T POR 1201216 Abstract
ABSTRAK
PENGARUH MODIFIKASI PEMBELAJARAN BOLABASKET TERHADAP HASIL
BELAJAR LAY UP SHOT
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh keterbatasan peralatan dalam pembelajaran Penjas
sehingga hak siswa untuk menerima materi ajar bolabasket tidak dapat terlaksanakan karena
pembelajaran bolabasket merupakan salah satu permainan bola besar yang terdapat dalam
kurikulum di SMAN 1 Sindangwangi. Oleh karena itu, perlu diadakan modifikasi
pembelajaran bolabasket agar mudah dilaksanakan, sehingga siswa dapat berpartisipasi dan
memperoleh kesenangan. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengaruh modifikasi
pembelajaran bolabasket terhadap hasil belajar lay up shot. Metode yang digunakan dalam
penelitian ini adalah metode eksperimen dengan desain penelitian Randomize Pretest-Posttest
Control Group Design. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI SMAN 1
Sindangwangi yang berjumlah 103 siswa terdiri dari empat kelas. Sampel dalam penelitian
ini diambil dengan cara cluster random sampling. Sampel didapat berjumlah 50 siswa yang
terdiri dari dua kelas dan masing-masing kelas terdiri dari 25 siswa. Satu kelas menjadi
kelompok eksperimen dan satu kelas lagi menjadi kelompok kontrol. Instrumen pada
penelitian ini adalah tes lay up shot. Penelitian dilakukan selama empat minggu dengan tiga
kali pertemuan setiap minggunya. Teknik analisis data menggunakan SPSS 18 melalui Uji-t
Paired Samples dan independent t test. Hasil penelitian ini yaitu: 1) Terdapat peningkatan
skor yang signifikan antara skor pre test dan post test pada hasil belajar lay up shot siswa
yang menggunakan pembelajaran permainan bolabasket modifikasi; 2) Tidak terdapat
peningkatan skor yang signifikan antara skor pre test dan post test pada hasil belajar lay up
shot siswa yang menggunakan pembelajaran konvensional; 3) Terdapat perbedaan skor pre
test dan post test pada hasil belajar lay up shot siswa pada perlakuan pembelajaran bolabasket
modifikasi dan konvensional. Penelitian ini diharapkan dapat menjadi masukan kepada
lembaga, guru yang dalam proses pembelajaran Penjas terdapat masalah kurangnya sarana
dan prasarana mengajar. Dengan pembelajaran bolabasket modifikasi ini diharapkan mampu
menjalankan proses kegiatan belajar mengajar Penjas khususnya materi permainan
bolabasket.
Boby Agustan, 2014
Pengaruh Pembelajaran Permainan Bolabasket Modifikasi Terhadap Hasil Belajar Lay Up Shot
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |perpustakaan.upi.edu
ABSTRACT
THE EFFECT OF MODIFICATION LEARNING GAMES BASKETBALL TO THE
LEARNING OUTCOMES LAY UP SHOT
This study of background by the limitations of the equipment in Physical Education learning
so that students' right to receive material of basketball can not be fulfilled because the
learning basketball is one big ball games included in the curriculum at SMAN 1
Sindangwangi. Therefore, there should be learning basketball modifications to be easily
implemented, so that students can participate and have fun. The purpose of this study was to
determine the effect of modifications to the learning outcomes of learning basketball lay up
shot. The method used in this study is the experimental method to the design of PretestPosttest Control Group Design. The population in this study was a class XI student of SMAN
1 Sindangwangi totaling 103 students consists of four classes. The samples in this study were
taken by means of cluster random sampling. The sample obtained was 50 students consisting
of two classes and each class consists of 25 students. One class into an experimental group
and a control group class again become. Instrument in this study is a test lay up shot. This
study carried out for four weeks with three sessions per week. Analysis using SPSS 18 via
through Paired Samples t-test and independent t test. The results of this study are: 1) There is
a significant increase in scores between pre-test scores and post-test on learning outcomes
for the lay up shot of students who use learning basketball game modification; 2) There is no
significant increase in scores between pre-test scores and post-test on the learning outcomes
of students who lay up shot using conventional learning; 3) There are differences in scores
pre-test and post-test on the learning outcomes of students lay up shot in basketball
modification treatment and conventional learning. This study is expected to be input to the
institution, teacher in the learning process there is a problem in Physical Education lack of
teaching facilities and infrastructure. By learning basketball this modification is expected to
perform the process of Physical Education teaching and learning, materials in particular
basketball game.
