LPSE Kementerian Perdagangan RI penjelasan

POKJA PENGADAAN BARANG/JASA DITJEN PDN
PEKERJAAN PEMBUATAN DAN PENAYANGAN TVC SOSIALISASI 100% CINTA
INDONESIA MELALUI MEDIA TV DAN RADIO
KEMENTERIAN PERDAGANGAN
BERITA ACARA PENJELASAN
(AANWIJZING)
Nomor : 117/POKJA-2/BAAAN/02/2012
Pada hari ini RABU tanggal DELAPAN bulan FEBRUARI tahun DUA RIBU DUA
BELAS

sesuai

dengan

jadwal

yang

termuat

pada


website

LPSE

http://lpse.kemendag.go.id, Pokja Pengadaan Barang/Jasa Ditjen PDN ULP Kementerian
Perdagangan telah mengadakan Penjelasan / Aanwijzing secara on-line melalui aplikasi
SPSE (Sistem Pegadaan Secara Elektronik) berdasarkan Dokumen Pengadaan nomor
43/RKS/POKJA-2/2/2012 tanggal 02 Februari 2012 tentang pekerjaan Pembuatan dan
Penayangan TVC Sosialisasi 100% Cinta Indonesia Melalui Media TV dan Radio dengan
peserta lelang. Hasil dari Aanwijzing adalah sebagai berikut :
1. Proses mengunduh Dokumen Pengadaan dilaksanakan dari tanggal 03 s/d 09
Februari 2012. Jumlah peserta yang telah mendaftar dan mengunduh sampai
dengan tanggal 08 Februari 2012 berjumlah 25 (dua puluh lima) peserta.
2. Penjelasan dimulai pukul 10.00 s/d 11.00 WIB. Penjelasan dilakukan dengan
menjawab pertanyaan peserta.
3. Adapun hasil tanya jawab antara Pokja dan peserta terlampir.
Demikian Berita Acara ini dibuat yang merupakan salah satu kesatuan yang tidak dapat
dipisahkan dari Dokumen Pengadaan selanjutnya dan mempunyai ketetapan hukum
yang sama serta untuk dipergunakan seperlunya.


Jakarta, 08 Februari 2012
Pokja Ditjen PDN
ULP Kementerian Perdagangan

LAMPIRAN
Pertanyaan Terhadap Dokumen Lelang
Nama Paket:
Pembuatan dan Penayangan TVC Sosialisasi 100% Cinta Indonesia Melalui Media TV dan Radio
Pertanyaan Peserta:
Dokumen
teknis

teknis

teknis

Bab

Uraian

1. jenis TV luar negri/ nasional atau lokal seperti apa
terutama yang TV luar negri tipe C dan D? 2. Konsep
iklan mengubah pola konsumsi masyarakat Indonesia, itu
memang pas untuk tayang TV Nasional, sedang untuk
TV luar negeri konsep yang diinginkan seperti apa?
karena jelas target penonton juga berbeda.
apa yang dimaksud dengan konsep dinilai berhasil dan
siapa yang berhak memberi rekomendasi dan apa
ukurannya?
apakah perlu ada surat dukungan dari TV luar negeri

Pengirim
190276
8 Feb 2012 10:10

176276
8 Feb 2012 10:14
176276
8 Feb 2012 10:15


1.untuk upload dokuemen penawaran apakah batas
terakhir di tanggal 11 februari 2011? di hari sabtu? 2.
jaminan penawaran sama surat dukungan media diupload
apa diserahkan kepada panitia?dan ditujukan kepada?
untuk produksi iklan pada stasiun televisi nasional dan
televisi luar negeri, memakai 3 versi yang telah dibuat?

206276
8 Feb 2012 10:16

administrasi

pajak 3 bulan terakhir yg diminta : september,oktober,
november 2011?

206276
8 Feb 2012 10:22

teknis


Dalam RKS tidak di jelaskan untuk jangkauan wilayah
TV luar negri type C dan D yang ada penjelasannya
hanya type A dan B
pada KAK hal 132 point E, melampitkan tenaga
ahli?melampirkan cv/hanya daftar saja?

176276
8 Feb 2012 10:24

Adakah ketentuan / spesifikasi untuk Penayangan TV
Nasional? Apakah menggunakan GRP? Jika
menggunakan GRP maka data survei darimana yang
harus dipergunakan sebagai acuan?
Untuk penayangan TV Nasional, terdapat ketentuan
regular dan primetime, apakah ditentukan atau diberikan
kebebasan kepada Penyedia untuk penetapan Jam
Tayangnya?
Untuk penayangan TV Luar Negeri, apakah ada
ketentuan regular dan primetime? apakah diberikan
kebebasan kepada Penyedia untuk penetapan Jam

Tayangnya?

226276
8 Feb 2012 10:33

teknis

teknis

206276
8 Feb 2012 10:18

206276
8 Feb 2012 10:29

226276
8 Feb 2012 10:34

226276
8 Feb 2012 10:35


Adakah ketentuan / spesifikasi untuk Penayangan TV
Luar Negeri? Apakah menggunakan GRP? Jika
menggunakan GRP maka data survei darimana yang
harus dipergunakan sebagai acuan?
Adakah ketentuan spesifikasi untuk Penayangan Radio
Nasional?

226276
8 Feb 2012 10:36

Apakah diperlukan Surat Dukungan Media untuk
Penayangan dalam negeri? Jika diperlukan ditujukan
kepada siapa? Dan kapan menyerahkannya?
Jaminan Penawaran apakah diwajibkan dari Bank?

226276
8 Feb 2012 10:37

Jaminan Penawaran ditujukan kepada siapa? Dan kapan

harus menyerahkan jaminan penawaran?

