infopenerimaanmabagasal2016 2017 1

PROGRAM STUDI MAGISTER MANAJEMEN TEKNOLOGI
Jl. Cokroaminoto 12A Surabaya
Telp. (031) 5613922, 5666172 Faks. (031) 5682887
http://www.mmt.its.ac.id e-mail: info@mmt.its.ac.id

PENERIMAAN MAHASISWA BARU SEMESTER GASAL 2016-2017
SISTEM PERKULIAHAN
Perkuliahan melalui tatap muka terjadwal diselenggarakan sebagai berikut:
a. Kelas Profesional : Senin s.d. Rabu, pukul 18.30 – 22.10 WIB
b. Kelas Eksekutif
: Jum’at, pukul 18.30 – 22.10 WIB
Sabtu, pukul 08.30 – 16.00 WIB

BIAYA
Kegiatan

Biaya
Kelas Profesional

Kelas Eksekutif


Pendaftaran

Rp.

500.000 Rp.

500.000

Informasi dan Orientasi (I/O)

Rp.

1.250.000 Rp.

1.250.000

Biaya Kuliah Penyegaran

Rp.


3.000.000 Rp.

3.000.000

Biaya Perkuliahan per semester

Rp.

12.500.000 Rp.

15.000.000

Keterangan:

-

Pembayaran dilakukan disetiap awal semester (selama 4 semester)
Biaya cuti sebesar 10% dari SPP per semester (maks. 2 semester selama masa studi)

Biaya Pendaftaran ke: Bank BNI (langsung ke teller Bank BNI)

Setiap kelas dibuka apabila diminati minimum 15 mahasiswa. Kelas yang diminati kurang dari jumlah tersebut
akan ditiadakan dan para mahasiswa diminta memilih bidang keahlian lain.

KERJASAMA PENDIDIKAN
MMT-ITS melayani penyesuaian kurikulum sesuai dengan kebutuhan stakeholder untuk
program kerjasama. Perkuliahan Program Kerjasama dapat diselenggarakan di Kampus
MMT-ITS atau di Instansi Mitra. Biaya SPP untuk Program Kerjasama mengikuti ketentuan
yang berlaku di ITS.

PENDAFTARAN GELOMBANG II
Pendaftaran
Ujian Masuk
Pengumuman Hasil Ujian Masuk
Note: Jadwal di atas dapat sewaktu-waktu mengalami perubahan

Informasi lebih lanjut:
CP: Nur Sofi F. / Widya Kusumawardhani
YM: mmt_its

15 Juli 2016

23 Juli 2016
8 Agustus 2016