Boby Agustan, 2014
Pengaruh Pembelajaran Permainan Bolabasket Modifikasi Terhadap Hasil Belajar Lay Up Shot
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |perpustakaan.upi.edu
PENGARUH MODIFIKASI PEMBELAJARAN BOLABASKET TERHADAP HASIL
BELAJAR LAY UP SHOT
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh keterbatasan peralatan dalam pembelajaran Penjas
sehingga hak siswa untuk menerima materi ajar bolabasket tidak dapat terlaksanakan karena
pembelajaran bolabasket merupakan salah satu permainan bola besar yang terdapat dalam
kurikulum di SMAN 1 Sindangwangi. Oleh karena itu, perlu diadakan modifikasi
pembelajaran bolabasket agar mudah dilaksanakan, sehingga siswa dapat berpartisipasi dan
memperoleh kesenangan. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengaruh modifikasi
pembelajaran bolabasket terhadap hasil belajar lay up shot. Metode yang digunakan dalam
penelitian ini adalah metode eksperimen dengan desain penelitian Randomize Pretest-Posttest
Control Group Design. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI SMAN 1
Sindangwangi yang berjumlah 103 siswa terdiri dari empat kelas. Sampel dalam penelitian
ini diambil dengan cara cluster random sampling. Sampel didapat berjumlah 50 siswa yang
terdiri dari dua kelas dan masing-masing kelas terdiri dari 25 siswa. Satu kelas menjadi
kelompok eksperimen dan satu kelas lagi menjadi kelompok kontrol. Instrumen pada
penelitian ini adalah tes lay up shot. Penelitian dilakukan selama empat minggu dengan tiga
kali pertemuan setiap minggunya. Teknik analisis data menggunakan SPSS 18 melalui Uji-t
Paired Samples dan independent t test. Hasil penelitian ini yaitu: 1) Terdapat peningkatan
skor yang signifikan antara skor pre test dan post test pada hasil belajar lay up shot siswa
yang menggunakan pembelajaran permainan bolabasket modifikasi; 2) Tidak terdapat
peningkatan skor yang signifikan antara skor pre test dan post test pada hasil belajar lay up
shot siswa yang menggunakan pembelajaran konvensional; 3) Terdapat perbedaan skor pre
test dan post test pada hasil belajar lay up shot siswa pada perlakuan pembelajaran bolabasket
modifikasi dan konvensional. Penelitian ini diharapkan dapat menjadi masukan kepada
lembaga, guru yang dalam proses pembelajaran Penjas terdapat masalah kurangnya sarana
dan prasarana mengajar. Dengan pembelajaran bolabasket modifikasi ini diharapkan mampu
menjalankan proses kegiatan belajar mengajar Penjas khususnya materi permainan
bolabasket.
Boby Agustan, 2014
Pengaruh Pembelajaran Permainan Bolabasket Modifikasi Terhadap Hasil Belajar Lay Up Shot
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |perpustakaan.upi.edu
ABSTRACT
THE EFFECT OF MODIFICATION LEARNING GAMES BASKETBALL TO THE
LEARNING OUTCOMES LAY UP SHOT
This study of background by the limitations of the equipment in Physical Education learning
so that students' right to receive material of basketball can not be fulfilled because the
learning basketball is one big ball games included in the curriculum at SMAN 1
Sindangwangi. Therefore, there should be learning basketball modifications to be easily
implemented, so that students can participate and have fun. The purpose of this study was to
determine the effect of modifications to the learning outcomes of learning basketball lay up
shot. The method used in this study is the experimental method to the design of PretestPosttest Control Group Design. The population in this study was a class XI student of SMAN
1 Sindangwangi totaling 103 students consists of four classes. The samples in this study were
taken by means of cluster random sampling. The sample obtained was 50 students consisting
of two classes and each class consists of 25 students. One class into an experimental group
and a control group class again become. Instrument in this study is a test lay up shot. This
study carried out for four weeks with three sessions per week. Analysis using SPSS 18 via
through Paired Samples t-test and independent t test. The results of this study are: 1) There is
a significant increase in scores between pre-test scores and post-test on learning outcomes
for the lay up shot of students who use learning basketball game modification; 2) There is no
significant increase in scores between pre-test scores and post-test on the learning outcomes
of students who lay up shot using conventional learning; 3) There are differences in scores
pre-test and post-test on the learning outcomes of students lay up shot in basketball
modification treatment and conventional learning. This study is expected to be input to the
institution, teacher in the learning process there is a problem in Physical Education lack of
teaching facilities and infrastructure. By learning basketball this modification is expected to
perform the process of Physical Education teaching and learning, materials in particular
basketball game.
Boby Agustan, 2014
Pengaruh Pembelajaran Permainan Bolabasket Modifikasi Terhadap Hasil Belajar Lay Up Shot
Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |perpustakaan.upi.edu