
sertifikat/piagam;
b. prestasi sebagaimana dimaksud pada huruf a diperoleh paling lama 1 (satu) tahun
sebelum tahun pengusulan PNS Berprestasi;
e. tidak pernah dijatuhi hukuman disiplin tingkat berat, sedang atau ringan pada tahun
diusulkan yang dibuktikan dengan Surat Keterangan Kepala SKPO/UKPO
pengusul;

d. menyampaikan bukti penyerahan LHKPN sesuai dengan ketentuan peraturan
perundang-undangan; dan
e. tidak berstatus sebagai'tersangka, terdakwa atau terpidana dalam kasus hukum.

4.

PNS Berprestasi Kategori III sebagaimana dimaksud pad a angka 1 huruf e harus
memenuhi persyaratan :
a. memiliki inovasi atau program/karya eipta yang dapat diterapkan dan seeara nyata
bermanfaat di lingkungan SKPO/UKPO masing-masingatau bermanfaat bagi
masyarakat;
b. tidak dalamproses atau sedang menjalani hukuman disiplin tingkat berat, sedang
atau ringan yang dibuktikan dengan Surat Keterangan Kepala SKPO/UKPO
pengusul;
e. semua unsur penilaian prestasi kerja paling kurang bernilai baik dalam 2 (dua)
tahun terakhir;
.
d. menerapkan nilai-nilai budaya kerja pegawai Pemerintah Provinsi OKI Jakarta;
e. menunjukkan prestasi kerja yang dibuktikan dalam dokumentasi foto dan laporan
kegiatan;

f. menyampaikan bukti penyerahan LHKPN sesuai dengan ketentuan peraturan
perundang-undangan; .
g. tidak berstatus sebagai tersangka, terdakwa atau terpidana dalam kasus hukum;
h. men"yusun makalah mengenai inovasi atau program/karya eipta sebagaimana
dimaksud pad a huruf a,dengan ketentuan :
1) minimal 10 (sepuluh) halaman;
2) dieetak pada kertas folio; dan
3) diketik dengan hurufTimes New Roman ukuran 12 (dua belas), spasi 1 em (satu
sentimeter) dan margin pada empat sisi 1,5 em (satu koma lima sentimeter).

5.

PNS Berprestasi Kategori IV sebagaimana dimaksud pada angka 1 huruf d harus
memenuhi persyaratan :
a. memiliki bidang pekerjaan tertentu yang langka dan/atau memiliki risiko tinggi;
b. tidak pernah dijatuhi hukuman disiplin tingkat berat, sedang atau ringan pada tahun
diusulkan yang dibuktikan dengan Surat Keterangan Kepala SKPO/UKPO
pengusul;
e. menerapkan nilai-nilai budaya kerja pegawai Pemerintah Provinsi OKI Jakarta;
d. mempunyai masa kerja sekurang-kurangnya 10 (sepuluh) tahun sebagai PNS

seeara terus menerus tanpa terputus dan masa kerja sekurang-kurangnya 2 (dua)
tahunpada SKPO/UKPOpengusul;
e. menunjukkan prestasi kerja yang dibuktikan dalam dokumentasi foto dan laporan
kegiatan; dan
.
f. tidak berstatus sebagai, tersangka, terdakwa atau terpidana dalam kasus hukum.

II.

TATA CARA PENGUSULAN
1.

Tata Cara Pengusulan PNS Berprestasi Kategori I dan Kategori II sebagai berikut :
a. Kepala SKPO/UKPO dapat mengusulkan PNS di Iingkungannya yang memenuhi
persyaratan untuk menerima penghargaan.

r

3
b. Usulan sebagaimana 'dimaksud pada huruf a disampaikan kepada Sekretaris

Daerah melalui Kepala BKD dengan melampirkan :
a.
b.
c.
d.
e.

fotokopi surat keputusan pengangkatan sebagai Pegawai Negeri Sipil;
surat Kepala SKPD/UKPD yang menerangkan prestasi PNS yang diusulkan;
fotokopi sertifikat atau piagam penghargaan;
dokumen foto ataulaporan yang menunjukkan prestasi yang bersangkutan;
surat Kepala SKPD/UKPD yang menerangkan bahwa PNS yang diusulkan tidak
pernah dikenakan hukuman disiplin berat, sedang atau ringan selama pada
tahun diusulkan;
f. bukti penyampaian LHKPN; dan
g. surat Kepala SKPD/UKPD yang menerangkan bahwa PNS tidak terlibat kasus
hukurn dengan aparatpenegak hukum.

