BAB IV PEMBAHASAN DAN ANALISIS DATA A. DESKRIPSI DATA 1. Sejarah Singkat SMP IT Insan Mulia - Kolerasi antar kemampuan menghafal al-qur'an dengan kecerdasan emosional siswa siswi Smp It Insan Mulia Lampung Timur - Raden Intan Repository

BAB IV PEMBAHASAN DAN ANALISIS DATA A. DESKRIPSI DATA

1. Sejarah Singkat SMP IT Insan Mulia

  Insan Mandiri adalah sebuah lembaga kemasyarakatan yang didirikan pada tahun 2006 silam. Dengan tujuan awal yakni untuk membina dan mengembangkan potensi masyarakat demi mewujudkan kesejahteraan bersama. Melihat kondisi, akhirnya pihak lembaga berinisiatif untuk mendirikan lembaga PAUD (pendidikan anak usia dini) dengan harapan mampu mengenalkan pendidikan dan nilai-nilai keislaman sejak dini. Tepatnya tahun 2012 lembaga ini diresmikan menjadi sebuah yayasan dengan nama Lampung Insan Mandiri dan kemudian membentuk lembaga pendidikan formal bernama SMP IT Insan Mulai Batanghari.

  SMP IT Insan Mulia Batanghari yang berlokasi di Jalan Majapahit

  41 C desa batangharjo Kec. Batanghari Lampung Timur ini menjadi sekolah berbasis Islam Terpadu yang ke-dua di Lampung Timur setelah SMP IT Baitul Muslim. Kurikulum yang di kembangkan pun memadukan kurikulum nasional dan kurikulum qur’anik. SMP IT Insan Mulia mulai tahun 2014 menerapkan sistem belajar full day dan boarding school (pondok modern). Pembelajaran sistem full day dimulai tepat pukul 07.15 sampai 15.30, untuk jam awal dimanfaatkan untuk tahsin dan menghafal

2. Profil Daerah Penelitian

  Adapun untuk mengetahui profil SMP IT Insan Mulia adalah : Nama Sekolah : SMP IT Insan Mulia Batanghari NIS : 20640 NSS : 2021-2040-2164 NPSN : 69762730 Alamat : Jl. Majapahit 41 C Batanghari Lampung Timur No. Telp/HP : 0852-6778-3303 Email : Nama Yayasan : Lampung Insan Mandiri Nama Ketua Yayasan : Nurhadi, S.Ag Nama Kepala Sekolah : Agus Waluyo, S.Sos Status Sekolah : Swasta Status tanah : Wakaf SK Pendirian : AHU-3794.AH.0104.TAHUN 2012 SK Izin Operasional : 420/11120/11.SK.01/2012

  a.

   VISI

  Berprestasi, islami dan mandiri (beriman) b.

   Indikator

  1)

  • Unggul dalam prestasi akademik : a.

  Pencapaian nilai ujian nasional b. Berbagai lomba olimpiade mata pelajaran di tingkat lokal dan nasional.

  • Unggul dalam prestasi non akademik a.

  Lomba ekstrakulikuler b.

  Imtaq dan budi pekerti 2)

  Terwujudnya kehidupan warga sekolah yang islami dan berakhlak mulia.

  3) Terwujudnya layanan pendidikan yang bermutu, efisien, kreatif inovatif, rapi segala urusannya dan memenuhi standar pendidikan.

c. MISI

  1) Membentuk generasi yang berakidah lurus, berakhlak mulia , dan beribadah dengan benar berdasarkan Al-

  Qur’an dan As- sunah.

  2) Menjadikan bahasa inggris dan bahasa arab sebagai bahasa

  3) Menjadikan lingkungan pendidikan yang asri dan ramah berbasis kejujuran dan keteladanan.

4) Membentuk jiwa kepemimpinan pendidik dan peserta didik.

