FUN AND LEARN WITH CREATIVITY

  CREATIVITY

Project Proposal Panitia

  

Edufair For Children’s 2012

  Dunia anak adalah sebuah kondisi sosial penuh harapan akan masa depan. Tidak jarang terdengar idiom anak adalah wujud bangsa mendatang. Tawa, canda, tangis, manja dan keceriaan ‘bocah kecil’ adalah sebuah kerinduan dan kehagiaan. Mereka penuh semangat, polos dan bersahabat. Sewaktu ruang lingkup dan kehidupannya dirusak, maka dipastikan punah tata dunia ini.

  Maka dari itu pembinaan pada anak-anak tidak boleh terputus. Dengan harapan kelak kehidupan pribadi anak itu tumbuh berkembang secara positif. Secara lebih luas dan khusus, mampu menjadi tunas bangsa unggulan yang memajukan budaya negeri. Salah satu bentuk perhatian terhadap anak adalah melakukan formulasi yang mencerahkan dan dapat memberikan stimulus pada mereka agar dapat memahami dunianya dan bagaimana berkreasi.

  Bentuk dari racikan langkah tersebut bisa beragam cara. Sepanjang tujuan flosofnya sampai. Terkadang orang dewasa memahami hal itu namun tidak mampu mengejawantahkannya dalam kreasi aksi. Langkah bisa saja dilakukan baik secara personal ataupun bersama-sama. Dari itu semua sebagai faktor dasar, perlu menjadi pertanyaan : siapa dan darimana mengarahkan bibit muda itu dimulai?

  Anak-anak dapat dikategorikan secara umum antara usia dibawah lima ta hun hingga 12 tahun. Sejak mereka lahir, maka sudah menjadi wajib menjadi tanggung jawa b semua pihak untuk memberikan kasih dan mendidiknya. Kelompok anak dapat di klasif ikasikan menjadi beberapa

  CREATIVITY

  bagian yakni anak di usia dini (dibawah 5 t ahun) dan taha p menuju dewasa (di atas 5 tahun - 12 tahun).

  Atas tanggung jawab semua pihak –seperti dijelaskan sebelumnya- maka anak usia dini adalah sasaran fokus bagaimana mengembangkan mereka menjadi manusia yang baik ke depan. Ketika anak usia dini sudah diberikan kesadaran akan dunianya, bagaimana mereka dapat membentuk dirinya, mengasah pikirannya secara memuaskan, dengan begitu secara otomatis keinginan munculnya penerus bangsa Indonesia yang mumpuni tercapai. Catatannya keluar gagasan menarik dalam aplikasi tindakan bagaimana melakukan hal itu.

  “Edufair For Children’s 2012” adalah salah tuangan ide pada anak

  usia dini dan merupakan perhelatan pertama tahun 2012 di kota Pandeglang-Banten. Menggabungkan 3 (tiga) unsur menarik dalam dunia pendidikan dalam 1 (satu) event. Antara lainnya Performing Art dari peserta anak-anak 'usia dini,Pameran & Seminar pendidikan anak usia dini,Festival & Pameran kreatiftas anak-anak.

  “Edufair For Children’s 2012” yang selanjutnya disebut “E-

Child’s” menyediakan dan memfasilitasi anak-anak untuk bermain dan

  belajar dengan cara yang menyenangkan. Kegiatan diharapkan dapat menstimulasi rasa ingin tahu. E-Child juga memberi keleluasaan kepada kelompok bermain, taman kanak-kanak, sekolah dasar baik dari pemerintah maupun swasta untuk menunjukkan kreativitas pada pengajaran yang diperagakan dalam suatu Performing Arts, Lomba dan Festival yang diadakan panitia.

