BA Pelelangan Gagal AMDAL

UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP) KABUPATEN KEBUMEN
KELOMPOK KERJA UNIT LAYANAN PENGADAAN (POKJA ULP) IV
KABUPATEN KEBUMEN
Alamat : Jl. Veteran Nomor 2 Kebumen

PENGUMUMAN HASIL PELELANGAN GAGAL
Nomor : 20.31.498/Pokja ULP IV/2017

PENYUSUNAN AMDAL HUTAN MAGROVE PANTAI LOGENDING
Berdasarkan Berita Acara Hasil Pelelangan (BAHP) Nomor: 18.31.497/ Pokja ULP IV /2017 tanggal 10
Juli 2017 untuk Pekerjaan Penyusunan AMDAL Hutan Mangrove Pantai Logending pada Dinas
Kepemudaan dan Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Kebumen Tahun Anggaran 2017, dengan ini Pokja
ULP IV Kabupaten Kebumen T.A. 2017 mengumumkan hasil pelelangan untuk Paket Pekerjaan
Penyusunan AMDAL Hutan Mangrove Pantai Logending sebagai berikut:

NO.
1.

PENYEDIA JASA YANG
MENYAMPAIKAN DATA
KUALIFIKASI

PT. KARSA BUANA
LESTARI

HASIL EVALUASI

KETERANGAN

Memenuhi Syarat Kualifikasi

Berdasarkan Peraturan Presiden No. 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah beserta
perubahannya dan aturan turunannya yang telah dituangkan dalam Dokumen Kualifikasi No : 3.31.417/Pokja
ULP IV/2017 tanggal 20 Juni 2017 untuk Penyusunan AMDAL Hutan Mangrove Pantai Logending, tersirat
pada BAB III. Poin E. :
1. No. 17.3 : Apabila peserta yang lulus evaluasi kualifikasi kurang dari 3 (tiga) peserta untuk Seleksi maka
prakualifikasi dinyatakan gagal; dan
2. N0. 18.7 : Apabila peserta yang lulus pembuktian kualifikasi, kurang dari 3 (tiga) maka seleksi dinyatakan
gagal
Karena peserta yang lulus evaluasi dan pembuktian kualifikasi, kurang dari 3 (tiga) penyedia jasa, maka
pelelangan paket pekerjaan Penyusunan AMDAL Hutan Mangrove Pantai Logending dinyatakan GAGAL.
Demikian untuk diketahui dan atas perhatianya kami ucapkan terima kasih


Kebumen, 10 Juli 2017
Kelompok Kerja Unit Layanan Pengadaan (Pokja ULP) IV
Kabupaten Kebumen Tahun 2017
1.
2.
3.
4.
5.

FAJAR RACHMANTO, ST.
Ketua
ARIF NURSOBAH
Sekretaris
UKO FERDIANTO, ST
Anggota
WAWAN ISMANTO, ST, MT
Anggota
RUD TOMICO EL UMAM, SH.
Anggota


................
................
................
................
................