  5) Meningkatkan dan melengkapi sarana dan prasarana belajar terutama pengembangan perpustakaan dan laboratorium.

  a) Standar Proses

I. Melaksanakan pengembangan Metode pembelajaran II.

  Mewujudkan penyenggaraan pembelajaran yang aktif, kreatif, efisien dan menyenangkan.

  b) Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan

  I. Mewujudkan pengembangan Profesionalisme guru II.

  Mewujudkan kualitas pendidikan tenaga kependidikan

  c) Standar Menajemen Sekolah

  I. Melaksanakan Implementasi MBS II.

  Melaksanakan pengembangan Administrasi Sekolah

  d) Standar Kompentensi Lulusan

  I. Mewujudkan lulusan yang cerdas, terampil, beriman, taqwa, dan memiliki jiwa kompetitif

  II. Mewujudkan kemampuan olahraga yang tangguh dan

  IV. Mewujudkan nilai-nilai Islami bagi keseharian hidup peserta didik

  e) Standar Sarana dan Prasarana

  Mewujudkan sarana dan prasarana yang memadai dan berkualitas

  f) Standar Penilaian

  I. Melaksanakan pengembangan perangkat model penilaian

  II. Menerapkan model evaluasi Pembelajaran III.

  Menerapkan model pembelajaran bagi anak berprestasi dan bermasalah

  IV. Mewujudkan pedoman evaluasi yang otentik

  g) Standar Pembiayaan

  I. Melaksanakan jalinan kerja dengan penyandang dana

  II. Melaksanakan pengembangan dana dari berbagai sumber

d. Tujuan

2) Menghasilkan lulusan yang menguasai bahasa inggris dan arab.

  3) Terwujudnya kehidupan warga sekolah yang menerapkan nilai- nilai ajaran islam dalam kehidupan sehari-hari baik disekolah maupun diluar sekolah.

  4) Tercapainya iklim yang sehat antara warga sekolah, komite sekolah, dan masyarakat.

  5) Tercapainya lingkungan sekolah yang bersih, indah, dan nyaman untuk menciptakan suasana belajar yang kondusif.

  6) Menghasilkan lulusan yang mampu bersaing untuk melanjutkan ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi.

e. Realisasi Target Lulusan

  1) Siswa memiliki kepribadian Islami yang tercermin dari akhlak mulia,

  2) Siswa memiliki sikap disiplin yang kuat dalam perencanaan, perbuatan dan evaluasi,

  3) Siswa memiliki kemampuan / keahlian dalam bidang computer,

  4) Siswa mampu berkomunikasi secara aktif dalam bahasa arab dan Inggris,

  5) Siswa memiliki jasadiah yang sehat dan bugar,

  6) Siswa memiliki kemampuan dalam bidang pengetahuan umum dan Syar’i.

f. Alamat SMP IT Insan Mulia

  Jl. Majapahit no 41 , Desa Batangharjo, Kecamatan Batanghari, Lampung Timur g.

   Yayasan Penyelenggara

  Nama Badan Penyelenggara : Yayasan Insan Mandiri Akte Notaris : SK MENTERI HUKUM dan HAM Nomor : AHU-0794.AH.01.04. TAHUN 2012 h.

   Susunan Dewan Pembina dan Pendiri SMP IT Insan Mulia

  • Pembina : Nurhadi, S.Ag

  Dewan Pendiri : Ruspandi, S.Ag Abdul Mujib, M.Ag Aminullah, S.Pd i.

