1. rasa ingin tahu - Silabus Fisika Jilid 3

  

SILABUS

Nama Sekolah : SMA Negeri 10 Samarinda Mata Pelajaran : Fisika Kelas/Semester : XII/1 Standar Kompetensi : 1. Menerapkan konsep dan prinsip gejala gelombang dalam menyelesaikan masalah

Karakter siswa yang diharapkan:

  KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK/PEMBELAJARAN TUJUAN

  2. Penga matan

  Peralata n Percobaa n Melde Komput

  XII Marthen Kangina n

  Buku Fisika untuk SMA kelas

  8 x 45 menit

  2. Menyelidiki bentuk gelombang stasioner menggunakan

  1. Sebutkan peristiwa dalam keseharian yang dapat membuktikan bahwa gelombang memindahkan energi.

  4. Penuga san Laporan, hasil diskusi, dan tugas individu ( uji kompetensi bab 1)

  3. Tanya jawab

  1. Diskusi

  PEMBELAJARAN

  1. rasa ingin tahu 2. teliti 3.kreatif

   Memfor mulasikan karakteristik gelombang transversal dan longitudinal

   Memfor mulasikan masalah perambatan gelombang melalui suatu medium

  Menjelaskan tentang gelombang Menyebutkan dan menjelaskan gelombang berjalan dan gelombang stasioner Menyebutkan dan menjelaskan gejala-gejala

   Pemahaman tentang gelombang Meliputi persamaan dasar gelombang, istilah-istilah pada gelombang transfersal, dan istilah-istilah pada gelombang longitudinal  Gelombang berjalan dan gelombang stasioner Gelombang berjalan Yang meliputi

  1.1 Mendeskripsik an gejala dan ciri-ciri gelombang secara umum

  INSTRUMEN

  INSTRUMEN

  INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR DAN ALAT TEKNIK BENTUK

   Memfor formulasi gelombang berjalan, kecepatan dan percepatan partikel, sudut fase, fase, dan beda fase gelombang berjalan  Gelombang stasioner Formulasi gelombang stasioner pada ujung tetap dan formulasi pada gelombang stasioner pada ujung bebas.

   Gejala-gejala gelombang Yang meliputi dispersi gelombang, pemantulan gelombang, pembiasan gelombang, difraksi gelombang, interferensi gelombang dan polarisasi gelombang gelombang mulasikan gejala superposisi gelombang

   Memfor mulasikan gejala pemantulan gelombang

   Memfor mulasikan gejala dispersi gelombang

   Memfor mulasikan gejala pemantulan gelombang

   Memfor mulasikan gejala pembiasan gelombang

   Memfor mulasikan gejala difraksi gelombang  Memfor mulasikan gejala interferensi gelombang  Memfor mulasikan gejala peralatan percobaan Melde.

  3. Suatu gelombang dengan frekuensi f dan panjang gelombang λ lewat dari medium pertama dengan kecepatan v ke medium kedua dengan kecepatan 2v. Berapa frekuensi dan panjang gelombang pada gelombang dalam medium kedua?

  4. Dua gabus terpung di atas permukaan air terpisah pada jarak 42 m. Pada saat gelombang permukaan air datang amplitudo 0,6 m dan frekuensi 5Hz, gabus P ada di puncak bukit gelombang sedangkan gabus Q berada di dasar lembah gelombang. Keduanya terpisah pada er

  LCD CD berkaita n dengan gelomba ng polarisasi oleh 3 bukit gelombang gelombang. Jika

  Mengap gelombang  datang dari gabus likasikan P dan waktu superposisi, untuk gabus P pemantulan, adalah t, tentukan dan persamaan interferensi getaran: gelombang a. untuk gabus P dalam b. untuk gabus Q kehidupan sehari-hari.  Mengap likasikan gejala dispersi gelombang  Menjelaska n proses- proses yang dapat menyebabkan polarisasi gelombang

  Mengetahi, Samarinda, Juli 2011

  Kepala SMA Negeri 10 Samarinda Guru Mapel Fisika

  Drs. Hidayat, M.Pd Suyanto, S.Pd

  NIP 195609041984041013 NIP 196709121997021003

  

SILABUS

Nama Sekolah : SMA Negeri 10 Samarinda Mata Pelajaran : Fisika Kelas/Semester : XII/1 Standar Kompetensi : 1. Menerapkan konsep dan prinsip gejala gelombang dalam menyelesaikan masalah

Karakter siswa yang diharapkan:

  KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK/PEMBELAJARAN TUJUAN

  Memformula sikan sifat- sifat dasar gelombang bunyi Merancang percobaab untuk mengukur cepat rambat bunyi Merancang percobaan untuk

  Alat musik misalnya gitar, garpu tala, peralatan percobaan Melde, CD tentang cara kerja alat aplikasi pemanfaata n bunyi, Buku Fisika Jilid 3 Mathen

  45 menit

  12 x

  1. gambarkan sketsa dari sebuah gelombang longitudinal pada slinki. Pada sketsa anda tunjukanlah panjang gelombang. 2. mengapa bunyi peluit kereta api dan sirine pabrik dapat didengar pada jarak yang

  Laporan, hasil diskusi, dan tugas individu ( uji kompetensi bab 2 dan 3)

  Diskusi Pengamata n Penugasan Tanya jawab Eksperime n

   Dapat mendeskripsika n gejala dan ciri-ciri gelombang bunyi  Dapat menerapkan konsep dan prinsip gelombang bunyi dalam teknologi

  PEMBELAJARAN

  1. rasa ingin tahu 2. teliti 3.kreatif

   Ciri-ciri gelombang bunyi Yang meliputi sifat- sifat dasar bunyi, mengukur cepat rambat bunyi, mendengar dan melihat gelombang bunyi

  Bunyi

  Mendeskripsik an gejala dan ciri –ciri gelombang bunyi dan cahaya

  INSTRUMEN 1.2.

  INSTRUMEN

  INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR DAN ALAT TEKNIK BENTUK

   Gejala-gejala gelombang bunyi Yang meliputi pemantulan gelombang bunyi, pembiasan gelombang bunyi, difraksi gelombang bunyi, interferensi gelombang bunyi, efek Doppler, dan pelayangan gelombang.

   Gelombang stasioner pada alat penghasil bunyi Yang meliputi gelombang stasioner tranversal pada senar, dan gelombang trnversal pada pipa organa.

