Berita Acara Gagal Lelang RPH Tangerang

PEMERINTAH PROVINSI BANTEN
Jl. Brigjen. KH. Syam’un No. 5 Kota Serang
BERI TA ACARA LELANG PEMI LI HAN LANGSUNG GAGAL
Nomor : 165/ 406/ 2774099/ ULP/ BALPLG/ 2014
Pada hari ini Kamis tanggal Enam Belas bulan Oktober tahun Dua Ribu Empat Belas,
melalui Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) Provinsi Banten pada
http:/ / www.lpse.bantenprov.go.id. Kelompok Kerja Unit Layanan Pengadaan Provinsi
Banten, DISTANAK 406 Fasilitasi Rumah Potong Hewan yang selanjutnya disebut Pokja ULP,
telah melaksanakan proses pemilihan penyedia untuk:
Pekerjaan
KodeLelang
NilaiPagu
Nilai HPS
Lokasi
Sumber Dana

:
:
:
:
:

:

Fasilitasi Rumah Potong Hewan Ruminansia Kategori 1 di Kota Tangerang
2774099
Rp. 1.960.000.000,00
Rp. 1.886.547.000,00
Kota Tangerang Provinsi Banten
APBN Tahun Anggaran 2014

Metode Lelang

:

e-Lelang Pemilihan Langsung dengan Pascakualifikasi

Metode Dokumen :
Satu File
Metode Evaluasi :
Sistem Gugur
Jadwal lelang sebagai berikut :


Pengumum an Pascakualifikasi

13 Sept ember 2014 08:00

19 Sept ember 2014 12:00

Tidak ada

Dow nload Dokumen Pengadaan

13 Sept
2014 08:00
08:00
13
Sept ember
ember 2014

19 Sept ember 2014 12:00


Tidak ada

Pemberian Penjelasan

13 Sept
2014 10:00
08:00
19
Sept ember
ember 2014

19 Sept ember 2014 12:00

Tidak ada

Upload Dokum en Penaw aran

13 Sept
2014 13:00
08:00

19
Sept ember
ember 2014

24 Sept ember 2014 08:00

Tidak ada

Pembukaan Dokum en Penaw aran

13
2014 10:00
08:00
24 Sept
Sept ember
ember 2014

10 Okt ober 2014 14:00

5 Kali Perubahan


Evaluasi penaw aran

13 Oktober
Sept ember
2014
08:00
10
2014
15:30

12 Okt ober 2014 12:00

5 Kali Perubahan

Evaluasi Dokum en Kualifikasi

13 Oktober
Sept ember
2014

08:00
10
2014
05:30

12 Okt ober 2014 12:00

4 Kali Perubahan

Pembukt ian Kualifikasi

13 Oktober
Sept ember
2014
08:00
13
2014
13:00

14 Okt ober 2014 12:00


7 Kali Perubahan

Upload Berit a Acara Hasil Pelelangan

13
Sept ember
2014
08:00
17 Oktober
2014
17:00

18 Okt ober 2014 10:00

6 Kali Perubahan

Penet apan pem enang

13

Sept ember
2014
08:00
18 Oktober
2014
12:00

20 Okt ober 2014 12:00

4 Kali Perubahan

Pengumum an Pemenang

13
Sept ember
2014
08:00
21 Oktober
2014
10:00


21 Okt ober 2014 14:00

3 Kali Perubahan

M asa Sanggah Hasil Lelang

13Oktober
Sept ember
2014
08:00
21
2014
15:00

27 Okt ober 2014 15:00

3 Kali Perubahan

Surat Penunjukan Penyedia Barang/ Jasa


13
Sept ember
2014
08:00
28 Oktober
2014
10:00

29 Okt ober 2014 12:00

3 Kali Perubahan

Penandat anganan Kont rak

13
Sept ember
2014
08:00
30 Oktober

2014
10:00

31 Okt ober 2014 10:00

3 Kali Perubahan

13 Sept ember 2014 08:00

Pokja ULP, Menetapkan sebagai berikut :
1.

2.

3.

4.

5.

Penjelasan pekerjaan dilaksanakan pada hari Jumat tanggal 19 September 2014 jam
10.00 WI B s/ d 11.00 WI B, dan setelah diberikan kesempatan bertanya terdapat satu
pertanyaan peserta mengenai Bill of Quantity (BQ) yang digunakan apakah dalam
Dokumen Kualifikasi atau dalam file yang di-upload Panitia. Pertanyaan tersebut dijawab
Panitia yaitu BQ yang digunakan adalah yang terdapat dalam Dokumen Kualifikasi.
Pada Tahap Pembukaan Penawaran yang dilaksanakan pada tanggal 24 September 2014
jam 10.00 WI B s/ d 10 Oktober 2014 jam 14.00 WI B terdapat 29 Peserta yang mendaftar
dengan 4 Peserta yang memasukkan Dokumen Penawaran.
Dalam Tahap Evaluasi Penawaran yang dilaksanakan pada tanggal 10 Oktober 2014 jam
15.30 s/ d 12 Oktober 2014 jam 12.00 terdapat 2 Peserta yang memasukkan Dokumen
Penawaran secara lengkap, 1 Peserta dengan Dokumen Penawaran tidak lengkap dan 1
Peserta dengan Dokumen Penawaran yang tidak dievaluasi karena masuk dalam Daftar
Hitam LKPP. Dari hasil Evaluasi Penawaran diperoleh 2 Peserta yang lulus Tahap Evaluasi
Penawaran.
Dalam Tahap Evaluasi Dokumen Kualifikasi yang dilaksanakan pada tanggal 10 Oktober
2014 jam 15.30 s/ d 12 Oktober 2014 jam 12.00 terdapat 2 Peserta yang dievaluasi,
dengan hasil 2 Peserta yang lulus Evaluasi Dokumen Kualifikasi.
Pada Tahap Pembuktian Kualifikasi yang dilaksanakan pada tanggal 13 Oktober 2014 jam
13.00 WI B s/ d 14 Oktober 2014 jam 12.00 WI B terdapat 2 Peserta yang diundang untuk
hadir, dan dari hasil pembuktian dokumen kualifikasi diperoleh hasil yaitu tidak ada
peserta yang lulus pada Tahap Evaluasi Dokumen Kualifikasi. Hasil tersebut membuat
Pokja ULP DI STANAK 406 Fasilitasi Rumah Potong Hewan menyatakan Lelang ini gagal
karena tidak ada peserta yang lulus pada Tahap Pembuktian Kualifikasi.

Demikian Berita Acara ini dibuat pada hari dan tanggal sebagaimana tersebut di atas,
untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

KELOMPOK KERJA UNI T LAYANAN PENGADAAN
DISTANAK 406 FASILITASI RUM AH POTONG HEWAN

TTD