   Data Dewan Guru 1) Tabel 6 Data Guru dan Staf SMP IT Insan Mulia Lampung Timur No Nama Tempat Tanggal Lahir Ijazah Tertinggi Keterangan

  Agus Waluyo, Batangharjo,

  11 Kepala Bangka, 12 januari Wa Ka

  2 Joni Ali, S.Pd 1966 Kurikulum Batangharjo,

  22 Wa Ka

  3 Amin Suyono maret 1967 Kesiswaan Wali Kelas

  Ganjar Eko Panaran, 14 april

  4 Utomo, S.Pd.I 1992 Guru

  5 Wonokarto,

  15 Suroyo, S.Pd april 1968 Guru

  6 Telogorejo,

  13 Julianto, S.Pd januari 1985 Guru

  7 Tri wahyuningsih, Metro,

  22 S.Si september 1977 Guru

  8 Wates, 17 maret Puji Astuti, S.Pd 1983 Guru

  9 Purbolinggo, 2 Mei Yuntafi’atun Amanah, S.Pd 1972 Guru

  10 Hujannah, S.Pd oktober 1989

  15 Siti Rohaela, S.P Sumbergede,

  18 Bambang Wahono, S.Pd

  8 juni 1992 Guru

  Abungsemuli,

  17 Didik Suanto, S.Pd.I

  Lampung, 6 mei 1982 Guru Ekskul

  16 Maya Sofia Diny, S.Pd

  2 April 1981 Guru Ekskul

  Rajabasa, 10 juli 1982 Guru

  11 Fitria Oktaviana, S.Pd

  14 Khalimatus Sa’diah, S.Pd

  16 Desember 1989 Guru

  Batangharjo,

  13 Muhammad Husain, S.Pd

  Banjarrejo, 26 juni 1992 Guru

  12 Bambang Wahyudi, S.Pd

  27 oktober 1990 Guru

  Banarjoyo,

  Nampirejo 7 maret 1971 Bendahara

  d) Jumlah siswa

  f) Data Bangunan / ruangan lainya :

  Keadaan Terkini

  a) Tahun di dirikan

  : 2012

  b) Tahun Beroperasi

  : 2012

  c) Status Tanah

  : Milik sendiri

  19 S.Pd.I september 1993 2)

  : 100 orang

  e) Data ruang kelas

  : 4 ruang kelas dengan kondisi baik

  • kantor kepala sekolah dan guru dengan kondisi baik
  • Asrama ikhwan dan akhwat dengan kondisi baik
  • Asrama asatidz dan asatidzah dengan kondisi baik j.

   Jadwal Piket Guru Smp Islam Terpadu Insan Mulia Lampung Timur Tahun Pelajaran 2016/2017

  Tabel 7. Jadwal Piket Guru Sma Islam Terpadu Baitul Muslim Lampung Timur Tahun Pelajaran 2016/2017

NO HARI NAMA

  1. SENIN Didik Suwanto, S.Pd.I

Meri Kuslaila, S.Pd

  2. SELASA Bambang Wahyudi, S.Pd

  3. RABU Ani, S.Pd Ganjar Eko Utomo, S.Pd.I

  4. KAMIS Halimatus Sa’diyah, S.Pd Siti Rohaila, S.P 5. JUM’AT M. Husain, S.Pd

  6. SABTU Miftah Hujannah, S.Pd Bambang Wahono, S.Pd 1)

Kewajiban Guru SMP IT Insan Mulia Lampung Timur :

  1) Menjaga akhlak islami. 2) Hadir 10 menit sebelum KBM dimulai. 3)

  Mengisi dan menandatangani daftar hadir 4)

  Masuk dan keluar kelas tepat waktu (sesuai jam pelajaran) 5)

  Memulai pelajaran dengan bacaan basmallah dan mengakhirinya dengan bacaan hamdallah 6)

  Memberitahukan kepada kepala sekolah bila berhalangan hadir 7)

  Menyiapkan dan menyerahkan perangkat pembelajaran dan wajib mengikuti MGMP 8)

  Mengikuti rapat kerja dan up grading yang diselenggarakan oleh SMP

  9) Memberikan layanan konsultasi pembelajaran kepada siswa, menegakkan disiplin siswa dan peduli terhadap kebersihan lingkungan.