   Taraf intensitas dan aplikasi bunyi Yang meliputi intensitas gelombang dan taraf intensitas bunyi

  • 2

  Cahaya

  Pada materi cahaya akan dipelajari sampai ke pembahasan kuantitatif tentang cahaya difraksi, interferensi, dan polarisasi cahaya. Ilmu fisika yang mempelajari tentang difraksi, interferensi, dan polarisasi cahaya adalah optika fisis. Selain itu akn dipelajari efek doopler pada hukum pemantulan bunyi

  Mengamati gejala pembiasan gelombang bunyi pada kehidupan sehari-hari Mengamati gejala difraksi gelombang bunyi pada kehidupan sehari-hari Memformula sikan gejala interferensi gelombang bunyi Memformula sikan gejala gelombang bunyi Memformula sikan gejala efek Doppler pada gelombang bunyi Memformula sikan gejala pelayangan bunyi lebih jauhselama musim hujan?

  3. Melakukan kegiatan mengamati difraksi gelombang bunyi.

  4. Bagaimanakah cara menggandakan cepat rambat gelombang transversal dalam senar terentang.

  5. Suatu gelombang gempa terasa di Malang dengan intensitas 6. 10

  5 W/m

  . Sumber gempa berasal dari suatu tempat yang berjarak 300 km dari Malang. . . .

  6. Suara guntur terdengar 12 sekon setelah kilat terlihat. Jika jarak asal kilat dari pengamat adalah 3. 960 m. Berapakah cepat

  Kanginan, dan buku pendamping lain yang relevan. gelombang elektromagnetik yaitu bertambah besarnya frekuensi gelombang elektromagnetikyang diterima pengamat ketika sumber gelombang dan pengamat bergerak relatif saling mendekati, dan bertambah kecilnya frekuensi gelombang elektromagnetik yang diterima pengamat ketika sumber gelombang dan pengamat bergerak relatif saling menjauhi.

  Memformula sikan tinggi nada bunyi pada beberapa alat penghasil bunyi Memformula sikan intensitas dan taraf intensitas bunyi Mengaplikas ikan gelombang bunyi berdasarkan frekuensinya Membuat ulasan penerapan efek Doppler untuk gelombang bunyi, misalnya pada SONAR Membuat ulasan penerapan gelombang bunyi pada pengujian tak merusak rambat bunyi?

  7. Mengapa pada difraksi celah tunggal tidak diberikan persamaan untuk menentukan pita terang?

  8. Dua celah dengan jarak 0,2 mm disinari tegak lurus. Pita terang ketiga terletak 7,5 mm dari pita terang ke nol pada layar yang berjarak 1 m dari celah. Tentukan panjang gelombang sinar yang dicapai?

  9. Interferensi gelombang permukaan air dan gelombang bunyi mudah anda jumpai dalam keseharian. Mengapa interferensi gelombang cahaya sulit amati dalam keseharian?

  (NDT- Nondestructi ve Testing) Memformula sikan efek doopler pada gelombang elektromagn etik

  Menjelaskan peristiwa fisika yang dapat menyebabka n peristiwa polarisasi cahaya Memformula sikan gejala difraksi cahaya pada celah tunggal Memformula sikan daya urai alat optik Memformula sikan gejala interferensi cahaya pada celah ganda Memformula sikan gejala interferensi cahaya pada lapisan tipis

  Mengukur panjang gelombang cahaya dengan menggunaka n difraksi cahaya oleh kisi difraksi

  

SILABUS

Nama Sekolah : SMA Negeri 10 Samarinda Mata Pelajaran : Fisika Kelas/Semester : XII/1 Standar Kompetensi : 1. Menerapkan konsep dan prinsip gejala gelombang dalam menyelesaikan masalah

Karakter siswa yang diharapkan:

  1. rasa ingin tahu 2. teliti 3.kreatif

  KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK/PEMBELAJARAN TUJUAN

  PEMBELAJARAN

  INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR DAN ALAT TEKNIK BENTUK

  INSTRUMEN

  INSTRUMEN 1.3.

  Menerapkan konsep dan prinsip gelombang bunyi dan cahaya dalam teknologi

  Aplikasi Gelombang Bunyi Aplikasi gelombang bunyi terdapat di bidang industri dan kedokteran. Untuk bidang industri gelombang bunyi telah diaplikasikan misalnya mengukur kedalaman laut, mendeteksi retak- retak pada struktur logam, kamera dan perlengkapan mobil. Sedangkan di bidang Dapat menerapkan konsep dan prinsip gelombang bunyi dalam teknologi

   Mengaplikas ikan gelombang bunyi berdasarkan frekuensinya  Membuat ulasan penerapan efek doopler untuk gelombang bunyi misalnya pada

  Diskusi Pengamata n Penugasan Tanya jawab Eksperime n

  Presentasi, hasil presentasi, Soal diskusi, soal Uji kompetensi tentang aplikasi bunyi dan cahaya

  Bagaimanakah cara memanfaatkan pantulan ultrasonik untuk mengukur kedalaman laut? Mengapa pengujian ultrasonik disebut pengujian tak merusak?

  2 x 45 menit

  Cd tentang aplikasi bunyi dan cahaya, Buku Marthen Kanginan, dan buku lain yang relevan. kedokteran aplikasi bunyi ada di diterapkan dalam USG, dan pengguanaan efek doopler untuk mengukur laju aliran darah.

  Aplikasi cahaya Aplikasi Maulus adalah salah satu aplikasi dengan menggunakan cahaya yang terpolarisasilihat

gambar 3.4. Aplikasi lain pada compact disc

  dan digital video disc SONAR

   Membuat ulasan penerapan gelombang bunyi pada pengujian tak merusak (Non Destructive Testing)  Menjelaskan aplikasi efek doopler seperti pada RADAR

  

SILABUS

Nama Sekolah : SMA Negeri 10 Samarinda Mata Pelajaran : Fisika Kelas/Semester : XII/1 Standar Kompetensi : 2. Menerapkan konsep kelistrikan dan kemagnetan dalam berbagai penyelesaian masalah dan produk teknologi

Karakter siswa yang diharapkan:

  KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK/PEMBELAJARAN TUJUAN

  Presentasi, hasil presentasi, Soal diskusi, soal Uji kompetensi listrik statis

  Penggaris, kertas, lempeng logam, baterai, Buku Marthen Kanginan Fisika jilid 3 dan buku pendamping lain yang relevan

  6 x 45 menit

  3. Siapkan dua balon

  2. Ada mungkin pernah memperhatikan bahwa permukaan vertikal layar televisi anda sangat berdebu. Mengapa peristiwa tersebut terjadi?

  a. dua vektor; b. tiga vektor

  1. Bagaimana menentukan besar dan arah dari jumlah:

  Diskusi Pengamata n Penugasan Tanya jawab Eksperime n

  PEMBELAJARAN

  1. rasa ingin tahu 2. teliti 3.kreatif

  Gaya dan Medan Listrik Gaya listrik Pembelajaran pertama tentang gaya listrik menunjukkan listrik statis, misalnya dengan menggosok-gosokan sisir atau penggaris plastik ke rambut yang kering kemudian didekatkan dengan Dapat memformulasik an gaya listrik, kuat medan listrik, fluks, potensial listrik, energi potensial listrik, serta penerapanya pada keping sejajar.

