Biaya Reparasi Dan Penggantian Suku Cadang Exavator

PEMERINTAH KOTA BANDAR LAMPUNG

DINAS KEBERSIHAN DAN PERTAMANAN
Jalan Antara N0. 42. Telepon (0721) 252341 Bandar Lampung
PENGUMUMAN LELANG
Nomor : 800/05/PBJ-L3/EX/05/X/2011
Panitia Pengadaan pada Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Bandar Lampung akan
melaksanakan Pelelangan Sederhana dengan pascakualifikasi untuk paket pekerjaan pengadaan
Jasa Lainya sebagai berikut:
1. Paket Pekerjaan
Nama paket pekerjaan : Biaya Reparasi Dan Penggantian Suku Cadang Exavator
Kegiatan

: Pemeliharaan Rutin Berkala Kendaraan Dinas/Operasional

Nilai total HPS

: Rp 144.839.000,- (Seratus Empat Puluh Empat Juta Delapan Ratus
Tiga Puluh Sembilan Ribu Rupiah)
: APBD Tahun Anggaran 2011


Sumber pendanaan

2. Persyaratan Peserta
- Badan Usaha yang memiliki Ijin Usaha Perdagangan Alat Berat termasuk suku
cadangnya
- Memiliki Work Shop (bengkel) atau Dukungan Work Shop(bengkel) di Wilayah Bandar
Lampung
3. Pelaksanaan Pengadaan
- Tempat
: Work Shop (Bengkel) Dinas Kebersihan dan Pertamanan
Kota Bandar Lampung
- Alamat
: Jl. Agus Salim Gang Bengkel Kel. Kaliawi Bandar Lampung
- Website
: lpse.bandar lampung kota
4. Jadwal Pelaksanaan Pengadaan
a. Pendaftaran dan Pengambilan Dokumen Pengadaan :
- Hari/ Tanggal
: Jumat-selasa/14 Oktober – 25 Oktober 2011 (Hari kerja)
- Waktu

: 09.00 – 12.00 WIB (Jumat s.d 11.00)
- Tempat
: Work Shop Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Bandar Lampung
Jl. Agus Salim Gang Bengkel Kel. Kaliawi Bandar Lampung
b. Penjelasan Dokumen Pengadaan:
- Hari/ Tanggal
: Kamis/20 Oktober 2011
- Waktu
: 10.00 WIB s.d Selesai
- Tempat
: Work Shop Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Bandar Lampung
Jl. Agus Salim Gang Bengkel Kel. Kaliawi Bandar Lampung
5. Pendaftaran dan pengambilan Dokumen Pengadaan dapat diwakilkan dengan membawa
surat tugas dari direktur utama/pimpinan perusahaan dan kartu pengenal.
6. Seseorang dilarang mewakili lebih dari 1 (satu) perusahaan dalam mendaftar dan mengambil
Dokumen Pengadaan.
7. Dokumen Pengadaan dapat diambil dalam bentuk cetakan.
Demikian disampaikan untuk menjadi perhatian.

Bandar Lampung, 14 Oktober 2011

Panitia Pengadaan Barang/Jasa
Dinas Kebersihan dan Pertamanan
Kota Bandar Lampung,
dto
RIZKY AGUNG ARIESANTHO, ST
Ketua