  10) Menjalin hubungan kekeluargaan sesama warga SMP IT Insan Mulia

  11) Memiliki loyalitas dan dedikasi yang tinggi, siap melaksanakan tugas yang diberikan oleh SMP IT Insan Mulia

  12) Memberi laporan pelaksanaan tugas yang telah dilaksanakan kepada kepala sekolah

  13) Mengisi daftar hadir saat datang dan pulang, mengisi jurnal kegiatan sehari-hari.

  14) Melaksanakan tugas piket sesuai jadwal yang dibuat. 15) Melaksanakan tugas sesuai tugas dan tanggung jawabnya. 16)

  Apabila berhalangan hadir :

  • Ada pemberitahuan (sms, telfon)
  • Mengirimkan tugas mengajar bagi guru melalui guru piket

  17) Melaksanakan tugas menjadi pembina upacara sesuai dengan jadwal.

  2) Kode Peraturan Bel

  a) Bel I Kali menunjukkan pergantian setiap jam

  b) Bel 2 Kali menunjukkan Istirahat

  c) Bel 3 Kali menunjukkan Masuk

  d) Bel 4 Kali menunjukkan Kumpul

  M. Struktur Organisasi SMP Islam Terpadu Insan Mulia Lampung Timur

STRUKTUR ORGANISASI SMP ISLAM TERPADU INSAN MULIA LAMPUNG TIMUR

  KOMITE SEKOLAH Aminnullah

  H KEPALA SEKOLAH Agus Waluyo, S.Sos

  Tata Usaha Ian Antono,

  S.Pd.I

  Waka Kurikulim Joni Ali, S.Pd

  Bendahara Bambang

  Wahono, S.Pd Waka

  Kesiswaan Amin Suyono

  Dewan Guru

2. Data Variabel Penelitian a. Data Tentang Kemampuan Menghafal Al-Qur’an

  Untuk mengetahui data tentang kemampuan menghafal Al- Qur’an siswa-siswi SMP IT Insan Mulia Lampung Timur, maka penulis telah memperoleh data kemampuan menghafal Al-

  Qur’an siswa-siswi SMP IT Insan Mulia Lampung Timur dari dokumentasi nilai tahsin dan tahfidz yang menjadi populasi dalam penelitian ini. Data mengenai kemampuan menghafal Al-

  Qur’an siswa-siswi SMP IT Insan Mulia Lampung Timur penulis sajikan dalam tabel sebagai berikut : Tabel 10

  Data Hasil Tes Hafalan Al- Qur’an

  1

  siswa-siswi SMP IT Insan Mulia Lampung Timur

  

No Nama Baik Cukup Kurang

  1 ADS

  75

  2 AGN

  88

  3 AI

  84

  4 AP

  86

  5 BA

  81

  6 FA

  86

  91

  18 SL

  82

  19 UH

  83

  20 AAW 100

  21 SF

  22 SM

  87

  74

  23 SD

  76

  24 AS

  82

  25 HA

  78

  26 RMM

  17 RK

  16 RS

  84

  74

  7 HAN

  86

  8 HA

  78

  9 IH

  87

  10 AA

  11 MA

  92

  77

  12 HZ

  82

  13 MM

  82

  14 MG

  81

  15 PA

  91

  28 AO

  88

   Data Tentang Kecerdasan Emosional

  91 b.

  42 UM

  88

  41 RS

  86

  40 SY

  91

  39 SQ

  74

  38 RI

  84

  37 RE

  36 RN

  74

  91

  35 QA

  86

  34 NA

  91

  33 MI

  82

  32 AU

  80

  31 JF

  92

  30 HAR

  92

  29 AZ

  Untuk mengetahui kecerdasan emosional siswa-siswi SMP IT Insan Mulia Lampung Timur, penulis menggunakan metode angket. Untuk memperoleh skor dalam angket didasarkan atas jawaban yang diperoleh dari responden, dimana untuk jawaban tiap-tiap item mempunyai skor 4 Instrument kecerdasan emosional siswa-siswi SMP IT Insan Mulia Lampung Timur adalah sebagai berikut :