  2.1 Memformulasi kan gaya listrik, kuat medan listrik, fluks, potensial listrik, energi potensial listrik serta penerapannya pada keping sejajar

  INSTRUMEN

  INSTRUMEN

  INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR DAN ALAT TEKNIK BENTUK

  Memformula sikan hukum Coulomb Memformula sikan medan listrik oleh distribusi muatan listrik Memformula sikan hukum Gauss Mengaplikas ikan hukum kecil. Kedua akan dipelajari tentang sifat- sifat muatan listrik , apa yang menyebabkan terjadinya muatan listrik, formulasi gaya listrik, kemiripan gaya Coulomb dan gaya gravitasi.

  Medan listrik Medan listrik adalah ruang di sekitar suatu sumber muatan listrik dimana muatan lain yang berada di dalam ruangan tersebut akan mengalami gaya listrik atau gaya coulomb. Sedangkan kuat medan listrik adalah berapa besar pengaruh muatan listrik terhadap muatan listrik sumber. Sehingga dapat ditentukan formulasi kuat medan listri yaitu

  E=k q r

  2 ;

  Hukum Gauss Terlebih dahulu mengenal garis-garis medan listrik adalah

  Gauss untuk mencari medan listrik bagi distribusi muatan kontinu

  Memformula sikan potensial listrik dan kaitannya dengan medan listrik Menemukan potensial listrik oleh distribusi muatan listrik dan kontinu Memformula sikan energi potensial listrik dan kaitannya dengan gaya/ medan listrik dan potensial listrik Menentukan beda energi potensial antara dua titik dalam medan listrik dan seutas benang ringan dengan panjang kira-kira 2 m. Ikatkan kedua balon tersebut pada ujung benang. Lewatkan benang melelui sebuah paku yang terdapat di atas sebuah pintu terbuka dan ikat tetap pusat benang pada paku tersebut. . . . . 4. jika sebuah muatan uji digerakkan melalui suatu jarak pendek, searah dengan medan listrik, bagaimanakah energi potensial listriknya; bertambah atau berkurang? Apakah jawaban anda bergantung pada muatan uji? 5. anda ingin menaikkan tegangan operasi maksimum sebuah kapasitor keping sejajar. Bagaimana anda dapat melakukannya tanpa mengubah jarak pisah? Berapa banyak mengarak ke muatan kapasitor 1,00 μ F

  Memformula negatif dan selalu harus dihubungkan sikan cara menjauhi muatan paralel untuk dapat kerja positif. Semakin rapat menyimpan muatan kapasitor garis-garis gaya listrik

  1,00 C, jika diberi keping maka semakin besar beda potensial 110 V sejajar kekuatan medan listrik pada ujung-ujung

  Menganalisis muatan tersebut. kapasitor? rangkaian

  Selanjutnya akan kapasitor diperkenalkan

  Menjelaskan formulasi hukum Gauss pengaruh yang menyatakan dielektrikum jumlah garis medan terhadap listrik yang menembus kapasitor suatu permukaan keping tertutup sama dengan sejajar jumlah muatan listrik Menentukan yang dilingkupi oleh energi yang permukaan itu dibagi tersimpan di dengan permietivitas dalam udaranya. Hukum gauss kapasitor dapat digunakan untuk bermuatan menghitung kuat medan listrik bagi distribusi muatan kontinu, untuk dua keping sejajar dan konduktor bola berongga.

   Potensial Listrik Terlebih dahulu diperkenalkan formulasi energi potensial listrik, beda potensial listrik, potensial mutlak oleh muatan sumber titik, potensial oleh beberapa muatan sumber listrik, hukum kekekalan energi mekanik dalam medan listrik, serta hubungan potensial listrik dan medan listrik yang meliputi konduktor keping sejajar, konduktor bola berongga.

  Kapasitor Siswa akan diperkenalkan dengan kapasitor dan cara kerja kapasitor, sehingga mereka dapat mendefinisikan kapasitor. Setelah itu akan dijelaskan lebih lanjut tentang jenis- jenis kapasitor, memuati kapasitor dengan melakukan kegiatan 4.3, formulasi kapasitas kapasitor keping sejajar, pengaruh dielektrikum terhadap kapasitas kapasitor, analisis rangkaian kapasitor berupa rangkaian seri dan rangkaian paralel untuk menentukan ekuivalen rangkaian kapasitor pengganti. Sebuah kapasitor yang bermuatan memiliki potensial yang tersimpan di dalamnya.

  Jika salah satu muatannya dibebaskan mulai dari keadaan diam dari satu keping ke keping lainnya, maka energi potensialnya semakin besar selama muatan itu berpindah. Selain itu, akan diperkenalkan beberapa penggunaan kapasitor.

  SILABUS Nama Sekolah : SMA Negeri 10 Samarinda Mata Pelajaran : Fisika Kelas/Semester : XII/1

Standar Kompetensi : 2. Menerapkan konsep kelistrikan dan kemagnetan dalam berbagai penyelesaian masalah dan produk teknologi

Karakter siswa yang diharapkan:

  1. rasa ingin tahu 2. teliti 3.kreatif

  KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK/PEMBELAJARAN TUJUAN

  PEMBELAJARAN

  INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR DAN ALAT TEKNIK BENTUK

  INSTRUMEN

  INSTRUMEN

  2.2 Menerapkan induksi magnetik dan gaya magnetik pada beberapa produk teknologi

  Medan magnetik di sekitar kawat berarus Medan magnet adalah ruang di sekitar suatu magnet dimana magnet lain atau benda lain yang mudah dipengaruhi magnet akan mengalami gaya magnetik jika diletakkan dalam ruangan tersebut.materi yang akan dibahas adalah bagaimana arah dari induksi magnetik, bagaimana dengan besarbinduksi magnetik yang meliputi besar induksi magnetik di sekitar kawat lurus berarus dan besar induksi magnetik kawat lingkaran berarus.