  Event ini kami ajukan atas dasar pemikiran yang matang akan kepedulian baik dari pemerintah dan swasta. Untuk berperan serta meningkatkan minat belajar menjadi hal yang menyenangkan tanpa membebankan mental dan

  CREATIVITY

  tumbuh kembang anak-anak Indonesia. Sekaligus menjadikan E-Child sarana rekreasi dan belajar baik orang tua, pengajar, pemerhati pendidikan pada umumnya dan anak-anak itu sendiri pada khususn ya.

  Maksud dan Tujuan Maksud Penyelenggaraan Acara :

  Menyatukan visi dan misi peserta dan pemerhati PAUD untuk peduli  dan saling membantu dalam program PAUD di Indonesia.

  Sebagai pembuka program Pendidikan Anak Usia Dini dari Indonesia

   Learning Community. Dimana target acara akan berpusat dengan skala nasional dan serentak di 8 (delapan) kota di Indonesia.

  Tujuan Utama:

   Sebagai media komunikasi, sosialisasi, informasi, dan promosi bagi lembaga dan produsen baik pemerintah maupun swasta yang berhubungan dengan dunia pendidikan dan tumbuh kembang anak.

  Tujuan Umum :

   Untuk membentuk anak Indonesia yang berkualitas, yaitu anak yang tumbuh dan berkembang sesuai dengan tingkat perkembangannya sehingga memiliki kesiapan yang optimal di dalam memasuki pendidikan dasar serta mengarungii kehidupan di masa dewasa.

   Untuk membantu menyiapkan anak mencapai kesiapan belajar (akademik) di sekolah tanpa membebankan secara mental,sehingga

  CREATIVITY

  membawa dampak positi ve yang menyenangkan di dalam dunia pendidikan anak usia dini.

  

Nama Kegiatan

Edufair For Children’s (E-Child’s)

  

Tema

Fun ‘n Learn With Creativity

  Tempat dan Waktu Penyelenggaraan

Tempat : Pandeglang Town Square, Pandeglang,

Banten.

  Waktu : 24 – 26 Februari 2012.

  CREATIVITY Penyelenggara Indonesia Learning Community yang selanjutnya disebut ILC

  merupakan pihak penyelenggara acara. ILC sendiri adalah organisasi kepemudaan yang bergerak dan konsen dalam dunia pendidikan. Melalui

  

divisi Pendidikan Anak Usia Dini (Div.PAUD), ILC ingin menyatukan visi misi

  bersama pemerintah dan swasta untuk berperan aktif dalam pengembangan dunia pendidikan anak usia dini. Saat ini ILC sudah mendapat perhatian khusus dari pemerintah pusat untuk menjalankan program yang menghibur sekaligus mendidik bagi anak-anak di Indonesia.

  Sekretariat CARTISAN BUILDING lt.2b Jalan Raya Fatmawati No.53 Jakarta Selatan, 12430 Telp & Fax: 021 769 0952 Mail

  CREATIVITY Susunan Panitia

  Penanggung Jawab : Indonesia Learning Community Panitia Pelaksana :

  1. Ketua Pelaksana : Oktavianus Sudarmaji, SE

  2. Sekretaris : Ikhsan Septian Caesar

  3. Bendahara : Stella Allen Morena, ST

  4. Humas & Publikasi : Sri Maryani

  5. Divisi Sponsorship : Vredy Eria Arman, ST

  6. Divisi Peralatan & Perlengkapan : Niko Fernando Saputra

  7. Divisi SDM : Dhinie Miranda

  8. Divisi Acara & Bazaar : Arie Rachma Putri 9. Divisi Seminar : Gugun Z.

  CREATIVITY Bentuk Acara

  1. Pameran dan Penjualan produk penerbit buku,mainan edukasi,alat peraga dan kebutuhan perkembangan anak.

  2. Pameran dan promosi taman bermain, perlindungan pendidikan anak,dan lembaga bisnis lainnya.

  3. Seminar & Talkshow bersama Dr. Seto Mulyadi, Psi., M.Si.

  4. Lomba :  Mewarnai untuk usia 3 s/d 10 th se-Banten.

   Melukis untuk usia 9 s/d 13 th se-Banten.  Photo Sampul “Senyum Indah-Ku” untuk usia 3 s/d 10 th se-Banten.  Photo orangtua & anak “Senangnya Belajar Bersama Keluarga”untuk usia anak 2 s/d 13 th se-Banten.

