LPSE Mahkamah Agung RI BA. aanwijzing

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH
PENGADILAN TINGGI/TIPIKOR BANDA ACEH
TAHUN ANGGARAN 2013
Jalan. Sultan Alaidinmahmudsyah No. 10 Banda Aceh, telp. (0651) 22101
BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN (AANWIJZING)
Nomor
Pekerjaan
Instansi
Tahun Anggaran

:
:
:
:

W1.U/109/PL.08/VI/2013
Pembangunan Gedung Kantor Pengadilan Negeri Simpang Tiga Redelong (Finishing)
Satuan Kerja Pengadilan Tinggi/Tipikor Banda Aceh
2013

1. Pada hari ini, Selasa tanggal Dua puluh lima bulan Juni tahun Dua ribu tiga belas, bertempat diruang Rapat

Pengadilan Tinggi/Tipikor Banda Aceh telah dilaksanakan Rapat Penjelasan Pekerjaan untuk pekerjaan
Pembangunan Gedung Kantor Pengadilan Negeri Simpang Tiga Redelong (Finishing).
2. Rapat penjelasan dihadiri semua panitia dan didampingi oleh Konsultan Perencana (CV. DIAMETEER
DESIGN CONSULTANT) dilaksanakan melalui aplikasi SPSE LPSE Mahkamah Agung
(www.lpse.mahkamahagung .go.id) yang di mulai pukul 10.00 WIB s.d. 11.00 WIB
3. Penyedia tidak ada yang memberikan pertanyaan.
4. Panitia pengadaan yang didampingi Konsultan Perencana telah memberikan penjelasan terhadap apa –
apa yang kurang pada Dokumen Pengadaan, selengkapnya dapat dilihat dalam aplikasi SPSE dan print
out sebagai lampiran dalam Berita Acara Penjelasan Pekerjaan ini
5. Untuk Peninjauan lapangan dapat dilakukan oleh peserta langsung ke lokasi pekerjaan di Kabupaten
Bener Meriah, dan apabila dibutuhkan keterangan lebih lanjut dapat menghubungi panitia sampai batas
waktu satu hari setelah pemberi penjelasan pekerjaan (batas waktu pemberian penjelasan pekerjaan
sesuai jadwal pada SPSE)
6. Segala perubahan dari Dokumen Pengadaan yang ada dari hasil tanya jawab penjelasan pekerjaan ini
akan dituangkan dalam Addendum Dokumen Pengadaan Nomor. W1.U/110/PL.08/VI/2013 tanggal
25 April 2013 .
Demikian Berita Acara Penjelasan Pekejaan ini diperbuat dengan sebenarnya dan menjadi satu kesatuan dari
tahap proses pelelangan pengadaan.
Panitia Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Pengadilan Tinggi/Tipikor Banda Aceh
1. Rismayati, ST


Ketua

dto.

2. Putri Armanusah, ST

Sekretaris

dto..

3. Julianto, ST

Anggota

dto.

Direktur

dto.


Konsultan Perencana,
CV. Diameter Design Consultant
1. ASRIZAL