  Dapat menerapkan induksi magnetik dan gaya magnetik pada beberapa produk teknologi.

  Memformula sikan induksi magnetik di sekitar kawat berarus listrik (hukum Biot savart) Memformula sikan hukum ampere Mengaplikas ikan hukum Biot Savart dan hukum Ampere untuk menentukan kuat medan magnetik oleh berbagai bentuk kawat berarus listrik Memformula

  Diskusi Pengamata n Penugasan Tanya jawab Eksperime n

  Kuis Soal diskusi, soal Uji kompetensi medan magnet

  1. Jelaskan bagaimana menentukan garis- garis gaya magnetik di sekitar kawat berarus dengan menggunakan aturan putaran tangan kanan

  2. Menemukan bentuk medan- medan magnetik yang dihasilkan kawat berarus dengan menggunakan kompas jarum dan serbuk-serbuk besi. 3. bagaimana bentuk lintasan partikel bermuatan dam suatu medan listrik magnetik. Bagaimana bentuk lintasan sebuah

  6 x 45 menit

  Pita luminium foil, magnet U, dua penjepit, sebuah baterai, sebuah sakelar dan kabel penghubung secukupnya , galvanomet er, motor listrik, Buku Marthen Kanginan jilid 3, Buku-buku pendamping lain yang relevan. Sealin itu akan dipelajari juga hukum ampere yang meliputi besar induksi magnetik pada solenoida dan besar induksi magnetik di sumbu toroida.

  Gaya Lorentz Materi yang akan dipelajri pada gaya lorentz adalah gaya lorentz pada penghantar berarus, gaya lorentz antara dua konduktor lurus panjang dan sejajar, momen kopel pada simpal penghantar berarus, dan gaya lorentz pada partikel bermuatan listrik.

  Aplikasi gaya lorentz Aplikasi elektromagnetik pada beberapa produk teknologi antara lain bel listrik, relai, dan pesawat telepon. Pada subbab ini akan mempelajari aplikasi gaya lorentz pada galvanometer, motor sikan gaya magnetik (Lorentz) pada kawat berarus yang berada dalam medan magnetik atau partikel bermuatan yang bergerak dalam medan magnetik

  Mengaplikas ikan gaya lorentz pda beberapa produk teknologi yang bergerak memasuki daerah medan magnetik untuk kasus-kasus berikut. a)partikel bergerak sejajar dengan medan magnetik

  b) partikel bergerak tegak lurus terhadap medan magnetik

  c) partikel bergerak membentuk sudut

  30

  o

  terhadap medan magnetik

  4. Mengapa skala penuh galvanometerdidesai n untuk maksimum pada seperempat putarankumparan? listrik, spektometer, dan siklotron. Kita juga akan mempelajari aplikasi gaya lorentz pada persoalan fisika sehari-hari seperti pada pengeras suara.

  SILABUS Nama Sekolah : SMA Negeri 10 Samarinda Mata Pelajaran : Fisika Kelas/Semester : XII/1

Standar Kompetensi : 2. Menerapkan konsep kelistrikan dan kemagnetan dalam berbagai penyelesaian masalah dan produk teknologi

Karakter siswa yang diharapkan:

  1. rasa ingin tahu 2. teliti 3.kreatif

  KOMPETENSI DASAR MATERI

  POKOK/PEMBELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN

  INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR DAN ALAT TEKNIK BENTUK

  INSTRUMEN

  INSTRUMEN

  2.3 Memformulasi kan konsep induksi Faraday dan arus bolak- balik serta penerapannya

  Konsep Induksi Elektromagnetik Pada pembelajaran kali ini akan dibahas tentang fluks magnetik ( Φ ), GGL induksi pada kawat yang memotong medan magnetik yang meliputi bagaimanakah cara yang mudah untuk mengingat arah arus induksi, kaidah telapak tangan kanan untuk arus induksi dan formulasi besar ggl induksi. Hukum Faraday tentang induksi elektromagnetik yang meliputi GGL induksi oleh perubahan luas bidang kumparan, GGL induksi oleh perubahan besar induksi magnetik , dan GGL induksi akibat perubahan orientasi bidang kumparan. Hukum Lenz tentang arah arus induksi Polaritas GGL induksi

  Dapat memformulasik an konsep induksi faraday dan arus bolak- balik serta penerapannya menerapkan induksi magnetik dan gaya magnetik pada beberapa produk teknologi.

   Memformula sikan konsep induksi elektromagn etik Faraday  Mengaplikas i induksi Elektromagn etikMemfor mulasikan arus dan tegangan bolak-balik serta parameter- parameterny a  Memecahkan persoalan rangkaian AC sederhana yang terdiri atas R, L, dan C menggunaka n diagram fasor  Menjelaskan peristiwa resonansi pada

  Diskusi Pengamata n Penugasan Tanya jawab Eksperime n

  Ayo Cek Kemampua n Prasyarat Kuis Pertanyaan diskusi Kegiatan Uji Kompetensi

  Bagaimanakah cara membangkitkan arus induksi dengan menggunakan sebuah kumparan dan sebuah magnet batang? Anda telah mengetahui induksi magnetik di pusat solenoida dengan N lilitan dan berarus i . . . . Apa bedanya fluks magnetik dengan induksi magnetik? Sebuah kereta api melaju dengan arah utara dengan kecepatan 72 km/jam. Jika komponen vertikal ke bawah medan magnetik Bumi adalah 6 x 10

  • 4 T.

  Tentukan besar dan arah GGL yang terinduksi pada poros gerbong sepanjang 1,2 m?

  8 x 45 menit

  Magnet, kumparan, besi, baterai, buku Marthen Kanginan fisika jilid , buku-buku pendamping lain yang relevan. selalu sedemikian rupa L, C dan sehingga arus induksi pemanfaatan yang ditimbulkannya nya dalam selalu menghasilkan kehidupan fluks induksi yang sehari-hari menentang perubahan fluks utama yang melalui loop. Ini berarti arus induksi cenderung mempertahankan fluks utama awal yang melalui rangkaian.

  Induktor Konsep GGL induksi diri sebuah kumparan , GGL induksi yang dihasilkan dalam kumparan ini sendiri, yang selalu menentang perubahan fluks utama penyebabnya disebut ggl induksi diri. Materi yang akan dipelajari adalah konsep induktansi diri sebuah kumparan yang meliputi induktansi kumparan dalam bahan. Selain itu akan diperkenalkan energi yang tersimpan dalam induktor.