   Tari Kreasi PAUD untuk PAUD se-Banten.

  5. Special Performances Magiciants “Sugi Magic Show”

  

CREATIVITY

  Beberapa performance dari peserta 6. Pengumpulan “Sejuta Buku Untuk Anak Bangsa”.

  Mekanisme Lomba Mewarnai se-Banten.

  Peserta Usia 3 s/d 10 th. Total Hadiah Rp 850.000.

  J uara

  1 Rp 450.000 + Piala + Merchandise

  2 Rp 250.000 + Piala + Merchandise

  3 Rp 150.000 + Piala + Merchandise

1 Uang Pendaftaran Rp 40.000 (Snack).

  Target Peserta 100 Anak (Closed) Ketentuan

  1 Pendaftaran dibuka tgl 20 Februari 2012

  2 Penutupan pendaftaran tgl 24 Februari 2012 Pendaftaran dilakukan di sekolah-sekolah

  3 yang telah ditentukan atau langsung di lokasi acara Pandeglang Town Square. CREATIVITY

Melukis se-Banten.

  Peserta Usia 9 s/d 13 th. Total Hadiah Rp 900.000

  J uara

  1 Rp 500.000 + Piala + Merchandise

  2 Rp 250.000 + Piala + Merchandise

  3 Rp 150.000 + Piala + Merchandise

  2 Uang Pendaftaran Rp 55.000 (Snack).

  Target Peserta

  50 Anak (Closed) Ketentuan

  1 Pendaftaran dibuka tgl 20 Februari 2012

  2 Penutupan pendaftaran tgl 24 Februari 2012

  3 Pendaftaran dilakukan di sekolah-sekolah yang telah ditentukan atau langsung di lokasi acara Pandeglang Town Square.

  Photo Sampul “Senyum Indah-Ku” se-Banten.

  Peserta Usia 3 s/d 10 th. Total Hadiah Rp 1.000.000

  J uara

  1 Rp 500.000 + Merchandise

  2 Rp 300.000 + Merchandise

  3 Rp 200.000 + Merchandise

  3 Uang Pendaftaran Rp 70.000 (Snack).

  Target Peserta 70 Pasang (Closed). Ketentuan

  1 Pendaftaran dibuka tgl 20 Februari 2012

  2 Penutupan pendaftaran tgl 24 Februari 2012

  3 Pendaftaran dilakukan di sekolah-sekolah yang telah ditentukan atau langsung di lokasi acara Pandeglang Town Square.

  

CREATIVITY

Photo orangtua & anak “Senangnya Belajar Bersama Keluarga” se-Banten.

  Peserta Usia anak 2 s/d 13 th. Total Hadiah Rp 1.200.000

  J uara

  1 Rp 600.000 + Merchandise

  2 Rp 350.000 + Merchandise

  3 Rp 250.000 + Merchandise

  4 Uang Pendaftaran Rp 30.000.

  Target Peserta 300 Orang (Closed). Ketentuan

  1 Pendaftaran dibuka tgl 20 Februari 2012

  2 Penutupan pendaftaran tgl 25 Februari 2012

  3 Pendaftaran dilakukan di sekolah-sekolah yang telah ditentukan atau langsung di lokasi acara Pandeglang Town Square.

  Tari Kreasi PAUD untuk PAUD se-Banten

  Peserta Siswa/I PAUD se-Banten Total Hadiah Rp 1.200.000

  J uara

  1 Rp 600.000 + Merchandise

  2 Rp 350.000 + Merchandise

  3 Rp 250.000 + Merchandise

  5 Uang Pendaftaran 200000

  Target Peserta 40 Sekolah (Closed). Ketentuan

  1 Pendaftaran dibuka tgl 20 Februari 2012

  2 Penutupan pendaftaran tgl 25 Februari 2012 Pendaftaran dilakukan di sekolah-sekolah

  3 yang telah ditentukan atau langsung di lokasi acara Pandeglang Town Square. CREATIVITY Rundown E-Child’s 2012

