TANGGAPAN BUYER AMERIKA SERIKAT TERHADAP MEBEL-MEBEL BUATAN PT. DEVONSHIRE TUNGGALINDO SEMARANG - Unika Repository

  Perpustakaan Unika TANGGAPAN BUYER AMERIKA SERIKAT TERHADAP MEBEL-MEBEL BUATAN PT. DEVONSHIRE TUNGGALINDO SEMARANG S K R I P S I

  Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Menyelesaikan Program Sarjana (S1) Pada Fakultas Ekonomi Jurusan Manajemen Universitas Katolik Soegijapranata Semarang

  Disusun Oleh : Nama : Eliezer Nugroho NIM : 05.30.0065

JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG 2009

  Halaman Motto & Persembahan Jadilah Orang yang Besar dengan Segala Kerendahan Hatimu ….

  (“Be a Great Man With All of Your Kindness …”) Skripsi ini Kupersembahkan Kepada: All of My Family …

  Perpustakaan Unika Judul : TANGGAPAN BUYER AMERIKA SERIKAT TERHADAP MEBEL-MEBEL BUATAN PT. DEVONSHIRE TUNGGALINDO SEMARANG

  Disusun Oleh: Nama : Eliezer Nugroho NIM : 05.30.0065 Program Studi : Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Katolik

  Soegijapranata Telah disetujui dan diterima pada: April 2009

  Disetujui di Semarang, April 2009 Pembimbing,

  (Bertha Bekti Retnowati, SE, MSi)

  Perpustakaan Unika

PERSETUJUAN SKRIPSI

  Perpustakaan Unika

PENGESAHAN SKRIPSI

  Judul : TANGGAPAN BUYER AMERIKA SERIKAT TERHADAP MEBEL-MEBEL BUATAN PT. DEVONSHIRE TUNGGALINDO SEMARANG

  Disusun Oleh: Nama : Eliezer Nugroho NIM : 05.30.0065 Program Studi : Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Katolik

  Soegijapranata Telah dipertahankan di hadapan Tim Penguji pada tanggal: 1 Juni 2009

  Tim Penguji, Koordinator (Anggota) Anggota

  

(MG. Westri Kekalih,SE,MSi) (A.Haryo Perwito, SE,MA-TRM) (Bertha Bekti Retnowati, SE, MSi)

  Dekan Fakultas Ekonomi

  Universitas Katolik Soegijapranata (DR. Andreas Lako)

  Perpustakaan Unika

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

  Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Eliezer Nugroho NIM : 05.30.0065 Fakultas : Ekonomi Jurusan : Manajemen

  Menyatakan bahwa skripsi ini adalah hasil karya saya sendiri. Apabila dikemudian hari ditemukan adanya bukti plagiasi, manipulasi dan atau bentuk- bentuk kecurangan yang lain, saya bersedia untuk menerima sanksi dalam bentuk apapun dari Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata, Semarang.

  Semarang, Juni 2009

  Perpustakaan Unika

KATA PENGANTAR

  Pada kesempatan yang berbagia ini, penulis ingin menghaturkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat rahmat dan anugerah-Nya yang besarlah, penulis akhirnya dapat dengan baik menyelesaikan skripsi yang berjudul: “TANGGAPAN BUYER AMERIKA SERIKAT TERHADAP MEBEL-MEBEL BUATAN PT. DEVONSHIRE TUNGGALINDO SEMARANG”.

  Adapun skripsi ini diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan dalam mencapai gelar Sarjana S-1 pada Fakultas Ekonomi, Jurusan Manajemen, Universitas Katolik Soegijapranata, Semarang.

  Dalam menyelesaikan skripsi ini tidak sedikit hambatan yang dialami oleh penulis, oleh sebab itu dukungan dari berbagai pihak sangat dibutuhkan. Maka pada kesempatan ini pulalah penulis ingin menyampaikan rasa terima kasih kepada berbagai pihak, yaitu:

1. Bapak DR. Andreas Lako, selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata, Semarang.

  2. Ibu Bertha Bekti Retnowati, SE, MSi, selaku dosen pembimbing yang dengan penuh perhatian telah membimbing, memberikan petunjuk, saran dan waktu luangnya kepada peneliti hingga terselesainya skripsi ini.

  3. Ibu MG. Westri Kekalih, SE,MSi dan Bapak A.Haryo Perwito,SE,MA- TRM, selaku tim reviewer yang telah memberikan saran demi perbaikan dalam skripsi ini.