2.


Tata Cara Pengusulan PNS Berprestasi Kategori III sebagai berikut :
a. Kepala SKPD/UKPD dapat mengusulkan. PNS di lingkungannya yang memenuhi
persyaratan untuk menerima penghargaan.
b. Usulan sebagaimana ·dimaksud pada huruf a disampaikan kepada Sekretaris
Daerah melalui Kepala BKD dengan melampirkan :
a.
b.
c.
d.

e.
f.
g.
h.

3.

fotokopi surat keputusah pengangkatan sebagai Pegawai Negeri Sipil;
fotokopi surat keputusan pangkat terakhir;
surat Kepala SKPD/UKPD yang menerangkan prestasi PNS yang diusulkan;

surat Kepala SKPD/UKPD yang menerangkan bahwa PNS yang diusulkan tidak
pernah dikenakan hukuman disiplin berat, sedang atau ringan selama pada
tahun diusulkan;
bukti penyampaian LHKPN;
fotokopi legali sir Penilaian Prestasi Kerja 2 (dua) tahun terakhir;
dokumen foto dan laporan kegiatan yang menunjukkan prestasi/kinerja yang
bersangkutan; dan
makalah mengenai inovasi atau program/karya cipta dapat diterapkan di
Iingkungan. SKPD/UKPD masing-masing atau dapat dimanfaatkan oleh
masyarakat.

Tata Cara Pengusulan PNSBerprestasi Kategori IV sebagai berikut :
a. Kepala SKPD/UKPD d.apat mengusulkan PNS di Iingkungannya yang memenuhi
persyaratan untuk menerima penghargaan.
b. Usulan sebagaimana dimaksud pad a huruf a disampaikan kepada Sekretaris
Daerah melalu Kepala BKD dengan melampirkan:
a.
b.
c.
d.

e.

4.

fotokopi surat keputusan pengangkatan sebagai Pegawai Negeri Sipil;
fotokopi surat keputusan pangkat terakhir;
surat Kepala SKPD/UKPD yang menerangkan prestasi PNS yang diusulkan;
dokumen foto atau laporan yang menunjukkan prestasi yang bersangkutan; dan
surat Kepala SKPD/UKPD yang menerangkan bahwa PNS yang diusulkan tidak
pernah dikenakan hukuman disipin berat, sedang atau ringan pada tahun
diusulkan.

Usulan sebagaimana dimaksud pad a angka 1, angka 2 dan angka 3 disampaikan
kepada Sekretaris Daerah melalui Kepala Badan Kepegawaian Daerah paling lambat
tanggal 23 September 2015.

r

4
5.


Untuk penjelasan lebih lanjut, dapat berkoordinasi iangsung dengan Badan
Kepegawaian Oaerah Provinsi Oaerah Khusus Ibukota Jakarta u.p. Bidang
Kesejahteraan dan Pensiun di nomor telepon 021-3822332, fax. 021-3822932.

Edaran ini untuk menjadi perhatiah dan agar dilaksanakan dengan sebaik-baiknya dan
penuh tanggung jawab.

,.
'
"
,. ,

r

a.n:--GubernurProvinsi Oaerah Khusus
Gi「セォ
ta Jakarta
'-,sektfans
Oaerah ,
!"
セエH

h

" I 'J(:/{./,\/
j

(

セGL|



I

,GZ⦅lセH[

Terhbusan :
1.
2.
3.

Gubernur Provinsi OKI Jakarta
Wakil Gubernur Provinsi OKI Jakarta
Para Asisten Sekda Provinsi OKI Jakarta

セN

.-I·

"'-



,

[VTセヲiPSQ

VIll_

,

002