  Aplikasi Induksi Elektromagnetik

  Penemuan generator yang mengubah energi mekanik menjadi energi listrik. Untuk menyalurkan energi listrik secara efisien dibutuhkan transformator. Penemuan penting yang memanfaatkan induksi elektromagnetik yaitu generator listrik yang meliputi generator AC (arus bolak-balik) dan generator DC (arus searah), kepala (head) kaset, transformatoryang meliputi prinsip kerja dan formulasi transformator.

  Rangkaian Arus Bolak- Balik Pembelajaran rangkaian arus bolak-balik meliputi kuat arus dan tegangan Acdinyatakan dengan fasor, formulasi arus dan tegangan AC, alat ukur arus atau tegangan AC, rangkaian resistif, induktif, dan kapasitif murni yang meliputi rangkaian AC untuk resistor murni dan rangkaian AC untuk induktor murni, dan rangkaian arus bolak-balik untuk kapasitor murni.

  SILABUS Nama Sekolah : SMA Negeri 10 Samarinda Mata Pelajaran : Fisika Kelas/Semester : XII/2

Standar Kompetensi : 3. Menganalisis berbagai besaran fisis pada gejala kuantum dan batas-batas berlakunya relativitas Einstein dalam paradigma

  fisika modern

Karakter siswa yang diharapkan:

  1. rasa ingin tahu 2. teliti 3.kreatif

  KOMPETENSI DASAR MATERI POKOK/PEMBELAJARAN TUJUAN

  Memformula sikan hipotesis planck Memformula sikan hukum

  2 x 45 menit

  3. Tuliskan persamaan dasar gelombang elektromagnetik yang menghubungkan λ, c dan f.

  1. Dengan menggunakan sebuah kaleng bekas dengan tutupnya dan sebuah paku besar tajam, buatlah sebuah benda hitam. Pandanglah benda hitam tersebut pada siang hari. Jelaskan mengapa benda buatan anda disebut sebagai benda hitam? 2. beberapa bintang diamati bercahaya kemerah-merahan dan beberapa di antaranya bercahaya biru. Bintang manakah yang memiliki suhu permukaan lebih tinggi? Jelaskan.

  Bab 7

  Ayo Cek Kemampua n Prasyarat, Contoh soal, Kegiatan Pertanyaan diskusi Ayo Kerjakan Soal Seleksi Uji Kompetensi

  Diskusi Pengamata n Penugasan Tanya jawab

  Menjelaskan tentang benda hitam Membanding kan kurva distribusi spektra radiasi benda hitam yang diperoleh dari titik-titik data eksperimen dengan yang diperoleh dari hukum radiasi Wien, hukum radiasi Reyleigh- Jeans, dan hukum radiasi Planck.

  PEMBELAJARAN

  Dapat menganalisis secara kualitatif gejala kuantum yang mencakup hakikat dan sifat-sifat benda hitam serta penerapannya.

  Perpindahan kalor seperti ini disebut radiasi yang dapat berlangsung di ruang hampa. Radiasi yang dipancarkan oleh sebuah benda sebagai akibat suhunya disebut sebagai radiasi panas. Intensitas radiasi Hukum stefan- Boltzmann menyatakan daya total per satuan luas yang dipancarkan pada semua frekuensi oleh suatu benda hitam ppanas, I total (intensitas radiasi total) adalah

  Radiasi Benda Hitam Radiasi panas Panas Matahari sampai ke bumi melalui gelombang elektromagnetik.

  Menganalisis secara kualitatif gejala kuantum yang mencakup hakikat dan sifat-sifat radiasi benda hitam serta penerapannya

  INSTRUMEN 3.1.

  INSTRUMEN

  INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR DAN ALAT TEKNIK BENTUK

  Kaleng bekas lengkap dengan tutupnya dan sebuah paku, video tentang teori big bang, buku Marthen kanginan Jilid 3, buku-buku pendamping lain yang relevan. sebanding dengan pangkat empat dari suhu mutlaknya.

  Hukum Pergeseran Wien Panjang gelombang yang membuat intensitas radiasi maksimum untuk suatu benda hitam, λ

  maks

  , bergeser ke panjang gelombang yang lebih pendek begitu benda hitam menjadi lebih panas. Teori klasik radiasi benda hitam Teori klasik radiasi benda hitam meliputi hukum eksponensial Wien dan hukum Reyleigh-Jeans. Persamaan yang ditemukan oleh wien hanya cocok untuk daerah dengan panjang gelombang rendah sedangkan hukumreyleigh- jeans hanya cocok untuk panjang gelombang besar. Seandainya

  Wien dan hukum Stefan- Boltzmann berdasarkan hipotesis Planck

  Mengaplikas ikan sifat- sifat radiasi benda hitam untuk mengukur suhu Matahari dan satu bintang

  4. Panjang gelombang terpendek sinar X yang dihasilkan dalam tabung sinar X melalui beda tegangan 50 kV antara target dan katoda adalah . . . .

  5. Sebuah lampu natrium 20 W berwarna kuning (λ= 589 nm). Berapa banyak foton yang dipancarkan lampu itu setiap sekon?

  6. Suatu sumber cahaya tertentu meradiasikan kalor dengan puncaknya memiliki frekuensi 1,50 x 10

  15 Hz.

  Tentukan suhu sumber cahaya. persamaan yang dikemukakan Reyleigh-Jeans benar maka diperkirakan terjadi ultraviolet catastophe. Teori Planck Planck menganggap bahwa radiasi yang dipancarkan oleh getaran-getaran molekul bersifat diskrit, dan molekul yang menyerap atau memancarkan energi dalam satuan diskrit dari cahaya disebut kuantum atau foton. Planck berhasil menjelaskan radiasi benda hitam.