  4. Bapak dan Ibu dosen beserta staff dan karyawan Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata, Semarang.

  5. Pihak PT. Devonshire Tunggalindo yang telah memberikan ijin dan kemudahan bagi peneliti dalam proses penyebaran kuesioner dan pengumpulan data.

  6. Seluruh keluargaku, papa, mama, adikku, yang telah memberikan semangat dan dukungan dalam menyelesaikan skripsi ini.

  7. Teman-teman dan sahabatku yang telah banyak membantu dalam penyusunan skripsi ini.

  8. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu per satu yang telah membantu hingga tersusunnya skripsi ini.

  Pada akhir kata peneliti ingin sekali lagi berterima kasih dan mengucap syukur yang tiada habisnya karena telah berhasil menyelesaikan skripsi ini.

  Demikian kata pengantar yang dapat peneliti sampaikan dan semoga skripsi ini dapat memberikan sumbangan bagi ilmu pengetahuan di kemudian hari.

  Eliezer Nugroho

  Perpustakaan Unika

  Perpustakaan Unika DAFTAR ISI

  Halaman Judul …………………………………………………………………...…. i Halaman Motto dan Persembahan …………..……………………………………… ii Halaman Persetujuan Skripsi ……………………………………………………… iii Halaman Pengesahan Skripsi .................................................................................... iv Halaman Keaslian Skripsi ......................................................................................... v Kata Pengantar …………………………………………………………………….. vi Daftar Isi ………………………………………………………………………….. viii Daftar Gambar ….………………………….…………………………………….… xi Daftar Tabel ……………………………….………………………………..….….. xii Abstrak...……………………………………………………………...…….....….. xiii

  BAB I: PENDAHULUAN …………………………………………………………. 1

  1.1. Latar Belakang ..............................…………………………………………..…. 1

  1.2. Pembatasan Masalah..............................................................................................9

  1.3. Perumusan Masalah ……………………………………………………………10

  1.4. Tujuan dan Manfaat Penelitian............................................................................11

  1.5. Sistematika Penulisan..........................................................................................11

  BAB II: LANDASAN TEORI..................................................................................13 Produk (Product) ……………………………………………………………..14 2.2. Harga (Price) …………………………………………………………………15

  Perpustakaan Unika 2.3.

  Promosi (Promotion)………………………………………………………….16 2.4. Distribusi (Place)………………………………………………………….… 17

  2.5. KERANGKA PIKIR……………………………………………………….…17

  2.6. DEFINISI OPERASIONAL……………………………………………….…18

  BAB III: METODOLOGI PENELITIAN………………………………………….21

  3.1. Objek dan Lokasi Penelitian………………………………………………...21

  3.2. Populasi dan Sampel………………………………………………………...21

  3.3. Jenis Data……………………………………………………………………22

  3.4. Metode Pengumpulan Data………………………………………………….22

  3.5. Skala Pengukuran Data……………………………………………………..23

  3.6. Teknik Analisis Data………………………………………………………..23

  BAB IV: HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN…………………………24

  4.1. Gambaran Umum Perusahaan………………………………………………….24

  4.2. Gambaran Umum Responden…………………………………………………..27

  4.3. Hasil Analisis dan Pembahasan………………………………………………...28

  4.3.1. Tanggapan Konsumen Terhadap Product (Produk)………………………….28

  4.3.2. Tanggapan Konsumen Terhadap Price (Harga)……………………………...32

  4.3.3. Tanggapan Konsumen Terhadap Promotion (Promosi)……………………...33

  4.3.4. Tanggapan Konsumen Terhadap Place (Distribusi)………………………….35

  BAB V: PENUTUP…………………………………………………………………43

  Perpustakaan Unika

  5.1. Kesimpulan……………………………………………………………………43

  5.2. Saran…………………………………………………………………………..44 DAFTAR PUSTAKA……………………………………………………………..45

  Perpustakaan Unika

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran Penelitian..............................................................18Gambar 4.1. Proses Produksi PT. Devonshire Tunggalindo ………………………26

  Perpustakaan Unika

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1. Data Penjualan Ekspor Mebel PT. Devonshire Tunggalindo Bulan

  Januari 2007- Maret 2008…………………………………………………8

Tabel 3.1. Kategori Tanggapan Responden ...............................................................23Tabel 4.1. Customer Manca Negara PT. Devonshire Tunggalindo ………………...27Tabel 4.2. Tanggapan Konsumen Terhadap Product (Produk)……………………..29Tabel 4.3. Tanggapan Konsumen Terhadap Price (Harga)…………………………32Tabel 4.4. Tanggapan Konsumen Terhadap Promotion (Promosi)…………………33Tabel 4.5. Tanggapan Konsumen Terhadap Place (Distribusi)…………………….35Tabel 4.6. Urutan Tanggapan Konsumen Terhadap 4P…………………………….36

