Hanif Prasetyo Kusumo 22010111130127 Laporan KTI_Bab III

BAB III
KERANGKA TEORI DAN KERANGKA KONSEP
3.1 Kerangka teori
Genetik
Sosial
Ekonomi
Usia
Jenis
Kelamin

Tinggi badan

Etnis

Rentang Tangan

Hormon

Tes Fungsi Paru

Nilai fungsi

paru pada anak
dengan asma





Disabilitas
Ekstremitas
&
Deformitas
Tulang
Belakang

FEV1
FVC
FEV1%
PEFR

Gambar 2. Kerangka Teori


3.2 Kerangka konsep
Faktor genetik, sosial ekonomi, dan hormon merupakan variabel
luar dari penelitian ini yang tidak diperiksa karena keterbatasan biaya serta

25

26

kemampuan. Faktor penyakit organik tidak diperhitungkan karena termasuk
dalam kriteria eksklusi. Variabel usia dibatasi pada populasi anak sekolah
dasar usia 6-12 tahun dan variabel jenis kelamin dibedakan pada
pengukuran status gizi.
Penelitian untuk mengetahui hubungan rentang tangan dan fungsi
paru pada anak asma、variabel bebas yang akan diteliti adalah panjang
rentang tangan anak, sedangkan nilai tes fungsi paru sebagai variable
tergantung.
Nilai fungsi
paru pada anak
dengan asma


Tinggi Badan
Rentang tangan

Usia
Jenis Kelamin
Gambar 3. Kerangka Konsep

3.3 Hipotesis
3.3.1 Hipotesis Mayor
1. Terdapat korelasi yang signifikan antara rentang tangan dan fungsi
paru pada anak asma.
3.3.2 Hipotesis Minor
1. Terdapat korelasi antara fungsi paru pada anak asma dan jenis
kelamin anak usia sekolah dasar.
2. Terdapat rumus untuk mengetahui nilai fungsi paru pada anak asma
dari rentang tangan.