  

SILABUS

Nama Sekolah : SMA Negeri 10 Samarinda Mata Pelajaran : Fisika Kelas/Semester : XII/2 Standar Kompetensi : 3. Menganalisis berbagai besaran fisis pada gejala kuantum dan batas-batas berlakunya relativitas Einstein dalam paradigma

  fisika modern

Karakter siswa yang diharapkan:

  1. rasa ingin tahu 2.kreatif

  INDIKATOR PENILAIAN ALOKASI SUMBER DASAR POKOK/PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN PENCAPAIAN WAKTU BELAJAR TEKNIK BENTUK

  INSTRUMEN KOMPETENSI

  INSTRUMEN

  3.2. Fisika Atom Diskusi Contoh

  1. Kegiatan 4 x 45 Cd Dapat Memformula Mendeskripsik an perkembangan teori atom

  A. Perkembangan Teori Atom Model Atom Dalton Atom adalah bagian terkecil dari benda yang tidak dapat dibagi lagi dan atom suatu unsur semuanya serupa dan tidak dapat berubah menjadi atom unsur lain.

  Model Atom Thomson Tabung Lecutan gas: Tabung kaca yang memiliki dua elektroda pada kedua ujungnya, elektroda positif (anoda) dihubungkan elektroda negatif dengan tegangan tinggi dc, tekanan 0,01 mmHg, kaca didekat anoda berpendar kehijau- hijauan.

  Percobaan Thomson Tabung sinar katoda diberi tegangan tinggi, mendeskripsika n perkembangan teori atom. sikan evolusi model atom: model Dalton, model Thomson, model Rutherford, dan model Bohr

  Memformula sikan kuantisasi momentum dan energi pada model Bohr Menjelaskan terjadinya spektrum diskrit pada model Bohr Membedaka n pengertian orbit pada model atom Bohr dan pengertian orbital pada model mekanika kuantum.

  Mengetahui asal keempat bilangan kuantum dan Pengamata n Penugasan Tanya jawab soal, Ayo Cek kemampuan Prasyarat, Kegiatan Pertanyaan diskusi Uji Kompetensi

  Bab 8 Membuat suatu model atom

  1. Gunakan benda- benda seperti karton, kertas, pensil warna, benang, dan kapasuntuk membangun model atom Thomson dan Rutherford dan Thomson

  2. Berilah nama model buatn Anda dan pajanglah di tempat yang sesuai di kelas. Buatlah sebuah tulisan singkat di dekat model buatan Anda tentang hasil eksperimen yang menjadi dasardicetuskannya tiap model tersebut.

  2. Apa yang dimaksud dengan momentum linear dan momentum sudut?

  3 Sebuah elektron dalam atom hidrogen berada pada keadaan n=3, l=2 a). Berapakah besar vektor momentum sudut elektron?

  menit berkaitan

  dengan perkembang an teori atom, Buku Fisika Jilid

  3 Marthen Kanginan, Buku pendamping lain yang relevan. tegangan ini akan mempercepat partikel-partikel yang keluar dari katoda menuju anoda. Agar partikel dapat bergerak lurus ke layar di tengah tabung diletakkan keping sejajar dengan kuat medan listrik E berarah ke atas dan elektromagnet dengan induksi magnet berarah masuk ke bidang tabung. Thomson menemukan e/m tidak bergantung jenis lempeng katoda.

  Teori Atom Thomson Atom berbentuk bola padat dengan muatan-muatan listrik positif tersebar merata di seluruh bagian bola, muatan posittif dinetralkan oleh elektron- elektron bermuatan negatif yang nilai-nilai yang diperbolehka n untuk tiap bilangan kuantum tersebut.

  Menjelaskan postulat momentum sudut Bohr

  b). Berapa banyakkah komponen Z yang boleh dimiliki oleh vektor momentum sudut L? Tentukan besar komponen Lz tersebut?

  4. Jika sebuah elektron dan sebuah proton dipercepat dari keadaan diam melalui beda potensial yang sama, manakah yang memiliki panjang gelombang yang lebih besar?

  5. Tentukan ketiga panjang gelombang terbesar yang dipancarkan oleh atom hidrogen, bila atom turun ke tingkat n=2 dari tingkat energi yang lebih tinggi? melekat pada bola seragam bermuatan positif tersebut, seperti kismis yang melekat pada sebuah kue. Nilai e/m dapat diukur melalui percobaan milikan, melalui percobaan tetesan milikan.

  Model Atom Rutherford Rutherford melakukan percobaan dengan menembakkan partikel alfa ke lempeng emas dan dihasilkan atom terdiri dari inti atom yang berpusat di tengah, dan di kelilingi oleh elektron-elekron pada jarak yang relatif jauh.

  Elektron-elektron berputar pada litasan-lintasan, seperti planet bergerak mengelilingi Matahari dalam tata surya. Model Atom Bohr

  Yang akan dipelajari dua kelemahan model atom Rutherford, spektrum atom hidrogen, model atom menurut Niels Bohr, dan percobaan Franck dan Hertz.

  B. Model Atom Mekanika Kuantum Yang akan diabahas menjelaskan postulat kuantisasi momentum sudut Bohr, persamaan de Broglie, prinsip ketidakpastian Heisenberg, bilangan kuantum yang meliputi bilangan kuantum utama, bilangan kuantum orbital, bilangan kuantum magnetik, dan bilangan kuantum spin, dan asas larangan pauli.

  

SILABUS

Nama Sekolah : SMA Negeri 10 Samarinda Mata Pelajaran : Fisika Kelas/Semester : XII/2 Standar Kompetensi : 3. Menganalisis berbagai besaran fisis pada gejala kuantum dan batas-batas berlakunya relativitas Einstein dalam paradigma

  fisika modern

Karakter siswa yang diharapkan:

  1. rasa ingin tahu 2. teliti 3.kreatif

  INDIKATOR PENILAIAN ALOKASI SUMBER DASAR POKOK/PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN PENCAPAIAN WAKTU BELAJAR TEKNIK BENTUK

  INSTRUMEN INSTRUMEN

  3.3. Memformulasi kan teori relativitas khusus untuk waktu, panjang, dan massa, serta kesetaraan massa dengan energi yang diterapkan dalam teknologi

  Teori Relativitas Khusus Relativitas Newton Pembahasan relativitas Newton emliputi semua gerak itu relatif, definisi kejadian, relativitas Newton.