  CREATIVITY

24-Feb-12 Jam Kegiatan Tempat Keterangan & Durasi Penanggung Jawab

  14.00 - 14.45 Lomba Kreasi PAUD ses.1 Roof Top '45 menit Div.Acara 15.00 - 16.15 Pembukaan "Edufair For Children's 2012" Roof Top Sambutan dari Presiden ILC '20 menit Div.Seminar

  Roof Top Sambutan dari Pemerintah '20 menit Div.Seminar Roof Top Sambutan dari Pihak Terkait '20 menit Div.Seminar

  16.20 - 16.40 Peresmian "E-Child's" Roof Top Pemerintah Daerah '20 menitDiv.Seminar 16.50 - 17.20 Peninjauan "E-Child" 2nd Floor Rombongan Tamu Undangan '30 menit Div.Humas 17.25 - 17.55 VIP Area Play Ground Press Conference's '30 menitDiv.Humas

  18.00. Selesai Indoor Area Div.Crew 14.00 - 16.00 Pengisian Formulir Pendaftaran Lomba Lobby Area

  Mewarnai, Melukis, Modelling, Photography '120 menit

  Div.Sponsorship Pelunasan Pembayaran Peserta "E-Child's" Lobby Area Stand Bazaar '120 menitDiv.Sponsorship

25-Feb-12

  Jam Kegiatan Tempat Keterangan & Durasi Penanggung Jawab 08.00 - 08.30 Registrasi Ulang Semua Peserta Lobby Area '30 menit Div.Sponsorship 09.00 - 09.30 Lomba Mewarnai Play Ground Tech.Meeting & Opening '30 menit Div.Humas 09.00 - 09.30 Lomba Photo Orangtua&Anak "Senangnya Belajar Bersama Keluarga"

  Lobby Area Tech.Meeting & Opening '30 menit Div.Sponsorship 09.40 - 10.10 Lomba Kreasi PAUD ses.2 Roof Top Tech.Meeting & Opening '30 menit Div.Acara 10.20 - 10.50 Lomba Melukis 2nd foor Tech.Meeting & Opening '30 menit Div.Acara 11.00 - 11.30 Lomba Photo Sampul "Senyum Indah Ku" 1st foor Tech.Meeting & Opening '30 menit Div.Acara 12.00 - 12.30 Mewarnai (Finished) & Break Time Play Ground Pengumpulan & pengumuman '30 menit Div.Acara 14.00 - 14.10 Melukis (Finished) 2nd foor Pengumpulan & pengumuman '30 menit Div.Acara 15.30 - 16.00 Photo Sampul (Finished) 1st foor Pengumpulan & pengumuman '30 menit Div.Acara 16.20 - 16.50 Tari Kreasi PAUD (Finished) 1st foor Pengumpulan & pengumuman '30 menit Div.Humas

  17.00. Lomba Photo Orangtua&Anak "Senangnya Belajar Bersama Keluarga" (Finished) Lobby Area Pengumpulan & pengumuman '30 menit Div.Sponsorship

17.30 Selesai

  Div.Crew 14.50 - 15.30 Magiciant's Play Ground Sugi Magic Show '30 menitDiv.Acara 15.40 - 17.00 Free Time Play Ground '80 menit Div.Sponsorship CREATIVITY

Jam Kegiatan Tempat Keterangan & Durasi Penanggung Jawab

26-Feb-12

  08.00 - 08.30 Registrasi Ulang Peserta Seminar Lobby Area Pemberian ID Card Seminar '30 menit Div.Humas 08.20 - 08.50 Registrasi Ulang Tamu Undangan & VIP 2nd foor Pemberian ID Card Seminar '30 menit Div.Sponsorship 09.10 - 09.30 Seminar Roof Top Videography "Dunia Anak,Dunia Kita Semua".

