182 PMK.03 2015 Tata Cara Pendaftaran Pencabutan NPWP PKP

MENTERIKEUANGAN
REPUBLIK INDONESIA
SALINAN

PERATURAN MENTER! KEUANGAN REPUBLIK IN DONE SIA
NOMOR 18/PMK.03/2015
TENTANG
TATA CARA PE NDATARAN NOMOR P OKOK WAJIB PAJAK, PE NGUKUHA N
PENGU SAHA KENA PAJAK, PENGHAPU SAN NOMOR POKOK WAJ IB PAJAK, DAN
PENCABUTAN PENGUKUHAN PENGU SAHA KENA PAJAK
DENGAN RAHMAT TUHA N YA NG MAHA E SA
MENTER! KEUANGAN REPU BLIK IN DONE SIA,
Menimbang

a.

bahwa ketentuan mengenai Jangka Waktu Pendaftaran dan
Pelaporan Kegiatan
Usaha,
Tata
Cara

Pendaftaran,
Pemberian, dan Penghapusan Nomor Pokok Wajib Pajak,
serta Pengukuhan dan Pencabutan Pengukuhan Pengusaha
Kena Pajak telah diatur dalam Peraturan Menteri Keuangan
Nomor 73/PMK.03/2012;

b. bahwa untuk memberikan kepastian hukum terhadap
pelaksanaan tata cara pendaftaran Nomor Pokok Wjib Pajak,
pengukuhan Pengusaha Kena Pajak, penghapusan Nomor
Pokok Wjib Pajak, dan pencabutan pengukuhan Pengusaha
Kena Pajak, perlu mengatur kembali ketentuan mengenai
tata cara pendaftaran Nomor Pokok Wajib Pajak, pengukuhan
Pengusaha Kena Pajak, penghapusan Nomor Pokok Wajib
Pjak, dan pencabutan pengukuhan Pengusaha Kena Pajak;
c.

Mengingat

bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud
dalam huruf a dan huruf b serta untuk melaksanakan

ketentuan Pasal 2 ayat (5) Undang-Undang Nomor 6
Tahun 1983 tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara
Perpajakan sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir
dengan Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2009, perlu
menetapkan Peraturan Menteri Keuangan .entang Tata Cara
Pendaftaran Nomor Pokok Wajib Pajak, Pengukuhan
Pengusaha Kena Pajak, Penghapusan Nomor Pokok Wajib
Pajak, dan Pencabutan Pengukuhan Pengusaha Kena Pajak;
Undang-Undang Nomor 6 Tahun 19 83 tentang Ketentuan
Umum dan Tata Cara Perpajakan (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 19 83 Nomor 49, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 3262) sebagaimana telah
beberapa kali diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor
16 Tahun 2009 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2009 Nomor 62, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4999);

www.jdih.kemenkeu.go.id

flEf\!TFH! l(::U.\f\JG/\I\!

u:PUDUt< \IDOl[.),

-2 -

MEMUTU SKAN:
Menetapkan

PERATURAN MENTER! KEUANGAN TENTANG TATA CARA
PEN DAFTARAN NOMOR POKOK WAJIB PAJAK, PENGUKUHAN
PENGU SAHA KENA PAJAK, PENGHAPU SAN NOMOR POKOK
WAJIB PAJAK, DAN PENCABUTAN PENGUKUHAN PENGUSAHA
KENA PAJAK

Pasal 1
Dalam Peraturan Menteri ini yang dimaksud dengan:
1.

Undang -Undang
Ketentuan
Umum

dan
Tata
Cara
Perpjakan yang selanjutnya disebut Undang -Undang KUP
adalah Undang -Undang Nomor 6 Tahun 19 83 tentang
Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan sebagaimana
telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang -Undang
Nomor 16 Tahun 2009.

2.

Wajib Pajak adalah orang pribadi atau badan, meliputi
pembayar pajak, pemotong pajak, dan pemungut pajak, yang
mempunyai hak dan kewajiban perpajakan sesuai dengan
ketentuan peraturan perundang -undangan di bidang
perpajakan.

3.

Wajib Pajak orang pribadi pengusaha tertentu adalah Wajib

Pajak orang pribadi yang melakukan kegiatan usaha sebagai
pedagang pengecer yang mempunyai 1 (satu) atau lebih
tempat usaha sebagaimana dimaksud dalam peraturan
perundang -undangan di bidang perpajakan yang mengatur
mengenai Orang Pribadi Pengusaha Tertentu.

4.

Pengusaha adalah orang pribadi atau badan dalam bentuk
apapun yang dalam kegiatan usaha atau pekerjaannya
menghasilkan barang, mengimpor barang, mengekspor
barang, melakukan usaha perdagangan, memanaatkan
barang tidak berwujud dari luar daerah pabean, melakukan
usaha jasa, atau memanaatkan jasa dari luar daerah
pabean.

5.

Pengusaha Kena Pjak yang selanjutnya disingkat dengan
PKP adalah Pengusaha yang melakukan penyerahan Barang

Kena Pajak dan/atau penyerahan Jasa Kena Pjak yang
dikenai
pajak
berdasarkan
Undang-Undang
Pajak
Pertambahan Nilai Tahun 19 84 dan perubahannya.

www.jdih.kemenkeu.go.id

l\tl E f..ff i� : I \