Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Pendukung Keputusan Kelayakan Objek Wisata Kabupaten Poso dengan Menggunakan Metode 360 Derajat T1 672007161 BAB V

BAB 5
KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan
Dari hasil perancanan dan implementasi Sistem Pendukung
Keputusan Kelayakan Objek Wisata Kabupaten Poso, maka dapat
ditarik beberapa kesimpulan sebagai berikut :
1. Proses perancangan dan implementasi Sistem Pendukung
Keputusan dengan menggunakan metode 360 derajat
dibuat berdasarkan analisis kebutuhan Dinas Pariwisata
Kabupaten Poso dengan melibatkan pihak – pihak
berkepentingan dalam proses penilaian kelayakan objek
wisata seperti Pemerintah, Ketua adat, Masyarakat yang
tinggal di sekitar objek wisata dan wisatawan.
2. Sistem Pendukung Keputusan Kelayakan Objek Wisata
Kabupaten Poso dapat menjawab kebutuhan Dinas
Pariwisata Kabupaten Poso dalam penentuan kelayakan
objek wisata.
3. Sistem Pendukung Keputusan Kelayakan Objek wisata
dapat


mengurangi

subjektifitas

dalam

melakukan

penilaian objek wisata menjadi penilaian yang lebih
bersifat objektif.
79

80

4. Sistem Pendukung Keputusan Kelayakan Objek Wisata
ini dapat digunakan Pemerintah dalam hal ini Dinas
Pariwisata Kabupaten Poso sebagai alat untuk menilai
layak atau tidak suatu objek wisata dikembangkan.

5.2 Saran

Perancangan dan implementasi dari sistem ini

berbentuk

desktop aplication dan dalam proses penilaian masih menggunakan
kuisioner yang disebarkan secara manual kepada kelompok
responden yang akan melakukan penilaian, selanjutnya dapat
diterapkan ke dalam web aplication sehingga mempermudah
masyarakat dalam melakukan penilaian.

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Pendukung Keputusan untuk Menentukan Kelayakan Harga Mobil Menurut Spesifikasinya Menggunakan Metode Fuzzy T1 672006101 BAB V

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Aplikasi Objek Wisata Kabupaten Poso Berbasis Android T1 672006703 BAB I

0 0 5

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Aplikasi Objek Wisata Kabupaten Poso Berbasis Android T1 672006703 BAB II

0 0 8

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Aplikasi Objek Wisata Kabupaten Poso Berbasis Android T1 672006703 BAB IV

0 1 22

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Aplikasi Objek Wisata Kabupaten Poso Berbasis Android T1 672006703 BAB V

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Kinerja Dosen dan Non Dosen menggunakan Metode 360 Derajat

1 1 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Pendukung Keputusan Kelayakan Objek Wisata Kabupaten Poso dengan Menggunakan Metode 360 Derajat

0 0 11

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Pendukung Keputusan Kelayakan Objek Wisata Kabupaten Poso dengan Menggunakan Metode 360 Derajat T1 672007161 BAB I

0 0 6

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Pendukung Keputusan Kelayakan Objek Wisata Kabupaten Poso dengan Menggunakan Metode 360 Derajat T1 672007161 BAB II

0 0 31

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Pendukung Keputusan Kelayakan Objek Wisata Kabupaten Poso dengan Menggunakan Metode 360 Derajat T1 672007161 BAB IV

0 0 18