PTN Tetap Terima Mahasiswa Malaysia.

1
17
OJan

.

2
18

MEDIA I~D~~ESIA
3
19

OPeb

o Jumat o Sabtu o

o Selasa o Rabu o Kmis

Senin


4

5
20

6

7

OMar

8

10

11

24
23
25

26
---,..---OMei
8Jun
OJul
OAgs

12

22

21
OApr

13
27

OSep

Minggu


14
28

OOkt

29

e>30

ONov

PTN Tetap Terima
Mahasiswa Malaysia
PER GURU AN tinggi negeri
(PTN) di Bandung, Jawa Barat,
tetap menerima calon mahasiswa asal Malaysia, meski terjadi
konflik politik (Ambalat) antara
Indonesia dan negeri jiran itu.
Hanya saja, tidak akan ada
lagi panitia lokal SNMPTN di

Kuala Lumpur. Sekretaris Panitia Lokasi (Panlok) Bandung
Seleksi Nasional Mahasiswa
Pergurnan Tinggi Negeri (SNMPTN) Profespr Asep Gana
Suganda menjelaskan, hingga
saat ini, PTN di Bandung tetap
menerima calon mahasiswa
asal Malaysia serta dari negaranegara lain, termasuk Afrika.
"Tidak akan ada lagi panitia lokal SNMPTN di Kuala

Lumpur, bukan berarti calon
mahasiswa asal Malaysia dilarang mengikuti seleksi atau
menuntut ilmu di Bandung,"
jelas Asep, kemarin.
Pernyataan Asep tersebut
terkait dengan munculnya kesepakatan rektor pascakonflik
Ambalat bahwa tidak akan
mengikutsertakan calon mahasiswa barn asal Malaysia pada
SNMPTN Tahun Ajaran 2009.
"Terus terang, saya bel urn
mendapat informasi ada kesepakatan (rektor) itu," ujamya

Setiap tahun, imbuh dia, FakuItas Farmasi Institut Teknologi Bandung (ITB) menerima
sekitar 30 mahasiswa darj sejumlah negara, sebagian besar

-

Kliping
-

-

~

Humos

--

Unpod

berasal dari Malaysia.
Ungkapan senada dilontarkan Humas lIB Budi. la

menjelaskan
hingga saat
ini penerimaan mahasiswa
barn dari sejumlah negara,
termasuk Malaysia, tidak
ada persoalan.
"Intinya, lIB tetap menerima calon mahasiswa dari
beberapa negara, termasuk
Malaysia," tutumya.
Sementara itu, Humas Universitas Padjadjaran (Unpad)
Bandung Weni Widyowati
mengatakan pihaknya belum mengambil sikap terkait
persoalan ini. "Unpad masih
mengkaji di tingkat pimpinan." (EM/ AX/N-2)

2009

16

ODes


31