Penetapan renovasi gedung Kp sidondo 2013

Nomor
Lampiran
Perihal

: 42/PL.211/I.12.20/5/2013
: 1 (satu) berkas
: Penetapan Pemenang Lelang

Biromaru, 23 Mei 2013

Berdasarkan Berita Acara Hasil Pelelangan Nomor : 41/PL.211/I.12.20/5/2013 tanggal 22 Mei 2013,
tentang pekerjaan Renovasi Kantor KP. Sidondo, untuk BPTP Sulawesi Tengah tahun anggaran
2013, maka kami menetapkan pemenang lelang sederhana / pemilihan langsung untuk pekerjaan
tersebut di atas, yaitu :
PEMENANG LELANG
Nama Perusahaan
Alamat
N.P.W.P.
Harga Penawaran

:

:
:
:

CV. ALIF UTAMA
Jl. Kramat Jaya Tinggede
02.678.503.0-831.000
Rp.264.698.000,- ( dua ratus enam puluh empat juta enam ratus
sembilan puluh delapan ribu rupiah )

Sebagai pelaksana pekerjaan tersebut di atas, dengan ketentuan bahwa prosedur pelaksanaan pekerjaan
hendaknya mengacu pada Perpres No. 70 tahun 2012 dan peraturan perundang-undangan lainnya yang
relevan ataupun yang ada kaitannya dengan pelaksanaan pekerjaan ini.
Demikian untuk diketahui dan dilaksanakan dengan sebaik-baiknya.

Ketua Panitia Pengadaan Barang/Jasa
BPTP Sulawesi Tengah

TTD
Ir. Sutarman

NIP. 19591203 199903 1 001

PANITIA PENGADAAN BARANG / JASA
BALAI PENGKAJIAN TEKNOLOGI PERTANIAN SULAWESI TENGAH
PENGUMUMAN PEMENANG LELANG
Nomor :44/PL.211/I.12.20/5/2013
Dengan ini diberitahukan, berdasarkan hasil evaluasi penawaran dan dokumen isian kualifikasi yang
dilakukan oleh Panita Pengadaan Barang/Jasa serta surat Penetapan Pemenang No.
42/PL.211/I.12.20/5/2013, maka dengan ini kami Panitia Pengadaan Barang / Jasa mengumumkan
pemenang lelang atas Pekerjaan Renovasi Kantor KP. Sidondo, sebagai berikut :
PEMENANG LELANG
Nama Perusahaan
:
Alamat
:
N.P.W.P.
:
Harga Penawaran Terkoreksi:

CV. ALIF UTAMA

Jl. Kramat Jaya Tinggede
02.678.503.0-831.000
Rp.264.698.000,-. (dua ratus enam puluh empat juta enam ratus
sembilan puluh delapan ribu rupiah)

PEMENANG CADANGAN
Nama Perusahaan
: CV. RINDU ALAM SEJAHTERA UTAMA
Alamat
: Jl. Pulau Rindu Kel. Loji Parigi
N.P.W.P.
: 02.219.025.0-831.000
Harga Penawaran terkoreksi: Rp.282.075.000,-. (dua ratus delapan puluh dua juta tujuh puluh lima
ribu rupiah)
Apabila Pemenang Lelang yang ditetapkan sebagai penyedia jasa mengundurkan diri, maka Panitia
Pengadaan dapat menetapkan Pemenang Cadangan sebagai Penyedia Jasa.
Masa Sanggah diberikan selama 3 (tiga) hari kerja, dimulai tanggal 25 Mei 2013 pukul : 00.00 Wita
sampai dengan 27 Mei 2013 pukul 23.59 Wita. Sanggahan disampaikan secara elektronik melalui
aplikasi SPSE sesuai dengan ketentuan di dalam dokumen pengadaan.
Demikian Pengumuman ini disampaikan, untuk dapat diketahui.


Biromaru, 24 Mei 2013
Mengetahui :
Pejabat Pembuat Komitmen
TTD

Panitia Pengadaan Barang / Jasa
KETUA,
TTD

Syamsyiah Gafur, SP, M.Si

Ir. Sutarman

NIP.19690916 200003 2 003

NIP. 19591203 199903 1 001