  '40 menit Div.Seminar 09.35 - 12.00 Seminar & Talkshow "Perkembangan Dunia Hiburan Terhadap Psikologis Anak".

  Indoor Area Key Speaker's Dr. Seto Mulyadi, Psi., M.Si.

  '135 menit Div.Seminar 12.00 - 12.30 Cofe Break's Lobby Area '30 menit Div.Crew

  12.35 - 13.00 Penutupan Seminar Roof Top '25 menit Div.Seminar 13.10 - 13.45 Magiciant's Play Ground Sugi Magic Show '35 menitDiv.Acara 14.45 - 16.00 Pengumuman Pemenang Lomba Play Ground All Competition's '75 menitDiv.Sponsorship 16.15 - 16.50 Pemberian Simbolis Bantuan Play Ground Kata Sambutan Ketua DPW Pandeglang '35 Div.Sponsorship 17.10 - 17.30 Penutupan E-Child's 2012 Play Ground '20 menit Div.Acara

17.40 Selesai

  Div.Crew 09.30 - 12.00 Tari Kreasi PAUD ses.3 Play Ground 150 menit Div.Humas

15.00 - 16.00 Pembagian Sertifkat Seminar 2nd foor Press Conference's Dr.Seto Mulyadi, Psi.,M.Si.

  '60 menit Div.Seminar

  Sasaran P eserta 1. Produsen mainan anak dan peraga edukatif.

  2. Lembaga Pendidikan Anak.

  3. Penerbit buku.

  4. Produk perbankan dan asuransi pendidikan.

  5. Produsen perlengkapan kebutuhan anak.

  6. Produsen consumers goods (makanan & minuman).

  7. Media massa (Cetak & Elektronik) yang konsen akan dunia pendidikan anak.

  CREATIVITY 8. Masyarakat umum.

  Sasaran P engunjung 1. Siswa-siswi Pre Schools , TK , dan SD se-Banten.

  2. Guru-guru Pre Schools , TK , dan SD se-Banten.

  3. Lembaga pendidikan maupun non pendidikan pemerintah maupun swasta.

  4. Masyarakat dari beberapa kalangan se-Banten.

  Target Pe ngunjung

  Kami menargetkan Edufair for Children’s 2012 akan dikunjungi 600 s/d 800 pengunjung setiap hari

  Media Promosi Media Cetak & Elektronik : Radio, Majalah, Koran.

  Media Outdoor : Flyer , Banner , Poster , Umbul-umbul.

  CREATIVITY Anggaran

  Venue : Gedung , Stand Peserta dll Rp 11.464.000,- Produksi : Merchandise , Doorprise , Seminar dll Rp 9.490.000,- Konsumsi : Panitia , Peserta Seminar , Tamu dll Rp 5.705.000,- Publikasi : Media cetak dan elektronik dll Rp 7.895.000,- Perlengkapan & Peralatan: Festival , Expo dan Seminar dll Rp 500.000,- Transportasi : Panitia , Tamu VIP dll Rp 900.000,- Administrasi : Venue , Kesekretariatan , Peserta dll Rp 660.000,- SDM : Pengisi Acara ,Crew ,Undangan dll Rp 36.000.000,- Cadangan : Medis , Biaya Tak Terduga dll Rp 386.000 ,-

  Total Anggaran Rp 73.000.000,-

  CREATIVITY Kategori Sponsorship Kontrapertasi Platinum Gold Silver Bronze Ekslusivitas

