Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Media Informasi Hok Tek Bio Salatiga Berbasis Multimedia

Perancangan Dan Implementasi Media Informasi
Hok Tek Bio Salatiga Berbasis Multimedia
1)

Linna Afriany Setiawati, 2) Anthony Y.M. Tumimomor S.Kom., M.Cs.
Fakultas Teknologi Informasi
Universitas Kristen Satya Wacana
Jl. Diponegoro 52-60, Salatiga 50771, Indonesia
Email: 1)linna.afriany@yahoo.com, 2) ant.tumimomor@gmail.com

Abstract
In Indonesia, the followers of Tridharma perform their religious activities in Temple. The
largest Chinese temple in Salatiga, Hok Tek Bio, so far has merely been using catalogue as its
information media thus imposing significant cost to the temple’s financial balance. This research
applies cyclic strategy methodology as well as prototype system development method, by which the
researcher expects to produce an interactive company profile in presenting the temple to both
Tridharma devotees and general public.
Keywords : Temple, information media, cyclic strategy, prototype

Abstrak
Klenteng adalah tempat ibadah umat Tri Dharma di Indonesia. Hok Tek Bio Salatiga yang

merupakan klenteng terbesar di Salatiga, selama ini hanya mempunyai katalog sebagai media
informasi yang menelan biaya yang besar. Salah satu solusinya adalah dengan memanfaatkan
teknologi multimedia. Metode penelitian yang digunakan adalah cyclic strategy dan metode
pengembangan sistem menggunakan prototype, sehingga diharapkan dapat menghasilkan company
profile interaktif yang dapat mengenalkan profil klenteng kepada umat khususnya dan kepada
masyarakat umumnya.
Kata kunci : Klenteng, media informasi, cyclic strategy, prototype

1)

Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi Jurusan Desain Komunikasi Visual, Universitas
Kristen Satya Wacana Salatiga.
2)
Staff Pengajar Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.

i

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Informasi Geografis Pemetaan Sekolah Menengah Atas di Salatiga Berbasis Multimedia

0 0 7

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Peta Wisata Kuliner Kota Salatiga berbasis Multimedia

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Media Informasi Wisata Kabupaten Semarang Berbasis Multimedia

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Media Informasi Perpustakaan dan Arsip Daerah Salatiga Berbasis Video Infografis

1 1 9

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Media Informasi Wisata Kuliner Kota Salatiga Berbasis Multimedia interaktif

0 0 8

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Media Informasi Wisata Kuliner Kota Salatiga Berbasis Multimedia interaktif

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Media Pembelajaran Phonology Menggunakan Multimedia Berbasis Web: studi kasus STAIN Salatiga

0 0 8

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Media Informasi Hok Tek Bio Salatiga Berbasis Multimedia

0 0 8

T1__Full text Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Media Pembelajaran Interaktif Agama Khonghucu untuk Anak Usia 710: Studi Kasus T.I.T.D Hok Tek Bio Salatiga T1 Full text

0 0 25

T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Media Pembelajaran Interaktif Agama Khonghucu untuk Anak Usia 710: Studi Kasus T.I.T.D Hok Tek Bio Salatiga

0 1 1