  Tabel 11 Data Hasil Penyebaran angket untuk Instrument kecerdasan emosional siswa-siswi SMP IT Insan Mulia Lampung Timur

  76

  9 3 3 4 4 3 3 3 3 3 4 3 4 3 4 3 4 4 4 3 3 4 3 3 3 3

  76

  8 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

  84

  7 3 3 4 4 4 3 4 3 4 3 4 4 4 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

  81

  6 4 4 4 3 3 4 3 3 4 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

  5 3 3 3 3 2 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 4 3 4 3 3 4 3 4 4 4

  2 No

Item Angket

Jmlh

  86

  4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 3

  78

  3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 4 3 3 4 3 3 3 3 3

  85

  2 4 4 3 4 3 3 4 4 4 4 3 4 3 3 4 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3

  72

  1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 1 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 2 3 2 3 2 2 3 3 4 3 3 4 3 3

  84

  10 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3

  15 4 4 4 3 4 4 4 3 4 3 4 3 4 3 4 4 4 3 3 4 4 4 3 3 3

  85

  18 3 3 4 3 4 3 4 3 4 4 4 3 4 3 4 3 4 4 3 4 4 3 4 4 3

  72

  17 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

  81

  16 3 4 3 3 3 4 4 4 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

  90

  79

  74

  14 3 3 3 3 3 3 3 4 3 4 3 4 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

  78

  13 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 3 3 3 3

  77

  12 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3

  76

  11 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3

  19 3 3 3 3 3 4 4 4 4 3 4 3 4 3 3 3 4 3 3 3 3 3 4 3 3 82 20 3 3 3 3 3 3 3 4 4 4 4 4 3 3 3 3 3 3 4 3 4 4 4 4 3 85 21 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 2 3 3 2 3 3 3 2 3 3 3 2 3 85 22 3 4 3 4 3 4 3 3 4 4 4 4 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 73 23 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 74 24 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 4 3 3 4 4 4 4 3 3 3 81

  26 3 3 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 3 3 3 3 3 3 3 4 4 4 4 4 3 89 27 4 4 3 3 3 3 3 4 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 80 28 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 2 72 29 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 91 30 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 100 31 3 3 4 3 4 3 4 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 79 32 3 3 3 3 3 3 4 3 4 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 78 33 3 3 3 4 4 3 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 3 3 3 3 3 3 3 87 34 4 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 78 35 4 4 4 3 3 3 3 4 3 4 4 4 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 83 36 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 4 4 3 3 4 3 4 3 4 3 3 3 80 37 3 3 3 3 3 3 3 4 3 4 3 4 3 3 4 3 3 3 3 4 3 3 3 3 4 81 38 3 3 3 3 3 3 3 3 2 2 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 72 39 4 4 3 4 3 4 3 4 3 3 4 4 4 4 4 3 3 3 4 4 4 3 3 3 3 88 40 3 3 3 3 3 3 4 4 3 4 4 3 3 4 3 4 3 3 3 4 4 3 3 3 3 83

  42 4 4 4 3 4 3 4 4 3 4 4 3 3 4 3 4 3 3 3 4 4 3 3 3 3 87 Berdasarkan data tersebut jumlah dari skor angket keseluruhan adalah 3405 kemudian dibagi 42 maka diperoleh nilai rata-ratanya adalah 81maka ini menunjukkan bahwa kecerdasean emosional siswa

  • –siswi SMP IT Insan Mulia tergolong baik.

B. PENGUJIAN HIPOTESIS

  Tabel 12 Tabel Kerja Untuk Mengetahui Koefisien Korelasi Antara kemampuan menghafal

  Al- Qur’an Dengan kecerdasan emosional siswa-siswi SMP IT Insan Mulia Lampung Timur.