  1

  3

  5 Unlimited

  Print Ads

  XL L M S

  Logo Tiket & Formulir Yes Yes No No T Shirt Acara Yes Yes Yes Yes

  ID Card Yes Yes Yes Yes Ads Lips by MC's Yes Yes Yes No Ads Perusahaan by Magiciant's Yes Yes No No Jingle Perusahaan saat break's Yes Yes No No Ads Material's Yes Yes Yes No

Stand Area Ekslusif Gold Area Silver Area Outer Area

Undangan Peserta Seminar

  4

  2

  1

  1 Special Crew & Talent

  4

  3

  2

  1 Special Parking Area

  3

  2

  1 No

  Konsumsi / hari

  4

  2

  2 No

  Persentase 70% 55% 40% 25% Biaya Call Us Call Us Call Us Call Us Co Partnership

  Untuk bentuk Co Partnership,kami dari pihak panitia bersifat feksible dalam berkomunikasi. Hal yang dapat kami tawarkan berupa :

  1. Pengadaan Merchandise, Hadiah & Doorprise, Publikasi (perjanjian).

  2. Pemberian produk dari perusahaan (perjanjian).

  CREATIVITY

  3. Pengisi Acara & Pemberian bantuan sosial untuk pengga lang an dana (perja nji an).

  Panitia penyelenggara sangat senang jika terdapat komunikasi dan diskusi dalam penyelenggaraan kerjasama lebih lanjut dalam event E-Child’s 2012 ini.

  Harga Jual Stand 1. Minotours Rp 800.000 / 3 hari.

2. Griffin Rp 750.000 / 3 hari.

  3. Unicorn Rp 700.000 / 3 hari.

  4. Fairy Rp 650.000 / 3 hari.

  Fasilitas Peserta 1. Ruang stand 3 x 3 meter.

  2. Meja 1 buah.

  3. Kursi 2 buah.

  4. Arus Listrik.

  5. Nomor dan nama stand peserta (Lettering).

  6. Name tag peserta.

  7. Ads Lips oleh Master of Ceremony.

  Pendaftaran dan Pembiayaan Peserta 1. Pendaftaran peserta mulai tanggal 20 Februari 2012.

  2. Pemilihan stand dilakukan saat acara peluncuran “Edufair For Children’s 2012”

  CREATIVITY

  3. Peserta yang setuju dengan nomor stand wajib mengisi formulir dan mengembalikan terhadap panitia.

  4. Peserta DILARANG menjual dan mengalihkan stand kepada pihak lain .

  5. Peserta yang belum mendaftar saat peluncuran,dapat m endaftar kepesert aa n selama stand masih tersedia saat acara berlangsung.

  Syarat Pembayaran Peserta

  1. Membayar Uang Muka paling lambat tanggal 22 februari 2012 sebesar 50%.

  2. Sampai tanggal 22 februari 2012 jika belum dilakukan uang muka,maka panitia berhak mengalihkan stand ke pihak lain.

  3. Pelunasan paling lambat tanggal 24 februari 2012.

  4. Jika pada tanggal 24 februari 2012 belum terjadi pelunasan,maka perjanjian dianggap batal dan uang muka tidak bisa dikembalikan.Serta pada tanggal 25 februari 2012 pihak panitia berhak mengalihkannya pada pihak lain.

  5. Untuk fasilitas tambahan,mohon diajukan paling lambat saat melakukan pembayaran uang muka.

  Pembatalan Peserta

  1. Panitia berhak membatalkan pendaftaran jika peserta belum melunasi pembayaran sewa stand pada waktu yang telah ditentukan.

  2. Peserta yang membatalkan pendaftaran pada tanggal 22 februari 2012,maka akan dikenakan biaya sebesar 50% dari nilai uang muka.Pembatalan setelah tanggal tersebut,uang muka tidak dapat dikembalikan.