226276
8 Feb 2012 10:37

Apakah diperlukan nilai TKDN?

226276
8 Feb 2012 10:38

Apakah yang menajdi kualifikasi penilaiannya, Sistem
gugur? Atau Pra-kualifikasi? Atau Pasca-kualifikasi?

226276
8 Feb 2012 10:39

226276
8 Feb 2012 10:36

226276

8 Feb 2012 10:37

Penilaian pemenang Tender, dititikberatkan pada bidang 226276
administrasi? Atau Teknis? Atau Harga?
8 Feb 2012 10:39
Halaman 101: Uraian dalam Spesifikasi Teknis dan
226276
Gambar akan disediakan oleh Pokja ULP. Informasi ini 8 Feb 2012 10:40
tidak tersedia, mohon penjelasannya?
apakah diperlukan surat dukungan TV dalam dan luar
216276
Negeri? apakah surat dukungan Bank di perlukan?
8 Feb 2012 10:47
Penjelasan Panitia/Pokja ULP
Dokumen Bab Uraian
Selamat Siang

Pengirim
Direktorat Jenderal Perdagangan Dalam Negeri
8 Feb 2012 10:05


190276: 1. pemilihan TV
Direktorat Jenderal Perdagangan Dalam Negeri
dalam dan luar negeri tidak
8 Feb 2012 10:15
kami batasi namun wilayah
penyiaran disesuaikan dengan
RKS. 2. Tentang Konsep TV
luar negeri disesuaikan dengan
RKS yaitu Pola konsumsi
Masyarakat Indonesia dalam
kaitannya mendukung kegiatan
100% Cinta Indonesia. Bentuk
materi iklanya diserahkan
kepada pemenang disesuaikan
dengan target penonton.
176276 : 1. Penilaian konsep
Direktorat Jenderal Perdagangan Dalam Negeri

yang diajukan akan dinilai oleh

panitia beserta user dengan
parameter seperti ide kreatif,
pemilahan tv dan lainnya yang
telah dijelaskan dalam RKS 2.
Surat dukungan tidak
dipersyaratkan, namun bagi
pemenang diwajibkan
melaksanakan sesuai dengan
penawaran
206276: 1. Upload terakhir
tanggal 11 Februari 2012,
namun pembukaan penawaran
dilaksakan pada hari Senin
Tanggal 13 Februari 2012 2.
Iklan yang ditayangkan adalah
materi iklan yang dibuat pada
paket ini. 3. Pajak yaitu bulan
Oktober, Nopember dan
Desember 2012. 4. Jaminan
Penawaran cukup discan dan
dimasukan dalam dokumen
penawaran, namun bagi yang
lulus ebaluasi harus dapat
menunjukan aslinya pada saat
pembuktian kualifikasi.
206276: 1. Jaminan penawaran
diterbitkan oleh Bank/Asuransi
yang dapat dicarikan cukup
dokumen elektronik (softcopy)
jika ada penawran yang tidak
benar. 2. Tenaga Ahli harus
melampirkan CV, Izajah,
sertifkat keahlian dan surat
referensi kerja/kontrak kerja.
176276: Untuk tv yang tidak
dijelaskan wilayah siarnya,
jangkauan siarnya
internasional.
226276: 1. Data survey yang
diajukan bisa menggunakan
berbagai sumber yang
kredibilatas perusahaannya
dapat dipertanggung jawabkan
2. Pemilihan prime time dan
regular time dibebaskan
pemilihan TV dan jam

8 Feb 2012 10:22

Direktorat Jenderal Perdagangan Dalam Negeri
8 Feb 2012 10:30

Direktorat Jenderal Perdagangan Dalam Negeri
8 Feb 2012 10:33

Direktorat Jenderal Perdagangan Dalam Negeri
8 Feb 2012 10:34

Direktorat Jenderal Perdagangan Dalam Negeri
8 Feb 2012 10:40

tayangnya sesuai dengan
usulan peserta lelang, 3. Untuk
TV luar negeri tidak ada
ketentuan waktu penayangan
namuan pemilihan acara dan
waktu menjadi penilaian. 4.
Tidak ada spesifikasi untuk
radio nasional, namun
jangkauanya harus lintas
propinsi.
226276: - Surat dukungan
media tidak dipersyaratkan
baik tv dalam dan luar negeri,
namuan jika memiliki dapat
dilampirkan. - Jaminan
penawaran dapat diterbitkan
oleh Bak atau Perusahaan
Asuransi yang memiliki produk
surety bound yang dapat
dicairkan cukup dengan
softcopy jaminan penawaran. Jaminan Penawaran ditujukan
kepada ULP Kementerian
Perdagangan Jl. M.I. Ridwan
Rais No. 5 Jakarta - Tidak
diserahkan namuan discan dan
dimasukan dalam dokumen
penawaran.
226276 : - TKD tidak kami
persyaratkan, namun jika
dibuat lebih baik. - Lihat dalam
pengumuman pelelangan dan
RKS. Pascakualifikasi dengan
sistem gugur. - Titik berat
penilaian yaitu pada teknis. Uraian teknis, tidak disediakan
karena ini bukan barang fisik,
materi yang dibuat dan
ditayangkan adalah materi yang
diusulkan oleh peserta lelang.
216276: - Sudah dijelaskan Surat dukungan dari bank harus
dilampirkan
Terima Kasih

Direktorat Jenderal Perdagangan Dalam Negeri
8 Feb 2012 10:43

Direktorat Jenderal Perdagangan Dalam Negeri
8 Feb 2012 10:48

Direktorat Jenderal Perdagangan Dalam Negeri
8 Feb 2012 10:51
Direktorat Jenderal Perdagangan Dalam Negeri
8 Feb 2012 11:00