  No

  X Y

  X

  2 Y

  2 X.Y

  1

  72 75 5184 5625 5400

  2

  85 88 7225 7744 7480

  3

  78 84 6084 7056 6552

  5

  13

  19

  81 82 6561 6724 6642

  18

  90 91 8100 8281 8190

  17

  81 87 6561 7569 7047

  16

  90 92 8100 8464 8280

  15

  79 81 6241 6561 6399

  14

  78 82 6084 6724 6396

  77 82 5929 6724 6314

  76 81 5776 6561 6156

  12

  76 77 5776 5929 5852

  11

  74 74 5476 5476 5476

  10

  84 87 7056 7569 7308

  9

  76 78 5776 6084 5928

  8

  84 86 7056 7396 7224

  7

  81 84 6561 7056 6804

  6

  82 83 6724 6889 6806

  21

  72 74 5184 5476 5328

  35

  78 86 6084 7396 6708

  34

  87 91 7569 8281 7917

  33

  78 82 6084 6724 6396

  32

  79 80 6241 6400 6320

  31

  30 100 92 10000 8464 9200

  91 92 8281 8464 8372

  29

  28

  85 86 7225 7396 7310

  80 81 6400 6561 6480

  27

  89 91 7921 8281 8099

  26

  78 78 6084 6084 6084

  25

  81 82 6561 6724 6642

  24

  74 76 5476 5776 5624

  23

  73 74 5329 5476 5402

  22

  83 91 6889 8281 7553

  37

  42

  XY=289300 Dari tabel di atas dapat diperoleh hasil perhitungannya sebagai berikut:

  =299590

  2

  =279791 Y

  

2

  X

  87 91 7569 8281 7917 X=3419 Y=3538

  85 88 7225 7744 7480

  81 84 6561 7056 6804

  41

  83 86 6889 7396 7138

  40

  88 91 7744 8281 8008

  39

  72 74 5184 5476 5328

  38

  N = 42 ∑x = 3419 ∑y = 3538 ∑x² = 279791 ∑y² = 299590 ∑xy = 289300 Kemudian berdasarkan hasil tersebut di atas maka dapat dimasukkan

  N

  XY

  X Y rxy =

  2

  2

  2

  

2

N

  X X N Y Y

  = 42.289300

  • – (3419) (3538) [42. 279791
  • – (3419)²][42. 299590 – (3538)²]

  √

  = 12150600

  • – 12096422 [11751222 12582780
  • – 11689561][ – 12517444]

  √

  54178 [61661] [65336]

  √

  = 54178 4028683096

  √

  54178

  =

  6347190

  Jadi r xy = 0,8535

  2 r = 0,72846225 xy

  Setelah nilai r xy diketahui, uji hipotesis dapat dilanjutkan dengan mensubstitusikan nilai r xy ke dalam rumus uji signifikansi (t h )

  h= rxy t

  2 l xy

  √ – r

  Di mana:

  t h = hasil uji signifikansi (t hitung ) r xy = angka indeks korelasi “r” Product Moment

  N = jumlah responden 2 = konstanta 1 = konstanta

  2 r = angka indeks korelasi xy “r” Product Moment yang dikuadratkan

  Dari hasil perhitungan korelasi tersebut di atas, telah diketahui hasil

  h= rxy t

  2 l xy

  √ – r h = t 0,8535

   h = t 0,8535

  • 1 0,27153775

  0,27153775

   h = t h = t h = t 10,3590138

  Setelah diadakan pengujian hipotesis, maka hasil yang diperoleh dari

  

r dikonsultasikan dengan r ; jika r > r 5% dan 1 % berarti signifikan, jika

xy t xy t r xy < r t 5% dan 1 % berarti non signifikan.