  Relativitas Newton yaitu hukum- hukum mekanika berlaku sama pada semua kerangka acuan inersial. Kerangka acuan inersial adalah suatu kerangka acuan berada dalam keadaan diam atau bergerak terhadap kerangka acuan lainnya dengan kecepatan konstan pada suatu garis lurus. Transformasi Galileo Yang akan dipelajari pada materi ini adalah transformasi galileo untuk koordinat dan waktu,

  Dapat memformulasik an teori relativitas khusus untuk waktu, panjang, dan massa, serta kesetaraan massa dengan energi yang diterapkan dalam teknologi.

   tasikan hasil percobaan Michelson- Morley  sikan transformasi Lorentz dan mengetahui perbedaannya dari transformasi Galileo

   sikan penjumlahan kecepatan yang bersifat relativistik

   sikan peristiwa kontraksi panjang dan pemekaran waktu Diskusi Pengamata n Penugasan Tanya jawab

  Contoh soal, Ayo Cek kemampuan Prasyarat, Kegiatan Pertanyaan diskusi Uji Kompetensi

  Bab 9

  1. Mobil A bergerak ke utara dengan kelajuan 66 km/jam dan mobil B juga bergerak ke utara tetapi dengan kelajuan 45 km/jam. Tentukan kecepatan relatif: mobil A terhadap mobil B dan mobil B terhadap mobil A. 2. kegiatan Dengan 3 atau 4 teman berdiskusilah tentang dua masalah berikut. 1. relativitas Newton adalah kasus khusus dari relativitas khusus Einstein. 2. apakah bumi berputar mengitari Matahari ataukah Matahari berputar mengitari Bumi?

  3. Apa yang dimaksud dengan kerangka acuan inersial?

  4. Hitunglah momentum sebuah elektron yang bergerak dengan kelajuan 0,96 c.

  4 x 45 menit

  Cd berkaitan dengan perkembang an teori relativitas, Buku Fisika Jilid 3 Marthen Kanginan, Buku pendamping lain yang relevan. balikan, dan transformasi Galileo untuk kecepatan.

  Postulat Relativitas Khusus Hipotesis Eter yang mengemukakan bahwa jagat raya dipenuhi oleh eter stasioner yang tidak mempunyai wujud tetapi dapat menghantarkan perambatan gelombang.

  Cahaya sebagai gelombang haruskah memiliki medium dalam perambatannya percobaan Mickelson Morley dan postulat Einstein untuk teori relativitas khusus: postulat 1: hukum- hukum fisika memiliki bentuk yang sama pada semua kerangka acuan yang bergerak dengan kecepatan tetap (kerangka acuan inersial). Postulat

  2: cahaya merambat melalui ruang hampa dengan cepat rambat cahaya dan kelajuan cahaya tak bergantung pada kelajuan sumber cahaya maupun kelajuan pengamatnya.

  Transformasi Lorentz pada amteri kali ini akan dibahas tentang tetapan transformasi dan transformasi balikan. Selain itu akan dibahas juga tentang transformasi lorentz untuk kecepatan, dan transformasi balikannya.

  Transformasi Kecepatan relativistik Kasus yang dibahas pada materi ini misalnya orang berada dalam kereta bergerak, dan orang di luar kereta melihat orang tersebut bergerak dalam kereta.

  V = V + V

  B, D

  B, A

  A, D

  B. Pemekaran Waktu dan Kontraksi Panjang Yang akan dibahas pertama kali yaitu tentang pemekaran waktu yang melalui paradoks kembar dan bukti pemekaran waktu. Selanjutnya materi yang dibahas adalah kontraksi panjang.

  C. Massa, Momentum, dan Energi Relativistik Yang dibahas pada subbab ini adalah massa relativistik, momen relativistik, energi relativistik yang maliputi energi diam, energi total, dan energi kinetik, serta hukum kekekalan relativistik.

  

SILABUS

Nama Sekolah : SMA Negeri 10 Samarinda Mata Pelajaran : Fisika Kelas/Semester : XII/2

Standar Kompetensi : 4. Menunjukkan penerapan konsep fisika inti dan radioaktivitas dalam teknologi dan kehidupan sehari-hari Karakter siswa yang diharapkan:

  1. rasa ingin tahu 2. teliti 3.kreatif

  INDIKATOR PENILAIAN ALOKASI SUMBER DASAR POKOK/PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN PENCAPAIAN WAKTU BELAJAR TEKNIK BENTUK

  INSTRUMEN KOMPETENSI

  INSTRUMEN 4 x 45

  4.1. Inti Atom dan Diskusi Contoh 1. sebuah isotop Cd

   Dapat

  Radioaktivitas

  Penugasan soal, Ayo memiliki waktu menit berkaitan mengindetifikas kasi Mengidentifik

  Beberapa sifat inti Tanya Cek paruh satu bulan. dengan i karakteristik karakteristik asi inti atom dan radioaktivitas Beberapa sifat inti atom ditentukan oleh partikel apa saja yang menyusun inti atom. Inti atom tersusun oleh neutron dan proton.

  Inti atom dituliskan sebagai X

  Z A

  . Selain itu akn dibahas tentang apa yang dimaksud dengan isobar, isoton, dan isotop. Isobar adalah nuklida- nuklida yang memiliki jumlah nukleon sama tetapi jumlah proton yang berbeda. Isoton adalah nuklida- nuklida dengan jumlah neutron sama. Isotop adalah nuklida-nuklida dengan jumlah proton sama tetapi jumlah neutron yang berbeda. Dengan mengetahui struktur inti atom, kita akan membahas tentang radioaktivitas. atom

   ulasan tentang mekanisme peluruhan radioaktif

   kan gejala defek massa untuk menentukan energi ikat inti

   ikan secara kuantitatif peluruhan radioaktif

   konsep waktu paruh

   kan prinsip kerja berbagai detektor radiasi

   ikan secara kuantitatif dosis serapan radioaktif

   ulasan tentang bahaya radiasi Prasyarat, Kegiatan Pertanyaan diskusi Uji Kompetensi

  Bab 10 akankah contoh isotop yang diberikan itu meluruh habis? Jika tidak berapa banyakkah yang tersisa?

  2. Dua contoh nuklida radioaktif yang sama disiapkan. Contoh A memiliki aktivitas awal dua kali contoh aktivitas awal B. Bagaimankah waktu paruh A dibandingkan dengan waktu paruh B? Setelah keduanya berumur 5 kali waktu paruhnya, berapakah perbandingan aktivitas keduanya? pengukuran radiasi, dan bahaya radiasi, Buku Fisika Jilid 3 Marthen Kanginan, Buku pendamping lain yang relevan. bagaimana kestabilan inti atom, dan bagaimana agar inti atom stabil.

