Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Aplikasi Kriptografi Algoritma AES-128 pada File Dokumen

Perancangan dan Implementasi Aplikasi Kriptografi Algoritma AES-128
Pada File Dokumen
1)

Yulius Rio Pujianto, 2)M.A. Ineke Pakereng
Fakultas Teknologi Informasi
Universitas Kristen Satya Wacana
Jl. Diponegoro 52-60, Salatiga 50771, Indonesia
Email: 1)672011076@student.uksw.edu,2) inekep200472@yahoo.com

Abstract
The developing of information technology is becoming people’s need and helping many works
efficiently. Therefore, along with the technological development there are also some negative impacts,
such asa hacking data. So that, security and data confidentiality becomes essential. Cryptography is the
best data saving solution and method to keep data confidentiality and authenticity. It also increases the
security of a data of information. One of the cryptography method to secure data is using Advanced
Encryption Standard (AES). This research will be implementing algorithm cryptography AES-128 to
encrypted a digital file, especially PDF, DOC, PPT, XLS, and TXT document file in the Java
programming language. The result of this research shows that the cryptosystem application that has been
designed can encrypted the origin file through encryption process to chipertext and make it back to
plaintext through decryption process.


Keywords : Advanced Encryption Standard (AES), Cryptography, Encryption, Decryption
Abstrak
Perkembangan teknologi informasi telah menjadi kebutuhan masyarakat dan sangat membantu
dalam menyelesaikan pekerjaan secara efisien. Bersamaan dengan kemajuan teknologi, terdapat juga
dampak negatif berupa penyadapan data sehingga masalah keamanan dan kerahasiaan data adalah suatu
hal yang sangat penting. Kriptografi merupakan salah satu solusi atau metode pengamanan data yang tepat
untuk menjaga kerahasiaan dan keaslian data, serta dapat meningkatkan hal keamanan suatu data atau
informasi. Salah satu metode kriptografi pengamanan data tersebut adalah dengan menggunakan metode
Advanced Encryption Standard (AES). Penelitian ini akan mengimplementasikan kriptografi algoritma
AES-128 untuk menyandikan file digital, khususnya adalah file dokumen PDF, DOC, PPT, XLS, dan
TXT pada bahasa pemrograman Java. Hasil penelitian menunjukan bahwa aplikasi kriptosistem yang
dirancang dapat menyandikan file asli melalui proses enkripsi menjadi bentuk chiperteks, dan dapat
mengembalikan ke dalam bentuk plainteks melalui proses dekripsi.

Kata Kunci : Advanced Encryption Standard (AES), Kriptografi, Enkripsi, Dekripsi

1)
2)


Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Kristen Satya Wacana
Staf Pengajar Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Kristen Satya Wacana.