  Dari hasil analisis uji hipotesis diperoleh bahwa r xy = 0,8535 jika dikonsultasikan dengan r t , di mana N = 42 maka diperoleh:

  r = 0,8535 > r = 0,304 pada taraf 5 % berarti signifikan xy t

  t hitung (t h ) = 10,3590> t tabel (t t ) = 0,05 (1,684) t hitung (t h ) = 10,3590 > t tabel (t t ) = 0,01 (2,423)

  Berdasarkan keterangan di atas, maka dapat dideskripsikan bahwa r

  xy

  yang diperoleh dari angket adalah 0,8535, sedangkan r t = 0,304 pada taraf signifikansi 5 %, dan r t = 0,393 pada taraf signifikansi 1 %. Hal ini menunjukkan bahwa r xy lebih besar dari r tabel . Dengan demikian maka hipotesis yang penulis ajukan, yakni ada hubungan positif antara kemampuan menghafal Al- Qur’an dengan kecerdasan emosional siswa-siswi SMP IT Insan Mulia.

  C.

  Pembahasan Hasil Penelitian 1.

  Pembahasan hasil korelasi Setelah diketahui perhitungan tersebut, untuk mengetahui signifikansi hubungan kemampuan menghafal Al-Quran terhadap kecerdasan Emosional siswa-siswi SMP IT Insan Mulia batanghari lampung timur, dengan jalan membandingkan antara r dengan r pada taraf signifikansi 5 % dan pada

  xy tabel

  taraf signifikansi 1 %, maka dapat dideskripsikan hasil penelitian sebagai berikut:

  a) Pengujian hipotesis menyimpulkan bahwa adanya hubungan positif

  (signifikan) kemampuan menghafal Al- Qur’an terhadap kecerdasan Emosional Siswa-siswi SMP IT Insan Mulia Batanghari Lampung Timur.

  Hal ini ditunjukkan oleh bahwa r xy yang diperoleh dari angket adalah 0,8535, sedangkan r = 0,304 pada taraf signifikansi 5 %, dan r = 0,393 pada taraf

  t t b) Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa menghafal Al- Qur’an berpengaruh positif terhadap kecerdasan Emosional siswa-siswi SMP

  IT Insan Mulia. 2. hitung )

  Pembahasan hasil uji signifikasi (t Dari uji hipotesis di atas diketahui bahwa besarnya nilai hasil uji signifikansi (t hitung ) adalah sebesar10,3590. Kemudian nilai t tersebut dikonsultasikan pada tabel t baik dalam taraf signifikansi 5% maupun 1%. Apabila t hitung sama ataupun lebih besar dari nila t tabel , maka hasilnya signifikan, dengan kata lain hipotesis yang diajukan penulis diterima. Akan tetapi bila hasilnya sebaliknya dalam arti t

  hitung

  lebih kecil dari t tabel , maka hasilnya tidak signifikan atau dengan kata lain hipotesis yang diajukan penulis tidak diterima.

  Sementara nilai t (dengan df sebesar 42-2= 40) pada tabel t adalah1,684 untuk taraf signikansi 5% dan 2,423 untuk taraf signifikansi 1%. Dari hari hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa hipotesis yang diajukan penulis yaitu terdapat hubungan antara kemampuan menghafal Al-

  Qu’an dengan kecerdasan Emosional siswa- siswi SMP IT Insan Mulia batanghari Lampung Timur dapat diterima.

  Hal ini dikarenakan nilai t hitung lebih besar daripada nilai t tabel D.

  Keterbatasan Penelitian Sebagai peneliti, maka dalam melaksanakan penelitian ini masih banyak sekali kendala dan keterbatasan penelitian yang ditemui sebagai manusia yang jauh dari sempurna. beberapa keterbatasan sebagai berikut : 1.

  Keterbatasan waktu Penelitian ini dilaksanakan selama pembuatan tesis,waktu yang singkat inilah yang dapat mempersempit ruang gerak penelitian, sehingga dapat berpengaruh terhadap hasil penelitian yang peneliti laksanakan. Tetapi waktu yang terbatas ini akan berharga sekali apabila digunakan sebaik-baiknya. Oleh karena itu dalam penelitian, peneliti menggunakan penelitian yang dapat mempersingkat waktu penelitian, seperti angket dan dokumentasi misalnya.