  Perpustakaan Unika ABSTRAK

  Bauran pemasaran adalah variable-variabel terkendali yang dapat digunakan untuk mempengaruhi tanggapan konsumen dari segmen pasar tertentu yang dituju oleh perusahaan (Swastha dan Handoko, 2000). Bila dari keempat variable yang temasuk dalam bauran pemasaran ada salah satu yang tidak dijalankan dengan baik, maka pemasaran tidak akan dapat berjalan secara optimal. Dan salah satu perusahaan mebel yang telah berkecimpung lama di dalam pasar ekpor mebel dunia, serta layak untuk dibuat penelitian adalah PT. Devonshire Tunggalindo. Penelitian ini akan menganalisis tanggapan buyer Amerika Serikat terhadap mebel buatan PT. Devonshire Tunggalindo.

  Berdasarkan latar belakang yang ada dan beberapa hal yang telah diuraikan di atas, dapat dirumuskan permasalahannya adalah sebagai berikut: “Bagaimanakah tanggapan para buyer asing tersebut terhadap mebel-mebel buatan PT. Devonshire Tunggalindo Semarang? ”

  Tujuan dari penelitian adalah untuk mengetahui bagaimanakah tanggapan buyer asing tersebut terhadap mebel-mebel buatan PT. Devonshire Tunggalindo Semarang.

  Lokasi yang dipilih untuk dijadikan lokasi penelitian ini adalah perusahaan mebel PT. Devonshire Tunggalindo Semarang. Dalam penelitian ini, populasinya adalah para buyer dari perusahaan mebel PT. Devonshire Tunggalindo Semarang, yang berada di manca Negara (khususnya Amerika Serikat). Didalam penelitian ini tidak ada sampel, dikarenakan bahwa yang menjadi objek pada penelitian ini adalah seluruh populasi yang ada yang berjumlah 6 perusahaan asing. Semua populasi yang ada yaitu : Hilton Hawaiian Condominium, PGA National and Radisson Condominium, Radisson, Crown Park Resort, The Franklin Hotel, Palms Marriot, USA. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Dalam penelitian ini, penulis menggunakan kuisioner. Teknik analisis yang digunakan pada penelitian ini adalah analisis deskriptif.

  Dari hasil analisis dan pembahasan pada bagian sebelumnya, maka dapat ditarik kesimpulan bahwa tanggapan para buyer asing terhadap mebel-mebel buatan PT. Devonshire Tunggalindo Semarang adalah sebagai berikut : (1) Tanggapan para buyer asing terhadap produk memperoleh rata-rata skor sebesar 3,96 dan termasuk dalam kategori Baik. Artinya dalam hal desain mebel, kualitas bahan baku, corak motif kain, bentuk ukiran, kenyamanan produk, kekokohan produk, bentuk mebel dan jenis mebel baik. Hanya saja untuk warna harus lebih ditingkatkan. (2) Tanggapan para buyer asing terhadap harga memperoleh rata-rata skor sebesar ditawarkan kompetitif dan adanya garansi yang baik. Hanya saja untuk diskon atau potongan harga masih kurang diberikan. (3) Tanggapan para buyer asing terhadap promosi memperoleh rata-rata skor sebesar 2,75 dan termasuk dalam kategori Netral.

  Perpustakaan Unika

  Artinya menurut responden pemasaran melalui internet biasa saja dan telemarketingnya tidak menarik. (4) Tanggapan para buyer asing terhadap dstribusi memperoleh rata-rata skor sebesar 3,33 dan termasuk dalam kategori Netral. Artinya ketepatan waktu pengiriman biasa saja, terkadang tepat waktu dan terkadang terlambat.

  Sedangkan saran yang dapat dikemukakan pada penelitian ini antara lain adalah sebagai berikut: (1) Sebaiknya pihak PT. Devonshire Tunggalindo dapat melakukan produksi dengan pilihan warna yang lebih baik, misalnya mencoba warna-warna lain selain kayu, seperti warna pastel, warna lembut, atau warna yang lebih berani. Selain itu juga dapat memberikan diskon atau potongan harga supaya konsumen lebih merasa tertarik dan pengiriman selalu tepat waktu. Promosi melalui internet dapat diperbaiki dengan merancang website yang lebih menarik konsumen serta meningkatkan garansi dan packing produk. (2) Pada penelitian berikutnya dapat dilakukan perbandingan antara beberapa perusahaan meubel dan buyer dari beberapa negara yang berbeda.