Pengumuman Pemenang AHU dan Cooling Tower

PENGUMUMAN PENETAPAN PEMENANG PEKERJAAN
PEKERJAAN PENGADAAN AHU DAN COOLING TOWER GED. B KANTOR PUSAT
KEMENTERIAN PERTANIAN
Nomor : 01112/PL.030/A.5.3/04/2016
Berdasarkan Berita Acara Penetapan Pemenang Nomor : 01112/PL.030/A.5.3/04/2016
tanggal 28 April 2016 pada Pekerjaan Pengadaan AHU dan Cooling Tower Ged. B Kantor
Pusat Kementerian Pertanian, dengan ini menetapkan Pemenang Pelelangan Umum untuk
paket pekerjaan tersebut diatas yaitu sebagai berikut:
Nama Pekerjaan
: Pekerjaan Pengadaan AHU dan Cooling Tower Ged. B
Uraian Pekerjaan

:

Pagu

:

HPS

:


Lokasi Pekerjaan

:

Pekerjaan Pengadaan AHU dan Cooling Tower Ged. B Kantor Pusat
Kementerian Pertanian
Rp 5.542.521.000,- (Lima miliar lima ratus empat puluh dua juta lima
ratus dua puluh satu ribu rupiah)
Rp 5.073.218.000,- (Lima miliar tujuh puluh tiga juta dua ratus
delapan belas ribu rupiah)
Jl. Harsono RM No. 3 Ragunan Jakarta Selatan

Pemenang I
Nama Perusahaan

:

PT. Bangun Nusa Raya


Alamat

:

NPWP
Penawaran Biaya

:
:

Waktu Pelaksanaan

:

Jl. Satria X No.24 Rt.011 Rw.004 Jelambar Grogol
Petamburan Jakarta Barat
02.415.480.9-036.000
Rp.3.957.386.000,- (Tiga miliar sembilan ratus lima puluh
tujuh juta tiga ratus delapan puluh enam ribu rupiah)
termasuk PPN 10%

180 hari kalender

Pemenang II
Nama Perusahaan

:

PT. Hagitasinar Lestarimegah

Alamat

:

NPWP
Penawaran Biaya

:
:

Waktu Pelaksanaan


:

Rukan Mitra Matraman Blok B23 Jl. Matraman Raya No.
148 RT 001 RW 04 Kel. Kebon Manggis, Kec. Matraman,
Jakarta Timur
01.608.998.9-001.000
Rp 4.007.873.000,- (Empat miliar tujuh juta delapan ratus
tujuh puluh tiga ribu rupiah) termasuk PPN 10%
180 hari kalender

Pemenang III
Nama Perusahaan

:

PT. Global Persada Abadi

Alamat


:

Gedung Graha Sartika Lt.2 Ruang 201 Jl. Dewi Sartika
No. 35 RT 004 RW 004 Cawang, Kramat Jati, Jakarta
Timur

NPWP
Penawaran Biaya

:
:

Waktu Pelaksanaan

:

02.144.255.3-005.000
Rp 4.038.913.000,- (Empat miliar tiga puluh delapan juta
sembilan ratus tiga belas ribu rupiah) termasuk PPN 10%
180 hari kalender


Demikian disampaikan dan atas perhatiannya diucapkan terima kasih
Jakarta, 28 April 2016
Pokja Pengadaan Barang/Jasa
Biro Umum dan Pengadaan
Kementerian Pertanian

TTD
1.

Louis Mahandry, Sp, M.Si /Ketua

………….….

2. Jajat Sudrajat, SE /Sekretaris

…………….

3. Eplin Sianturi,SE,MM/Anggota


…...………..