  CREATIVITY

  3. Bila pembatalan dilakukan oleh panitia,maka segala administrasi akan dikembalikan secara penuh.

  4. Dalam KEADAAN DARURAT (Force Majeure) seperti : Bencana alam , Huru hara , Pemogokan dan segala yang diluar kemampuan panitia,dalam hal ini semua pihak tidak berhak meminta atas ganti rugi.

  Tata Tertib Peserta

  1. Peserta dilarang menjual,mengedarkan,dan mempromos ik an barang atau jasa yang melanggar undang-undang Negara Kesatuan Republik Indonesia.

  2. Peserta wajib mengisi formulir perlengkapan.

  3. Peserta dilarang meminjamkan perlengkapan dengan stand yang lain.

  4. Peserta stand wajib hadir dan merapikan stand 60 menit sebelum dibukanya pameran.

  5. Promosi peserta hanya diperbolehkan dalam radius 10 meter dari lokasi stand peserta.

  Sanksi Peserta

  1. Jika terjadi pelanggaran berat,maka panitia berhak mencabut izin peserta.

  2. Jika terjadi permasalahan selama penyelenggaran,maka akan diselesaikan secara musyawarah.

  3. Hal-hal yang belum diatur dalam proposal ini akan diatur dalam ketentuan sendiri.

  Analisa SWOT

  CREATIVITY

  Kami menerapkan strategi SWOT dalam menyelenggarakan acara Edufair For Children’s 2012. Dimana di dalam penjabaran,pihak Sponsor dapat memahami apa dan bagaimana kondisi di Pandeglang,Banten.

  Strengths

  1. Semangat kerjasama Tim ILC DPW Banten berko’ordinasi dengan DPP ILC.

  2. Dukungan Pemerintah Pusat & Daerah.

  3. Dukungan LSM , Pelaku Pendidikan , & Masyarakat Pande glang .

  Weaknesses

  1. Pasar baru daerah yang mungkin belum menjadi target market spon- sor.

  2. Market belum mengenal tentang profle sponsor.

  Opportunities

  1. Lokasi acara adalah tempat baru (Fresh Market) dan satu-satunya di Pandeglang, sehingga sponsor dapat leluasa untuk memperkenalkan produk.

  2. Permintaan akan suatu penyelenggaraan acara yang berkualitas san- gat dinantikan.

  3. Perkembangan penduduk yang pesat dan fokus di dunia perkemban- gan pendidikan anak menjadi prioritas.

  4. Penantian masyarakat akan produk-produk yang inovatif dan berkualitas hadir di dekat mereka.

  CREATIVITY Threaths

  1. Penyelenggara akan berusaha untuk memperkenalkan para Peserta dan Sponsorship jauh hari sebelum acara agar pelaksanaan berakhir memuaskan di segala pihak.

  2. Sponsor berani mengambil keputusan untuk memperkenalkan diri di daerah.

  3. Penambahan jalur distribusi untuk sampai di daerah.

  Penutup

  Demikian proposal ini kami paparkan agar menjadi bahan pertimban- gan untuk berpartisipasi dalam kesuksesan program Edufair For Children’s 2012 dan semoga dapat terjalin kerjasama yang sangat bermanfaat bagi segala pihak,karena

  

“ Peran Serta Anda adalah MASA DEPAN bagi

DUNIA PENDIDIKAN ANAK BANGSA”.

TERIMA KASIH.

  CREATIVITY Contact Person : 1.

  Oktavianus Sudarmaji,SE : 08788 5260 889

  

  

2. Vreddy Eria Arman, ST : 0852 1542 1945

  ( vreddyeriaarman@yahoo.co.id )

  Disahkan oleh : Jakarta,1 Februari 2012

Panitia Pelaksana EduFair for Childrens 2012

Pandeglang,Banten

  CREATIVITY

(Oktavianus Sudarmaji, SE) (Ikhsan

Septian Caesar) Ketua Panitia Pelaksana Sekretaris Panitia Pelaksana

  

Mengetahui,

(Hika Transisia AP, SE)

Presiden ILC