  2. Keterbatasan melihat psikologi responden Kondisi psikologi responden tidak diamati secara khusus, sehingga memungkinkan responden tidak konsentrasi dalam mengisi angket. Akan tetapi dalam pengisian angket ini tidak membutuhkan konsentrasi yang tinggi, sehingga untuk melihat kondisi psikologi responden dapat dieliminasi dan hal ini untuk mempersingkat waktu.

  3. Keterbatasan ilmu dan pengalaman penulis dalam menulis karya ilmiah,

  4. Dalam hal pengumpulan data kemampuan menghafalan Al-Qur’an dan kecerdasan emosional, penulis mengalami sedikit kesulitan, karena dalam mengambil nilai tes sedikit membutuhkan kesabaran dan waktu yang cukup lama.

  5. Keterbatasan dalam mengumpulkan literatur sebagai referensi dalam penelitian ini, terutama literatur terkait kecerdasan Emosional.

  6. Sarana dan prasarana yang kurang memadai juga penulis rasakan.

Dokumen yang terkait

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN A. Analisis Data Instrumen - PENERAPAN MODEL FLIPPED CLASSROOM TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA MA - Raden Intan Repository

0 0 14

BAB IV PENYAJIAN DAN ANALISIS DATA A. PENYAJIAN DATA 1. Sejarah Lahirnya UKM HIQMA - PEMBELAJARAN SENI BACA AL-QUR`AN DI UKM HIQMA UIN RADEN INTAN LAMPUNG - Raden Intan Repository

0 0 61

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Umum Lokasi Penelitian 1. Sejarah Singkat Madrasah Aliyah Al-Hikmah - BAB IV NEW

0 0 18

BAB IV PENYAJIAN DATA DAN ANALISIS DATA A. Gambaran Umum SDIT Insan Kamil Bandar Lampung 1. Sejarah Berdirinya SDIT Insan Kamil Bandar Lampung - Peran guru pendidikan agama islam dalam membentuk karakter peserta didik di kelas II SdIt Insan Kamil Bandar L

0 0 46

BAB IV PENYAJIAN DAN ANALISIS DATA A. Penyajian Data 1. Sejarah Singkat - Peran guru pendidikan agama islam dalam membentuk karakter siswa di Smp Negeri 29 Bandar Lampung - Raden Intan Repository

0 0 30

BAB IV PENYAJIAN DAN ANALISIS DATA A. PENYAJIAN DATA 1. Sejarah Lahirnya UKM HIQMA - Pembelajaran seni baca al-quran di Ukm Hiqma UIN Raden Intan Lampung - Raden Intan Repository

0 3 61

BAB IV PENYAJIAN DATA DAN ANALISIS DATA A. Penyajian Data - Peran lingkungan sekolah dan disiplin belajar dalam meminimalisir kenakalan siswa di SMP PGRI 2 Selagai Linga Kab. Lampung Tengah TAHUN 2015/2016 - Raden Intan Repository

0 0 50

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah - Kolerasi antar kemampuan menghafal al-qur'an dengan kecerdasan emosional siswa siswi Smp It Insan Mulia Lampung Timur - Raden Intan Repository

0 1 25

BAB II KAJIAN TEORI A. Kemampuan Menghafal Al-Qur’an - Kolerasi antar kemampuan menghafal al-qur'an dengan kecerdasan emosional siswa siswi Smp It Insan Mulia Lampung Timur - Raden Intan Repository

0 1 38

BAB III METODE PENELITIAN A. JENIS DAN SIFAT PENELITIAN - Kolerasi antar kemampuan menghafal al-qur'an dengan kecerdasan emosional siswa siswi Smp It Insan Mulia Lampung Timur - Raden Intan Repository

0 0 10