  Kestabilan inti bergantung dengan gaya inti. Pada pembahasan materi ini juga akan dibahas apa yang dimaksud dengan gaya inti dan bagaimana grafik kestabilan inti. Massa sebuah inti stabil selalu lebih kecil daripada gabungan massa nukleon-nukleon pembentuknya.perb edaan antara massa sebuah inti dengan massa nukleon- nukleon pembentuknya disebut dengan defek massa. Defek massa akan menentukan energi ikat dari inti (binding energy) yang merupakan energi-energi yang diperlukan untuk memutuskan inti menjadi proton- proton dan neutron-neutron pembentuknya. Radioaktif Pada subbab ini akan dibahas tentang penemuan dan jenis-jenis sinar radioaktif. Sebelumnya pelu diperkenalkan dahulu apa itu radioaktivitas.

  Radioaktivitas merupakan pemancaran sinar tembus(sinar radioaktif) secara spontan oleh inti- inti tidak stabil. Ada beberapa jenis sinar radioaktif yaitu sinar alfa, sinar beta, dan sinar gamma. Masing-masing sinar radioaktif memiliki sifat yang berbeda misalnya daya tembus, energi transfer, karakteristik saat berinteraksi. Radioaktif adalah salah satu tindakan yang dilakukan oleh inti atom untuk mencapai keadaan stabil. Inti atom akan meluruh dengan melakukan pemancaran elektron, pemancaran positron, dan penangkapan elektron.

  Peluruhan

  Atom-atom radioaktif akan memancarkan sinar radioaktif untuk menjadi atom yang stabil. Peristiwa pemancaran radioaktif oleh zat radioaktif disebut peluruhan. Dalam peristiwa peluruhan kita akan membahas tentang aktivitas bahan radioaktif yang meliputi hukum peluruhan radioaktif, aktivitas radioaktif. Pembahasan materi ini juga diikuti dengan perkenalan satuan aktivitas radioasi dan waktu paruh radioaktif. Selain itu akan dibahas deret radioaktif, serapan radioaktif yang meliputi bagaimana pelemahan intensitas radioaktif melalui medium dan apakah yang dimaksud dengan dosis sempurna, detektor radiasi yang meliputi pencacah Geiger Muller, could chamber, dan film fotografis. Jika radiasi tidak diarahkan maka akan menjadi hal yang berbahaya. Bahaya radiasi yang dibahas adalah radiasi di sekitar kita, radiasi dan sel, dosis serapan, dan proteksi terhadap radiasi.

  

SILABUS

Nama Sekolah : SMA Negeri 10 Samarinda Mata Pelajaran : Fisika Kelas/Semester : XII/2

Standar Kompetensi : 4. Menunjukkan penerapan konsep fisika inti dan radioaktivitas dalam teknologi dan kehidupan sehari-hari Karakter siswa yang diharapkan:

  1. rasa ingin tahu 2. teliti 3.kreatif

  INDIKATOR PENILAIAN ALOKASI SUMBER DASAR POKOK/PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN PENCAPAIAN WAKTU BELAJAR TEKNIK BENTUK

  INSTRUMEN KOMPETENSI

  INSTRUMEN 2 x 45

  4.2. Aplikasi Fisika Diskusi Kegiatan

  1. Profesor Adrian Cd  Dapat Mendeskripsik Inti

  Penugasan Pertanyaan menuju ke menit berkaitan mendeskripsika kan prinsip an pemanfaatan radoaktif dalam teknologi dan kehidupan sehari-hari

  Reaksi Inti Pada reaksi inti yang perlu diperhatikan adalah hukum kekekalan nomor atom pada reaksi. Dalam pembelajaran materi ini yang akan dipelajari pertama kali adalah perhitungan energi pada reaksi inti dan pembuatan isotop radioaktif dengan reaksi inti. Reaksi fisi Reaksi fisi adalah reaksi yang pembelahan inti. Yang akan dipelajari pada materi ini adalah energi yang dibebaskan pada reaksi fisi, reaksi fisi Uranium-235, reaksi berantai tak terkendali dan terkendali. Selain itu akan dibahas juga reaktor atom fisi, dalam pembelajaran reaksi fisi dapat diklasifikasikan n permanfaatan radioaktif dalam teknologi dan kehidupan sehari-hari. kerja reaktor nuklir

   ulasan mengenai reaksi fusi nuklir di dalam matahari yang merupakan sumber energi matahari

   ulasan mengenai prinsip kerja bom fisi dan fusi yang memanfaatkan energi ikat inti di dalam inti.

   contoh pemanfaatan radioisotop pada bidang teknologi.

  Tanya jawab diskusi

  Uji Kompetensi

  Bab 10 dan evaluasi bab 7-10 labolatorium dengan membawa sebuah batuan. Ia ingin menaksir umur batuan tersebut. Dari sampel batuan yang dianalisisnya, ia menemukan bahwa sampel tersebut mengandung timbal 0,093 gram dalam setiap 1 gram uranium. Ia melihat tabel waktu paruh unsur dan mendapatkan bahwa waktu paruh uranium adalah 4,5 x

  10

  9

  tahun. Dapatkan anda menolong profesor Adrian untuk menaksir umur batuan tersebut. dengan aplikasi fisika inti, Buku Fisika Jilid 3 Marthen Kanginan, Buku pendamping lain yang relevan. reaktor termal dan reaktor cepat. Klasifikasi reaktor thermal berdasarkan fungsinya sebagai reaktor penelitian dan reaktor daya dan PLTN. Reaksi fusi Reaksi fusi adalah reaksi penggabungan inti. Yang akan dipelajari pada pembelajaran materi ini adalah syarat terjadinya reaksi fusi, rantai proton-proton yang terjadi di baian dalam matahari dan bintang-bintang.

  Reaktor fusi nuklir Reaksi fisi nuklir dapat dikendalikan dalam reaktor nuklir. Apakah reaksi fusi nuklir dapat dikendalikan dalam suatu reaktor nuklir? Ada dua syarat untuk mengendalikan fusi: 1. suhu harus sangat tinggi 2. pada suhu yang sangat tinggi, semua atom terionisasi habis membentuk plasma.

  Penggunaan reaktor nuklir saat ini tengah digalakkan pengadaannya, yang perlu diperhatikan adalah keunggulan dan keamanan. Pemanfaatan radioisotop Pembelajaran materi ini meliputi penggunaan radioisotop sebagai perunut yaitu pengobatan dan industri. Selain itu akan dipelajari juga pemanfaatan radioisotop berdasarkan sifat radiasinya yang meliputi pengobatan, penentuan umur dengan radioaktif. Kepala SMA Negeri 10 Samarinda Guru Mapel Fisika

  Drs. Hidayat, M.Pd Suyanto, S.Pd

  NIP 195609041984041013 NIP 196709121997021003